silabus mata kuliah pemrograman aplikasi bergerak

advertisement
FM-STMIK MDP-KUL-04.02/R3
SILABUS MATA KULIAH
PEMROGRAMAN APLIKASI
BERGERAK
A. IDENTITAS MATA KULIAH
Program Studi
: Sistem Informasi (S-1)
Mata Kuliah
:
Pemrograman Aplikasi Bergerak (Pilihan)
Kode
:
SI 427
Bobot
:
4 (empat) sks
Kelas
:
SI6A, SI6B, SI6C, SI6D, SI61, SI62, SI63, SI64, SI65
Semester
:
6 (enam)
Mata kuliah prasyarat
:
Tidak ada
Deskripsi mata kuliah
:
Standar Kompetensi
:
Mata kuliah ini mengajarkan materi dasar pemrograman perangkat bergerak
dimulai dari pengenalan tool dan bahasa pemrograman yang digunakan, siklus
hidup aplikasi di perangkat bergerak, antarmuka standar, antarmuka buatan sendiri
dengan Canvas, database lokal, deployment aplikasi ke perangkat bergerak, dan
berbagai kemampuan bahasa pemrograman yang digunakan terkait aplikasi
bergerak, membahas perkembangan teknologi bergerak, platform dan ragam
perangkat bergerak, pengetahuan produk dan inovasi aplikasi bergerak di
Indonesia dan di luar Indonesia, arsitektur layanan seluler standar, proposal
konsep aplikasi bergerak, dan demo implementasi aplikasi bergerak.
1. Menerapkan konsep Object Oriented Programming pada Java ME.
2. Mengetahui sejarah perkembangan teknologi mobile sampai dengan yang
terkini beserta produk-produk teknologi mobile di Indonesia maupun di luar
Indonesia.
3. Memahami arsitektur layanan perangkat bergerak.
4. Memahami cara membuat proposal konsep produk aplikasi bergerak yang
baik.
B. PENILAIAN
a. Tugas
b. Kuis
c. UTS
d. UAS
:
:
:
:
20 %
10 %
30 %
40 %
a. Koordinator
:
Yoannita, S.Kom
b. Anggota
:
Fandi Susanto, S.Si
:
M.Shalahuggin, Rosa A.S., 2006, Pemrograman J2ME : Belajar Cepat
Pemrograman Perangkat Telekomunikasi Mobile. Informatika : Bandung
-
C. DOSEN
D. PUSTAKA
a. Buku wajib
b. Buku Pelengkap :
E. JADWAL KONSULTASI
Hari
Jam
F. SANKSI
:
:
:
([email protected])
([email protected])
Senin s.d. Sabtu
07:50 s.d. 17:00
1. Tugas yang dikumpulkan terlambat tidak diberi nilai.
2. Bagi mahasiswa yang mempunyai tingkat kehadiran kurang dari 75%
tidak diizinkan untuk mengikuti UAS.
