Uploaded by User30009

UTS VII

advertisement
YAYASAN PONDOK PESANTREN DEPOK
MTs. YPPD
TERAKREDITASI “A”
(No. 02.00/273/BAP-SM/SK/X/2016)
Alamat: Jl. Pemuda No. 17 B Kota Depok, Tlp/Fax. (021) 77202572 email: [email protected]
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)
Kelas : VIII (Delapan)
Pilihlah jawaban yang menurutmu benar (X)!
A. Pilihan Ganda
1. Perhatikan pernyataan berikut!
5. Sebuah truk yang mula-mula diam, 5 detik kemudian
1) Pejalan kaki sedang menyeberang melalui
kecepatannya menjadi 6 m/s. Percepatan truk
zebra cross
tersebut adalah ....
2) Kucing berlari mengejar tikus
a. 0,83 m/s2
3) Buah mangga yang matang jatuh dari
b. 1,2 m/s2
pohonnya
c. 5 m/s2
4) Bola tenis
di luncurkan pada papan
d. 30 m/s2
bidang miring
6. Perhatikan tetesan oli sebuah mobil yang bocor
Pernyataan di atas yang termasuk gerak lurus
berikut ini :
berubah beraturan (GLBB) adalah . ..
a. 1 dan 2
c. 2 dan 4
b. 1 dan 3
d. 3 dan 4
Gambar tersebut membuktikan mobil gerak secara....
2. Peristiwa yang menggambarkan gerak lurus
a. GLBB diperlambat
beraturan dalam kehidupan sehari - hari
b. GLBB dipercepat
adalah....
c. GLB
a. pemain bola menendang bola
d. Gerak lurus tak beraturan
b. buah kelapa yang jatuh
7. Grafik yang menunjukkan hubungan antara jarak dan
c. mobil bergerak lurus di jalan raya dengan
waktu pada gerak lurus beraturan adalah . ..
spidometer menunjukan angka tetap
d. batu yang dilempar dengan arah vertikal
3. Kereta api bergerak secara konstan dengan
kecepatan 60 km/jam. Waktu yang dibutuhkan
kereta untuk menempuh jarak 30 km adalah....
a. 4 menit
c. 20 menit
b. 15 menit
d. 30 menit
4. Perhatikan tabel berikut ini!
Mobil
Waktu (s) Jarak (m)
5
75
8. Perhatikan pernyataan berikut.
P
1) Para penumpang yang sedang berdiri jatuh ke
3
60
depan ketika bus direm mendadak
2) Ketika kamu membonceng motor, sesaat motor
Q
akan berjalan seolah-olah kamu terdorong
10
100
kebelakang
3)
Tendangan bola pemuda berumur
R
17 tahun lebih kencang dari tendangan bola anak
2
60
berumur 5 tahun
S
4) Kamu akan jatuh jika berdiri dengan satu kaki
dengan posisi badan miring
Berdasarkan data tersebut, pernyataan yang terkait
Penerapan konsep hukum I Newton ditunjukkan
kecepatan mobil yaitu....
pernyataan nomor . . . .
a. kecepatan paling rendah dimiliki mobil Q
b. kecepatan paling tinggi dimiliki mobil S
a. 1 dan 2
c. 2 dan 3
c. kecepatan paling rendah dimiliki mobil P
b. 1 dan 3
d. 2 dan 4
d. kecepatan paling tinggi dimiliki mobil R
9. Pada saat menendang tembok dengan sepatu, 17. Perhatikan gambar sendi dibawah ini!
maka kaki kita terasa sakit. Hal ini menunjukkan
bahwa ….
a. gaya reaksi yang membuat kaki menjadi
sakit
b. tidak ada gaya reaksi pada kaki
c. Hukum III Newton tidak berlaku
d. Hanya ada gaya aksi berupa gaya otot yang
membuat kaki mampu menendang
10. Perhatikan gambar berikut.
Besar gaya yang dikenakan oleh benda tersebut
adalah ....
a. 29 N
c. 11 N
b. 19 N
d. 21 N
2
11. Jika gravitasi bumi 10 m/s dan seseorang
memiliki berat 700 N. Massa orang tersebut
adalah ....
a. 350 kg
c. 700 kg
b. 70 kg
d. 70 N
12.Berikut ini yang bukan nerupakan fungsi rangka
manusia adalah.....
a. Memberi bentuk tubuh
b. Sebagai alat gerak aktif
c. Tempat melekatnya otot
d. Melindungi organ tubuh yang lunak
13.Kelompok tulang berikut yang menyusun lengan
bagian bawah adalah....
a. Tulang hasta, tulang pengumpil, tulang
pergelangan, dan tulang ruas jari
b. Tulang kering, tulang hasta, tulang
pergelangan, dan tulang ruas jari
c. Tulang lengan, tulang ruas jari, tulang
pergelangan, dan tulang selangka
d. Tulang pengumpil, tulang belikat, tulang ruas
jari dan tulang pergelangan
14. Berdasarkan bentuknya tulang dibagi menjadi
tulang pipa, tulang pipih, dan tulang pendek.
