DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS JAMBI FAKULTAS EKONOMI Garis-garis Besar Program Pengajaran (GBPP) JUDUL MATA KULIAH : MANAJEMEN PEMASARAN LANJUTAN (MJP 210) NO. KODE/SKS : MJP 210 (3 SKS) DESKRIPSI SINGKAT : Manajemen Pemasaran MJP 210 merupakan mata kuliah dasar pemasaran yang berisikan materi pemasaran dasar yang terkini. Sesuai dengan itu cakupannya meliputi batasan manajemen pemasaran membangun kepuasan pelanggan, Lingkungan Pemasaran, pasar konsumen, produsen, segmentasi pasar dan memilih pasar sasaran, merencanakan produk, strategi penetapan harga, merencanakan komunikasi pemasaran, mengelola iklan, promosi, publik relation, mengelola perantara dan pemasaran langsung. TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM : Setelah mengikuti perkuliahan ini diharapkan mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan konsep dasar pemasaran dan peralatannya dalam perusahaan yang meliputi: batasan dan perkembangan ilmu pemasaran terkini, menciptakan kepuasan pelanggan, membangun dan mempertahankan kepuasan pelanggan, melakukan analisis terhadap pasar konsumen dan produsen, melakukan segmentasi pasar, merencanakan produk, membuat strategi harga, merencanakan dan mengevaluasi : komunikasi pemasaran, merancang iklan, promosi, mengelola perantara sampai kepada pemasaran langsung. No. Tujuan Instruksional Khusus Pokok Bahasan (1) (2) (3) 1. Mahasiswa mampu menjelaskan konsep pemasaran dan isu penting dalam perkembangan ilmu pemasaran serta mengobservasi salah satu bentuk praktik pemasaran khususnya dalam membangun hubungan dengan pelanggan. Batasan manajemen pemasaran terkini Sub Pokok Bahasan (4) Lingkup Pemasaran Kegiatan Inti Pemasaran Mengelola Permintaan Falsafah Manajemen Pemasaran Mengelola Hubungan Dengan Pelanggan Kepuasan dan Loyalitas Customer Equity. Tantangan Pemasar Marketing Highlight Estimasi Waktu (5) 2,5 jam Daftar Kepustakaan (6) Principle of Marketing, Kotler dan Amstrong, 2006, hal. 2-31. Stanton, 2-26. 1 2. Mahasiswa dapat menjelaskan dan menunjukkan peran, fungsi dan praktik riset pemasaran dalam satu perusahaan . 3 Mahasiswa dapat mengidentifikasi komponen lingkungan pemasaran dan menjelaskan pengaruhnya terhadap program pemasaran pada perusahaan. 4 Mahasiswa dapat menjelaskan dasar segmentasi pasar, dan melakukan segmentasi berdasarkan berbagai kriteria. 5 Mahasiswa dapat menjelaskan karakteristik dan model pembelian di pasar konsumen. Riset Pemasaran dan Sistem Inggris Dalam Pemasaran. Lingkungan Pemasaran Perusahaan Menganalisis Trend, Fad, dan Megatrend. Mengidentifikasi perubahan lingkungan pemasaran Respon ke arah peubahutama lingkungan pemasaran: demographi, ekonomi, alam, teknologi, dan sosial budaya. Pasar Konsumen dan perilaku konsumen Principle of Marketing, Kotler dan Amstrong, 2006, hal. 58 88 Pentingnya informasi pemasaran Sistem informasi pemasaran Riset Pemasaran Proses Riset Pemasaran Menginterpertasikan hasil temuan riset pemasaran Pertimbangan lain riset pemasaran Kebijakan Publik dan Etika dalam Riset Pemasaran 2,5 jam Langkah-langkah segmentasi pasar Tingkatan segmentasi pasar Dasar Segmentasi pasar Menentukan pasar sasaran Perilaku konsumen dan determinan: kultur, sosial, dan personal. Kepribadian dan konsep diri: psikologi, persepsi, pembelajaran beliefs dan attitude. Proses pembelian Tahapan proses pembelian Principle of Marketing, Kotler dan Amstrong, 2006, hal. 58 – 88 Johannes, 32-40 Principle of Marketing, Kotler dan Amstrong, 2006, hal. 183 – 215. Johannes, 42 – 57 2,5 jam Principle of Marketing, Kotler dan Amstrong, 2006, hal. 126 -156 2 6 Mahasiswa dapat mengidentifikasi dan menjelaskan karakteristik dan model pembelian di pasar bisnis. Pasar Bisnis Perbedaan pasar bisnis dan konsumen Sistem penjualan Pelaku pasar bisnis Faktor yang mempengaruhi pembelian Proses pembelian bisnis Pasar pemerintah 2,5 jam Principle of Marketing, Kotler dan Amstrong, 2006, hal. 161 – 175 7 Mahasiswa dapat Produk baru dan strategi siklus hidup produk. Strategi pengembangan produk baru : pembentukan ide, konsep, pengujian, strategi pemasaran, analisis bisnis, uji pasar dan komersialisasi. Strategi siklus hidup produk: Tahap perkenalan, pertumbuhan, kematangan, penurunan. Mendiskusikan konsep, mengaplikasikan dan fokus kepada teknologi. 