pers release

advertisement
PRESS RELEASE
REVISI DAFTAR PERUSAHAAN DALAM ANGGOTA INDEKS PEFINDO25
UNTUK PERIODE 1 AGUSTUS 2009 – 31 JANUARI 2010
PEFINDO25 adalah indeks harga saham dengan anggota terdiri atas perusahaan
kecil dan menengah (SME) yang diseleksi dengan kriteria tertentu. PEFINDO25
telah diperkenalkan pada tanggal 18 Mei 2009 dan ditelaah setahun 2 kali,
yakni pada setiap bulan Januari dan Juli.
Anggota PEFINDO25 Periode 1 Agustus 2009-31 Januari 2010
Berdasarkan hasil telaah dengan mengggunakan laporan keuangan auditan 2008
dan data transkasi periode Juli 2008-Juni 2009, maka dengan ini diumumkan
anggota indeks PEFINDO25 yang akan berlaku untuk periode 1 Agustus 2009 – 31
Januari 2010 adalah sbb:
No.
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
Kode
ACES
AMAG
ASGR
ASIA
BRNA
COWL
EKAD
ETWA
JPRS
JTPE
KBLI
KOIN
MAMI
MICE
MRAT
MREI
PANS
PDES
PKPK
RUIS
SHID
SMSM
VRNA
WEHA
YPAS
Nama Saham
PT Ace Hardware Indonesia Tbk
PT Asuransi Multi Artha Guna Tbk
PT Astra Graphia Tbk
PT Asia Natural Resources Tbk. (*)
PT Berlina Tbk (*)
PT Cowell Development Tbk
PT Ekadharma International Tbk
PT Eterindo Wahanatama Tbk (*)
PT Jaya Pari Steel Tbk.
PT Jasuindo Tiga Perkasa Tbk
PT KMI Wire and Cable Tbk (*)
PT Kokoh Inti Arebama Tbk
PT Mas Murni Indonesia Tbk
PT Multi Indocitra Tbk (*)
PT Mustika Ratu Tbk
PT Maskapai Reasuransi Indonesia Tbk
PT Panin Sekuritas Tbk
PT Destinasi Tirta Nusantara Tbk
PT Perdana Karya Perkasa Tbk
PT Radiant Utama Interinsco Tbk
PT Hotel Sahid Jaya Tbk (*)
PT Selamat Sempurna Tbk
PT Verena Oto Finance Tbk
PT Panorama Transportasi Tbk
PT Yanaprima Hastapersada Tbk
Keterangan :
(*) Anggota baru Emiten Indeks PEFINDO25
1
Daftar Emiten yang Keluar Dari Daftar Indeks PEFINDO25 untuk periode Agustus
2009 – Januari 2010 adalah :
No.
1.
2.
3.
4.
5.
6.
Kode
ARNA
CLPI
CTTH
FISH
MAIN
TRIM
Nama Perusahaan
PT Arwana Citramulia Tbk
PT Colorpak Indonesia Tbk
PT Citatah Industri Marmer Tbk
PT FKS Multi Agro Tbk
PT Malindo Feedmill Tbk
PT Trimegah Securities Tbk
Proses Seleksi Saham PEFINDO25
Proses penentuan saham anggota indeks harga saham PEFINDO25 dilakukan
secara konsisten dengan kriteria seleksi dan urutan proses sebagai berikut :
1. Kinerja Keuangan dan Laporan Keuangan per 31 Desember 2009 :
a. Total Asset, tidak melebihi Rp 1.000.000.000.000,-.
b. Tingkat pengembalian modal (ROE) sekurang-kurangnya sama dengan
rata-rata ROE seluruh Emiten.
c. Memperoleh opini akuntan berupa Wajar Tanpa Pengecualian.
d. Telah tercatat di Bursa sekurang-kurangnya 6 bulan.
2. Kinerja Likuiditas periode Juli 2008 – Juni 2009 :
a. Volume Transaksi :
b. Frekuensi transaksi;
c. Nilai transaksi;
d. Jumlah hari perdagangan;
e. Jumlah Floatng Shares.
2
Pergerakan PEFINDO25 dan IHSG
Pergerakan indeks PEFINDO25 dibandingkan IHSG selama kurun waktu 18 Mei –
31 Juli 2009 adalah sbb:
195
2,400.00
190
2,300.00
185
2,200.00
180
2,100.00
175
2,000.00
170
1,900.00
165
1,800.00
160
1,700.00
155
1,600.00
150
1,500.00
5/18
5/23
5/28
6/2
6/7
6/12
6/17
6/22
Pefindo25 (LHS)
6/27
7/2
IHSG (RHS)
3
7/7
7/12
7/17
7/22
7/27
IHSG
Pefindo25
Pergerakan Indeks PEFINDO25 dan IHSG
Periode 18 Mei - 31 Juli 2009
Profile Ringkas Perusahaan-perusahaan dalam Daftar PEFINDO25
Periode Agustus 2009 – Januari 2010
No
1
Kode
ACES
Nama Saham
PT Ace Hardware
Indonesia, Tbk.
