1.1 Kesimpulan Proses kegiatan rekrutmen di PT.Astra International

advertisement
BAB V
PENUTUP
1.1
Kesimpulan
Proses kegiatan rekrutmen di PT.Astra International,Tbk Honda motor
semarang adalah sebagai berikut:
1. Menentukan jabatan yang kosong
2. Menentukan persyaratan jabatan dan uraian pekerjaan
3. Menentukn sumber dan metode perekrutan
4. Mendapatkan pelamar
Seumber rekrutmen karyawan PT.Astra international,Tbk Honda
Motor Semarang meliputi :
-
Sumber internal : Promosi, transfer ataupun rotasi pekerjaan sering
dilakukan oleh pihak perusahaan baik didalam perusahaan maupun
di kantor cabang.
-
Sumber eksternal : merupakan sumber karyawan yang berasal dari
luar seperti Walk in Applicient yaitu pelamar mencalonkan diri dan
datang langsung ke PT.Astra International Tbk, Honda Motor
Semarang. Kemudian Program Referral Karyawan yaitu karyawan
memberikan rekomendasi mengenai pelamar dari luar.
1
Metode yang digunakan perusahaan dalam melakukan rekrutmen
adalah sebagai berikut:
1. Metode internal, adalah metode yang dilakukan perusahaan untuk
mendapatkan tenaga kerja dari dalam perusahaan dengan cara:
-
Promosi karyawan
-
Transfer karyawan
-
Rotasi karyawan
2. Metode eksternal, adalah metode yang dilakukan perusahaan untuk
mendapatkan tenaga kerja dari luar perusahaan yaitu seperti:
-
Memasang iklan dikoran
-
Kerjasama dengan instansi pendidikan
-
Mengikuti job fire
Setelah proses rekrutmen maka selanjutnya adalah seleksi karyawan,
berikut adalah tahapan seleksi karyawan di PT.Astra international,Tbk
Honda Motor Semarang:
-
Penyaringan dan penyeleksian berkas
-
Wawancara awal
-
Tes psikotes
-
Wawancara lanjutan
-
Tes kesehatan
-
Pengambilan keputusan
2
Dalam melakukan sebuah rekrutmen dan seleksi karyawan di PT.Astra
international,Tbk Honda Motor Semarang tidak lepas dari kendala-kendala
yaitu seperti ketidak lengkapan berkas atau dokumen lamaran dari pelamar
sehingga menghambat pihak personalia dalam melakukan pemeriksaan dan
penyaringan berkas lamaran. Kemudian kendala selanjutnya adalah mengenai
negosiasi gaji antara pelamar dan pihak perusahaan sering kali tidak mencapai
kesepakatan.
Dari beberapa kendala-kendala tersebut solusi yang dilakukan oleh pihak
perusahaan adalah perusahaan akan lebih tegas dalam menerapkan tertib
berkas lamaran dan mengenai negosiasi gaji perusahaan berusaha berdiskusi
secara baik guna saling menguntungkan kedua belah pihak.
1.2
Saran
Berdasarkan dari proses rekrutmen dan seleksi karyawan di
PT.Astra International,Tbk Honda Motor Semarang terdapat beberapa
saran adalah sebagai berikut :
1. Dalam proses rekrutmen harus dilakukan lebih selektif lagi dan
lebih tegas memberi teguran saat menghadapi pelamar yang kurang
memperhatikan kelengkapan dokumen lamaran yang sesuai oleh
ketentuan perusahaan, karena dari kelengkapan berkas tersebut
sudah bisa menilai secara cepat tentang kedisiplinan pelamar dan
niat kesungguhan pelamar untuk dapat bekerja di perusahaan.
Dengan memperhatikan kelengkapan berkas pelamar untuk
3
memperoleh
karyawan
yang
professional,
berkualitas
dan
berkompetensi guna tercapainya tujuan dari perusahaan.
2. Dalam melakukan negosiasi gaji sebaiknya dilakukan secara baik
tanpa merugikan kedua belah pihak. Selain mempertimbangkan
niali gaji yang ditawarkan perusahaan pelamar juga dapat
mempertimbangkan keuntungan yang lain yang didapat selain dari
nominal gaji, seperti jam kerja, asuransi, tunjangan ,bonus, reward
,jaminan kesehatan, adanya uang transport, uang makan, dan
promosi jabatan atau jenjang karir. Dan dari pihak perusahaan juga
dapat memperhatikan dari latar belakang pendidikan, pengalaman
kerja, serta skill dari pelamar. Hal – hal tersebut dapat dibuat
pertimbangan oleh kedua belah pihak dalam melakukan negosiasi
gaji.
4
Download