Self Presentation

advertisement
KOMUNIKASI PUBLIK
THE PRESENTATION OF SELF IN EVERYDAY LIFE
(Hal 92-99)
Nama : Rinaldi Pane
Nrs
: 115
• Sebuah fakta dalam kehidupan sehari-hari bahwa sebuah
kebutuhan untuk menampilkan diri dengan baik atau
membuat sebuah kesan baik dihadapan orang lain, perilaku
tersebut mengacu pada Self Presentation atau managemen
kesan.
• Self Presentation muncul ketika seseorang sadar bahwa dia
di pandang oleh orang lain disekitarnya, dan dihadapan
orang yang memiliki kukuasaan atas sesuatu yang orang
inginkan.
• Tujuannya adalah untuk mempermudah seseorang dalam
kehidupan sosialnya atau dalam mencapai apa yang orang
inginkan.
• Di dalam dunia bisnis “ Image is everything”. Adalah
pentingnya membuat kesan di dalam dunia bisnis atau
dalam dunia kerja.
• Sukses di dunia bisnis kesempatan pertama untuk
membangun kesan baik dihadapan interviewer sebagai
seorang yang memiliki kompetensi untuk pekerjaan
tersebut.
• Sebagai contoh seseorang harus bersikap kritis,
menyenangkan, ramah agar diangkat menjadi ketua team.
Seorang yang berpenampilan menarik juga bisa
mempengaruhi kesan seseorang bahwa dia seorang yang
rajin.
• Menurut Erving Goffman (1959), Meskipun sedikit orang
yang berhasil dalam presentasi diri mereka. Presentasi diri
ada dalam kehidupan sehari-hari tetap ada.
• Beberapa peneliti menyarankan cara lain, yaitu lebih
langsung,di mana presentasi diri dapat mempengaruhi citra
diri seseorang. Sejalan dengan proses persepsi diri, mungkin
ada saatnya ketika orang-orang menjadi diri sendiri,
umumnya itu terjadi bila kita hadir bukan hanya untuk orang
lain tetapi untuk diri kita sendiri, untuk membuatnya lebih
sederhana, jika Anda ingin melihat diri Anda dengan cara
tertentu, Anda perlu bertindak sesuatu.
• Self presentation, membantu kita mendapatkan apa yang kita
inginkan dan membantu kita menciptakan citra diri yang
diinginkan.
• Self presentation juga menjalankan tujuan
sosial. Self
presentation membantu orang lain tahu bagaimana kita
mengharap untuk diperlakukan, memungkinkan kehidupan
social berjalan lebih mulus.
• Interaksi sosial yang lancar itu penting untuk kita semua.
sehingga, kita biasanya enggan untuk menentang presentasi
orang lain, sebaliknya, kita memungkinkan mereka untuk
"menjaga muka/harga diri" dengan presentasi publik yang
mungkin kurang sempurna .contohnya, kita secara publik
mungkin membiarkan teman kita sedikit membanggakan,
mengetahui bahwa untuk menunjukkan berlebihan tidak
hanya akan mempermalukan teman tetapi membuat orang
lain tidak nyaman juga. menjadi sensitif terhadap face saving
konvensi sosial dinilai dalam kebanyakan budaya, dan anakanak Amerika yang berusia lima tahun mulai menunjukkan
sensitivitas ini dengan menjadi bijaksana/ pandai ketika
mengevaluasi pekerjaan lain, dengan mengabaikan
kesalahan orang lain, dan sejenisnya.
• Secara umum Self presentation berguna
untuk tiga alasan. Membantu kita
mendapatkan apa-apa yang kita inginkan &
menghargai, membantu kita membuat dan
mempertahankan identitas diri; dan
memungkinkan
kita
menghadapi lingkungan social relatif lebih
mudah.
Download