Pemrograman Aplikasi Bergerak / 2010-2011
3. Mahasiswa yang memakai sandal dianggap tidak hadir.
SILABUS MATA KULIAH
PEMROGRAMAN
PERANGKAT BERGERAK
FM-STMIK MDP-KUL-04.02/R3
G. TABEL KULIAH, POKOK BAHASAN DAN TUGAS
Pertemuan
ke
Membaca
1
Pendahuluan, Overview Seluruh Materi
Konsep Java dan OOP (i)
2
Konsep Java dan OOP (ii)
3
Konsep Java dan OOP (iii)
4
Konsep Java dan OOP (iv)
Siklus hidup aplikasi MIDlet
5
Antarmuka Standar JAVA ME 1 : MIDlet, Form, Display,
ImageItem , Ticker, TextBox
6
Perkembangan Teknologi Bergerak 1 : 0G, 1G, 2G
7
Antarmuka Standar JAVA ME 2 : TextField, Alert, ChoiceGroup
8
Tugas
Pokok Bahasan
Perkembangan Teknologi Bergerak 2 : 2G, 3G, 4G
9
Antarmuka Standar JAVA ME 3 : Command dan Event Handling
10
Perkembangan Teknologi Bergerak 3 : Platform Perangkat Bergerak
Kuis 1
11
Antarmuka Standar JAVA ME 4 : Multiple Form
12
Perkembangan Teknologi Bergerak 4: Ragam Bentuk Perangkat
Bergerak
13
Antarmuka Standar JAVA ME 5 : List, Command dan Event
Handling
14
Antarmuka Standar JAVA ME 6: Review Form, List, Command
dan Event Handling
UJIAN TENGAH SEMESTER
15
Belajar Canvas 1 : Paint, Bentuk, Warna, Tipe Garis, Teks, Font,
Gambar
16
Perkembangan Teknologi Bergerak 5: Produk dan Inovasi Aplikasi
Bergerak
17
Belajar Canvas 2 : Paint, Bentuk, Warna, Tipe Garis, Teks, Font,
Gambar
18
Perkembangan Teknologi Bergerak 6 : Arsitektur Layanan
Perangkat Bergerak
19
Database JAVA ME (i)
Pemrograman Aplikasi Bergerak / 2010-2011
Soal
20
Database JAVA ME (ii)
21
Database JAVA ME (iii)
22
Perkembangan Teknologi Bergerak 7 :
Ragam Teknologi Perangkat Bergerak
Proposal Konsep Aplikasi Bergerak
23
Deployment Aplikasi MIDlet
24
Deployment Aplikasi MIDlet
Kuis 2
25
Pengenalan Fitur Lanjut JAVA ME (i): Koneksi Internet,
Multimedia, SMS, MMS, Bluetooth, dll.
26
Pengenalan Fitur Lanjut JAVA ME (ii): Koneksi Internet,
Multimedia, SMS, MMS, Bluetooth, dll.
27
Pengenalan Fitur Lanjut JAVA ME (iii): Koneksi Internet,
Multimedia, SMS, MMS, Bluetooth, dll.
28
Pengenalan Fitur Lanjut JAVA ME (iv): Koneksi Internet,
Multimedia, SMS, MMS, Bluetooth, dll.
UJIAN AKHIR SEMESTER
Pemrograman Aplikasi Bergerak / 2010-2011
SILABUS MATA KULIAH
PEMROGRAMAN APLIKASI BERGERAK
FM-STMIK MDP-KUL-04.02/R3
Pokok Bahasan
Standar Kompetensi
: KONSEP JAVA DAN OOP
: Mahasiswa dapat memahami konsep object oriented dalam bahasa pemograman java.
Kompetensi Dasar
1.
Memberikan ringkasan
mengenai teknologi java
Indikator
Sub Pokok Bahasan
1.1 Mampu mendeskripsikan asal usul
bahasa pemrograman java
1.2 Mampu menjelaskan kelebihan
teknologi java
1.3 Mampu mendeskripsikan macammacam pembagian teknologi java
1.
2.
3.
4.
5.
2.
Memahami konsep
object oriented dalam
bahasa pemograman
java.
2.1 Mendeskripsikan konsep
pemrograman berorientasi objek
2.2 Membedakan class dan objek
2.3 Membedakan state dan behavior
1.
2.
3.
4.
5.
3.
Memberikan contoh
lengkap dari suatu class
dilanjutkan dengan
objeknya, state,
behavior, dan memberi
contoh pewarisan yang
didapat dari class
tersebut
3.1 Menyebutkan ciri-ciri dari pewarisan
3.2 Menjelaskan konsep polimorfisme
dan enkapsulasi
1.
2.
3.
