Sekilas Sejarah Gedung Kementerian Keuangan

advertisement
Perubahan Adalah Kita Transformasi Kelembagaan
Sekilas Sejarah Gedung
Kementerian Keuangan
Gedung ini merupakan bagian dari bangunan induk Istana yang dirancang masa
Daendels. Pembangunannya selesai pada tahun 1928 pada masa Du Bus.
Pada rentang waktu 12 Desember 1947 – 1 Mei 1948, Pemerintah Belanda
menjadikan gedung ini sebagai Hooggerechtshof (Mahkamah Agung). Pada masa
Menteri Keuangan Prijadi Praptosoehardjo (2000-2001) gedung ini dialokasikan
sebagai tempat pengaturan Perbendaharaan Negara. Hingga saat ini Gedung
Perbendaharaan Negara Kementerian Keuangan masih menempati Gedung
Hoogiereshtshof (pengadilan tinggi) pada masa Belanda. Saat ini gedung eks
Mahkamah Agung ini dikenal sebagai Gedung Prijadi Praptosuhardjo II yang
digunakan oleh Direktorat Jenderal Perbendaharaan.
DIREKTORAT JENDERAL PERBENDAHARAAN
75
Download