pertemuan 5 penetapan tujuan organisasi penetapan tujuan

advertisement
PERTEMUAN 5
PENETAPAN TUJUAN
ORGANISASI
PENETAPAN TUJUAN ORGANISASI
A. KONSEP DASAR
Tujuan adalah suatu hasil akhir, titik akhir, atau segala
sesuatu yang akan dicapai. Setiap tujuan kegiatan yang
dilakukan dapat juga disebut “sasaran” atau “target”. Akan
tetapi tujuan dan sasaran mempunyai pengertian yang
berbeda, yaitu: tujuan mempunyai pengertian yang lebih
luas sedangkan sasaran mempunyai pengertian lebih
khusus.
Istilah tujuan dan sasaran digunakan dalam pengertian
yang sama untuk menunjukkan hasil akhir yang dicari dan
dicapai. Keduanya mempunyai nilai orientasi dan
mencerminkan kondisi-kondisi yang diinginkan, terutama
untuk meningkatkan prestasi organisasi.
B. MISI DAN TUJUAN ORGANISASI
Misi adalah suatu pernyataan umum dan abadi tentang
maksud organisasi. Misi suatu organisasi adalah maksud
khas (unik) dan mendasar yang membedakan organisasi
dari organisasi lainnya dan mengidentifikasikan ruang
lingkup operasi dalam hal produk dan pasar.
Misi organisasi juga menunjukkan fungsi yang hendak
dijalankannya dalam sistem sosial atau ekonomi tertentu.
Dua unsur penting tujuan adalah:
1. Hasil akhir yang diingikan diwaktu mendatang.
2. Usaha-usaha atas kegiatan sekarang diarahkan.
C. BERBAGAI FUNGSI TUJUAN ORGANISASI
Konsep tujuan oragnisasi dipandang secara luas
mempunyai beberapa fungsi penting yang bervariasi
menurut waktu dan keadaan, antara lain sebagai berikut:
1. Pedoman bagi kegiatan
2. Sumber legitimasi
3. Standar pelaksanaan
4. Sumber motivasi
5. Dasar rasional pengorganisasian
1.
2.
3.
Pedoman bagi kegiatan. Melalui pengambaran hasil-hasil
akhir di waktu yang akan datang, tujuan berfungsi sebagai
pedoman bagi kegiatan pengarahan dan penyaluran
usaha-usaha dan kegiatan-kegiatan para anggota
organisasi.
Sumber legimitasi. Tujuan juga merupakan sumber
legitimasi bagi suatu organisasi melalui pembenaran
kegiatan-kegiatannya, dan, disamping itu, keberadaannya
dikalangankelompok-kelompok
seperti
pelanggan,
politikus, karyawan, pemegang saham dan masyarakat
Standar pelaksana. Bila tujuan dinyatakan secara jelas
dan dipahami, hal ini akan memberikan standar langsung
bagi penilaian pelaksanaan kegiatan (prestasi) organisasi.
4.
5.
Sumber motivasi. Tujuan organisasi dapat berfungsi
sebagai sumber motivasi dan identifikasi karyawan yang
penting. Tujuan organisai sering memberikan insentif bagi
para
anggota.
Organisasi
menawarkan
bonus
bagipencapaian tingkat penjualan tertentu
Daar rasional pengorganisasian. Tujuan organisasi
merupakan suatu dasar perancangan organisasi. Tujuan
organisasi dan struktur organisasi berinteraksi dalam
kegiatan-kegiatan yang diperlukan untuk pencapaian
tujuan, pola penggunaan sumber daya, implementasi
berbagai unsur perancangan organisasi
D. TIPE-TIPE TUJUAN
Klasifikasi Tipe Tujuan yang paling luas yang paling luas
yang diterima ialah Klasifikasi Perrow, klasifikasinya
membedakan 5 tipe tujuan yaitu menurut sudut pandang
masyarakat, langganan, investor, eksekutif puncak atau
lainya, seperti:
1. Tujuan kemasyarakatan (societal goals)
2. Tujuan keluaran (output goals)
3. Tujuan Sistem (system goals)
4. Tujuan Produk (product goals)
5. Tujuan Turuanan (derived goals)
1.
2.
3.
Tujuan kemasyarakatan. Keterangan : masyarakat pada
umumnya. Sebagai contoh ; memproduksi barang dan
jasa, mempertahankan pesanan, mengembangkan dan
memelihara nilai-nilai budaya dsbnya. Kategori ini
berkenaan dengan kelas-kelas organisasi luas yang
memenuhi kebutuhan masyarakat.
Tujuan keluaran. Keterangan : publik dalam hubungannya
dengan organisasi. Kategori ini berkenaan dengan jenisjenis keluaran dalam bentuk fungsi-fungsi konsumen.
Tujuan sistem. Keterangan : pernyataan atau cara
pelaksanaan fungsi organisasi, tidak tergantung pada
barang atau jasa yang diproduksi atau tujuan yang
diambil. Contoh : penekanan pada pertumbuhan,
stabilitas, laba atau cara-cara pelaksanaan fungsi
4.