Pemrograman Aplikasi Bergerak / 2010-2011
Sejarah java
Logo dan slogan java
Pembagian Teknologi
java
Overview teknologi java
Sintaks dasar bahasa
pemrograman java
class
objek
state
behavior
Konsep OOP (Object
Oriented Programming)
pewarisan
polimorfisme
enkapsulasi
Pengalaman Belajar
- Mendiskusikan asal usul teknologi java
- Mendiskusikan logo dari bahasa
pemrograman java dan logo lainnya
yang berkaitan dengan java
- Mendiskusikan macam-macam
klasifikasi pada teknologi java
- Mendiskusikan contoh dari pembagian
teknologi java
- Mendiskusikan konsep OOP pada java
- Mendefinisikan pengertian dari class,
objek, state dan behavior
- Memberikan contoh dari class dan objek
- Memberikan contoh dari state dan
behavior
1. Menyebutkan contoh dari pewarisan
2. Menyebutkan ciri-ciri dari
pemrograman berorientasi objek
Alokasi
Waktu
4 x 50 menit
2 x 50 menit
1 x 50 menit
SILABUS MATA KULIAH
PEMROGRAMAN APLIKASI BERGERAK
FM-STMIK MDP-KUL-04.02/R3
Pokok Bahasan
Standar Kompetensi
: Perkembangan Teknologi Bergerak
: Mahasiswa diharapkan dapat memahami perkembangan teknologi bergerak, platform dan ragam perangkat bergerak, pengetahuan produk dan inovasi
aplikasi bergerak di Indonesia dan di luar Indonesia, arsitektur layanan seluler standar, dan proposal konsep aplikasi bergerak
Kompetensi Dasar
1.
memahami karakteristik
teknologi tiap generasi
terkait dengan kebutuhan
perangkat dan aplikasi
bergerak.
Indikator
1.
2.
3.
2.
mahasiswa diharapkan
dapat mengetahui ragam
platform perangkat mobile
dan karakteristik umum
dari tiap produk vendor
perangkat mobile.
1.
2.
3.
Dapat menjelaskan ciri dari setiap era
teknologi perangkat bergerak
Dapat menjelaskan keunggulan dan
kelemahan dari setiap era teknologi
perangkat bergerak
Dapat menjelaskan perbedaan teknologi
FDMA, TDMA, dan CDMA
Memahami karakteristik platform sistem
perangkat mobile.
Memahami dunia produk perangkat
mobile dari berbagai vendor.
Memiliki wawasan terhadap berbagai
platform sistem operasi perangkat mobile,
khususnya ponsel atau PDA.
Sub Pokok Bahasan
a.
b.
c.
d.
e.
f.
g.
a.
b.
c.
d.
3.
mahasiswa diharapkan
dapat mengetahui ragam
produk telekomunikasi
selular dan aplikasi
bergerak di tanah air dan di
luar Indonesia.
1.
2.
Mengetahui fitur-fitur utama yang
ditawarkan oleh produk-produk operator
seluler dan mobile content provider
Mengetahui ragam inovasi aplikasi
bergerak yang dapat diterapkan di
berbagai bidang kehidupan.
a)
b)
c)
3.
memahami arsitektur
layanan perangkat bergerak
dan ragam teknologi
aplikasi bergerak
1.
2.
3.
Pemrograman Aplikasi Bergerak / 2010-2011
Mengetahui dan memahami arsitektur
berbagai layanan seluler.
Memahami kemampuan layanan seluler
yang didukung perangkat bergerak.
Mengetahui berbagai teknologi aplikasi
bergerak yang dapat diterapkan di
a)
b)
c)
d)
Era Awal Komunikasi Bergerak
Teknologi 1G (FDMA)
Teknologi 2G (TDMA dan
CDMA)
Teknologi 2,5G
Teknologi 2,75G
Teknologi 3G
Teknologi 4G
Platform Perangkat Bergerak :
Symbian, Linux, Windows
Mobile, Palm, Non OS, dll.
