Alat ukur listrik

advertisement
ALAT UKUR LISTRIK
Alat ukur listrik merupakan alat yang digunakan untuk mengukur besaran-besaran listrik
seperti hambatan listrik (R), kuat arus listrik (I), beda potensial listrik (V), daya listrik (P),
dan lainnya. Terdapat dua jenis alat ukur yaitu alat ukur analog danalat ukur digital.
MACAM MACAM ALAT UKUR LISTRIK
Berikut ini adalah macam-macam alat ukur listrik dan elektronika yang harus kita kenal :
1. Amper-meter
2. Voltmeter
3. Ohm-meter
4. Multimeter Analog/Digital
5. Megger
6. Osiloskop
Ampermeter
Amperemeter adalah alat ukur listrik untuk mengukur besar/kuat arus listrik yang mengalir dalam suatu
peralatan listrik baik listrik DC maupun AC.
Prinsip kerja alat ukur listrik ampere meter ini dengan prinsip kumparan medan magnet galvanometer.
Semakin besar arus listrik yang mengalir maka akan semakin besar simpangan yang terjadi pada alat ukur dan
semakin besar penunjukan alat ukur listrik tersebut.
Cara mengukur kuat arus listrik menggunakan Ampere Meter adalah dengan memasang seri pada rangkaian
agar arus melewati ampere meter.
Cara mengukur arus menggunakan Ampere meter adalah dengan cara besar arus yang mengalis alat
menggunakan atau memAlat ukur listrik Ampere meter dipasang berderet dAmperemeter biasanya dipasang
berderet dengan elemen listrik. Jika kita akan mengukur arus yang melewati penghantar dengan
menggunakan Amperemeter maka harus kita pasang seri dengan cara memotong penghantar agar arus
mengalir melewati ampere meter.
prinsip kerja Ampermeter, yang mengukur besar kuat arus, tidak diperlukan sumber arus listrik karena
sumbernya adalah benda yang diukur tersebut.
Gambar Ampere Meter DC
Gambar Ampere Meter AC
Gambar Cara Mengukur Arus Listrik Menggunakan Ampere Meter :
Voltmeter
Voltmeter adalah alat ukur listrik untuk mengukur besarnya tegangan listrik dalam suatu rangkaian listrik.
Cara mengukur tegangan menggunakan Volt Meter adalah dengan cara menyusun paralel Voltmeter
terhadap beban/rangkaian.
Gambar Volt Meter Analog
Cara mengukur tegangan menggunakan Volt Meter (Multimeter)
Ohm-meter
Ohm-meter adalah alat ukur listrik untuk mengukur hambatan listrik. Namun saat ini sudah sangat jarang
digunakan karena orang lebih banyak menggunakan Multitester/Multimeter yang lebih banyak kegunaannya.
Pada Ohmmeter prinsipnya adalah benda dialiri listrik dan diukur tahanan listriknya.
Gambar Ohm Meter Analog
Gambar Cara Mengukur Tahanan (Resistor) dengan Ohm Meter
Multitester Analog/Digital
Multimeter atau sering juga disebut multitester sering dipakai karena beragam kegunaannya. Multitester
dapat mengukur listrik tegangan (voltmeter), hambatan (ohm-meter), serta arus litrik (ampere).
A.Multitester Digital
B.Multitester analog
Megger
Megger merupakan alat untuk tahanan isolasi dari alat-alat listrik maupun instalasi-instalasi. Cara
menggunakan megger listrik biasanya lebih sering dipakai pada industri besar/pembangkit.
prinsip kerja megger adalah memberi tekanan elektris pada benda yang diuji dengan tekanan tinggi.
Penggunaan Megger biasa dipakai untuk mengukur tahanan isolasi antara lain untuk:
a. Kabel instalasi pada rumah-rumah/bangunan
b. Kabel tegangan tinggi.
c. Kabel tegangan rendah
d. Transformator
e. Dan peralatan listrik lainnya
Gambar Megger Digital
Osiloskop
Oscilloscope adalah alat ukur elektronika yang dapat menunjukkan kepada anda 'bentuk' dari sinyal listrik
dengan menunjukkan grafik dari tegangan terhadap waktu pada layarnya.
Oscilloscope terdiri dari tabung vacuum dengan sebuah cathode (electrode negative ) pada satu sisi yang
menghasilkan pancaran electron dan sebuah anode ( electrode positive ) untuk mempercepat gerakannya
sehingga jatuh tertuju pada layar tabung. Susunan ini disebut dengan electron gun.
Prinsip kerja osiloskop yaitu menggunakan layar katoda. Dalam osiloskop terdapat
tabungpanjang yang disebut tabung sinar katode atau Cathode Ray Tube (CRT). Secara prinsip
kerjanya ada dua tipe osiloskop,yakni tipe analog (ART-analog real time oscilloscope) dan tipe
digital(DSO-digital storage osciloscope),masing-masing memiliki kelebihan danketerbatasan.
Para insinyur, teknisi maupun praktisi yang bekerja di laboratorium perlu mencermati karakter
masing-masing agar dapat memilih dengan tepat osiloskop mana yang sebaiknya digunakan
dalam kasus-kasus tertentu yang berkaitan dengan rangkaian elektronik yang sedang
diperiksa atau diuji kinerjanya.
Gambar Osciloscope
Download