Uploaded by User6991

dermatitis atopik

advertisement
Dermatitis Atopik
• Peradangan kulit yang melibatkan
perangsangan berlebihan (alergi)
• Melibatkan limfosit dan sel mast
• Histamin dari sel mast menyebabkan rasa
gatal dan eritema
• Epidemiologi
 Sering dijumpai pada bayi, anak
terkadang menetap sampai dewasa
• Gambaran klinis
 Eritema disertai lesi krusta dan basah pada
bayi, lesi sering muncul diwajah dan bokong
pada anak yang lebih tua
 Remaja lebih sering muncul ditangan dan kaki,
dibelakang lutut dan dilipat siku
 Pruritus hebat
• Penatalaksanaan
 Hindari dari iritan atau alergan
 Pemberian antihistamin untuk mengontrol rasa
gatal
 Kompres dingin untuk mengurangi peradangan
 Steroid topical dosis rendah
Download