Ragam Bentuk Perangkat
Bergerak
Produk Telepon Seluler : Nokia,
Sony Ericsson, Motorola, dll.
Produk Telepon Seluler Super
Eksklusif.
produk telekomunikasi di
Indonesia dan ragam produk
operator seluler dan mobile
content provider di Indonesia.
ragam produk aplikasi bergerak di
luar Indonesia.
ragam inovasi aplikasi bergerak di
dunia untuk berbagai bidang
kehidupan.
LBS
GPS
Layanan Voice Call, SMS, MMS,
GPRS, Bluetooth, USSD, WAP.
SVG, Flash, Mobile Payment,
Pengalaman Belajar
-
-
-
-
Mendiskusikan alasan mengapa
teknologi perangkat bergerak
berkembang dengan cepat
mendiskusikan perkembangan teknologi
bergerak yang terkini
Alokasi
Waktu
4 x 50
menit
Mendiskusikan platform perangkat
bergerak yang terkini
Mendiskusikan ragam bentuk perangkat
bergerak yang terkini
Mendiskusikan produk telepon seluler
yang ada
4 x 50
menit
Mendiskusikan produk operator seluler
dan mobile content provider di Indonesia
maupun di luar indonesia
mendiskusikan dan menganalisis
produk-produk yang digemari
masyarakat.
2 x 50
menit
Mendiskusikan arsitektur berbagai
layanan seluler
Mendiskusikan inovasi layanan seluler
yang ada
Mendiskusikan kelemahan dan
2 x 50
menit
4.
4.
memahami cara membuat
proposal konsep produk
aplikasi bergerak yang baik
1.
2.
perangkat bergerak.
Memahami karakteristik atau kemampuan
teknologi aplikasi bergerak.
Mengetahui elemen penting di dalam
membuat proposal dari konsep inovatif
pengembangan produk aplikasi bergerak.
memahami cara membuat proposal konsep
produk aplikasi bergerak yang baik
-
proposal konsep produk, deskripsi
konsep produk, teknologi yang
digunakan, bisnis model dan
segmentasi market, perhitungan
finansial, waktu dan biaya
implementasi, mockup produk, dan
contoh proposal aplikasi bergerak
Mampu menjelaskan
siklus hidup aplikasi
bergerak yang dibuat
dengan JAVA ME
Indikator
1.1 Menjelaskan platform JAVA ME, CLDC, dan
MIDP
1.2 menjelaskan siklus hidup aplikasi bergerak yang
dibuat dengan JAVA ME
1.3 mampu membuat aplikasi bergerak sederhana.
Sub Pokok Bahasan
1.
2.
3.
2.
-
2 x 50
menit
: Antarmuka Standar JAVA ME
: Mampu membuat tampilan aplikasi antarmuka standar beserta event handling dengan memanfaatkan obyek antarmuka JAVA ME.
Kompetensi Dasar
1.
-
keunggulan masing-masing tipe layar
ponsel
Mendiskusikan perkembangan kamera
ponsel
Mendiskusikan tips / cara menghemat
baterai ponsel
memiliki kemampuan menuangkan ide
yang inovatif ke dalam tulisan dengan
memperhatikan berbagai aspek, baik dari
sisi penyedia konten, pengembang,
maupun pengguna.
SILABUS MATA KULIAH
PEMROGRAMAN APLIKASI BERGERAK
FM-STMIK MDP-KUL-04.02/R3
Pokok Bahasan
Standar Kompetensi
e)
f)
g)
LBS, Web Service, 3D Graphics,
dll.
Tipe-tipe layar pada ponsel
Tipe-tipe baterai ponsel
Kamera ponsel
Mampu membuat
berbagai tampilan dan
perhitungan standar pada
aplikasi bergerak dengan
menggunakan media
Form.
2.1 Mampu membuat tampilan aplikasi dengan
memanfaatkan obyek antarmuka JAVA ME.
2.2 Mampu membuat menu sebagai media transisi
dari satu tampilan ke tampilan lain.