Tulang-tulang berikut ini yang termasuk tulang
pipa adalah ….
a. Tulang paha, tulang dada, dan tulang rusuk
b. Tulang paha, tulang kering, dan tulang betis
c. Tulang rusu, tulang dada, dan tulang
tengkorak
d. Tulang hasta, tulang belakang, dan tulang
betis
15. Otot disebut alat gerak aktif karena hal berikut,
kecuali …
a. Mampu menggerakkan tulang
b. Mampu memanjang dan memendek
c. Mampu berkontraksi dan berelaksasi
d. Memiliki cadangan energi berupa glikogen
16. Jenis otot polos terdapat pada organ-organ
berikut, kecuali ….
a. Ureter
c. Jantung
b. Usus halus
d. Paru-paru
Jenis persendia yang ditunjukkan pada gambar dan
arah gerakannya berikut ini yang tepat adalah....
a. Sendi peluru yang bergerak ke segala arah
b. Sendi pelana yang bergerak ke satu arah
c. Sendi engsel yang bergerak ku dua arah
d. Sendi putar yang bergerak berputar
18. Pada saat berjalan, kaki akan menekuk dan lurus
secara bergantian. Hal tersebut terjadi karena adanya
sendi pada bagian lutut. Nama dan arah gerak sendi
yang berperan pada gerakan tersebut adalah....
a. Sendi geser menimbulkan gerakan bergeser
b. Sendi engsel menimbukan gerakan satu arah
c. Sendi pelana menimbulkan gerakan dua arah
d. Sendi peluru menimbulkan gerakan ke segala
arah
19. Berdasarkan mekanisme kerjanya, otot polos bekerja
tanpa perintah langsung dari otak (tidak sadar). Maka
otot polos terletak pada organ tubuh....
a. Jantung, otak, dan usus
b. Rangka, lambung, usus
c. Lambung, usus, paru-paru
d. Jantung, rangka dan lambung
20. Gerak tumbuhan yang memerlukan rangsang berupa
perubahan kadar air di dalam sel sehingga terjadi
pengerutan yang tidak merata disebut…
a. gerak hidronasti
b. gerak hidrostatis
c. gerak higroskopis
d. gerak hidrotropisme
21 Mengapa cheetah dan kuda dapat bergerak lebih
lincah dibanding hewan yang lain? karena….
a. adanya perbedaan gaya gesek
b. adanya perbedaaan kekuatan kaki
c. adanya perbedaan gaya aksi reaksi
d. adanya perbedaan struktur tulang dan otot
22. Menurut pendapatmu, cara menjaga tubuh bagi
seorang penderita osteoporosis adalah ….
a. Rajin berolahraga
b. Rajin makan daging
c. Menghindari suhu dingin
d. Rajin mengkonsumsi susu
23. Air terjun dari ketinggian tertentu mempunyai
energi….
a. kinetik
b. listrik
c. potensial
d. bunyi
24. Perhatikan gambar berikut!
Jika massa almari 120 kg, dan percepatan gravitasi
10 m/s2, tentukan:
a) gaya minimal yang diperlukan pekerja untuk
menaikkan almari
b) keuntungan mekanik bidang miring
Pada alat tersebut terjadi perubahan energi
berupa....
a. Energi panas ke energi listrik
b. Energi listrik ke energi panas
5. Tuas dari besi digunakan untuk memindahkan batu
c. Energi listrik ke energi kimia
yang berada di pinggir jalan. Panjang lengan kuasa 4
d. Energi kimia ke energi listrik
m dan panjang lengan beban 2 m. Batu yang ingin
25. Perhatikan gambar berikut!
dipindahkan beratnya 2000 N. Maka Hitunglah gaya
yang harus dikeluarkan untuk memindahkan batu
tersebut! (g = 10 m/s2)
Sistem katrol tersebut digunakan untuk
mengangkat benda dengan massa 50 kg, maka
gaya yang dibutuhkan untuk menaikkan beban
tersebut adalah....
a. 60 N
c. 20 N
b. 50 N
d. 10 N
B. Isian
1. Ada sebuah truk mula-mula bergerak dengan
kecepatan 60 km/jam. Berapa besar percepatan
truk tersebut agar truk dapat berhenti pada waktu
6 menit?
2. Berdasarkan bentuknya, tulang manusia terbagi
menjadi 5 bentuk. Sebutkan berilah contohnya
untuk setiap jenis tulang!
3. Perhatikan gambar dibawah ini!
Dua buah gaya masing-masing F1 = 10 N dan
F2 = 5 N bekerja pada sebuah benda yang
terletak pada suatu permukaan lantai. Jika benda
berpindah ke kanan sejauh 5 meter, tentukan
usaha yang dilakukan pada benda oleh kedua
gaya tersebut!
4. Seorang pekerja hendak menaikkan sebuah
almari besi ke bak belakang truk dengan
menggunakan bidang miring seperti gambar!
Download