metodologi penelitian - E

advertisement
METODOLOGI PENELITIAN
MAGISTER MANAJEMEN
PENELITIAN
– SUATU PENYELIDIKAN YANG SISTEMATIS
UNTUK MENINGKATKAN SEJUMLAH
PENGETAHUAN
– SUATU USAHA YANG SISTEMATIS DAN
TERORGANISASI UNTUK MENYELIDIKI
MASALAH TERTENTU YANG MEMERLUKAN
JAWABAN
KARAKTERISTIK PENELITIAN
• TUJUAN PENELITIAN
– PENGEMBANGAN PENGETAHUAN
– PEMECAHAN MASALAH
• METODE-METODE PENELITIAN
• HUBUNGAN PENELITIAN-ILMU
METODOLOGI PENELITIAN
• PENGETAHUAN YANG MENGKAJI
KETENTUAN MENGENAI METODEMETODE YANG DIGUNAKAN DALAM
PENELITIAN
PENELITIAN DAN ILMU
• PENELITIAN MERUPAKAN
OPERASIONALISASI DARI METODE YANG
DIGUNAKAN UNTUK MEMPEROLEH
PENGETAHUAN ILMIAH.
METODE ILMIAH
• PROSEDUR ATAU CARA TERTENTU YANG
DIGUNAKAN UNTUK MEMPEROLEH
PENGETAHUAN YANG DISEBUT ILMU
(PENGETAHUAN ILMIAH)
RASIONALISME DAN EMPIRISME
– RASIONALISME: PENDEKATAN DENGAN
PENALARAN
– EMPIRISME:PENDEKATAN DENGAN FAKTA
ATAU FENOMENA EMPIRIS.
PARADIGMA PENELITIAN
• MERUPAKAN KERANGKA BERPIKIR YANG
MENJELASKAN BAGAIMANA CARA
PANDANG PENELITI TERHADAP FAKTA
KEHIDUPAN SOSIAL DAN PERLAKUAKN
PENELITI TERHADAP ILMU ATAU TEORI.
PARADIGMA PENELITIAN
• PARADIGMA KUANTITATIF
– PARADIGMA TRADISIONAL, POSITIVIS, EKSPERIMENTAL,
EMPIRIS
– MENEKANKAN PADA PENGUJIAN TEORI-TEORI MELALUI
PENGUKURAN VARIABEL PENELITIAN DENGAN ANGKA DAN
MELAKUKAN ANALISIS DATA DENGAN PROSEDUR STATISTIK.
• PARADIGMA KUALITATIF
– PENDEKATAN KONSTRUKTIFIS, NATURALISTIS
(INTERPRETATIF), ATAU PERSPEKTIF POSTMODERN.
– MENEKANKAN PADA PEMAHAMAN MENGENAI MASALAHMASALAH DALAM KEHIDUPAN SOSIAL BERDASARKAN KONDISI
REALITAS
PARADIGMA PENELITIAN
KUANTITATIF
• Realitas bersifat obyektif
dan berdimensi tunggal
• Peneliti independen
terhadap fakta yang
diteliti
• Bebas nilai dan tidak bias
• Pendekatan deduktif
• Pengujian teori dan
analisis kuantitatif
KUALITATIF
• Realitas bersifat subyektif
dan berdimensi banyak
• Peneliti berinteraksi
dengan fakta yang diteliti
• Tidak bebas nilai dan bias
• Pendekatan induktif
• Penyusunan teori dengan
analisis kualitatif
KRITERIA PENELITIAN ILMIAH
– MENYATAKAN TUJUAN DENGAN JELAS
– MENGGUNAKAN LANDASAN TEORITIS DAN METODE
PENGUJIAN DATA YANG RELEVAN
– MENGEMBANGKAN HIPOTESIS YANG DAPAT DIUJI
DARI TELAAH TEORITIS ATAU BERDASARKAN
PENGUNGKAPAN DATA
– MEMPUNYAI KEMAMPUAN UNTUK DIUJI ULANG
– MEMILIH DATA DENGAN TEPAT SEHINGGA
HASILNYA DAPAT DIPERCAYA
– MENARIK KESIMPULAN SECARA OBYEKTIF
– MELAPORKAN HASIL SECARA PARSIMONY
– HASIL PENELITIAN DAPAT DIGENERALISASI.
PROSES PENELITIAN
MASALAH/PERTANYAAN
PENELITIAN
TELAAH TEORITIS
HIPOTESIS
PENGUJIAN FAKTA
HASIL
KESIMPULAN
PROSES PENELITIAN
(1)
OBSERVATION
Broad area of
Researh interest
identified
(3)
PROBLEM
DEFENITION
(2)
PRELIMINARY
DATA
GATHERING
Interviewing
Literature survey
(4)
THEORITICAL
FRAMEWORK
(5)
Variabled are GENERATION
Clearly
OF
Identified and HYPOTHESES
labeled
(6)
SCIENTIFIC
RESEARCH
DESIGN
(7)
DATA
COLLECTION
ANALYSIS &
INTERPRETA
TION
(8) DEDUCTION
HYPOTHESES SUBSTANTIATED?
