Uploaded by User11412

Belajar Bahasa Inggris Online

advertisement
Cara Mudah Mengerjakan Structure TOEFL
Bagi kebanyakan orang, belajar structure atau grammar TOEFL ITP
membutuhkan waktu yang lama, mereka menghabiskan waktu 2-3 bulan untuk
mempelajari salahsatu skill di TOEFL ITP ini. tentunya ini belum termasuk skill yang
lain seperti reading dan listening. Jadi kemungkin anda memerlukan waktu 1 tahun
hanya untuk pesiapan mengambil program TOEFL ITP. Satu tahun.... waktu yang
sangat lama bukan? Namun jangan kawatir, dengan pengalaman, trik dan metode yang
tepat, anda hanya membutuhkan waktu 2-3 minggu minggu saja untuk menguasai
semua skill dalam TOEFL ITP - listening, structure dan reading.
Dalam tulisan ini saya akan fokus pada structure TOEFL ITP, baru
kemudian saya akan membahas skill-skill yang lain. Yang perlu anda ketahui bahwa
tidak semua grammar yang pernah anda pelajari di sekolah, tempat kursus atau dalam
sebuah buku akan keluar dalam structure Toefl Itp. Dalam tulusan ini saya akan coba
sajikan beberapa clues dalam menjawab pertanyaan dalam TOEFL ITP.
@firstclue
Hal pertama yang perlu anda ketehui adalah bagaimana mengindentifikasi
subject dalam sebauah kalimat, ini adalah modal dasar sebelum kita mambahas hal-hal
yang lain. Terdapat enam jenis kata yang dapat menjad subject, sebagai berikut:
1. Children need vitamins
Apa yang anda pahami dari kalimat diatas?? Ya tepat sekali bila anda
berfikir children dalam kalimat diatas adalah subjek. Jadi, yang perlu anda pahami
adalah kawan-kawannya children . Children dalam kalimat diatas disebut
juga Noun. Noun adalah kata benda. Jadi bagi anda yang belum tau apa itu noun, don’t
think to hard, noun adalah kata benda seperti book (buku) atau poeple (orang-orang)
dan ini dapat berfungsi sebagai subject disebuah kalimat. Ini contoh
lainnya: Scientists are now only begining to understand the factors causing cigarette
adiction. Jadi dalam kalimat ini yang menjadi subject adalah Scientists, karena
scientists adalah orang yang jumlahnya lebih dari satu, maka Verb atau kata kernjanya
bertemu dengan are. Easy kan?
2. The man took a vitamin pill
Bagaimana dengan kalimat yang kedua ini? Yang menjadi subjek dalam kalimat
ini
adalah the
man dan
verb-nya
adalah took. Jadi
bila
nanti
anda
melihat the, a dan an diikuti dengan noun atau kata benda dalam sebuah pertanyaan di
structure dan written expression, itu adalah subjek dalam kalimat tersebut. Contoh
lainnya adalah: The first pizza restaurant opened in New York City in 1895. Subjek
dalam contoh kalimat diatas adalah The firts pizza restaurant dan verb-nya
adalah Opened.
3. She wrote a book
Untuk yang satu ini, saya rasa anda sudah mengetahuinya. Yup, subjek dalam
kaliam diatas adalah she. She dalam kalimat diatas disebut juga pronoun (kata ganti)
seperti “I, you, they, we, she, he dan it”. Apabila anda bingung dengan istilah pronoun,
cukup dipahami jika anda melihat “I, you, they, we, she, he dan it” dalam sebuah
kalimat dipertanyaan structure atau written expression TOEFL ITP berarti itu adalah
subjek dalam kalimat rersebut.
4. What they wrote amazed everyone.
Bagaimana dengan kalimat yang ini, sudah mulai bingung? Take it easy
guys. Dalam kalimat ini yang menjadi subjek adalah what they wrote dan verb-nya
adalah amazed. What they wrote dalam kalimat ini menjadi sebuah kesatuan, dan
inilah yang disebut dengan noun clause. Agar anda lebih paham saya berikan contoh
lain seperti: What they know is the truth. Subjek Dalam kalimat ini adalah What they
know dan verb-nya adalah is. Where you eat is the favorite restaurant. Dalam kalimat
ini, Where you eat adalah sebagai subjek dan is adalah verb.
5. Writing books was her hobby
Subjek
dalam
kalimat
ini
adalah Writing dan
verb-nya
adalah was. Jadi verb+ing atau katakerja yang ada tambahan ing bisa menjadi subjek
dalam sebuah kalimat. untuk lebih jelas nya perhatikan contoh sebagai berikut :
1. Reading novel is my hobby.
2. Singing a song was may favorite activities when I got stress.
6. To write a book needs patience
Hal terahir yang perlu anda ketahui adalah To+verb dapat menjadi subjek dalam
sebuah kalimat. Jadi subjek dalam kalimat diatas adalah to write dan verb-nya adalah
needs. Untuk lebih jelasnya saya berikan beberapa contoh sebagai berikut: to write
good essay needs great idea, to study TOEFL ITP needs best course.
@thesecoundclue Incorrect adjective clouse
Pusing dengan judul diatas, don’t think to hard guys...  karena untuk menguasai clue
yang satu ini, saya tidak menuntut anda untuk paham istilah adjective clouse...
1th Tabel
Use
People
Clause maker
Who
Example
Sahar is an English learner who prepares for English testing
Apa yang anda pahami setelah membaca kalimat dalam tabel diatas? Yup tepat
sekali pemahaman anda bila who dalam tabel diatas adalah clause maker khusus untuk
orang dan berfungsi sebagai subjek. Oleh karena itu, disebelah kiri dari
clausa Who harus orang seperti contoh yang ada dalam tabel diatas disebelah kiri Who
adalah English Learner. Clausa who diatas juga dapat berperan sebagai subjek, oleh
karena itu, sebelah kanan dari clause who diatas adalah verb prepares.
Jadi, yang perlu ditekankan di clue yang kedua ini adalah disebelah
kiri Who adalah people atau orang dan sebelah kanannya dari Who adalah verb atau
kata kerja.
Setelah anda membaca dan memahai penjelasan saya diatas, saya harap anda
dapat dengan mudah menjawab contoh structure TOEFL I ITP sebagai berikut:
1.
A)
B)
C)
D)
It is good form to use the name of the person _______________
Who are greeting
You are greeting
Which you are greating
Greeting for you
Pada contoh soal diatas, terdapat kata person sebelum blank, sedangkan dalam
pilahan A, B dan C terdapat Verb atau kata kerja, D tidak terdapat subjek dan verb.
Sehingga anda memerlukan clause maker untuk menghubungkan verb yang ada.
Pilihan A adalah yang paling tepat karena terdapat clause maker who dan setelah itu
2.
A)
B)
C)
D)
terdapat Verb are. Gampang bukan?
A partnership is an association of two or more individuals who ________ together to
develop a bussines
Worked
They work
Work
Working
Setelah anda dapat menjawab dengan mudah contoh soal nomor satu, saya
yakin anda dapat menjawab lenbih cepat dan tepat contoh yang kedua ini. Yup, setelah
clause makaer Who harus ada verb setelahnya. Jadi anda cukup mengidentifikasi
manakah verb yang tepat untuk clause maker who dalam soal tersebut dan verb yang
paling tepat dalam contoh yang kedua diatas adalah C. Work.
