Uploaded by User13396

ADPEN PPT BAB I

advertisement
BAB I
KONSEP ADMINISTRASI PENDIDIKAN
 Pengertian Administrasi/Manajemen
Dalam kamus besar bahasa Indonesia, Manajemen diartikan
sebagai proses penggunaan sumberdaya secara efektif untuk
mencapai sasaran.
 Fungsi Administrasi/Manajemen
Menurut G.R Terry, Fungsi-funsi manajemen terdiri dari :
1. Planning (Perencanaan)
2. Organizing (Pengorganisasian)
3. Actuating (Pelaksanaan)
4. Controlling (Pengawasan)
 Pengertian Administrasi/ Manajemen Pendidikan
Menurut Djam’an Satori (1980:4), administrasi
pendidikan dapat diartikan sebagai keseluruhan
proses kerjasama dengan memanfaatkan semua
sumber personil dan materil yang tersedia dan sesuai
untuk mencapai tujuan pendidikan yang telah
ditetapkan secara efektif dan efisien.
 Lingkup Administrasi/Manajemen Pendidikan
 Sudut pandang proses
 Sudut pandang esensi/substansi,dan
 Sudut pandang substansi kerja
FUNGSI ADMINISTASI/MANAJEMEN PENDIDIKAN
Fungsi-fungsi manajemen pendidikan sering
menerapkan model siklus dari Deming (Deming Cycle)
yang terdiri dari :
1.
Plan (merencanakan/perencanaan)
2.
Do (melaksanakan/pelaksanaan)
3.
Check (pengecekan/perbaikan)
4.
Act (penindaklanjutan)
 Tingkatan Administrasi Pendidikan
1. Tingkatan Institusi (Institutinal level)
2. Tingkatan Manajerial (Managerial level)
3. Tingkatan Teknis (Technical level)
 Komponen Organisasi Sekolah
Pendidikan disekolah dapat tergambar sebagai suatu sistem
yang utuh yang terdiri dari kerangka (organisasi), kegiatan
(manajemen), dan arah proses (kepemimpinan)
MODEL-MODEL ADMINISTRASI/MANAJEMEN
PENDIDIKAN
Tony Bush (2003) mengemukakan 6 model manajemen
pendidikan yang dapat menjadi alat analisis yaitu :
 Formal Model
 Collegial Model
 Political Model
 Subjective Model
 Ambiguity Model
 Cultural Model
PERSPEKTIF ADMINISTRASI/MANAJEMEN
PENDIDIKAN
Perspektif menunjukkan anggapan asumsi yang
mendasari dalam melihat suatu masalah/bidang yang
menjadi objek kajian. Menurut Cecil G. Miskel (2001),
dalam melihat organisasi dalam konteks administrasi
pendidikan terdapat tiga perspektif yaitu :
 Perspektif sistem rasional,
 Perspektif sistem natural, dan
 Perspektif sistem terbuka.
SEKIAN ‘N TERIMAKASIH
Download