RESEARCH QUESTION ANSWERED?
NO
YES
(9)
REPORT
WRITING
(10)
REPORT
PRESENTATION
(11)
MANAGERIAL
DECISION
MAKING
PROSES PENELITIAN
• MASALAH PENELITIAN
– PENELITIAN MENCAKUP: PENEMUAN MASALAH DAN
PEMECAHAN MASALAH
– TAHAP:IDENTIFIKASI BIDANG PERMASALAHAN,
PEMILIHAN ATAU PEMILIHAN POKOK MASALAH DAN
PERUMUSAN MASALAH
• KAJIAN TEORITIS
– MENYUSUN KERANGKA TEORITIS YANG MENJADI
DASAR UNTUK MENJAWAB MASALAH ATAU
PERTANYAAN PENELITIAN.
PROSES PENELITIAN
• PENGUJIAN FAKTA (DATA)
– MENCAKUP: PEMILIHAN, PENGUMPULAN DAN
ANALISIS FAKTA YANG TERKAIT DENGAN MASALAH
YANG DITELITI
– DATA: SEKUMPULAN FAKTA YANG DIPEROLEH
MELALUI PENGAMATAN (0BSERVASI) ATAU SURVEI.
• KESIMPULAN
– MERUPAKAN HASIL PENELITIAN YANG MEMBERI
FEED BACK PADA MASALAH ATAU PERTANYAAN
PENELITIAN
KRITERIA PENELITIAN ILMIAH
– MENYATAKAN TUJUAN DENGAN JELAS
– MENGGUNAKAN LANDASAN TEORITIS DAN METODE
PENGUJIAN DATA YANG RELEVAN
– MENGEMBANGKAN HIPOTESIS YANG DAPAT DIUJI
DARI TELAAH TEORITIS ATAU BERDASARKAN
PENGUNGKAPAN DATA
– MEMPUNYAI KEMAMPUAN UNTUK DIUJI ULANG
– MEMILIH DATA DENGAN TEPAT SEHINGGA
HASILNYA DAPAT DIPERCAYA
– MENARIK KESIMPULAN SECARA OBYEKTIF
– MELAPORKAN HASIL SECARA PARSIMONY
– HASIL PENELITIAN DAPAT DIGENERALISASI.
PENELITIAN BISNIS
• PROSES PENGUMPULAN DAN ANALISIS
DATA YANG SISTEMATIS DAN OBYEKTIF
UNTUK MEMBANTU PEMBUATAN
KEPUTUSAN BISNIS.
KLASIFIKASI PENELITIAN BISNIS
BERDASARKAN TUJUAN PENELITIAN
• PENELITIAN DASAR (PENGEMBANGAN & EVALUASI
KONSEP-KONSEP DASAR)
– DEDUKTIF: MENGUJI HIPOTESIS MELALUI VALIDASI TEORI,
TIPE: HOPOTESIS A PRIORI
– INDUKTIF: MENGEMBANGKAN TEORI ATAU HIPOTESIS
MELALUI PENGUNGKAPAN FAKTA
• PENELITIAN TERAPAN (PEMECAHAN MASALAHMASALAH PRAKTIS)
– PENELITIAN EVALUASI
– PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN
– PENELITIAN AKSI
KLASIFIKASI PENELITIAN BISNIS
BERDASARKAN KARAKTERISTIK MASALAH
• PENELITIAN HISTORIS
• PENELITIAN DESKTRIPTIF
• STUDI KASUS LAPANGAN
• PENELITIAN KORELASIONAL
• KAUSAL-KOMPARATIF
• EKSPERIMEN
KLASIFIKASI PENELITIAN BISNIS
BERDASARKAN JENIS DATA
• PENELITIAN OPINI (OPINION RESEARCH)
• PENELITIAN EMPIRIS (EMPIRICAL
RESEARCH)
• PENELITIAN ARSIP (ARCHIEVAL
RESEARCH)
Research area in business
(S pp.6-7)
• Employee behavior: performance, absenteeism, turnover
• Employee attitudes: job satisfaction, loyalty, organizational commitment
• Supervisory performance, managerial leadership style, performance appraisal
•
•
•
•
•
•
•
•
•
•
system
Employee selection, recruitment, training, and retention
Validation of performance appraisal systems
Human resource management choices and organizational strategy
The dynamics of rating and errors in the judgment of human performance
Strategy formulation and implementation
Just-in-time systems, continues improvement strategies, and production
efficiencies
Updating policies and procedures in keeping with latest government
regulations and organizational changes
Brand loyalty, product life cycles, product innovation
Consumer complaint
Product positioning, product modification, and new product development
Download