2th tabel
Use
People
Clause maker
Whom
Example
This is the student whom the monsieur trained
Clause maker whom adalah berfungsi sebagai objek. Sehingga setelahkan anda
bandingkan antara 1th tabel dan 2th tabel. Apakah anda sudah menemukan persamaan
dan perbedaan dari kedua tabel diatas? Yup, persamaan dari kedua tabel diatas adalah
disebelah kiri clause maker Who dan Whom sama-sama people atau manusia dan
bedanya adalah disebalah kanan Who langsung Verb atau kata kerja, sedangkan
Whom disebelah kirinya adalah subjek dan Verb.
Sebenarnya pada contoh pada 2th tabel (This is the student whom the monsieur trained)
terdapat dua kalimat sebagai berikut :
1. This is the student
2. The monsieur trained the student
Karena pada kedua kalimat diatas terdapat terdapat dua objek yang sama
yaitu the student, sehinngga apabila kedua kalimat ini digambungkan, objek pada
kalimat kedua (the student) diubah
the student whom the monsieur trained”
menjadi
whom.
menjadi
“This
is
Aplikasi dalam soal TOEFL ITP adalah sebagai berikut:
Use
Clause maker
Example
People
Whose
Yodi is a test-taker whose book Irja borrow
Clause maker berikutnya yang saya perkenalkan adalah Whose. Clause maker ini tetap
khusus digunakan untuk orang namun berfungsi sebagai possessive (kepimilikan).
Sehingga apabila anda perhatikan contoh pada table diatas, anda akan menemukan
Noun (kata benda) sebagai Noun yang dimiliki Yodi (subjek dalam kalimat tersebut).
Contoh dalam tabel diatas sebenarnya gabungan dari dua kalimat sebagai
berikut:
1. Yodi is a test-taker
2. Irja borrow his book
Jadi, apa bila anda ingin menjdikan dua kalimat diatas menjadi satu, anda harus
merubah his (keppemilikan) dalam kalimat kedua menjadi whose menjadi “Yodi is a
test-taker whose book Irja borrow”. Jadi dapat disimpulkan bahwa, diseblah
kiri whose tetap people/orang tetapi disebelah kanannya terdapat noun dan
subjek+verb.
Sesi Structure and Written Expression mempunyai dua tipe, PART A - Stucture dan Part B Written Expression. Pada umumnya Anda mempunyai 25 menit untuk mengerjakan soal pada
sesi ini. Jumlah soal sebanyak 40 buah.
Apa yang diujikan?
Sesi kedua, disebut juga sebagai sesi grammar, menguji kecakapan Anda terhadap standar
formal aturan penulisan/grammar bahasa Inggris. Banyak aturan dapat berterima dalam
percakapan (spoken) tapi tidak dalam penulisan (written). Anda harus menggunakan cara yang
paling ekonomis (hemat waktu) dan matang (dengan baik) dan strategi yang terbaik dalam
menjawab semua soal dalam sesi ini.
Skill apa yang harus Anda persiapkan?
Anda harus betul-betul mengetahui aturan grammar yang benar dengan baik agar Anda dapat
dengan cepat mengetahui jawaban mana yang tidak sesuai dengan grammar yang formal.
Pendekatan apa yang harus Anda gunakan untuk menjawab soal Part A - Structure?
- Ketahuilah bahwa petunjuk soal meminta Anda mengenali standar penulisan bahasa Inggris
yang formal.
- Ketahuilah bahwa Anda akan memilih satu jawaban yang paling benar untuk melengkapi
jawaban. Boleh saja diantara beberapa jawaban bisa melengkapi kalimat tapi hanya ada satu
yang paling benar.
Untuk pertanyaan Part A, Anda harus:
1. Membaca semua kalimat, dan mencoba memasukkan pilihan jawaban yang tersedia. Misal
masukkan terlebih dahulu pilihan jawaban A.
2. Jika jawaban A tidak benar, cobalah untuk memikirkan kenapa tidak benar.
3. Jika Anda sudah mengetahui kenapa jawaban A salah maka silahkan lanjut ke pilihan B, C,
dan D.
4. Jika masih saja tidak yakin, cobalah untuk mengingat rumus dari kalimat tersebut.
5. Jika Anda tidak bisa mendapatkan jawaban yang paling benar, eliminasilah terlebih dahulu
jawaban-jawaban yang jelas salah dan cobalah untuk menebak.
Contoh:
During the Daytona 500, the lead car ___________, leaving the others far behind.
A. forwarded rapidly
B. advanced rapidly
C. advanced forward rapidly
D. advanced in a rapidly manner
Analisa soal: Hal yang pertama Anda lakukan yaitu mencoba memasukkan jawaban A pada soal.
Anda dapat mengetahui bahwa jawaban A salah karena kalimat soal membutuhkan kata kerja
sementara jawaban A tidak memiliki kata kerja. Jika Anda yakin bahwa kata
kerja advanced pada jawaban B sudah sesuai untuk mengisi kalimat di atas maka Anda tidak
perlu lagi ke pilihan C dan D. Tapi jika anda kurang yakin Anda boleh lanjut ke pilhan C. Anda
melihat bahwa jawaban C berlebih-lebihan karena terdapat dua kata yang mepunyai makna
sama. Advance telah bermakna move forward (maju). Sementara jawaban D
kata rapidly (adverb) sebelum manner (noun) harusnya rapid (adjective) untuk membentuk
suatu phrase (gabungan kata) yang benar. Ingat rumus (Adjective + Noun) bukan (Adverb +
Noun).
Pendekatan apa yang harus Anda gunakan untuk menjawab soal Part B - Written
Expression?
- Lagi, ingatlah bahwa Anda sedang mencari penulisan bahasa Inggris yang benar.
- Ingatlah bahwa Anda sedang mencari kata atau frasa (gabungan kata) yang salah, yang mesti
diubah agar kalimat menjadi benar.
Untuk pertanyaan Part B, Anda harus:
1. Membaca seluruh kalimat soal.
2. Jika Anda tidak menemukan jawaban yang salah dengan cepat. Maka ingatlah rumus-rumus
yang Anda telah pelajari dan pastikanlah pilihan-pilihan jawaban yang benar.
Contoh Soal I:
In the united states, there are much holidays throughout the year.
A
B
C
D
Analisa jawaban: Ketika Anda membaca kalimat secara keseluruhan Anda dapat mengetahui
dengan cepat bahwa much tidak sesuai dengan kata holidays. Much menandakan uncountable
noun (benda tak bisa dihitung) sementara holidays dengan jelas merupakan kata benda yang bisa
dihitung (countable noun).
Contoh Soal II:
Tomatoes grows all year long in Florida
A
B C
D
Analisa jawaban: Jika Anda menjawab dengan terburu-buru, hanya dengan melihat pilihan
jawaban Anda bisa sja terkecoh dan memilih jawaban A dengan asumsi bahwa tomatoes
(plural/jamak) harusnya tomato (singular/tunggal) karena kata kerja grows berbentuk tunggal.
Tapi jika Anda membaca seluruh kalimat Anda akan mendapati bahwa konteks kalimat tidak
mendiskusikan tentang satu tomat. Olehnya jawaban yang Anda pilih yaitu jawaban
B. Grows seharusnya grow.
Strategi Menjawab Soal TOEFL Structure and Written Expression
Bacalah seluruh kalimat
-->
Ingatlah untuk menerapkan aturan-aturan grammar yang benar
-->
Eliminasi jawaban yang jelas salah (Part A) atau benar (Part B)
Akhir kata, semoga soal TOEFL Structure and Written Expression dan bahasan di bawah ini
dapat meningkatkan skor TOEFL Anda.