Deskripsi Ringkas Kegiatan Utama
Perdagangan eceran khusus perlengkapan
rumah tangga
2
AMAG
PT Asuransi Multi Artha
Guna, Tbk.
3
ASGR
PT Astra Graphia, Tbk.
Produk dan layanan asuransi kerugian,
termasuk asuransi kebakaran, asuran gempa
bumi,
asuransi
properti,
asuransi
pengangkutan dan asuransi kecelakaan diri.
Perdagangan, jasa konsultasi, jasa kontraktor
peralatan dan perlengkapan kantor, teknologi
informasi, telekomunikasi, perindustrian, dan
penyertaan modal.
4
ASIA
5
BRNA
PT Asia Natural Resources
Tbk.
PT Berlina, Tbk.
6
COWL
7
EKAD
8
ETWA
9
JPRS
PT Jaya Pari Steel, Tbk.
10
JTPE
PT Jasuindo Tiga Perkasa,
Tbk.
11
KBLI
PT KMI Wire and Cable,
Tbk.
12
KOIN
PT Kokoh Inti Arebama,
Tbk.
13
MAMI
PT Mas Murni Indonesia,
Tbk.
Perdagangan batu bara dan timah serta
menjalankan aktivitas pertambangan nikel.
Produsen kemasan plastik dengan berbagai
desain.
Pengembang
kawasan
perumahan
dan
bangunan komersial.
Produsen pita perekat (self-addessive tapes).
PT Cowell Development,
Tbk.
PT Ekadharma
International, Tbk.
PT Eterindo Wahanatama,
Tbk.
Perusahaan investasi dengan anak perusahaan
mencakup pabrikan bahan kimia dan
perkebunan kelapa sawit.
Produsen baja lembaran.
Penyedia dokumen niaga terintegrasi, antara
lain security document, non security
document, dan management document.
Produsen kabel untuk listrik dan alat
komunikasi serta aksesoris yang berkaitan dan
tipe-tipe kabel yang lain.
Distributor tunggal untuk produk keluaran PT
Keramika Indonesia Asosiasi Tbk. (keramik),
PT KIA Serpih Mas (keramik lantai), PT KIA
Keramik Mas (genteng keramik), dan lain-lain.
Bidang usaha properti yang mencakup bisnis
perhotelan,
apartemen
dan
pusat
perbelanjaan.
4
Profile Ringkas Perusahaan-perusahaan dalam Daftar PEFINDO25
Periode Agustus 2009 – Januari 2010
No
14
Kode
MICE
Nama Saham
PT Multi Indocitra, Tbk.
Deskripsi Ringkas Kegiatan Utama
Distributor produk-produk anak perusahaan
dan
afiliasi
berupa
berbagai
produk
kecantikan, kesehatan, serta perlengkapan
bayi, anak-anak, ibu hamil dan menyusui
dengan merek Pigeon.
Produsen dan distributor kosmetik tradisional
dan herbal, minuman kesehatan, produk bayi
dan aktivitas lainnya yang terkait.
15
MRAT
PT Mustika Ratu, Tbk.
16
MREI
17
PANS
PT Maskapai Reasuransi
Indonesia, Tbk.
PT Panin Sekuritas, Tbk.
18
PDES
PT Destinasi Tirta
Nusantara, Tbk.
19
PKPK
PT Perdana Karya Perkasa,
Tbk.
20
RUIS
PT Radiant Utama
Interinsco, Tbk.
21
SHID
PT Hotel Sahid Jaya, Tbk.
22
SMSM
23
VRNA
24
WEHA
25
YPAS
PT Selamat Sempurna, Tbk. Produsen radiator dan filter dengan merek
dagang Sakura.
PT Verena Oto Finance,
Jasa pembiayaan (multifnance).
Tbk
PT Panorama Transportasi, Jasa transportasi wisata.
Tbk.
PT Yanaprima
Produsen karung plastik dan aneka tenun
Hastapersada, Tbk.
plastik serta pembuatan kantong semen.
Penyedia jasa reasuransi.
Jasa finansial mencakup penjaminan emisi,
pialang efek, pengelolaan dana, penasehat
investasi dan aktivitas terkait lainnya.
Bisnis inbound di Indonesia dengan kantor
operasional di Jakarta, Yogyakarta, Bali dan
Lombok.
Kontraktor di bidang migas, pertambangan
batubara dan pekerjaan penyiapan lahan bagi
industri
migas,
pertambangan
dan
perkebunan.
Bidang jasa teknik berupa jasa penunjang di
sektor energi, minyak dan gas bumi dari hulu
sampai ke hilir serta industri besar lainnya
termasuk penyediaan fasilitas eksplorasi dan
produksi lepas pantai, jasa inspeksi dan
sertifikasi mutu, serta perdagangan umum.
Memiliki dan mengelola hotel, apartemen,
gedung perkantoran dan shopping center
5
Download