rencana pelaksanaan pembelajaran

advertisement
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
NO. 04
Nama Madrasah
: MAN WONOSARI
Mata Pelajaran
: GEOGRAFI
Kelas / Semester
: XI IPS / 1 (Satu)
Standar Kompetensi
: 1. Menganalisis Fenomena Antroposfer dan Biosfer
Kompetensi Dasar
: 1.4 Menganalisis aspek kependudukan
Alokasi waktu
: 12 x 45 menit (6 pertemuan)
Indikator :
1.4.1. Faktor pronatalitas dan antinatalitas
1.4.2. Angka Kelahiran (Natalitas)
1.4.3. Faktor antinatalitas dan pronatalita
1.4.4. Angka Kematian (Mortalitas)
1.4.5. Faktor-faktor migrasi
1.4.6. Angka Migrasi
=====================================================================
A. Tujuan Pembelajaran :
Siswa dapat:
 Mengidentifikasi faktor pronatalitas
 Menghitung angka kelahiran suatu wilayah (Natalitas)
 Mengidentifikasi antinatalitas
 Menghitung angka kematian suatu wilayah (Mortalitas)
 Mengidentifikasi faktor-faktor migrasi
 Menghitung angka migrasi
B. Materi pembelajaran
 Natalitas
 Mortalitas
 Migrasi
:
C. Metode Pembelajaran
: Ceramah, Tanya Jawab, Reading Guide dan Penugasan
D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran :
Pertemuan Pertama ( 2 x 45 menit) :
 Mengidentifikasi faktor pronatalitas dan antinatalitas
Langkah-langkah Pembelajaran :
PENDAHULUAN ( 10 menit )
 Guru memberikan apersepsi untuk memotivasi siswa belajar.
 Menentukan langkah-langkah pembelajaran dengan metode reading guide
KEGIATAN INTI ( 70 menit )
 Menugaskan kepada siswa secara individu untuk mengidentifikasi faktor-faktor yang
mempengaruhi angka kematian dari berbagai referensi
 Siswa memilah komposisi penduduk menjadi 2 faktor yaitu faktor pendukung dan
faktor penghambat.
 Beberapa siswa diminta kedepan untuk menjelaskan . (15 menit).
 Guru memberikan klarifikasi tentang materi yang telah dipelajari. (5 menit)
PENUTUP ( 10 menit )
 Siswa menjawab beberapa pertanyaan dari guru sebagai bentuk refleksi terhadap
pelajaran
 Bersama siswa secara klasikal menyimpulkan materi pelajaran yang telah diberikan
Pertemuan Kedua ( 2 x 45 menit) :
 Menghitung angka kelahiran
Langkah-langkah Pembelajaran :
PENDAHULUAN ( 10 menit )
 Guru memberikan apersepsi untuk memotivasi siswa belajar.
 Memaparkan garis besar materi yang akan dipelajari.
 Menentukan langkah-langkah pembelajaran dengan metode ceramah dan penugasan
KEGIATAN INTI ( 70 menit )
 Guru menjelaskan kepada siswa tentang angka kelahiran
 Guru memperagakan cara menghitung angka kelahiran kasar (CBR), umum (GFR)
dan angka kelahiran spesifik (ASFR)
 Guru menganasilis hasil perhitungan CBR, GFR, ASFR
 Guru membuat soal dan menyuruh siswa untuk menghitung CBR, GFR, ASFR dan
menganalisis hasil perhitungannya.
 Guru memberikan klarifikasi tentang materi yang telah dipelajari.
PENUTUP ( 10 menit )
 Siswa menjawab beberapa pertanyaan dari guru sebagai bentuk refleksi terhadap
pelajaran
 Bersama siswa secara klasikal menyimpulkan materi pelajaran yang telah diberikan
Pertemuan Ketiga ( 2 x 45 menit) :
 Mengidentifikasi faktor promortalitas dan antimortalitas
Langkah-langkah Pembelajaran
PENDAHULUAN ( 10 menit )
 Guru memberikan apersepsi untuk memotivasi siswa belajar.
 Memaparkan garis besar materi yang akan dipelajari.
 Menentukan langkah-langkah pembelajaran dengan metode reading guide
KEGIATAN INTI ( 70 menit )
 Menugaskan kepada siswa secara individu untuk mengidentifikasi faktor-faktor yang
mempengaruhi angka kelahiran dari berbagai referensi
 Siswa memilah komposisi penduduk menjadi 2 faktor yaitu faktor pendukung dan faktor
penghambat.
