K3-8 Ergonomi-Fisiologi Kerja

advertisement
K3
Keselamatan & Kesehatan Kerja
ERGONOMI DAN FISIOLOGI KERJA
DEFINISI ERGONOMI
Ergon
Nomos
: kerja
: hukum alam
Ilmu beserta penerapannya yang berusaha
menyerasikan pekerjaan dan lingkungan terhadap
orang atau sebaliknya dengan tujuan tercapainya
produktivitas setinggi – tingginya melalui
pemanfaatan manusia se optimal-optimalnya .
TUJUAN / MANFAAT ERGONOMI
•Mengurangi kelelahan
•Mempertahankan kesehatan
•Meningkatkan efektivitas dan efisiensi
•Meningkatkan kenyamanan
•Meningkatkan produktivitas
PEKERJAAN
SERASI
(TUNTUTAN TUGAS)
ORANG
(KEMAMPUAN)
penampilan
optimal
sehat
aman
nyaman
produktif
TUNTUTAN TUGAS
Sifat / jenis tugas :
Karakter peralatan / mesin
Kecepatan dan irama mesin
Organisasi :
Jam kerja
Istirahat
Kerja malam / shift
Cuti / liburan
LINGKUNGAN KERJA
•Faktor lingkungan kerja :
Suhu
Kebisingan
Getaran
Dll
•Hubungan antar manusia
ORANG ( KEMAMPUAN )
Karakteristik pribadi :
Usia
Jenis kelamin
Anthropometri
Pendidikan
Pengalaman
Status kesehatan
Kesegaran tubuh
ORANG ( KEMAMPUAN )
Kemampuan fisiologis :
Kemampuan & daya tahan cardio vasculer
Saraf otot
Panca indera
dsb
ORANG ( KEMAMPUAN )
Psychologis :
kemampuan mental
Waktu reaksi
Kemampuan adaptasi
Stabilitas emosi
Dsb.
ORANG ( KEMAMPUAN )
Biomekanik :
Kemampuan &daya tahan sendi dan persendian
Tendon
Jalinan tulang
ERGONOMI
MODERN, MULTI DISIPLIN
Anatomi : ilmu faal
Mekanik :
Kekuatan otot &jaringan dlm sistem gabungan
dalam kerja statis dan dinamis
Anthropometri:
Variasi ukuran tubuh manusia
ERGONOMI
MODERN, MULTI DISIPLIN
Psychologi :
Kemampuan mental
Waktu reaksi
Kemampuan adaptasi
Stabilitas emosi
Teknik industri :
Proses kerja
Disain tempat kerja
ANTROPOMETRI STATIK
Antropometri Statik
Data body size
Postur
Antropometri Dinamik
Memahami dimensi manusia yang bergerak
Yang mempengaruhi kemampuan bergerak :
Tulang ( jumlahnya + 206 )
Sendi (gerakan sendi terbatas menurut rentangtertentu )
Otot
STRENGTH
Kekuatan dari pekerja yang paling lemah perlu
diperhitungkan agar mampu bekerja untuk tugastugas yang menggunakan tenaga . Misal :
mengangkat & mengangkut
Mengangkat ( Lifting )
• Berapa berat beban terbesaryang aman bagi
pria/wanita untuk mengangkat
• Bagaimana cara yang paling aman untuk mengangkat ?
DAYA TAHAN OTOT
Lama waktu otot terus
menerus mengerahkan
tenaga dalam hal gerakan
statis
120
100
80
Kekuatan
otot (%)
60
40
20
0
0 2 4 68 1
Waktu,menit
Lama waktu seseorang
mampu terus menerus
bekerja dalam hal gerakan
dinamik
GANGGUAN PERSENDIAN
Dislokasi
Terkilir/keseleo
Ankilosis
arkitis
KONSUMSI ENERGI
Kebutuhan energi manusia dapat diukur dengan
“nilai kalori oksigen” yaitu :
Pada waktu 1 liter O2 dikonsumsi oleh/dalam tubuh
manusia energi yang dihasilkan = 20 kj(kilo joule)
Energi = kosumsi O2 (liter) x 20 kj
Konversi : 1kg calori = 4,184 x 19-3 kj
KEBUTUHAN ENERGI UNTUK MELAKUKAN PEKERJAAN
Laki-laki , dengan jenis
pekerjaan :
Wanita, dengan jenis
pekerjaan :
Ringan : 2400 kalori/hari
Ringan : 2000 kalori/hari
Sedang : 2600 kalori/hari
Sedang : 2400 kalori/hari
Berat : 3000 kalori/hari
Berat : 2600 kalori/hari
WARNA
Fungsi Warna
Kerapian, keteraturan,
membantu Identifikasi
Indikasi keselamatan
Kekontrasan warna –
memudahkan
pekerjaaan
Efek psikologi
Kode Warna
Merah : tanda bahaya
Kuning : peringatan
Hijau : rescue services,
safety exit, dll.
Biru : Arah penunjuk, advice,
sign.
EFEK PSYCHOLOGI
Warna
Biru
Hijau
Merah
Oranye
Kuning
Coklat
violet
WARNA
Efek jarak
Agak jauh
Agak jauh
Dekat
Sangat dekat
dekat
Sangat dekat
Sangat dekat
Efek suhu
Efek mental
Dingin
Dingin ke netral
Hangat
Sangat hangat
Sangat hangat
Netral
dingin
Tenang
Sangat tenang
Semangat
Exciting
Exciting
Tenang
Agresif,tdk
tenang
Download