2,5 jam Principle of Marketing, Kotler dan Amstrong, 2006, hal. 256 – 285. 3 8. MID SEMESTER 9. Mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan pertimbangan dan pendekatan penetapan harga termasuk dalam penetapan harga baru. Strategi penetapan harga. Apa yang dimaksud dengan harga. Faktor yang harus dipertimbangkan dalam penetapan harga. Berbagai pendekatan: penetapan berdasarkan biaya, nilai dan persaingan, Strategi penetapan harga produk baru. Penetapan harga gabungan 2,5 jam 10. Mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan penetapan saluran pemasaran dan mengelola rantai pemasok. Mengelola saluran pemasaran dan rantai pasokan. Rantai pasokan dan jaringan penghantar nilai dan pentingnya dalam pemasaran. Perilaku organisasi dan saluran pemasaran Keputusan penentuan saluran pemasaran Keputusan pengelolaan saluran pemasaran Kebijakan umum saluran pemasaran, logistik dan pengelolaan rantai pasokan. 2,5 jam Principle of Marketing, Kotler dan Amstrong, 2006, hal. 336 - 368 11. Diharapkan mahasiswa dapat menjelaskan pelaksanaan komunikasi terpadu pemasaran dari satu perusahaan. Komunikasi terpadu Bauran komunikasi pemasaran Proses komunikasi secara umum Langkah-langkah efektif dalam pemasaran terpadu Penentuan anggaran pemasaran 2,5 jam Principle of Marketing, Kotler dan Amstrong, 2006, hal. 336 - 368 Principle of Marketing, Kotler dan Amstrong, 2006, hal. 286 – 335. 4 12. Diharapkan mahasiswa dapat menjelaskan iklan, promosi penjualan, dan hubungan publik. Mengelola iklan, promosi penjualan dan hubungan publik. Periklanan: perancangan, pelaksanaan, evaluasi dan pertimbangan lain. Promosi penjualan: sasaran promosi penjualan, alat, dan menyusun program. Public relation: peran dan dampak PR, meriviu konsep, melaksanakan dan fokus kepada teknologi. 2,5 jam 13. Diharapkan mahasiswa dapat menjelaskan peran personnal selling dan penjualan langsung dalam pemasaran. Mengelola personell selling dan pemasaran langsung. Mengelola satuan penjual Proses penjualan personal Penjualan langsung. 2,5 jam 14. 15. Principle of Marketing, Kotler dan Amstrong, 2006, hal. 424 – 452. Principle of Marketing, Kotler dan Amstrong, 2006, hal. 454 - 490 Mahasiswa dapat menjelaskan prosfek pasar global setelah abad 21. Pasar Global Lingkungan pemasaran pasar global Keputusan pasar global Memutuskan pasar yang akan dimasuki. Memutuskan bagaimana cara memasuki pasar Memutuskan program pasar global. Memutuskan organisasi pasar global. 2,5 jam Principle of Marketing, Kotler dan Amstrong, 2006, hal. 550 – 576. Mahasiswa dapat menjelaskan etika pemasaran dan tanggungjawab sosial pemasaran. Etika pemasaran dan tanggungjawab sosial. Kritik terhadap pemasaran sosial Penduduk dan peraturan kependudukan. 2,5 jam Principle of Marketing, Kotler dan Amstrong, 2006, hal. 580 - 611 5 Pemasaran Pergerakan bisnis terhadap tanggungjawab sosial. 16. UJIAN SEMESTER AKHIR Kotler, P., 1999. Marketing Management, The Millenium Edition,. Prenctice-Hall Inc. New Jersey. Kotler, P dan Amstrong, G. 2006. Principles of Marketing, Eight Edition, Pearson Education Internasional, Canada. et all. 1999. Marketing Management, An Asian Prespective. Prentice Hall, Singapore. Stanton, et.al. 1994. Fundamentals of Marketing, Tenth Edition, McGrw-hill International Edition, New York. . 6