 Beberapa siswa diminta kedepan untuk menjelaskan . (15 menit).
 Guru memberikan klarifikasi tentang materi yang telah dipelajari. (5 menit)
PENUTUP ( 10 menit )
 Bersama siswa secara klasikal menyimpulkan hasil presentasi.
 Bersama siswa secara klasikal. melakukan refleksi terhadap proses pembelajaran.
Pertemuan Keempat ( 2 x 45 menit) :
 Menghitung angka kematian
Langkah-langkah Pembelajaran
PENDAHULUAN ( 5 menit )
 Guru memberikan apersepsi untuk memotivasi siswa belajar.
 Memaparkan garis besar materi yang akan dipelajari.
 Menentukan langkah-langkah pembelajaran dengan metode ceramah dan penugasan
KEGIATAN INTI ( 80 menit )
 Guru menjelaskan kepada siswa tentang angka kematian
 Guru memperagakan cara menghitung angka kematian kasar (CDR), spesifik (ASDR)
dan angka kematian bayi (IMR)
 Guru menganasilis hasil perhitungan CDR, ASDR dan IMR
 Guru membuat soal dan menyuruh siswa untuk menghitung CDR, ASDR, IMR dan
menganalisis hasil perhitungannya.
 Guru memberikan klarifikasi tentang materi yang telah dipelajari.
PENUTUP ( 5 menit )
 Bersama siswa secara klasikal menyimpulkan hasil diskusi.
 Bersama siswa secara klasikal. melakukan refleksi terhadap proses pembelajaran.
Pertemuan Kelima ( 2 x 45 menit) :
 Mengidentifikasi faktor-faktor migrasi
Langkah-langkah Pembelajaran
PENDAHULUAN ( 5 menit )
 Guru memberikan apersepsi untuk memotivasi siswa belajar.
 Memaparkan garis besar materi yang akan dipelajari.
 Menentukan langkah-langkah pembelajaran dengan metode ceramah dan tanya jawab
KEGIATAN INTI ( 80 menit )
 Guru menjelaskan tentang migrasi
 Menyebutkan jenis migrasi
 Mengidentifikasi faktor migrasi
 Guru memberikan klarifikasi tentang materi yang telah dipelajari.
PENUTUP ( 5 menit )
 Bersama siswa secara klasikal menyimpulkan hasil diskusi.
 Bersama siswa secara klasikal. melakukan refleksi terhadap proses pembelajaran.
Pertemuan Keenam ( 2 x 45 menit) :
 Menghitung angka migrasi
Langkah-langkah Pembelajaran
PENDAHULUAN ( 5 menit )
 Guru memberikan apersepsi untuk memotivasi siswa belajar.
 Memaparkan garis besar materi yang akan dipelajari.
 Menentukan langkah-langkah pembelajaran dengan metode ceramah dan penugasan
KEGIATAN INTI ( 80 menit )
 Guru menjelaskan kepada siswa tentang angka migrasi
 Guru memperagakan cara menghitung angka migrasi MI, NO, MN
 Guru menganasilis hasil perhitungan MI, NO, MN
 Guru membuat soal dan menyuruh siswa untuk menghitung MI, NO, MN dan
menganalisis hasil perhitungannya.
 Guru memberikan klarifikasi tentang materi yang telah dipelajari.
PENUTUP ( 5 menit )
 Bersama siswa secara klasikal menyimpulkan hasil diskusi.
 Bersama siswa secara klasikal. melakukan refleksi terhadap proses pembelajaran.
E. SUMBER BELAJAR :
Sumber:
-
K.Wardiyatmoko dan Prof. H.R. Bintarto, Geografi SMA, Jakarta, Erlangga.
Yusman Hestiyanto, Bianglala Geografi, Bogor, Yudhistira
Yulmadia Yulir, Geografi, Jakarta. Bumi Aksara.
Yoga Aribowo, Geografi. Bandung. Ganeca
F. PENILAIAN
 Jenis Tagihan
 Bentuk Tagihan
 Contoh Soal :
: Test Lisan, Test Unjuk Kerja, Penugasan
: Pilihan ganda, esai/uraian
1. Perhatikan faktor-faktor angka kelahiran di bawah ini :
1) Anggapan anak adalah beban
2) Pemberian insentif dan sanksi
3) Program Keluarga Berencana
4) Tingginya tingkat kematian bayi
5) Pernikahan usia muda
Yang merupakan faktor penghambat tingkat kelahiran adalah ......