Section 2 — Structure and Written Expression
This section is designed to measure your ability to recognize language that is appropriate for
standard written English. There are two types of questions in this section, with special directions
for each type.
Structure
Directions: Questions 1–4 are incomplete sentences. Beneath each sentence you will see four
words or phrases marked A, B, C and D. Choose the one word or phrase that best completes the
sentence. Then, on your answer sheet, find the number of the question and fill in the space that
corresponds to the letter of the answer you have chosen.
Look at the following examples:
Example I
Geysers have often been compared to volcanoes _______ they both emit hot liquids from below
the Earth's surface.
A. due to
B. because
C. in spite of
D. regardless of
The sentence should read, "Geysers have often been compared to volcanoes because they both
emit hot liquids from below the Earth's surface." Therefore, you should choose answer B.
Example II
During the early period of ocean navigation, ________ any need for sophisticated instruments
and techniques.
A. so that hardly
B. where there hardly was
C. hardly was
D. there was hardly
The sentence should read, "During the early period of ocean navigation, there was hardly any
need for sophisticated instruments and techniques." Therefore, you should choose answer D.
Now begin work on the questions.
1. The North Pole___________ a latitude of 90 degrees north.
A. it has
B. is having
C. which is having
D. has
2. The city of Beverly Hills is surrounded on ________ the city of Los Angeles.
A. its sides
B. the sides are
C. it is the side of
D. all sides by
3. ________ greyhound, can achieve speeds up to thirty-six miles per hour.
A. The
B. The fastest
C. The fastest dog
D. The fastest dog, the
4. Marmots spend their time foraging among meadow plants and flowers or ________ on rocky
cliffs.
A. gets sun
B. sunning
C. the sun
D. sunny
5. The greenhouse effect occurs ________ heat radiated from the Sun.
A. when does the Earth’s atmosphere trap
B. does the Earth’s atmosphere trap
C. when the Earth’s atmosphere traps
D. the Earth’s atmosphere traps
6. The Rose Bowl, ________ place on New Year’s Day, is the oldest postseason collegiate
football game in the United States.
A. takes
B. it takes
C. which takes
D. took
7. Experiments ________ represent a giant step into the medicine of the future.
A. using gene therapy
B. use gene therapy
C. they use
D. gene therapy uses
8. ________ off the Hawaiian coastline are living, others are dead.
A. While some types of coral reefs
B. Some types of coral reefs
C. There are many types of coral reefs
D. Coral reefs
9. Nimbostratus clouds are thick, dark gray clouds ________ forecast rain.
A. what
B. which
C. what they
D. which they
10. Some economists now suggest that home equity loans are merely a new trap to push
consumers beyond ________.
A. they can afford
B. they can afford it
C. what is affordable
D. able to afford
11. People who reverse the letters of words ________ to read suffer from dyslexia.
A. when trying
B. if they tried
C. when tried
D. if he tries
12. Featured at the Henry Ford Museum ________ of antique cars dating from 1865.
A. is an exhibit
B. an exhibit
C. an exhibit is
D. which is an exhibit
13. Rubber ________ from vulcanized silicones with a high molecular weight is difficult to
distinguish from natural rubber.
A. is produced
B. producing
C. that produces
D. produced
14. ________ appears considerably larger at the horizon than it does overhead is merely an
optical illusion.
A. The Moon
B. That the Moon
C. When the Moon
D. The Moon which
15. According to the World Health Organization, ________ there to be an outbreak of any of the
six most dangerous diseases, it could be cause for quarantine.
A. were
B. they were
C. there were
D. were they
Written Expression
Directions: In questions 5–10, each sentence has four underlined words or phrases. The four
underlined parts of the sentence are marked A, B, C and D. Identify the one underlined word or
phrase that must be changed in order for the sentence to be correct. Then, on your answer sheet,
find the number of the question and fill in the space that corresponds to the letter of the answer
you have chosen.
Look at the following examples:
Example I
Guppies are sometimes call rainbow fish because of the males' bright colors
A
B
C
D
The sentence should read, "Guppies are sometimes called rainbow fish because of the males'
bright colors." Therefore, you should choose answer A.
Example II
Serving several term in Congress, Shirley Chisholm became an important United
States politician.
A
B
C
D
The sentence should read, "Serving several terms in Congress, Shirley Chisholm became an
important United States politician." Therefore, you should choose answer B.
Now begin work on the questions.
16. On the floor of the Pacific Ocean is hundreds of flat-topped mountains more than a mile
A
B
C
D
beneath sea level.
17. Because of the flourish with which John Hancock signed the Declaration of Independence,
A
his name become synonymous with signature.
B
C
D
18. Segregation in public schools was declare unconstitutional by the Supreme Court in 1954.
A
B
C
D
19. Sirius, the Dog Star, is the most brightest star in the sky with an absolute magnitude about
A
B
twenty-three times that of the Sun.
B
D
20. Killer whales tend to wander in family clusters that hunt, play, and resting together.
A
B
C
D
21. Some of the most useful resistor material are carbon, metals, and metallic alloys.
A
B
C
D
22. The community of Bethesda, Maryland, was previous known as Darcy's Store.
A
B
C D
23. Alloys of gold and copper have been widely using in various types of coins.
A
B
C
D
24. J. H. Pratt used group therapy early in this century when he brought tuberculosis patients
A
B
C
together to discuss its disease.
D
25. The United States has import all carpet wools in recent years because domestic wools are
A
B
C
too fine and soft for carpets.
D
26. Irving Berlin wrote "Oh How I Hate to Get Up in the Morning" while serving in a U.S. Army
A
B
C
during World War 1.
D
27. Banks are rushing to merge because consolidations enable them to slash theirs costs
A
B
C
and expand.
D
28. That water has a very high specific heat means that without a large temperature change
A
B
water can add or lose a large number of heat.
C
D
29. Benny Goodman was equally talented as both a jazz performer as well as a classical
A
B
C
D
musician.
D
30. The state seal still used in Massachusetts designed by Paul Revere, who also designed
A
B
C
the first Continental currency.
D
31.Quarter horses were developed in eighteenth-century- Virginia to race on courses short of
A
B
about a quarter of a mile in length.
C
D
32. No longer satisfied with the emphasis of the Denishawn School, Martha Graham has moved
A
B
C
D
to the staff of the Eastman School in 1925.
33. William Hart was an act best known for his roles as western heroes in silent films.
A
B
C
D
34. Prior to an extermination program earlier this century, alive wolves roamed across nearly all
A
B
C
D
of North America.
35. During the 1960s the Berkeley campus of the University of California came to national
A
B
attention as a result its radical political activity.
C
D
36. Artist Gutzon Borglum designed the Mount Rushmore Memorial and worked on project from
A
B
1925 until his death in 1941.
C D
37. It is proving less costly and more profitably for drug makers to market directly to patients.
A
B
C
D
38. Sapphires weighing as much as two pounds have on occasion mined.
A
B
C
C
39. Like snakes, lizards can be found on all others continents except Antarctica.
A
B
C
D
40. Banks, savings and loans, and finance companies have recently been doing home equity
A
B
loans with greater frequency than ever before.
C
D
Pembahasan Jawaban:
Untuk Part A -Structure kami tidak membahasnya melalui postingan ini mengingat akan sangat
membutuhkan waktu yang tidak sedikit untuk menaganalisa soal atau pilihan jawaban satu
persatu. Hanya saja Anda dapat melihat sedikit pembahasan untuk Part B - Written
Expression. Jika Anda ingin menanyakan pembahasan terkait soal-soal tertentu Anda boleh
bergabung ke grup facebook Belajar Grammar TOEFL (UIN Alauddin Makassar).
