Cara membaca literatur

advertisement
9/19/2012
Umum:
Cara membaca literatur
• Buku
• Makalah
1
• Mulai dari bab pendahuluan
Buku :
gambaran umum isi buku
Makalah :
- gambaran umum isi makalah
- latar belakang dari topik yg dibahas
- masalah & batasan yg dibahas
- tujuan pembahasan
- garis besar metodologi
- kesimpulan singkat
2
Umum
PAHAM
• Baca bab per bab secara runtun
Terpaksa: boleh melompat, asal bab
sebelumnya tidak / kurang menunjang bab
yg sedang dibaca
MEMBACA
Lakukan pembacaan secara tekun, telaten,
sabar.
Lakukan perulangan pembacaan
3
4
dalam membaca:
Bacalah : Kata demi kata dlm kalimat
Ingat !
Kalimat demi kalimat
Dalam membaca, pahami makna & maksud :
kata
Dipahami bukan dihapal !
Kalimat (sintaks & semantik)
Kalau dihapal, akan mudah lupa !
Lakukan abstraksi
(membayangkan
dlm benak)
Kalau paham, tidak akan mudah lupa !
5
6
1
9/19/2012
Dlm membaca
!
• Kalimat demi kalimat (secara runtun)
Hubungan kalimat yg dibaca dan kalimatkalimat sebelumnya (yg sudah dibaca)
Setiap kali, lakukan buatlah deskripsi
-penggambaran dlm benak
-penggambaran dlm diagram (gambar nyata)
Ooh, itu maksudnya !
Ooh, itu maknanya !
7
Bagaimana mempelajari BUKU ?
Apabila menemui suatu kata atau istilah atau
pengertian yg tidak dipahami,
maka carilah pada
•
•
•
8
akhir
kalimat-kalimat sebelumnya
halaman-halaman sebelumnya
bab-bab sebelumnya
lanjut
selanjutnya
awal
9
10
Mempelajari artikel (makalah) :
Yang terbentuk dalam pemahaman kita :
 kadar pemahaman
lanjut
awal
11

Baca lanjut
Lihat kembali

12
2
9/19/2012
Cara Menulis
SESUDAH PAHAM
Sebelum menulis,
(i) pahami dahulu apa yg akan ditulis
(ii) gambarkan dlm benak dahulu apa yg akan ditulis
(iii) buatlah dahulu kerangka apa yg akan ditulis
MENULIS
Kalau sudah paham, kita
dapat menuliskan kembali
(dgn menggunakan kalimat
sendiri)
Saat menulis :
Mulai menulis kalimat demi kalimat
Sesudah menulis:
Baca apa yg telah ditulis
13
Menulis
14
Menulis
Kata – istilah
Gunakan kata – istilah :
(1)lumrah, mudah dipahami
(2)hindarkan istilah asing, gunakan kata - istilah
bahasa Indonesia (jika telah ada) ataupun
serapannya. Jika blm ada, gunakan kata-istilah bhs
sumbernya, tetapi ditulis dgn huruf miring (italics)
(3)gunakan secara konsisten suatu kata-istilah yg
digunakan dalam suatu karangan
Kalimat ilmiah (bhs.Indonesia) :
Buatlah kalimat yang
(1)bersusunan lengkap (subyek, predikat, obyek,
keterangan)
(2)singkat, hindari kalimat bersusun (anak-anak
kalimat)
(3)pasif, hindari kalimat bersubyek kt ganti orang
pertama
(4)mudah dipahami oleh pembaca
15
Tugas II :
16
Mengacu literatur
• Membaca satu halaman dari buku

(berbahasa asing)
• Membaca halaman pendahuluan dari suatu
makalah
Apabila kita menulis suatu pengertian,
definisi, hasil, ... yang bersifat spesifik
(tidak umum, baru), maka sebaiknya kita
menuliskan darimana asalnya.
...dalam pengertian ....... (Brown, 2001), ....
...hasil yang diperoleh dalam (Stewart, 2009),.
Tuliskan apa yg telah dibaca
(ingat, bukan menterjemahkan !)
17
ada dalam daftar referensi
18
3
9/19/2012
Dalam menulis (i.e publikasi) , hindarilah :
Plagiarisme
Apa itu PLAGIARISME ?
plagiarisme
penjiplakan, pencontekan, ....
AIB bagi
mencontek tulisan orang lain
-ilmuwan
-akademisi
guru, dosen
siswa, mhs
menjiplak tulisan orang lain
ketidak jujuran
19
C
A
M
K
A
N
!
20
Plagiarism
*the Merriam-Webster Online Dictionary, to
"plagiarize" means
1.to steal and pass off (the ideas or words of
another) as one's own
2.to use (another's production) without
crediting the source
3.to commit literary theft
4.to present as new and original an idea or
product derived from an existing source.
Oh, begitu...
Malu aku kalau begitu
In other words, plagiarism is an act of fraud. It involves both
21
stealing someone else's work and lying about it afterward.
22
SELAMAT MEMBACA ............. !
Plagiarisme harus dihindari ..
SELAMAT MENULIS ........ !
Bagaimana cara menghindarinya ?
Artikel populer (koran, majalah)
Biasakan jujur
Artikel (makalah) ilmiah
Biasakan banyak membaca
... .... ..... ....... .........
Biasakan berkomunikasi
Proposal, Laporan
TESIS
23
Lihat aturan UI
24
4
Download