INDRA PRAMUDITA, 3352402105 EFEKTIVITAS IKLAN KARTU SELULER MENGGUNAKAN MEDIA TELEVISI, MAJALAH DAN PAPAN REKLAME PADA REMAJA DI KOTA KLATEN Identitas Mahasiswa - NAMA : INDRA PRAMUDITA - NIM : 3352402105 - PRODI : Manajemen (Manajemen Pemasaran) - JURUSAN : Manajemen - FAKULTAS : Ekonomi - EMAIL : fullart pada domain plasa.com - PEMBIMBING 1 : Drs. Sugiharto, M.Si - PEMBIMBING 2 : Dra. Harnanik, M.Si - TGL UJIAN : 2009-08-11 Judul EFEKTIVITAS IKLAN KARTU SELULER MENGGUNAKAN MEDIA TELEVISI, MAJALAH DAN PAPAN REKLAME PADA REMAJA DI KOTA KLATEN Abstrak Iklan merupakan salah satu instrumen pemasaran moderen yang aktivitasnya didasarkan pada konsep komunikasi. Karena merupakan bentuk komunikasi maka keberhasilannya dalam mendukung program pemasaran merupakan pencerminan dari keberhasilan komunikasi. Agar komunikasi efektif dan mencapai sasaran maka hal yang harus diperhatikan adalah penggunaan media iklan yang tepat. Dengan semakin banyaknya jumlah pesaing di pasar, meningkat pula ketajaman persaingan di antara produsen kartu seluler yang beroperasi di pasar dan hanya produsen yang berkomunikasi secara lebih efektiflah yang akan tetap mampu bersaing, merebut, dan menguasai pasar. Karena itu, pengetahuan tentang elemen-elemen efektivitas iklan dan pengukurannya sangat diperlukan untuk menyusun langkah strategis dalam meningkatkan eksistensi produk kartu seluler yang diiklankan perusahaan yang akhirnya dapat meningkatkan profitabilitas perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar efektivitas iklan kartu seluler menggunakan media televisi, majalah dan papan reklame dilihat dari variabel kesadaran (awareness), pengetahuan (knowledge), kesukaan (liking), preferensi (preference), keyakinan Kata Kunci Referensi Arikunto, Suharsimi. 2002. Prosedur Penelitian suatu Pendekatan Praktek. Jakarta : Rineka Cipta. Candra, Gregorius. 2002. Strategi dan Program Pemasaran. Yogyakarta: Andi Yogyakarta. Google.com. 2009. Analisis Efektivitas Iklan Televisi Djarum Super Mezzo Versi “Berlari dan Melayang” dengan menggunakan EPIC Model di Malang Hadi, Sutrisno . 2004. Metodologi Research Jilid I,II,III,dan IV.Yogyakarta: Penerbit Andi. Kertajaya, Hermawan. Dan Kotler Philip. 2009. Marketing turbulensi. Metro TV 6 juni 2009. Kotler, Philip. 2002. Manajemen pemasaran Perspektif Buku Asia 3. Yogyakarta: Andi Yogyakarta. Kotler, Philip. 2002. Manajemen pemasaran. Jilid 2. Jakarta: Prenhallindo. Prasetyo, Andi, Eko.2008. Analisis Efektivitas Iklan Shampo Lewat Media Televisi, Majalah dan Papan Reklame Pada Remaja Putri Di Semarang. Semarang Rangkuti, Ferddy. 1997. Riset Pemasaran. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama Reinald, Kasali. 1993. Manajeman Periklanan Konsep Dan Aplikasinya Di Indonesia. Jakarta: Pustaka Utama Grafiti Terima Kasih http://unnes.ac.id