Part A - Structure
DDDB CCAA BCAA DBA
Part B - Written Expression + Pembahasan
16. B - are --> masuk dalam kategori Inversion. Subjek kalimat adalah hundreds of flat-topped
mountains.
17. C - became --> signed (past) paralel dengan became (past) bukan become (present)
18. B - was declared --> Passive Voice (Be + VIII)
19. A - the brightest star --> Ingat aturan Comparison degree -Supelative
20. C - rest --> Hunt, play, and rest together (Harus paralel)
21. C - materials --> kata kerjanya are jadi butuh subjek yang plural. Some of ... material
menandakan plural
22. B - previously --> known berbentuk sebagai adjective. (Adv + Adj).
23. C - used --> have been + VIII
24. D - their --> their merujuk ke patients
25. A - imported --> has + VIII
26. C - the --> in the U.S. Army
27. C- their --> their + Noun. Thiers + Noun
28. D - amount --> heat menandakan uncountable noun. Amount (untuk uncountable noun) dan
number (untuk countable noun)
29. C - and --> (both + and)
30. B - was designed by --> butuh kata kerja (was)
31. B - short courses --> (Adjective + Noun) bukan (Noun + Adjective)
32. D - moved --> terdapat tahun di kalimat. Maka perlu kata kerja simple past (moved) bukan
has moved (past perfect)
33. A -actor --> kalimat bermaksud pelakunya (actor)
34. C - live --> alive terletak dibelakang kalimat. Live (adjective) + Noun
35. C - result of --> result + of (berpasangan)
36. B - the project --> on the project (frasa yang sudah umum)
37. B - profitable --> costly (adjective) --> profitable (adjective). Harus paralel. Profitably
(adverb)
38. D - been mined --> have been + VIII
39. C - other --> other + noun. Others + Noun
40. B - making --> pelajari perbedaan do dan make
SOAL TOEFL READING DAN KUNCI
JAWABAN(Pre-test Longman)
SOAL TOEFL READING DAN KUNCI JAWABAN(PRE-TEST LONGMAN)
Soal TOEFL Reading dan Kunci Jawaban
Latihan tes Reading Comprehension -TOEFL Test- di bawah ini bersumber dari buku Longman
Preaparation Course for the TOEFL Test yang tentu saja sesuai dengan bentuk standar tes
TOEFL ITP yang sebenarnya. Termasuk petunjuk-petunjuk soalnya. Olehnya diharapkan Anda
bisa mendapat gambaran yang lebih jelas tentang ujian yang akan Anda hadapi.
Sebaiknya jauh-jauh hari sebelum menempuh tes TOEFL Anda sudah familier dan terbiasa
dengan direction (petunjuk soal). Anda bisa melihat bentuk petunjuk tes TOEFL yang
sebenarnya terkhusus pada sesi reading comprehension melalui di tulisan yang sedang Anda
baca ini berjudul soal TOEFL reading dan kunci jawaban.
Dengan membiasakan diri Anda dengan direction maka Anda tidak perlu lagi membacanya
ketika ujian berlangsung sehingga Anda bisa menghemat waktu ujian dan lebih terfokus pada
soal-soal yang Anda hadapi.
Dalam menjawab soal-soal berikut sebaiknya Anda berlaku seolah-olah sedang berada dalam
ujian yang sesungguhnya. Sediakan arloji di tempat yang mudah dilihat sehingga Anda bisa
menkontrol waktu yang telah Anda habiskan dan sisa waktu yang Anda miliki.
Akhir kata, kami mengharapkan denga adanya soal TOEFL untuk sesi reading comprehension di
bawah ini Anda dapat meningkatkan kemampuan Anda dalam menjawab soal TOEFL terkhusus
bagain reading dan tentu saja dapat meningkatkan skor TOEFL Anda kelak.
Soal Dimulai
SECTION 3
READING COMPREHENSION
Time-55 minutes
(including the reading of the directions)
Now set your clock for 55 minutes.
This section is designed to measure the ability to read and understand short passages similar in
topic and style to those found in North American universities and colleges.
Directions: In this section you will read several passages. Each one is followed by a number
of questions about it. You are to choose the one best answer, A, B, C or D, to each question.
Then, on your answer sheet, find the number of the question and fill in the space that
corresponds to the letter of the answer you have chosen.
Answer all questions about the information in a passage on the basis of what
is stated or implied in that passage.
Read the following passage:
John Quincy Adams, who served as the sixth president of the United States from 1825 to 1829, is
today recognized for his masterful statesmanship and diplomacy. He dedicated his life to public
service, both in the presidency and in the various other political offices that he held. Throughout
his political career he demonstrated his unswerving belief in freedom of speech, the antislavery
cause, and the right of Americans to be free from European and Asian domination.
Example I
To what did John Quincy Adams devote his life?
(A) Improving his personal life
(B) Serving the public
(C) Increasing his fortune
(D) Working on his private business
According to the passage, John Quincy Adams "dedicated his life to public service." Therefore,
you should choose (B).
Example II
In line 4, the word "unswerving" is closest in meaning to
(A) movable
(B) insignificant
(C) unchanging
(D) diplomatic
The passage states that John Quincy Adams demonstrated his unswerving belief "throughout his
career." This implies that the belief did not change. Therefore, you should choose (C).
Now begin work on the questions.
Questions 1-9
Carbon tetrachloride is a colorless and inflammable liquid that can be produced by combining
carbon disulfide and chlorine. This compound is widely used in industry today because of its
effectiveness as a solvent as well as its use in the production of propellants.
Despite its widespread use in industry, carbon tetrachloride has been banned for home use. In the
past, carbon tetrachloride was a common ingredient in cleaning compounds that were used
throughout the home, but it was found to be dangerous: when heated, it changes into a poisonous
gas that can cause severe illness and even death if it is inhaled. Because of this dangerous
characteristic, the United States revoked permission for the home use of carbon tetrachloride in
1970. The United States has taken similar action with various other chemical compounds.
1. The main point of this passage is that
A. carbon tetrachloride can be very dangerous when it is heated
B. the government banned carbon tetrachloride in 1970
C. although carbon tetrachloride can legally be used in industry, it is not allowed in home
products.
D. carbon tetrachloride used to be a regular part of cleaning compounds
2. The word “widely” in line 2 could most easily be replaced by
A. grandly
B. extensively
C. largely
D. hugely
3. The word “banned” in line 4 is closest in meaning to
A. forbidden
B. allowed
C. suggested
D. instituted
4. According to the passage, before 1970 carbon tetrachloride was
A. used by itself as a cleanser
B. banned in industrial use
C. often used as a component of cleaning products
D. not allowed in home cleaning products
5. It is stated in the passage that when carbon tetrachloride is heated, it becomes
A. harmful
B. colorless
C. a cleaning compound
D. inflammable
6. The word “inhaled” in line 7 is closest in meaning to
A. warmed
B. breathed in
C. carelessly used
D. blown
7. The word “revoked” in line 8 could most easily be replaced by
A. gave
B. granted
C. instituted
D. took away
8. It can be inferred from the passage that one role of the U.S. government is to
A. regulate product safety
B. prohibit any use of carbon tetrachloride
C. instruct industry on cleaning methodologies
D. ban the use of any chemicals
9. The paragraph following the passage most likely discusses
A. additional uses of carbon tetrachloride
B. the banning of various chemical compounds by the U.S. government
C. further dangerous effects of carbon tetrachloride
D. the major characteristic of carbon tetrachloride
Questions 10-19
The next artist in this survey of American artist is James Whistler; he is included in this survey
of American artist because he was born in the United States, although the majority of his artwork
was completed in Europe. Whistler was born in Massachusetts in 1834, but nine years later his
father moved the family to St. Petersburg, Russia, to work on the construction of a railroad. The
family returned to the United States in 1849. Two years later Whistler entered the U.S. military
academy at West Point, but he was unable to graduate. At the age of twenty-one Whistler went to
Europe to study art despite familial objections, and he remained in Europe until his death.