2.3 mampu menggunakan obyek Display, ImageItem,
Ticker, TextBox, Alert, Command dan memahami
mekanisme Event Handling.
2.4 Mampu membuat menu sebagai media transisi
dari satu tampilan ke tampilan lain.
Pemrograman Aplikasi Bergerak / 2010-2011
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
Pengalaman Belajar
platform JAVA
ME(konfigurasi CLDC
dan profil MIDP)
siklus hidup aplikasi
MIDlet.
Form sederhana
-
Form
Display
ImageItem
Ticker
TextBox
Alert
ChoiceGroup
Command dan Event
Handling pada Form.
-
-
-
Mendiskuiskan perbedaan antara CLCD dan
MIDP serta bagaimana cara untuk
mengetahui versi dari CLDC dan MIDP
pada suatu device.
Mendiskusikan siklus hidup aplikasi
bergerak yang dibuat dengan JAVA ME
Mendiskusikan kegunaan masing-masing
obyek yang dapat digunakan untuk membuat
antarmuka JAVA ME.
Mampu memperbaiki kesalahan kode
program terkait tampilan aplikasi.
Alokasi
Waktu
1 x 50
menit
8 x 50
menit
3.
mampu menggunakan
obyek List dan Form di
dalam pembuatan
antarmuka standar pada
aplikasi bergerak.
3.1 Mampu menggunaakan berbagai obyek Item pada
Form sesuai dengan fungsinya.
3.2 Mampu menggunakan Form dan List di dalam
pembuatan program.
3.3 Mampu menggunaakan berbagai obyek Item pada
Form sesuai dengan fungsinya.
3.4 Mampu membuat berbagai tampilan standar pada
aplikasi bergerak.
Indikator
Mampu mengintegrasikan
kreasi tampilan yang dibuat
menggunakan class Canvas ke
dalam aplikasi Java ME .
1
2
2.
Memahami konsep
database lokal
JAVA ME
mampu
-
4 x 50
menit
1.
2.
3.
4.
Method paint,
Bentuk, Warna,
Teks
Font
Pengalaman Belajar
-
-
Mendiskusikan perbedaan antarmuka
standar JAVA ME dengan antarmuka
canvas beserta kelebihan dan kekurangan
masing-masing
Mendiskusikan berbagai fungsionalitas
yang ada pada class Graphics
Alokasi
Waktu
4 x 50
menit
SILABUS MATA KULIAH
PEMROGRAMAN APLIKASI BERGERAK
: Database JAVA ME
: Mampu mengintegrasikan berbagai aspek pembuatan aplikasi bergerak dengan database RMS di dalam aplikasi.
Kompetensi Dasar
1.
Mampu memperbaiki kesalahan kode
program terkait tampilan aplikasi.
Mampu menggunakan Form dan List di
dalam pembuatan program.
Sub Pokok Bahasan
Mampu membuat kreasi tampilan sendiri dengan
Canvas.
Mampu menggunakan berbagai fungsionalitas
Graphics untuk membuat ragam bentuk, garis, teks,
dan gambar.
FM-STMIK MDP-KUL-04.02/R3
Pokok Bahasan
Standar Kompetensi
-
: Antarmuka Canvas
: Mampu mengintegrasikan kreasi tampilan yang dibuat menggunakan class Canvas ke dalam aplikasi Java ME .
Kompetensi Dasar
1
List
Choice pada List
Command dan Event
Handling pada List.
SILABUS MATA KULIAH
PEMROGRAMAN APLIKASI BERGERAK
FM-STMIK MDP-KUL-04.02/R3
Pokok Bahasan
Standar Kompetensi
1.
2.
3.
Indikator
Sub Pokok Bahasan
Pengalaman Belajar
Alokasi
Waktu
1.1 Menyebutkan perbedaan RDBMS dengan RMS
1.2 memahami konsep database lokal pada aplikasi JAVA ME
1.