A. 1), 2), 3)
B. 1), 2), 4)
C. 1), 2), 5)
D. 1), 3), 4)
E. 1), 3), 5)
2. Jumlah kelahiran di Jakarta pada tahun 2000 sebanyak 198.425 bayi, sedangkan
banyaknya penduduk wanita yang berumur 15-49 tahun pada pertengahan tahun 2000
adalah 3.112.700 jiwa.
Berapakah angka kelahiran umum di Jakarta pada tahun 2000 ?
3. Sebutkan 3 faktor antinatalitas ?
4. Jumlah kematian di kecamatan Tanjung pada tahun 1990 sebanyak 3500 jiwa,
sedangkan banyaknya penduduk pada pertengahan tahun adalah 250.000 jiwa.
Berapakah angka kelahiran kasar di Jakarta pada tahun 2000 ?
5. Apakah yang dimaksud dengan remigrasi?
6. Jumlah penduduk kecamatan Wonosari pada tahun 1990 adalah 350.000 jiwa, jumlah
imigran sebanyak 120 jiwa, dan jumlah emigran 65 jiwa.
Berapakah Migrasi Netto penduduk kecamatan Wonosari pada tahun 1990?
Kunci jawaban :
1. A
2. Jawab :
198.425
GFR = ----------------- x 1000
3.112.700
198.425.000
GFR = ---------------3.112.700
GFR = 63,74
dibulatkan 64
Jadi angka kelahiran umum di Jakarta pada tahun 2000 adalah 64 dari setiap 1000
wanita usia 15 – 49 tahun.
3. Faktor-faktor antinatalitas :
a. Kurangnya kesadaran akan kesehatan
b. Minimnya fasilitas/sarana prasarana kesehatan
c. Bencana Alam
d. Wabah Penyakit
e. Tingkat kesehatan rendah
4. Jawab :
3.500
CDR = ----------------- x 1000
250.000
3.500.000
CDR = ---------------250.000
CDR =
14
Jadi angka kematian kasar di kecamatan Tanjung pada tahun 2000 adalah 14 dari
setiap 1000 penduduk.
5. Remigrasi adalah kembalinya seseorang ke negara asalnya.
6. Jawab :
1200 - 650
MN = ----------------- x 1000
350.000
550
MN = ---------------- x 1000
350.000
550000
MN = -------------350.000
MN = 1,5
Jadi angka migrasi netto di kecamatan Tanjung pada tahun 2000 adalah 14 dari
setiap 1000 penduduk.

Rubrik format penilaian
1. Soal nomor 1
Aspek yang dinilai
Memilih option jawaban benar
Memilih option jawaban yang salah
Skor
1
0
2. Soal nomor 2
Aspek yang dinilai
Menjawab dengan rumus secara urut dan benar
Menjawab dengan rumus secara singkat dan benar
Menjawab tanpa rumus dan benar
Menjawab dengan rumus dan salah
Menjawab tanpa rumus dan salah / tidak menjawab
Skor
4
3
2
1
0
3. Soal nomor 3
Aspek yang dinilai
Menjawab 3 faktor antinatalitas dan benar semua
Menjawab 3 faktor antinatalitas dan benar 2
Menjawab 3 faktor antinatalitas dan benar 1
Menjawab 3 faktor antinatalitas dan salah semua
Tidak menjawab
Skor
4
3
2
1
0
4. Soal nomor 3
Aspek yang dinilai
Menjawab dengan benar
Menjawab salah
Tidak menjawab
Skor
2
1
0
5. Soal nomor 5
Aspek yang dinilai
Menjawab 3 contoh negara
Menjawab 2 contoh negara
Menjawab 1 contoh negara
Salah semua
Tidak menjawab
Skor
4
3
2
1
0
 Penghitungan nilai akhirnya sebagai berikut:
Perolehan Skor
Nilai Akhir = ------------------------ X Skor ideal
Skor Maksimum
6. Penilaian pada pertemuan 4 menggunakan lembar penilaian diskusi
Aspek yang dinilai
Menjawab dengan rumus secara urut dan benar
Menjawab dengan rumus secara singkat dan benar
Menjawab tanpa rumus dan benar
Menjawab dengan rumus dan salah
Menjawab tanpa rumus dan salah / tidak menjawab
Mengetahui,
Kepala Madrasah
Drs. H. YA’QUB, M.Pd.I
NIP. 150 215 588
Skor
4
3
2
1
0
Wonosari, 18 Juli 2008
Guru Mata Pelajaran
ANDI HIDAYAT, S.Pd
NIP. 150 355 606
Download