Whistler worked in various art forms, including etchings and lithographs. However, he is most
famous for his paintings, particularly Arrangement in Gray and Black No. 1: Portrait of the
Artist’s Mother or Whistler’s Mother, as it is more commonly known. This painting shows a side
view of Whistler’s mother, dressed I black and posing against a gray wall. The asymmetrical
nature of the portrait, with his mother seated off-center, is highly characteristic of Whistler’s
work.
10. The paragraph preceding this passage most likely discusses
A. A survey of eighteenth-century art
B. a different American artist
C. Whistler’s other famous paintings
D. European artists
11. Which of the following best describes the information in the passage?
A. Several artists are presented
B. One artist’s life and works are described
C. Various paintings are contrasted
D. Whistler’s family life is outlined.
12. Whistler is considered an American artist because
A. he was born in America
B. he spent most of his life in Americat
C. he served in the U.S. military
D. he created most of his famous art in America
13. The world “majority” in line 2 is closest in meaning to
A. seniority
B. maturity
C. large pices
D. high percentage
14. It is implied in the passage that Whistler’s family was
A. unable to find any work at all in Rusia
B. highly supportive of his desire to pursue art
C. working class
D. military
15. The word “objections” in line 7 is closest in meaning to
A. protests
B. goals
C. agreements
D. battles
16. In line 8, the “etchings” are
A. a type of painting
B. the same as a lithograph
C. an art form introduced by Whistler
D. an art form involving engraving
17. The word “asymmetrical” in line 11 is closest in meaning to
A. proportionate
B. uneven
C. balanced
D. lyrical
18. Which of the following is NOT true according to the passsage?
A. Whistler work with a variety of art forms.
B. Whistler’s Mother is not the official name of his painting.
C. Whistler is best known for his etchings.
D. Whistler’s Mother is painted in somber tones.
19. where in the passage does the author mention the types of artwork that Whistler was involved
in?
A. Lines 1-3
B. Lines 4-5
C. Lines 6-7
D. Lines 8-10
Questions 20-30
The locations of stars in the sky relative to one another do not appear to the naked eye to change,
and as a result stars are often considered to be fixed in position. Many unaware stargazers falsely
assume that each star has its own permanent home in the nighttime sky.
In reality, though, stars are always moving, but because of the tremendous distances between
stars themselves and from stars to Earth, the changes are barely perceptible here. An example of
a rather fast-moving star demonstrates why this misconception prevails; it takes approximately
200 years for a relatively rapid star like Bernard's star to move a distance in the skies equal to the
diameter of the earth's moon. When the apparently negligible movement of the stars is contrasted
with the movement of the planets, the stars are seemingly unmoving.
20. Which of the following is the best title for this passage?
a. What the eye can see in the sky
b. Bernard's star
c. Planetary Movement
d. The Evermoving stars
21. The expression "naked eye" in line 1 most probably refers to
a. a telescope
b. a scientific method for observing stars
c. unassisted vision
d. a camera with a powerful lens
22. According to the passage, the distances between the stars and Earth are
a. barely perceptible
b. huge
c. fixed
d. moderate
23. The word "perceptible" in line 5 is closest in meaning to which of the following?
a. noticeable
b. persuasive
c. conceivable
d. astonishing
24. In line 6, a "misconception" is closest in meaning to a (n)
a. idea
b. proven fact
c. erroneous belief
d. theory
25. The passage states that in 200 years Bernard's star can move
a. around Earth's moon
b. next to the earth's moon
c. a distance equal to the distance from earth to the moon
d. a distance seemingly equal to the diameter of the moon
26. The passage implies that from earth it appears that the planets
a. are fixed in the sky
b. move more slowly than the stars
c. show approximately the same amount of movement as the stars
d. travel through the sky considerably more rapidly than the stars
27. The word "negligible" in line 8 could most easily be replaced by
a. negative
b. insignificant
c. rapid
d. distant
28. Which of the following is NOT true according to the passage?
a. starts do not appear to the eye to move.
b. the large distances between stars and the earth tend to magnify movement to the eye
c. Bernard's star moves quickly in comparison with other stars
d. although stars move, they seem to be fixed
29. The paragraph following the passage most probably discusses
a. the movement of the planets
b. Bernard's star
c. the distance from earth to the moon
d. why stars are always moving
30. This passage would most probably be assigned reading in which course?
a. astrology
b. geophysics
c. astronomy
d. geography
Questions 31-40
It has been noted that, traditionally, courts have granted divorces on fault grounds: one spouse is
deemed to be at fault in causing the divorce. More and more today, however, divorces are being
granted on a no-fault basis.
Proponents of no-fault divorces argue that when a marriage fails, it is rarely the case that one
marriage partner is completely to blame and the other blameless. A failed marriage is much more
often the result of mistakes by both partners.
Another argument in favor of no-fault divorce is that proving fault in court, in a public arena, is a
destructive process that only serves to lengthen the divorce process and that dramatically
increases the negative feelings present in a divorce. If a couple can reach a decision to divorce
without first deciding which partner is to blame, the divorce settlement can be negotiated more
easily and equitably and the postdivorce healing process can begin more rapidly.
31. What does the passage mainly discuss?
a. Traditional grounds for divorce
b. Who is at fault in a divorce
c. Why no-fault divorces are becoming more common
d. The various reasons for divorces
32. The word "spouse" in line 1 is closest in meaning to a
a. judge
b. problem
c. divorce decree
d. marriage partner
33. according to the passage, no-fault divorces
a. are on the increase
b. are the traditional form of divorce
c. are less popular that they used to be
d. were granted more in the past
34. It is implied in the passage that
a. there recently has been a decrease in no-fault divorces
b. not all divorces today are no-fault divorces
c. a no-fault divorce is not as equitable as a fault divorce
d. people recover more slowly from a no-fault divorce
35. The word "proponents" in line 4 is closest in meaning to which of the following?
a. Advocates
b. Recipients
c. Authorities
d. Enemies
36. The passage states that a public trial to prove the fault of one spouse can
a. be satisfying to the wronged spouse
b. lead to a shorter divorce process
c. reduce negative feelings
d. be a harmful process
37. Which of the following is NOT listed in this passage as an argument in favor of no-fault
divorce?
a. Rarely is only one marriage partner to blame for a divorce
b. A no-fault divorce generally costs less in legal fees
c. Finding fault in a divorce increases negative feelings
d. A no-fault divorce settlement is generally easier to negotiate
38. The word "present" in line 9 could most easily be replaced by
a. existing
b. giving
c. introducing
d. resulting
39. The word "settlement" in line 10 is closest in meaning to
a. development
b. serenity
c. discussion
d. agreement
40. The tone of this passage is
a. emotional
b. enthusiastic
c. expository
d. reactionary
Questions 41-50
Whereas literature in the first half of the eighteenth century in America had been largely
religious and moral in tone, by the latter half of the century the revolutionary fervor that was
coming to life in the colonies began to be reflected in the literature of the time, which in turn
served to further influence the population. Although not all writers of this period supported the
Revolution, the two best-known and most influential writers, Ben Franklin and Thomas Paine,
were both strongly supportive of that cause.