Konsep database RMS (Record
Management Storage)
-
Mendiskusikan perbedaan dari
RDBMS dengan RMS
2x 50
menit
2.1 Mampu menyimpan lebih dari satu data ke dalam RMS
1.
RecordStore,
-
Mendiskusikan cara penyimpanan
4 x 50
Pemrograman Aplikasi Bergerak / 2010-2011
menggunakan
database di dalam
aplikasi bergerak.
2.2 Mampu menghapus data dari RMS
2.3 Mampu mengedit salah satu data yang ada pada RMS
2.4 Mampu membuat aplikasi bergerak dengan memanfaatkan
database RMS.
Indikator
Mampu melakukan uji
coba aplikasi pada
perangkat bergerak.
1.
2.
3.
4.
5.
Sub Pokok Bahasan
menjalankan aplikasi bergerak yang telah dibuat ke
perangkat bergerak.
Memahami berbagai tool untuk deployment aplikasi
bergerak ke perangkat bergerak.
Memahami aspek pembuatan instalasi aplikasi bergerak.
Mengetahui platform pengembangan aplikasi bergerak.
Memahami proses implementasi aplikasi bergerak.
menit
1
2
3
4
proses deployment aplikasi bergerak di
perangkat bergerak,
file application descriptor,
permission.
platform pengembangan aplikasi
bergerak dan demo implementasi
aplikasi bergerak.
-
Pengalaman Belajar
Alokasi
Waktu
Mendiskusikan
deployment aplikasi dan
hubungannya dengan versi
dari CLDC dan MIDP
4x50
menit
SILABUS MATA KULIAH
PEMROGRAMAN APLIKASI BERGERAK
FM-STMIK MDP-KUL-04.02/R3
Pokok Bahasan
Standar Kompetensi
-
data melalui RMS pada aplikasi
JAVA ME
Mendiskusikan cara melakukan
manipulasi record RMS
: Deployment Aplikasi MIDlet
: Mampu melakukan uji coba aplikasi pada perangkat bergerak.
Kompetensi Dasar
1.
Record,
RecordEnumeration,
manipulasi Record.
SILABUS MATA KULIAH
PEMROGRAMAN APLIKASI BERGERAK
FM-STMIK MDP-KUL-04.02/R3
Pokok Bahasan
Standar Kompetensi
2.
3.
4.
: Pengenalan API Lanjut JAVA ME
: Mampu menggunakan beberapa API untuk pengembangan aplikasi bergerak dengan JAVA ME.
Kompetensi Dasar
Indikator
1.1 Mampu menggunakan beberapa
API untuk pengembangan aplikasi
bergerak dengan JAVA ME.
1.1 Membuat aplikasi berbasis SMS
1.2 Membuat aplikasi music player
sederhana
1.3 Mengetahui fitur lain yang didukung
platform JAVA ME
Pemrograman Aplikasi Bergerak / 2010-2011
Sub Pokok Bahasan
1.
2.
pengenalan fitur koneksi Internet,
multimedia, SMS, MMS,
Bluetooth, dan lain-lain.
Berbagai fitur lain yang didukung
platform JAVA ME..
Pengalaman Belajar
1.
2.
Mendiskusikan penerapan fitur multimedia
dalam aplikasi JAVA ME
Mengenal berbagai fitur lain yang
didukung platform JAVA ME.
Alokasi
Waktu
8 x 50
menit
Disiapkan oleh,
1. Yoannita, S.Kom
Koordinator
(………………………...)
2. Fandi Susanto, S.Si
Anggota
(………………………...)
Pemrograman Aplikasi Bergerak / 2010-2011
Diperiksa oleh
Disahkan oleh,
Dafid, S.Si, M.T.I
Ketua Program Studi Sistem Informasi
Ir. Sudiadi, M.M.A.E.
Pembantu Ketua I
Download