PENYAKIT TIDAK PENGENDALIAN FAKTOR RISIKO PTM MENULAR (PTM) Lakukan modifikasi faktor risiko dengan perubahan perilaku yang CERDIK: C: Cek kondisi kesehatan secara rutin dan teratur E: Enyahkan asap rokok dan polusi udara lainnya R: Rajin aktifitas fisik dengan gerak olah raga dan seni D: Diet yang sehat dengan kalori seimbang Faktor Risiko dan Pengendaliannya (rendah gula, garam dan lemak serta kaya serat) I: Istirahat yang cukup dan utamakan keselamatan K: Kendalikan stres dan tindak kekerasan FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS PADJADJARAN 2016 Apa itu PTM (Penyakit Tidak Menular)? PTM merupakan Penyakit yang bukan disebabkan oleh proses infeksi (tidak infeksius) AKIBAT PENYAKIT TIDAK FAKTOR RISIKO MENULAR Faktor Risiko merupakan penyebab dari Penyakit tidak menular jika tidak dicegah, diketahui, dan ditangani dapat mengakibatkan: 1. Kecacatan dan Kelumpuhan 2. Biaya Hidup meningkat Jenis-jenis Penyakit Tidak Menular 3. Perubahan aktifitas sehari-hari Jantung Koroner 4. Kematian munculnya penyakit tidak menular. Yang dapat TIDAK dapat dikendalikan: Umur Jenis Kelamin Keturunan Yang dapat dikendalikan: Merokok Diet tinggi lemak & Kanker rendah serat Stroke Alkohol Diabetes melitus Akifitas fisik Kurang Gangguan akibat kecelakaan Stress Cidera Faktor Lingkungan: Polusi Globalisasi Kebersihan Lingkungan