Ben Franklin first attained popular success through his writings in his brother's newspaper, the
New England Current. In these articles he used a simple style of language and common sense
argumentation to defend the point of view of the farmer and the Leather Apron man. He
continued with the same common sense practicality and appeal to the common man with his
work on Poor Richard's Almanac from 1733 until 1758. Firmly established in his popular
acceptance by the people, Franklin wrote a variety of extremely effective articles and pamphlets
about the colonist's revolutionary cause against England.
Thomas Paine was an Englishman working as a magazine editor in Philadelphia at the time of
the Revolution. His pamphlet Common Sense, which appeared in 1776, was a force in
encouraging the colonists to declare their independence from England. Then throughout the long
and desperate war years he published a series of Crisis papers (from 1776 until 1783) to
encourage the colonists to continue on with the struggle. The effectiveness of his writing was
probably due to his emotional yet oversimplified depiction of the cause of the colonists against
England as a classic struggle of good and evil.
41. The paragraph preceding this passage most likely discusses
a. how literature influence the population
b. religious and moral literature
c. literature supporting the cause of the American Revolution
d. what made Thomas Paine's literature successful
42. The word "fervor" in line 2 is closest in meaning to
a. war
b. anxiety
c. spirit
d. action
43. The word "time" in line 3 could best be replaced by
a. hour
b. period
c. appointment
d. duration
44. It is implied in the passage that
a. some writers in the American colonies supported England during the Revolution
b. Franklin and Paine were the only writers to influence the Revolution
c. because Thomas Paine was an Englishman, he supported England against the colonies
d. authors who supported England did not remain in the colonies during the Revolution
45. The pronoun "he" in line 8 refers to
a. Thomas Paine
b. Ben Franklin
c. Ben Franklin's brother
d. Poor Richard
46. The expression "point of view" in line 9 could best be replaced by
a. perspective
b. sight
c. circumstance
d. trait
47. According to the passage, the tone of Poor Richard's Almanac is
a. pragmatic
b. erudite
c. theoretical
d. scholarly
48. The word "desperate" in line 16 could best be replaced by
a. unending
b. hopeless
c. strategic
d. combative
49. Where in the passage does the author describe Thomas Paine's style of writing?
a. lines 4-6
b. lines 8-9
c. lines 14-15
d. lines 18-20
50. The purpose of the passage is to
a. discuss American literature in the first half of the eighteen century
b. give biographical data on two American writers
c. explain which authors supported the Revolution
d. describe the literary influence during revolutionary America
Kunci Jawaban
CBAC ABDA BBBA DCAD BCDD CBAC DDBB ACCD ABAD BADC BCBA BAAB DD
Thursday, November 17, 2011
Colors
WHQpedia | 12:47 PM
| Tingkat Dasar 1
color atau Colour dalam bahasa Indonesia berarti Warna. Berikut beberapa contoh percakapan yang
berhubungan dengan "colors":
What color is it? it is dark blue.
What are your favorite colors? My favorite colors are red and blue.
Bila teman-teman hanya punya satu warna favorite, kalian bisa menjawab dengan kalimat ini "My
favorite Color is red".
Friday, November 18, 2011
Numbers
WHQpedia | 3:16 PM | Tingkat Dasar 1
Bilangan di dalam bahasa Inggris terbagi dua macam, yaitu Cardinal Number (bilangan biasa)
dan Ordinal Number (bilangan bertingkat). Di bawah ini ada lah penjelasannya, dan harap
disimak baik-baik ya:
Cardinal numbers (bilangan biasa)
Berikut ini contoh bilangan biasa untuk anda:
1
one
2
two
3
three
4
four
5
five
6
six
7
seven
8
eight
9
nine
10
ten
Catatan:
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
eleven
twelve
thirteen
fourteen
fifteen
sixteen
seventeen
eighteen
nineteen
twenty
21 Twenty- one
22 Twenty- two
23 Twenty- three
24 Twenty- four
25 Twenty- five
26 Twenty -six
27 Twenty - seven
100 one/a hundred
1.000 one/a thousand
1.000.000 one/a million
Hati-hati dalam penulisan angka 14 dan 40 dengan huruf. 14 yaitu “fourteen”, 40 “forty”. Saya
sengaja mengingatkan karena sesuai pengalaman saya, orang sering salah dalam menuliskannya,
terkadang 40 “mereka tulisakan dengan huruf “fourty” padahal tanpa huruf “u” begitu juga
sebaliknya. Begitu juga dengan angka 5, 55, atau yang menggunakan angka 5 lainnya. Jika 5
“five”, 15 “fifteen”, 55 “fifty five” 105 “a hundred five” dan seterusnya. Terkadang banyak
orang yang keseleo dalam pengucapan angka yang ada angka 5, terutama anak-anak. 15 mereka
lafalkan “fiveteen” yang seharusnya “fifteen”.
Ordinal numbers (bilangan bertingkat)
Daftar bilangan bertingkat dari 1 sampai 1.000.000
1st
2nd
3rd
4th
first
11th eleventh
second 12th twelfth
third 13th thirteenth
fourth 14th fourteenth
21st
twenty-first
22nd twenty-second
23rd twenty-third
24th twenty-fourth
5th
fifth
15th fifteenth
25th twenty-fifth
6th
sixth 16th sixteenth
26th twenty-sixth
7th
seventh17th seventeenth
27th twenty-seventh
8th
eighth 18th eighteenth
100th one hundredth
9th
ninth 19th nineteenth
1,000th one thousandth
10th tenth 20th twentieth
1,000,000th one millionth
Cukup tambahkan th pada bilangan biasa
Pada bilangan bertingkat yang kompleks, perhatikan bahwa hanya angka terakhir yang dituliskan
sebagai bilangan bertingkat:
421st = four hundred and twenty-first
5,111th = five thousand, one hundred and eleventh
Diposkan oleh WHQpedia di 3:16 PM
Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to FacebookShare to Pinterest
Label: Tingkat Dasar 1
Wednesday, December 7, 2011
Countable Nouns dan Uncountable Nouns
WHQpedia | 1:58 PM | Tingkat Dasar 1 Pengetahuan
tentang Countable dan Uncountable nouns sangat
penting. Berikut ini penjelasannya dan disimak baik-baik ya..
1. Countable Nouns (Benda yang dapat dihitung)
a. Benda tersebut bisa dihitung secara langsung, misalnya ‘pen”. Kita bisa mengatakan 1
pen, 2 pens, 3 pens.
b. Benda tersebut dapat dibuat jamak atau menjadi plural noun.
c. Dapat ditambahkan artikel "a" ataupun "an".
Contoh Countable Nouns:





Pen
Book
Table
Chair
Pencil, dst.
Kata “pen” bisa kita katakan “a pen” (singular) dan juga bisa dirubah menjadi “pens” (plural).
Bila countable noun tersebut singular, maka harus memakai artikel “a/an/the”.
Contoh:
I have pen.
I have a pen.
My mother has apple.
My mother has an apple.
They have book.
They have one book.
2. Uncountable Nouns (benda yang tidak dapat dihitung)
Benda yang tidak dapat dihitung mempunyai ciri2 antara lain:
a. Benda yang tidak dapat dihitung tidak bisa kita hitung secara langsung. Misalanya
“water”, tidak bisa menjadi “1 water, 2 water, 3 water’
b. Biasanya benda ini tidak bisa dibuat jamak.
c. Tidak bisa ditambahkan artikel “a” ataupun “an”.
