Dinamika Pasang-surut di Estuari Tugas: Estuary and Coastal Hydrodynamics, Ippen Membaca Bab 10 Part I (+Part II) Menjawab pertanyaan-pertanyaan berikut Selat Madura merupakan sistem kanal yang menghubungkan dua laut. Diasumsikan sebagai kanal dengan tampang persegi empat seragam, kedalaman 50 m, lebar 2 Km dan panjang 20 Km. Pasang-surut dianggap sinusiodal di dua laut (1. L.Jawa & 2. Sel.Madura Selatan) T1 = 24 jam T2 = 12 jam, a1 = 0,5 m, a2 = 0,3 m Fase, j1 = 0 rad, j2 = 1,3 rad Berapakah tinggi pasang surut di tengah-tengah selat, x = 10 Km ? Selat Madura Madura 20 Km Jawa 2 Km Pasang-surut Tanpa Gesekan Dasar Batasan kasus Tampang persegi panjang lebar b Kedalaman h , permukaan rerata horisontal h=0 Jarak horisontal, x Amplitude relatif kecil terhadap h dan kecepatan horisontal Persamaan Dasar Gelombang h C0 Persamaan transpor C0 gh u u C0 0 t x 2 2h h 2 C0 t x Persamaan harmonik u h g 0 t x Persamaan propagasi Gelombang memasuki kanal seragam dengan panjang tak terhingga Progresive waves h a cost kx; 2 2 ; k T L a a u cost kx C0 cost kx hk h Pada kanal dgn ujung tertutup Standing waves h a cost kx a cost kx h 2a cos t cos kx a u 2 C0 cos t sin kx h 4a MSL h l L/4 Pada kanal dgn ujung kolam tenang Standing waves h0 2a sin kl h 2a cos t sin k l x a u 2 C0 sin t cos k l x h 4a sin k l x cos tt sin kl h cos k l x u 0 C0 sin t h sin kl h h0 2h0 MSL h l L/4 Pada kanal menghubungkan dua laut 2 Standing waves h1 h0 u1 4a1 h0 h sin k1 l x cos 1t sin k1l h h1 h2 C0 u u1 u2 cos k1 l x sin 1t sin k1l 2h0 h 2 hl u2 sin k 2 x cos 2t sin k 2l hl h C0 cos k 2 x sin 2t sin k 2l 2hl MSL h l L/4 Tugas : Menjawab pertanyaan 1. 2. Gesekan dasar akan merubah gelombang pasang-surut yang memasuki kanal. Sebutkan parameter-parameter gelombang yang berubah ! Metode yang dikembangkan oleh Lorentz dalam melinierkan suku persamaan oleh gesekan dasar mengenalkan koefisien M. Bagaimana cara menghitung koefisien tersebut ! (lihat juga: Tides, Lecture Note, oleh Kalkwijk) Tugas : Menjawab pertanyaan 3. 4. Mengapa pada estuari nyata kecepatan maksimum (puncak horisontal tide) mendahului muka air maksimum (puncak vertical tide) ? Wave damping factor, m, meningkat atau berkurang bersama meningkatnya amplitudo pasang-surut ? Tuliskan m pada persamaan gerak muka air oleh gelombang sinusoidal yang memasuki kanal dengan panjang takterhingga dan dasar kasar. Selamat belajar