Uploaded by Joel Milanisti

lintasan belajar matriks kd 3.3

advertisement
Kompetensi Dasar
Indikator
3.3 Menjelaskan matriks dan kesamaan matriks 3.3.1 Menyusun informasi ke dalam bentuk
dengan menggunakan masalah kontekstual dan
matrik
melakukan operasi pada matriks yang meliputi 3.3.2 Menyebutkan unsur – unsure matriks yang
penjumlahan, pengurangan, perkalian skalar,
terletak pada baris ke-i dan kolom ke-j
dan perkalian, serta transpose
3.3.3 Menerangkan ordo sebuah matrik
3.3.4 Menjelaskan transpose matriks
3.3.5 Mengemukakan masalah kesamaan dua
matriks
3.3.6 Menghitung penjumlahan dua matriks
3.3.7 Menghitung pengurangan dua matriks
3.3.8 Menghitung hasil kali scalar dengan
matriks
3.3.9 Menghitung perkalian duamatriks
4.3 Menyelesaikan masalah kontekstual yang 4.3.1 Menggunakan prosedur untuk melakukan
berkaitan dengan matriks dan operasinya
operasi pada matriks.
4.3.2
Menggunakan
prosedur
untuk
menyelesaikan masalah kontekstual yang
berkaitan dengan matriks dan operasinya
Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:











Menyusun informasi ke dalam bentuk matrik
Menyebutkan unsur – unsur matriks yang terletak pada baris ke-i dan kolom ke-j
Menerangkan ordo sebuah matrik
Menjelaskan transpose matriks
Mengemukakan masalah kesamaan dua matriks
Menghitung penjumlahan dua matriks
Menghitung pengurangan dua matriks
Menghitung hasil kali scalar dengan matriks
Menghitung perkalian dua matriks
Menggunakan prosedur untuk melakukan operasi pada matriks.
Menggunakan prosedur untuk menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan
matriks dan operasinya
Lintasan Belajar ( Kegiatan Inti)
Pertemuan pertama
1. Peserta didik secara berkelompok membahas contoh dalam buku paket mengenai
materi Pengertian Matriks, transpose Matriks dan kesamaan dua matriks
(Collaboration)
2. Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data dari hasil pengamatan
tentang data dari materi Pengertian Matriks, transpose Matriks dan kesamaan dua
matriks (Collaboration dan Critical Thinking)
3. Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan penyampaikan hasil diskusi tentang
materi Pengertian Matriks, transpose Matriks dan kesamaan dua matriks berupa
kesimpulan berdasarkan hasil analisis data (Communication)
4. Peserta didik dalam kelompok Menyimpulkan tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa Laporan hasil
pengamatan secara tertulis (Creativity)
Pertemuan kedua
1. Peserta didik secara berkelompok membahas contoh dalam buku paket mengenai
materi penjumlahan dua buah matriks, pengurangan dua buah matriks dan hasil kali
scalar dengan matriks (Collaboration)
2. Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data dari hasil pengamatan
tentang data dari materi penjumlahan dua buah matriks, pengurangan dua buah
matriks dan hasil kali scalar dengan matriks (Collaboration dan Critical Thinking)
3. Peserta didik dalam setiap kelompok menyajikan hasil diskusi mereka di depan kelas
menggunakan power point (Communication)
4. Peserta didik dalam kelompok Menyimpulkan tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa Laporan hasil
pengamatan secara tertulis (Creativity)
Pertemuan ke tiga
1. Peserta didik secara berkelompok membahas contoh dalam buku paket mengenai
materi perkalian dua matriks dan memahami gambaran tentang aplikasi matriks dalam
kehidupan sehari-hari
(Collaboration)
2. Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data dari hasil pengamatan
tentang data dari materi perkalian dua matriks dan memahami gambaran tentang
aplikasi matriks dalam kehidupan sehari-hari (Collaboration dan Critical Thinking)
3. Peserta didik dalam setiap kelompok menyajikan hasil diskusi mereka di depan kelas
menggunakan power point (Communication)
4. Peserta didik dalam kelompok Menyimpulkan tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa Laporan hasil
pengamatan secara tertulis (Creativity)
Download