11. Sesi 11 – Integrasi Gender Dalam Musrenbang

advertisement
Integrasi Gender Dalam
Musrenbang
Pelatihan Fasilitator Perencanaan dan
Penganggaran yang Responsif Gender
(PPRG) di Daerah
Proses Musrenbang (1)
Proses Musrenbang (2)
• Musrenbang menjadi saluran artikulasi
kepentingan masyarakat dalam proses
perencanaan.
• Perlu untuk memastikan keterlibatan, akses,
kontrol dan manfaat yang setara antara lakilaki dan perempuan dalam proses
Musrenbang.
Integrasi Gender Dalam Musrenbang (1)
• Langkah integrasi gender bisa mencakup perbaikanperbaikan pada kualitas deliberasi dalam proses
Musrenbang:
– memberi penghargaan yang sama antara isu yang
dilontarkan laki-laki dan perempuan, dan
– memberi informasi tindak lanjut yang memadai atas
usulan baik laki-laki maupun perempuan.
• Langkah integrasi gender bisa mencakup perbaikan
pada level teknis yang memungkinkan keterlibatan baik
perempuan maupun laki-laki di dalam proses
Musrenbang:
– memastikan distribusi undangan
– setting tempat dan pemilihan waktu yang memungkinkan
keterlibatan perempuan dan laki-laki
Integrasi Gender Dalam Musrenbang (2)
• Keterlibatan perempuan
dalam Musrenbagn
• Manfaat langsung dan tidak
langsung dari keterlibatan
dalam Musrenbang
• Peningkatan keterlibatan
perempuan dalam
Musrenbang dari tahun ke
tahun
 Mendorong perempuan
menyampaikan
aspirasinya
 Penghargaan dan
akomodasi atas aspriasi
perempuan
 Informasi tentang posisi
dan tindak lanjut usulan
laki-laki dan perempuan
 Distribusi informasi
dan pengundangan
 Pengundangan ke
representasi kelompok
perempuan dan lakilaki
Manfaat
Kontrol
Akses
Partisipasi
 Tingkat kehadiran
perempuan dan lakilaki
 Upaya mengatasi
hambatan bagi
keterlibatan
perempuan
Download