Uploaded by Zeze

PROSES MANAJEMEN RISIKO

advertisement
PROSES MANAJEMEN RISIKO
Proses Manajemen Risiko (berdasarkan OJK)
Identifikasi
Pimpinan harus sadar akan risiko
Pimpinan harus memahami pengelolaan risiko dengan baik
Perusahaan memiliki metode atau sistem dalam identifikasi
Menganalisis seluruh sumber
Pengukuran
Sesuai sifat dan karakteristik risiko
Dapat mengukur:
perubahan produk/aktivitas
perubahan faktor-faktor
faktor individual risiko
eksposur risiko keseluruhan maupun per
risikonya
seluruh risiko dari transaksi, produk, aktivitas,
dan dapat diintegrasikan ke sistem informasi
manajemen perusahaan
Metode kuantitatif atau kualitatif
Terdapat proses validasi, evaluasi, dan stress testing
Pemantauan
Memantau seberapa besar eksposur risiko, toleransinya, batas
kepatuhan dari internal, dan hasil dari stress testing
Dipantau oleh unit pelaksana atau satuan kerja manajemen
risiko
Dilaporkan secara berkala
Menyiapkan sistem cadangan dan prosedur yang efektif
Pengendalian
Mengacu pada kebijakan dan prosedur yang telah ditetapkan
Deangan metode mitigasi risiko: lindung nilai dan penambahan
modal agar dapat menyerap potensi kerugian
Download