Contoh Uncountable Nouns:







Water (air)
Salt (garam)
Sugar (gula)
Oil (minyak)
Sand (pasir)
Pepper (merica)
Pudding, dst
kata benda yang tidak dapat dihitung sering menunjuk pada benda-benda yang sifatnya tidak
sendiri, dan abstrak. Sebagai contoh sugar (gula) bukan merupakan benda yang sifatnya sendiri,
nasi ditemukan dalam kumpulan dari ratusan biji-biji kecil. Love (cinta) dan sadness (kesedihan)
adalah
hal
yang
abstrak,
tidak
memiliki
wujud
fisik.
Berikut ini adalah daftar nama-nama benda yang tidak bisa dihitung dalam bahasa Inggris. Bisa
di download di sini dan file ini berbentuk file PDF.
.
Friday, November 25, 2011
Article in English
WHQpedia | 10:35 PM | Tingkat Dasar 1
Sering kali kita meremehkan penggunaan artikel, mungkin salah satu sebabnya adalah karena
penggunaan artikel itu sering kali membingungkan. Apalagi sering timbul pertannyaan “perlu
gak ya kita memasukan artikel di depan kata benda (noun)?” pada dasarnya artikel berfungsi
untuk menunjukkan seberapa khusus atau seberapa umum sebuah kata benda. Ada tiga jenis
artikel, yaitu: the, a/an, dan satu lagi adalah yang tidak memiliki article (zero article). Untuk
memahami penggunaan artikel tidaklah mudah, Dengan belajar berangsur-angsur dan
membacanya berulang-ulang, mudah-mudah kemampuan bahasa Inggris kita berkembang dan
dengan mudah kita memahami penggunaan artikel dalam bahasa Inggris.
Berikut ini penjelasan mengenai macam-macam artikel dalam bahasa Inggris;
I. Artikel A dan AN
Dalam bahasa Inggris, artikel A dan AN disebut juga Indefinete Article. Sebagai article, ‘ a ‘ dan
‘ an ‘ bisa berarti sesuatu/sebuah/seekor/seorang dst. Arti dari artikel tersebut tergantung pada
kata benda sesudaahnya.
an apple = sebuah apel
a lady = seorang wanita
a cat
= seekor kucing
a leaf
= sehelai daun, dst.
an hour = sejam (satu jam)
Penggunaan A dan AN
Perlu diingat bahwa artikel a dan an hanya dapat diikuti oleh singular nouns (benda tunggal), dan
tidak boleh diikuti secara langsung oleh uncountable noun (benda yang tidak dapat dihitung).
Contoh:
I am looking for a sugar.
She has a water.
My father need a salt.
Kita ketahui bahwa sugar, water dan salt adalah uncountable noun,maka kalimat-kalimat di atas
salah jika kita meletakkan artikel sebelum kata benda tersebut. Kalimat yang benar adalah:
I am looking for sugar.
She has water.
My brothers need salt.
Telah disebutkan di atas bahwa artikel A dan AN disebut juga Indefinite Article. Indefinite
berarti sesuatu yang tidak tentu/sesuatu yang tidak pasti, dengan kata lain masih umum dan
belum spesifik.
Contoh:
I have a book at home. (saya mempunyai sebuah buku di rumah)
jika anda mengatakan “a book” berarti lawan bicara anda tidak mengetahui buku apa yang anda
punya, karena pastinya banyak jenis buku di rumah Anda. Berarti makna yang bisa diambil
adalah masih bersifat umum, belum spesifik buku apa dan buku yang mana yang Anda maksud.
Kesimpulan:
Article
A atau An
Meaning (makna)
General idea (bermakna
umum dan tidak spesifik)
Pemakaian
1. Digunakan ketika benda
tersebut ada banyak, dan
anda tidak mengetahui
benda yang mana yang
dimaksud dan tentunya
benda yg dimaksud tersebut
hanya satu/tunggal tetapi
anda tidak mengetahui yang
mana benda tersebut.
Contoh: Andy will bring a
book tomorrow (Andy akan
membawa sebuah buku
besok). Pada contoh ini kita
mengetahui bahwa Andy
akan membawa sebuah
buku, dan kita tidak
mengetahu sebuah buku
yang mana yang akan dia
bawa.
2. Digunakan ketika benda
tersebut
banyak
(ada
banyak benda) dan anda
tidak peduli benda yang
mana yang anda maksud.
(hehe agak bingung ya..
perhatikan contoh di bawah
ini untuk memahaminya!)
Contoh: An Artist must
have
good
behavior.
(Seorang
artis
harus
mempunya tingkah laku
yang baik).
Pada contoh ini kita hanya
menyebutkan “an artist”
berarti hanya “satu artis”,
dan kita ketahui di dunia ini
ada banyak artis, dan anda
hanya menyebutkan “an
artist” karena anda tidak
peduli artis yang mana yang
anda maksud. Kembali lagi
ke makna artikelnya yang
tidak spesifik atau masih
general (umum).
2. Perbedaan pemakain A dan AN
A dan AN
AN digunakan di depan kata benda tunggal yang dimulai dengan
AN
huruf/bunyi vocal (a,i,u,e,o)
A digunakan di depan kata benda tunggal yang dimulai dengan huruf
A
atau bunyi konsonan.
Hati-hati dengan kata benda tunggal yang dimulai dengan huruh “H” dan “U”
Penjelasan;
A digunakan di depan kata-kata yang dimulai dan berbunyi huruf konsonan, seperti b, c, d, g,
p,dst.
Contoh: a book, a chair, a table.
An digunakan di depan kata-kata yang dimulai dengan huruf/bunyi vokal seperti a, e, i, o, atau u.
Misalnya: an apple, an orange, an egg, an umbrella.
An juga bisa digunakan di depan kata-kata yang dimulai dengan huruf “h” tetapi huruf “h”
tersebut berbunyi “a” misalnya : kata “hour, honest dll” jadi kita tidak boleh membuat “a hour”
tetapi “an hour” yang artinya “sejam”, “an honest man” bukan “a honest man” yang artinya
“seorang laki-laki yang jujur”.
Selain “h”, “u” juga perlu diperhatikan, walau huruf pertama dari kata tersebut “u” tetapi tidak
selalu menggunakan artikel “an”. Jika “u” pada kata tersbut tidak berbunyi vocal melainkan
konsonan maka artikelnya adalah “a”.
Contoh: “a university” bukan “an university”
Karena “u” pada kata tersebut berbunyi “Ju:” berbeda dengan “umbrella” yang berbunyi
“^m’brelə” oleh karena itu kita harus menggunakan “an” yaitu mennjadi “an umbrella”.
II. Artikel THE
Artikel THE dalam bahasa Inggris disebut juga DEFINITE Article. Definite berarti
pasti/tentu/jelas. Artikel ini digunakan untuk sesuatu yang khusus atau spesifik.
Contoh: open the door!
Cut the cake!
I love the girl.
Pada contoh kalimat di atas, artikel THE menunjukan bahwa benda itu spesifik, baik pembicara
dan lawan bicara sudah mengetahui benda yang dimaksud. Jika mengatakan “close the door!”
berarti pembicara dan lawan bicara sudah mengetahui pintu yang mana yang harus ditutup. “cut
the cake!” berarti sudah mengetahui kue mana yang harus dipotong.
Catatan: Artikel THE juga bisa diletakan sebelum kata benda jamak (Plural nouns), misalnya:
The students, the books, the cars.
