Uploaded by nurulsorek

BAB I

advertisement
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 latar belakang
Pemberontakan PKI di Madiun tidak lepas dari jatuhnya cabinet Amir syarifuddin
tahun 1948,yaitu tandatanganinya perundingan renville,ternyata berundingan renville
yang sangat merugikan Indonesia.maka syarifuddin turun dari kabinetnya dan
digantikan oleh kabinet hatta.ia merasa kecewa bahwa kabinetnya jatuh kemudian
membentuk front demokrasi rakyat (FDR)pada tanggal 28 juni 1948.
Front demokrasi rakyat (FDR)ini didukung oleh partai sosialis Indonesia.
Pemuda sosialis Indonesia.PKI,dan sentral organisasi buruh seluruh Indonesia
(SOBSI).pada tanggal 11 agustus 1948,muso tiba dari moskow, semenjak kedatangan
muso bersatulah kekuatan PKI dan FDR dibawah pimpinan muso dan amir
syarifuddin.
1.2 Rumusan masalah
Berdasarkan latar belakang tersebut dapat dirumuskan 2 pertanyaan sebagai berikut:
1. Apa penyebab terjadinya pemberontakan di madiun
2. Siapa saja yang terlibat didalamnya
1.3 Tujuan masalah
1.Dapat mengetahui penyebab terjadinya pemberontakan
2.Dapat mengetahui siapa-siapa saja yang terlibat
1.4 Manfaat masalah
1. Peserta didik dapat mengetahui penyebab pemberontakan itu terjadi
2. Peserta didik dapat mengetahui tokoh yang terlibat didalamnya
Download