ASPEK NON TEKNIS PENGELOLAAN PROYEK MANAJEMEN (Pengelolaan) Praktek kegiatan manusia yang tersusun dan terorganisir dengan baik untuk mencapai suatu tujuan/sasaran Perusahaan. Mencapai tujuan/sasaran perusahaan bersama dan atau melalui orang lain. MANAJEMEN UNTUK TENAGA AHLI PERUSAHAAN SASARAN : Memahami kedudukan, tugas dan tanggung jawab Tenaga Ahli sebagai Perencana dan atau Pelaksana. Menambah wawasan dan ketrampilan Managerial yang perlu dimiliki oleh Tenaga Ahli. APAKAH PROYEK ITU ? Suatu usaha yang unik dan tidak ada duanya. Mempunyai tanggal Start dan Selesai yang pasti. Mempunyai sasaran yang harus diselesaikan sesuai dengan spesifikasi tertentu. Mempunyai hasil yang dapat diukur. Dibatasi oleh sumber daya dan Budget. Dikerjakan oleh manusia. KARAKTERISTIK PROYEK Proyek adalah unik dan belum pernah dikerjakan sebelumnya: Terdiri dari hal-hal baru dan masih asing. Hal ini menimbulkan elemen ketidakpastian dan resiko. Proyek adalah kompleks dan dikerjakan manusia : Membutuhkan berbagai ketrampilan organisasi. Penyusunan tim proyek yang ad hoc. Sumber daya proyek adalah terbatas : Pemilihan harga yang paling optimum. Proyek mengikutsertakan banyak pihak/stakeholders: : Kebutuhan Komunikasi yang efektif dan effisien. KETRAMPILAN YANG PERLU DIMILIKI OLEH SEORANG TENAGA AHLI Ketrampilan Teknis, yaitu kemampuan untuk mengerjakan pekerjaan itu sendiri. Ketrampilan Manusiawai, yaitu kemampuan untuk berhubungan dengan orang lain, baik itu atasan, bawahan, rekan dan bahkan kolega/pengguna jasa. Ketrampilan Konseptual, yaitu kemampuan untuk melihat sesuatu dari sudut pandang yang lebih luas (bersifat makro). TEKNIK ID M M A IS I M N P O T G A N ER K MANUSIAWI A G A N TE KONSEPTUAL ER PROSES STANDARD MANAJEMEN PROYEK PERENCANAAN (Planning) ORGANISASI (Organizing) PELAKSANAAN (Actuating) PENGENDALIAN (Controlling) BENTUK KEGIATAN dan APLIKASINYA PERENCANAAN (Planning) ORGANISASI (Organizing) BENTUK KEGIATAN : BENTUK KEGIATAN : 1. Mendifinisikan Lingkup Proyek. 1. 2. Menentukan target waktu, biaya, kualitas dan kuantitas. Menentukan Sumber Daya yang dimiliki (Man, Money, Material, Machine, Methode). 2. Membuat Struktur Organisasi Proyek. 3. Memilih metode kerja. APLIKASI : APLIKASI : 1. 1. Membuat Uraian Tugas (“Job Description). 2. Membuat/menentukan alur komunikasi antara bagian yang satu dengan lainnya. Schedulling, Analisa Jaringan (Net Work Planning). 2. Budgeting. 3. Cash Flow. BENTUK KEGIATAN dan APLIKASINYA PELAKSANAAN (Actuating) (lanjutan) PENGENDALIAN (Controlling) BENTUK KEGIATAN : BENTUK KEGIATAN : 1. Mengefektifkan kelompok kerja dengan mengoptimalkan Dinamika Kelompok. 1. Membandingkan antara Perencanaan dengan Realisasi di lapangan, apakah terjadi penyimpangan atau tidak. 2. Menumbuh kembangkan ETOS KERJA dan ETIKA KERJA. 2. Mengambil tindakan yang perlu bila ada penyimpangan untuk memperbaiki kesalahan dan mencegah semakin meluasnya penyimpangan. APLIKASI : 1. Memberikan Instruksi, Perintah, Pengarahan, Bimbingan dan Pembinaan. 2. Memberikan MOTIVASI. 3. Mengoptimalkan FUNGSI KOMUNIKASI. APLIKASI : 1. Mengumpulkan Informasi dan data tentang Kemajuan Pelaksanaan Pekerjaan. 2. Menganalisa penyimpangan yang terjadi serta mencari penyebabnya. PROFESIONALISME PROSES PLAN MANAJEMEN - PLANNING - ORGANIZING ACT DO - ACTUATING - CONTROLLING CHEK PROFFESI ONAL Tingkah laku, perbuatan atau kegiatan penyampaian atau pemindahan lambang, yang mengandung arti atau makna. 2. Perbuatan penyampaian suatu gagasan mengenai pikiran atau perasaan dari seseorang kepada orang lain. FUNGSI INFORMASI. FUNGSI INSTRUKSI. FUNGSI PERSUASI. FUNGSI INTEGRASI. Ada perhatian. Orang lain mengerti apa yang kita harapkan dan apa yang dia harapkan dari kita. Ide kita diterima. Sebagai sarana/tindakan untuk melaksanakan instruksi. UMPAN BALIK HAMBATAN (breakdown) KOMUNIKASI SUMBER 1. 2. Kurang Jelas. Persepsi Berbeda. PESAN 1. Banyak Pesan. 2. Mendua Arti. SALURAN 1. Banyak mata rantai. 2. Tidak sampai. 3. Salah memilih media. PENERIMA 1. Mendengarkan yang sebenarnya ia harapkan. 2. Persepsi berbeda. 3. Hallo effect. 4. Tidak memperhatikan info yang bertentangan. 5. Ego terancam. MANAJEMEN SUMBER DAYA ORANG (MAN MANAGEMENT) DIREKTUR/ATASAN Dinamika Kelompok. Motivasi Komunikasi Etos Kerja MANAGER/BAWAHAN Transactional Analysis Kepemimpinan Memahami Orang lain Memperkenalkan Perubahan Etika Kerja Memimpin Rapat Mengatasi Konflik MOTIVASI dan ETOS KERJA MOTIVASI : Dorongan dari diri sendiri maupun dari luar/lingkungan yang nampak dalam kegiatan dalam usaha mencapai suatu tujuan. ETOS KERJA : Semangat kerja yang menjadi ciri khas seseorang atau kelompok dalam mencapai suatu tujuan. Realisasi Diri TEORI MASLOW Ego Sosial Rasa Aman Fisik Hubungan TEORI MASLOW dengan MOTIVASI TEORI MASLOW DALAM PERUSAHAAN REALISASI PEKERJAAN SENDIRI DIRI KEMUNGKINAN UNTUK BERKEMBANG EGO ACHIEVEMENT TANGGUNG JAWAB KEMAJUAN DALAM JABATAN PENGAKUAN STATUS SOSIAL HUBUNGAN ANTAR MANUSIA (ATASAN, REKAN, BAWAHAN) RASA AMAN PERATUTAN PERUSAHAAN JAMINAN DALAM PEKERJAAN KONDISI KERJA FISIK PEKERJAAN GAJI KEHIDUPAN PRIBADI