Uploaded by nianasution85

4 Hubungan Pembelian Dengan Penjual (7)

advertisement
Hubungan Pembelian Dengan
Penjual
Interaksi Pembeli Dan Penjual

Aturan yang di ikuti

Perilaku

persepsi
Dasar Interaksi Pembeli-Penjual
Kandungan informasi
 Style (gaya) perubahan informasi

Tipe-tipe hubungan
Hubungan transaksi
 Hubungan penambahan nilai (value added
exchange)
 Hubungan kolaboratif

Buyer Seller Interaction
Compatible style
Incompatible style
Compatible
content
Ideal
Transaction
Inefficient
Transaction
Incompatible
content
Inefficient
Transaction
No
Transaction
Customer Relationship Management
(CRM)


Tujuan secara umum:
 memelihara setiap nilai pelanggan melalui
pengembangan hubungan jangka panjang dan
menyediakan layanan konumen setiap waktu
Sistem CRM merupakan aplikasi software yang
mengintegrasikan antara penjualan, pelayanan
konsumen dan informasi pemasaran
Faktor Penentu Hubungan Konsumen
Yang Berkesinambungan
Faktor perilaku
 Pertumbuhan bisnis
 Kepentingan yang sejalan dengan
perusahaan

Metode Untuk Mempengaruhi
Konsumen Industri
Presentasi penjualan
 Negosiasi

Perencanaan Presentasi
Penjualan



Mencari konsumen industri yang potensial
Mendapatkan nformasi anggota pusat pembelian
pada konsumen organisasi
Identifikasi kebutuhan dan masalah pada konsumen
yang potensial
Faktor Penentu Untuk Mempengaruhi
Calon Konsumen Lewat Presentasi





Sales representatif harus menyesuaikaantara kebutuhan dengan
harapan konsumen
Presentasi yang disajikan menonjolkan point positif dari produk,
jasa, dan perusahaan serta menyembunyikan sisi negatif dari
ketiganya
Penjual harus dapat menunjukkan mengapa produk yang
ditawarkanlebih unggul dari pesaing
Menggunakan teknologi terbaru untuk presentasi
Presentasi diakhiri dengan simpulan tetang keunggulan
penggunaan produk atau jasa yang ditawarkan dan begaimna
produk dan jasa tadi akan memuaskan kebutuhan konsumen.
Faktor Penentu Keberhasilan
Negosiasi

Tujuan

Informasi yang telah dikumpulkan

Kepercayaan konsumen dan kenyamanan

Gaya bernegosiasi

Waktu
Gaya Negosiasi

I win, you lose

Both of us win

You win, I lose

Both of us lose
Kesepakatan Khusus Antara
Pembeli dengan Penjual

Reciprocity

Kesepakatan dengan pelanggan
Download