5.
Tujuan produk. Atau lebih tepat tujuan karakteristik
produk. Keterangan : berbagai karakteristik barangbarang atau jasa-jasa yang diproduksi. Contoh
penekanan pada kualitas atau kuantitas, gaya,
ketersediaan, keunikan, keaneka ragaman atau
pembaharuan produk
Tujuan turunan. Keterangan : tujuan digunakan organisasi
untuk meletakkan kekuasaannya dalam pencapaian
tujuan-tujuan lain. Contoh ; maksud politik, pelayanan
masyarakat, pengembangan karyawan
Menurut Peter Drucker, terdapat 8 bidang pokok dimana
perusahaan harus menetapkan tujuan sebagai berikut:
Tanggung jawab
Sosial dan Publik
Prestasi dan Sikap
Karyawan
Prestasi dan
Pengembangan
manager
Posisi Pasar
Tujuan
Produktivitas
Sumber Daya Fisik
Inovasi
dan Keuangan
Profitabilitas
Sumber: T.H. Handoko (2003:115)
1.
2.
3.
4.
Posisi pasar. Perusahaan harus menetapkan tujuan
mengenai bagian pasar yang akan “direbut”
Produktifitas. Adalah rasio antara masukan dengan
keluaran organisasi. Masukan-masukan apa (tenaga
kerja, peralatan, dan keuangan) yang diperlukan untuk
memproduksi keluaran
Sumber daya phisik dan keuangan. Bagaimana sumber
daya-sumber daya phisik dan keuangan organisasi akan
dikembangkan dan digunakan
Profitabilitas. Tujuan laba penting untuk mencapai tujuantujuan lain, menyangkut 1) penelitian dan pengembangan
yang dibutuhkan untuk inovasi 2) kekuatan keuangan
untuk mengganti mesin dan peralatan 3) pengupahan
yang dibutuhkan untuk menarik personalia
5.
6.
7.
8.
Inovasi. Ada kebutuhan terus meneru akan produk atau
jasa baru dan inovatif.
Prestasi dan pengembangan manajer. Kelangsungan
hidup banyak organisasi tergantung pada kekuatan
manajemen yang inovatif
Prestasi dak sikap karyawan. Karyawan operatif
melaksanakan sebagian besar pekerjaan normal dan rutin
di setiap organisasi. operai-operasi banyak perusahaan
tergantung karena pemogokan karyawan
Tanggung jawab sosial dan publik. Tujuan-tujuan ini
ditetapkan perusahaan untuk “menangani” boikot publik,
kegiatan-kegiatan hukum, kegiatan-kegiatan pemerintah,
kelompok-kelompok berkepentingan
E. PROSES PERUMUSAN TUJUAN
Koalisi Ekstenal
-Pemegang
saham/
Pemilik modal
-Penyedia (supplier)
-Langganan
-Masyarakat
-dll
Koalisi Innternal
-Manajemen
-Manajer
-Karyawan
-dll
Tujuan Individu vs
Organisasi
Manajer Pelaksana
(eksekutif)
Tujuan
Manajer Pelaksana
(eksekutif)
Sumber: T.H. Handoko (2003:118)
LATIHAN SOAL
1.
Tipe tujuan dimana digunakan organisasi untuk
meletakkan kekuasaannya dalam pencapaian tujuantujuan lain :
a. Societal goals
c. Output goals
b. System goals
d. Derived goals
2.
Melayani penerbangan
penumpang, termasuk :
a. Misi
b. Tujuan umum
sebanyak
mungkin
c. Misi Organisasi
d. Tujuan khusus
bagi
2. Melayani
penerbangan
penumpang, termasuk :
a. Misi
b. Tujuan umum
sebanyak
mungkin
c. Misi Organisasi
d. Tujuan khusus
3. Bukan merupakan fungsi tujuan organisasi :
a. Sumber legitimasi
c. Sumber motivasi
b. Standar pelaksanaan
d. Pelengkap
bagi
3. Bukan merupakan fungsi tujuan organisasi :
a. Sumber legitimasi
c. Sumber motivasi
b. Standar pelaksanaan
d. Pelengkap
4. Menurut Peter Drucker, tujuan yang harus ditetapkan
perusahaan diantaranya :
a. Profitabilitas
c. Inovasi
b. Posisi Pasar
d. Semua benar
4. Menurut Peter Drucker, tujuan yang harus ditetapkan
perusahaan diantaranya :
a. Profitabilitas
c. Inovasi
b. Posisi Pasar
d. Semua benar
5. Termasuk koalisi eksternal dalam proses perumusan
tujuan yaitu :
a. Supplier
c. Manajemen
b. Karyawan
d. Manajer
5. Termasuk koalisi eksternal dalam proses perumusan
tujuan yaitu :
a. Supplier
c. Manajemen
b. Karyawan
d. Manajer
1. Tipe tujuan dimana digunakan organisasi untuk
meletakkan kekuasaannya dalam pencapaian tujuantujuan lain :
a. Societal goals
c. Output goals
b. System goals
d. Derived goals
Download