Desain dan Media Relasi Desain dan Media

advertisement
Presentasi Desain
Etika Profesi dan Komunikasi Efektif
Pertemuan 2
DEFINISI ETIKA
Etika secara etimologis berasal dari kata ‘ethos’ dari
bahasa yunani yang berarti karakter, watak
kesusilaan atau adat.
Pada dasarnya, etika adalah kemampuan untuk
membedakan perilaku yang baik dari yang buruk
dan mengetahui apa yang harus dilakukan.
ETIKA NORMATIF
Pengetahuan mengenai apakah suatu perilaku
itu benar atau salah
Socrates
Aristoteles
ETIKA NORMATIF
Pengetahuan mengenai apakah suatu perilaku
itu benar atau salah
“Seseorang akan melakukan
hal yang benar bila ia
mengetahui apa yang benar.
Tindakan yang salah muncul
karena orang itu tidak
mengetahui apa yang benar.”
Socrates
ETIKA NORMATIF
Pengetahuan mengenai apakah suatu perilaku
itu benar atau salah
“seseorang akan melakukan hal
yang benar bila ia menyadari
sepenuhnya kemampuan
dirinya.”
Aristoteles
“Be very careful with what you create!”
- Do Good Design-
Faktor Perilaku
TIDAK ETIS
Jan Hoesada (2002) mencatat beberapa faktor yang
berpengaruh pada keputusan atau tindakan-tindakan
tidak etis dalam sebuah perusahaan, yaitu :
 Kebutuhan individu
Merupakan faktor utama penyebab terjadinya
tindakan-tindakan tidak etis, misalnya korupsi.
 Tidak ada pedoman
Tindakan tidak etis bisa saja muncul karena tidak
adanya pedoman atau prosedur yang baku tentang
bagaimana melakukan sesuatu.
Faktor Perilaku
TIDAK ETIS
 Perilaku dan kebiasaan individu
Tindakan tidak etis juga bisa muncul karena perilaku
dan kebiasaan individu.
 Lingkungan tidak etis
Kebiasaan tidak etis yang sebelumnya sudah ada dalam
suatu lingkungan, dapat mempengaruhi orang lain
yang berada dalam lingkungan tersebut untuk
melakukan hal yang serupa.
 Perilaku atasan
Atasan yang terbiasa melakukan tindakan tidak etis,
dapat mempengaruhi orang-orang yang berada dalam
lingkup pekerjaannya untuk melakukan hal serupa.
Don’t just do good design, DO GOOD.
- David B. Berman-
Rainbow Mural – Pachuca, Mexico
Salah satu mural terbesar di
dunia.
Melibatkan 200 rumah dari
kelas menengah bawah.
Wilayah ini dikenal sebagai
wilayah Ganster dan
“Kriminal.”
Mural meningkatkan rasa
percaya diri warga.
Kini Pachuca dijadikan sebagai
objek wisata, masyarakat
beralih profesi dan tingkat
kriminalitas berkurang drastis.
Etika profesi desain menyangkut apa yang salah dan
benar dalam dunia profesional desainer dan apa
yang baik dan buruk terkait moral kita sebagai
seorang individu.
Komunikasi Efektif
Professional communicators are the people who
proudly think up clever visual persuasion
- David B. Berman-
Komunikasi Efektif
Komunikasi efektif adalah komunikasi (bertukar informasi,
ide, kepercayaan, perasaan dan sikap) antara dua orang
atau kelompok yang hasilnya sesuai harapan.
5 Cara Efektif dalam
mengirimkan pesan
1. Be Credible and Relatable
Kuasai Materi
Kenali Lawan Bicara / Audiens
DON’T SPEAK IF
YOU DON’T KNOW
WHAT YOU ARE
TALKING ABOUT
5 Cara Efektif dalam
mengirimkan pesan
2. Be Simple
Sampaikan dengan
bahasa yang
Sederhana
Penggunaan alat bantu
yang tidak berlebihan
SAY WHAT YOU MEAN IN
AS FEW WORDS
AS POSSIBLE
5 Cara Efektif dalam
mengirimkan pesan
3. Be Unique, Be You
Munculkan ekspresi khas
untuk memikat audiens
Gunakan gesture untuk
membantu penyampaian pesan
STOP BEING BORING
5 Cara Efektif dalam
mengirimkan pesan
4. Be Visible
Hadapi audiens dan jangan
lupa melakukan eye contact
Jangan bersembunyi di balik
alat atau presenter lain
PEOPLE WANT
THE REAL YOU
5 Cara Efektif dalam
mengirimkan pesan
5. Be a Good Listener
Komunikasi efektif adalah
komunikasi 2 arah
Perhatikan gesture audiens
STOP.
LOOK.
LISTEN.
Desainer dan Public Speaking
D e s a i n e r dan
Public speaking
Tujuan
Presentasi desain sebagai suatu bentuk public speaking harus
dapat menyampaikan informasi sekaligus melakukan persuasi
kepada audiens tanpa membuat audiens bosan.
Graphic designers are trained to be able to inform,
persuade, direct, entertain, and attract attention
with their design
- Lincoln University-
Tugas
Presentasikan produk berikut ini kepada kelas untuk meyakinkan
kelas bahwa produk tersebut adalah produk terbaik di pasaran.
INGAT!
Etika profesi, Komunikasi efektif, dan tujuan public speaking.
Terima Kasih
Download