Kapita Selekta Ilmu Sosial

advertisement
Modul ke:
Kapita Selekta Ilmu Sosial
Psikologi Sosial
Fakultas
ILMU
KOMUNIKASI
Program Studi
Penyiaran
Finy F. Basarah, M.Si
Psikologi Sosial
Kapita Selekta Ilmu Sosial
•Ruang lingkup Perspektif dan konsep psikologi tentang masyarakat, dasar-dasar perilaku
sosial, kelompok, dan peran kelompok
•Kompetensi: Mahasiswa mampu memahami dan menjelaskan tentang perspektif dan
konsep psikologi tentang masyarakat, dasar-dasar perilaku sosial, kelompok, dan peran
kelompok
Perspektif dan Konsep Psikologi
tentang Masyarakat
• Psikologi sosial merupakan perkembangan
ilmu pengetahuan yang baru, dan merupakan
cabang dan Ilmu Pengetahuan Psikologi pada
umumnya. Ilmu tersebut menguraikan tentang
kegiatan-kegiatan manusia dalam
hubungannya dengan situasi-situasi sosial,
seperti situasi kelompok, situasi massa,
termasuk di dalamnya interaksi antar orang
dan hasil kebudayannya.
• Antara psikologi sosial dan sosiologi berkaitan
erat karenanya dapat dikatakan sebagai ilmu
yang dwitunggal. Pada kenyataannya, interaksi
sosial antar warga masyarakat tidak dapat
selalu dilandasi oleh dorongan kejiwaan.
• Kondisi emosional selalu menyertai proses yang kita
sebut interaksi sosial. Selanjutnya, dorongan untuk
berinteraksi sosial itu juga tidak hanya dipengaruhi
oleh kondisi proses kejiwaan saja, melainkan
dipengaruhi juga oleh faktor lingkungan.
• Contoh faktor lingkungan, termasuk manusia di
sekitarnya (lingkungan sosial), adalah nilai, norma,
peraturan yang berlaku (lingkungan budaya), dan
kondisi cuaca, pepohonan, sumber daya air,
ketinggian dari permukaan laut (lingkungan alam).
Konsep-konsep dasar psikologi sosial
•
•
•
•
•
•
•
•
•
•
Emosi terhadap objek sosial
Minat
Kemauan
Motivasi
Kecerdasan dalam menanggapi persoalan sosial
Penghayatan
Kesadaran
Harga diri
Sikap mental
Kepribadian
Dasar-dasar Perilaku Sosial
• Manusia sebagai makhluk individu selalu
berada di tengah-tengah masyarakat. Perilaku
individu dalam kelompok ataupun tindakan
terhadap orang lain bisa positif ataupun
sebaliknya, yaitu tindakan negatif.
• Perilaku atau tindakan positif dan negatif
dalam kelompok dapat dibagi menjadi empat
bagian di antaranya:
– Menolong (helping)
– Kerja sama (cooperation)
– Kompetisi (competition)
– Konflik (conflict)
Kelompok dan Peran Kelompok
• Pengertian kelompok sosial sendiri adalah
suatu kesatuan sosial yang terdiri atas dua
individu atau lebih yang telah mengadakan
interaksi soaial yang cukup intensif dan teratur,
sehingga di antara individu itu sudah terdapat
pembagian tugas, struktur, dan norma-norma
tertentu, yang khas bagi kesatuan sosial
tersebut.
• Kelompok sosial dapat digolong-golongkan ke
dalam bermacam-macam jenisnya. Charles H.
Cooly membedakan kelompok berdasarkan
susunan dan organisasi, yaitu kelompok primer
dan kelompok sekunder.
Kelompok Primer
• Dalam kelompok primer terdapat interaksi
sosial yang lebih erat antara anggotaanggotanya.
• Sering hubungannya bersifat irrasional dan
tidak didasarkan atas pamrih.
Kelompok Sekunder
• Kelompok ini terbentuk atas dasar kesadaran
dan kemauan dari para anggotanya.
• Peranan atau fungsi kelompok sekunder dalam
kehidupan manusia adalah untuk mencapai
salah satu tujuan tertentu dalam masyarakat
dengan bersama, secara objektif dan rasional.
Terima Kasih
Finy F. Basarah, M.Si
Download