Uploaded by User40070

PANDUAN PENYUSUNAN PROGRAM KERJA UNIT

advertisement
PROGRAM KERJA
INSTALASI / UNIT / PELAYANAN
…………………..
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH ZAINAL ABIDIN PAGARALAM
KABUPATEN WAY KANAN
2019
BAB I
PENDAHULUAN
BAB II
LATAR BELAKANG
BAB III
TUJUAN UMUM DAN TUJUAN KHUSUS
BAB IV
KEGIATAN POKOK
1. Pengembangan Pelayanan (TKRS 10 ep 1)
2. Usulan Sarana Prasarana Ruangan (TKRS 9 ep 3)
3. SDM
BAB V
KEGIATAN PENINGKATAN MUTU DAN KESELAMATAN
1. Upaya Peningkatan Mutu :
 Menetapkan prioritas kegiatan yg di evaluasi  INDIKATOR MUTU UNIT (lihat
panduan penetapan indikator mutu unit dan formatnya)
 Menerapkan Panduan Praktik Klinis  Clinical pathway di area prioritas
 Melakukan pengukuran mutu melalui penetapan Indikator Mutu Kunci di area klinis
dan area manajerial dan penerapan SKP indikator meliputi Struktur, proses dan
outcome
 Melakukan pengukuran mutu unit pelayanan (IKU)
 Melakukan penilaian kinerja staf klinis dan staf RS
 Melakukan Monitoring pelaksanaan PPI (PPI 10)
 Melakukan sosialisasi / diseminasi hasil kegiatan PMKP
 Program diklat PMKP (PMKP 1.5)  bisa dipisah & masuk ke program diklat (di bab
IV)
 Melaksanakan Program Mutu lainnya  , misalnya PMI, PME
2. Keselamatan Kerja dan Manajemen Risiko Klinis
 Menyusun Kerangka kerja manajemen risiko setiap tahun
 Melakukan FMEA dan melaksanakan tindak lanjutnya
 Melakukan pelaporan insiden keselamatan pasien
3. Keselamatan Pasien (TKRS 11 ep 2)
BAB VI
CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN
BAB VII
SASARAN
BAB VIII
SKEDUL (JADWAL) PELAKSANAAN KEGIATAN
BAB IX
PENCATATAN DAN PELAPORAN
BAB X
EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN DAN PELAPORAN
Download