Mempersiapkan SDM Untuk Mengantisipasi Prediksi - Nur-Indo

advertisement
Mempersiapkan SDM
Untuk Mengantisipasi Prediksi
Perubahan Lingkungan Bisnis
Sepanjang Abad XXI
Disajikan oleh:
Nur Hasanah, SE, MSc
Berawal dari Kebutuhan
Kebutuhan
Manusia yang
Dinamis
Bisnis
yang
Dinamis
Timbangan
Kinerja
Organisasi
Kualitas dan
Kemampuan
Kompetitif
SDM
Masalah dalam Perencanaan SDM
Mengadakan
Memperlakukan
Mempertahankan
Mengembangkan
Satu Paket
Kegiatan Manajemen SDM
Analisis
Pekerjaan
Perencanaan
SDM
Rekrutmen
Seleksi
Integrasi dengan Renstra dan Renop

Perencanaan SDM harus diintegrasikan
dengan Rencana Strategis dan Rencana
Operasional karena pada dasarnya
kehadiran SDM di lingkungan sebuah
organisasi/perusahaan adalah untuk
melaksanakan seluruh volume dan beban
kerja bisnisnya.
SDM di Lingkungan Dept. SDM
Kemampuan
Manajemen
SDM
Memahami
Bisnis yang
dijalankan
Perusahaan
HRD Crew
Perencanaan SDM
Perencanaan
Kuantitatif
• Prediksi mengenai jumlah SDM
yang dibutuhkan (Demand)
Perencanaan
Kualitatif
• Prediksi kualifikasi (persyaratan)
SDM yang relevan dengan
jabatan/pekerjaan yang
membutuhkannya di masa depan.
Kebutuhan Perencanaan SDM

Perencanaan SDM dibutuhkan oleh setiap
jenis organisasi/perusahaan (domestik,
multi nasional) dan semua ukuran/skala
organisasi/perusahaan (kecil, sedang,
besar).
Urgensi Perencanaan SDM

Semua organisasi/perusahaan harus
melakukan perencanaan SDM guna
mencapai tujuan untuk mempertahankan
dan mengembangkan eksistensinya melalui
kemampuan meraih laba kompetitif, yang
sangat ditentukan/dipengaruhi oleh SDM
yang dipekerjakannya.
Hasil Prediksi Lingkungan Bisnis
Sepanjang Abad XXI
Setiap organisasi/perusahaan akan
menghadapi masalah yang berhubungan
dengan eksistensinya.
 Masalah tersebut hanya dapat diantisipasi
oleh organisasi/perusahaan yang memiliki
SDM yang kompetitif dan berkualitas
sebagai hasil dari perencanaan SDM yang
akurat.

Prediksi Karakteristik Umum
Lingkungan Bisnis
Sepanjang Abad XXI

Prediksi lingkungan bisnis harus dijadikan
dasar dalam kegiatan perencanaan SDM
agar mampu menghadirkan SDM yang
memiliki kemampuan mengantisipasi
berbagai hambatan dan tantangan bisnis
sepanjang abad XXI.
Karakteristik Umum Lingkungan
Bisnis Abad XXI
Globalisasi berciri
perubahan yang cepat
(rapid change)
Persaingan yang semakin
ketat dan berat
•Membawa perubahan nilai-nilai kehidupan (individualistis, materialistis)
•Perkembangan dan kemajuan Iptek yang tak dapat dihentikan
•Perubahan dan perkembangan konsep organisasi yang efektif
•Persaingan hanya dimenangkan oleh organisasi/perusahaan yang mengerti dan
mampu mewujudkan kerjasama untuk meningkatkan kemampuan bersaing.
•Pengaruh masuknya modal asing
Konsep perdagangan
bebas yang tidak dapat
ditunda
•2003 ASEAN, 2010 Asia Pasifik, 2020 Global/Dunia
Dilema bisnis sepanjang
abad XXI
•SDM domestik vs SDM dari negara lain (Ekspatriat).
•Produk domestik vs produk luar negeri
Meningkatnya isu sosial
politik yang berpengaruh
pada dunia bisnis
•Dunia bisnis sangat peka dengan kondisi sosial politik nasional dan internasional
Usaha Mengadaptasi dan
Mengantisipasi Prediksi Bisnis
Sepanjang Abad XXI
Adaptasi dan Antisipasi
dari Sudut
Organisasi/Perusahaan
•
•
•
•
•
Adaptasi dan Antisipasi
dari Sudut SDM
• Memiliki kemampuan kompetitif (SDM Kompetitif: memiliki kemampuan menjaring, menganalisis dan mendapatkan dan mengolah
informasi bisnis, proaktif; memiliki kemampuan merespon kesempatan bisnis secara cepat dan tepat; memiliki kemampuan
mengurangi atau menghindari resiko bisnis; memiliki kemampuan mereduksi pembiayaan dalam pelaksanaan kegiatan bisnis.
• Memiliki kemampuan yang berkualitas tinggi (SDM berkualitas: Jasmaniah, Sosial Psikologis, Moral dan Spiritual)
Antisipasi dan Adaptasi
dari Sudut Manajemen
SDM Profesional
• MSDM difungsikan untuk menggerakkan SDM agar produktivitasnya tinggi
• MSDM bersama bidang lainnya harus berusaha agar SDM yang dimiliki organisasi/perusahaan secara terus menerus berorientasi
pada kualitas
• MSDM profesional harus membantu mengembangkan kemampuan potensial dalam bidang bisnis yang dimilikinya
• MSDM profesional harus mampu mengembangkan dan meningkatkan kemampuan SDM dalam mengantisipasi perubahan dan
perkembangan lingkungan bisnis secara optimal
• MSDM profesional harus membina kualitas kehidupan kerja yang positif
• MSDM profesional harus mampu membantu SDM mewujudkan kerja dalam tim seperti Gugus Pengendali Mutu Terpadu dalam
TQM
Antisipasi melalui adaptasi frame work organisasi/perusahaan
Adaptasi budaya majemuk
Konsep Pemberdayaan SDM
Berorientasi pada Produk Berstandar Internasional
Berorientasi pada Pelayanan Berkualitas
Referensi

Nawawi, Hadari. 2008. Perencanaan SDM
untuk Organisasi Profit yang Kompetitif.
Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.
Download