III. Zero Article
Zero article umum digunakan apabila sesuatu tidak bisa dibedakan apakah termasuk definit
(pasti) atau indefinit (tidak tentu), dengan kata lain zero artikel adalah peniadaan artikel sebelum
kata benda tersebut.
Zero article digunakan di depan kata benda jamak yang dapat dihitung. Misalnya:


I like monkeys. I like a monkeys.
Stars are beautiful. A stars are beautiful.
Zero article digunakan di depan kata benda tunggal yang tidak dapat dihitung. Misalnya:


I like juice. I like a juice
English is fun. The English is fun
Zero article digunakan di depan kata benda khusus/diri (proper noun). Misalnya:


My name is Tom. My name is a Tom.
I Live in Indonesia. I Live in a Indonesia.
Selesai sudah penjelasan mengenai artikel, semoga bermamfaat. Jika teman-teman suka akan
materi-materi yang telah saya sampaikan, bisa follow blog ini, cara paling gampang adalah lewat
FB sehingga semua materi-materi yang baru bisa anda ketahui karena terlampir pada beranda
facebook anda. Selamat belajar…good luck.
Tuesday, November 22, 2011
Plural and Singular nouns
WHQpedia | 5:45 AM | Tingkat Dasar 1 1. Singular Noun
Ketika benda itu hanya satu, maka benda itu singular atau tunggal. misalnya; a boy. a girl, a book, the
pen.
Jika kata benda tersebut singular, maka di dalam kalimat harus memakai article "a, an, atau the" atau di
masukan kata "one".
misalnya: a book, an apple, one book, one pencil, the table.
untuk penjelasan apa itu article, KLIK DI SINI
2. Plural Noun
Jika benda tersebut lebih dari satu maka benda tersebut dikatakan Plural atau jamak. misalnya; boys, 2
books, the pens.
Di dalam bahasa Inggris, jika ingin merubah benda dari Singular ke Plural ada beberapa aturan;
a. Dengan menambah "s"
Misalnya: "book" menjadi "books"
"pen" menjadi "pens"
"boy" menjadi "boys"
b. Dengan menambah "es"
Jika kata benda tersebut diakhiri dengan hufur "s, z, X, sh, dan ch" maka bentuk jamaknya
ditambah dengan "es".
Contoh: dish
watch
buzz
dishes
watches
buzzes
box
boxes
3. Kata benda yang huruf terakhirnya "y" dan didahului oleh konsonan maka cara membentuknya
menjadi jamak adalah dengan merubah "y" menjadi "ies".
contoh: lady
city
army
ladies
cities
armies
catatan:
jika kata benda yang berakhiran "y" dan didahului oleh huruf vokal maka tinggal menambahkan "s" saja,
dan jangan merubah "y" menjadi "ies".
Contoh: boy
boys
day
days
4. Kata benda yang huruf terakhirnya "f" atau "fe", maka dirubah menaji "ves".
contoh: leaf
leaves
wife
wives
knife
knives
wolf
wolves
catatan: tetapi ada beberapa kata benda yang berakhiran "f' dan kita bisa dengan hanya menambahkan
"s" saja. misalnya;
chief
chiefs
grief
griefs
hoof
hoofs
roof
roofs
mischief
mischiefs
kerchief
kerchiefs
5. Irregular Plurals
Irregular plurals berarti kata benda yang singgular dan dalam bentuk pluralnya tidak ditambah "s" atau
"es". misalnya;
man
woman
foot
mouse
child
men
women
feet
mice
children
louse
goose
ox
tooth
lice
geese
oxen
teeth
catatan:
ada beberapa kata benda yang tidak ada bentuk jamaknya. kata-kata benda tersebut adalah;
scissors, oats, tongs, dregs, trousers, pinchers, bellows, shears, mumps, victuals, tweezers, measles.
Friday, March 16, 2012
How to Tell the Time
Efendi jbi | 4:59 PM | Tingkat Dasar 1
Dalam bahasa Inggris ada banyak cara untuk menyampaikan waktu/jam. Berikut ini cara-cara
menyampaikan waktu dalam bahasa Inggris:
1. Dengan cara mengucapkan jam terlebih dahulu baru diikuti dengan menitnya
Cara ini merupakan cara yang paling mudah. Perhatikan contoh di bawah ini!
5:10 - Five Ten
6: 30 - Six Thirty
8: 45 - Eight forty-five
Untuk bilangan 0-09, kita bisa mengucapkannya dengan 'oh'
misalnya: 4:04 - Four (oh) four.
2. Dengan cara mengucapkan menitnya terlebih dahulu kemudian baru jamnya
Dengan cara ini, kita menggunakan past jika menitnya 01-30
Contoh:
4:10 - Ten past four (jam 4 lewat 10 menit)
7:20 - Twenty past seven (Jam tujuh lewat dua puluh menit)
11: 25 - Twenty five past eleven (jam 11 lewat 25 menit)
Gunakan to untuk menit 31-59
Contoh:
4: 35 - twenty five to 5 (jam 5 kurang 25 menit)
7: 50 - Ten to eight (jam 8 kurang 10)
10: 40 - Twenty to eleven (jam 11 kurang 20)
Dalam bahasa Inggris 30 menit = half, 15 menit = a quarter
Contoh:
1: 15 - a quarter past one
4: 30 - half past four
3:45 - a quarter to four
6:30 - half past six
7:45 - a quarter to eight
Masih bingung? Kalau begitu perhatikan gambar berikut ini, semoga gambar di bawah ini bisa
membantu!
Pada gambar di atas dapat dilihat bahwa jika dari menit 01-30 adalah "past/lewat" jika dari
menit 31-59 adalah "to". Jarum panjang menunjukan angka "3/9" sama dengan "a quarter". Jika
jarum panjang berada pada angka 3 berarti " a quarter past......" jika berada pada angka 9 berarti
" a quarter to ....".
Jika jarum panjang berada pada angka 6 sama dengan "half past ...." Jika jarum panjang berada
tepat pada angka 12, kita bisa menggunakan "o'clock". misalnya: 7:00 ( seven o'clock), 5:00 (five
o'clock).
Semoga penjelasan ini bisa dipahami.
Note: Dalam bahasa Inggris Amerika, kata "after" sering dipakai untuk menggantikan kata
"past".
misalnya, 7:15 (a quarter after seven), 5:10 (ten after five), 7:30 ( half after seven). Kata "to"
dalam bahasa Inggris Amerika juga sering diganti dengan kata "before/of". Misalnya: 5:45 (a
quarter before/of six)
a.m. dan p.m.
a.m. dan p.m. sering dipakai dalam menyampaikan jam. a.m. (ante meridiem) dipakai untuk
waktu sebelum siang atau sesudah siang yaitu antara pukul 00:00 sampai pukul 12:00 siang. p.m.
(post meridiem) dipakai untuk waktu antara pukul 12:00 siang sampai 00:00. Untuk a.m. atau
p.m. digunakan/ dirangkai berbarengan cara penyampaian waktu pada cara ke 1 di atas. Bila kita
tidak ingin menggunaka a.m. ataupun p.m., kita bisa menggungakan kata in the morning, in the
afternoon, in the evening, atau at night.
Contoh: 7:15 (a quarter past seven in the morning/ a quarter past seven in the evening).
Pertanyaan yang sering dipakai untuk menanyakan jam antara lain:
What time is it?
What's the time?
What's the time? It's a quarter past seven/ It's seven fifteen
What time is it? It's Three o'clock
What's the time? It's ten past ten
What time is it? It's a quarter to one/ It's twelve forty-five
What's the time? It's five past five.
Jangan lupa kerjakan soal latihan ini: What time is it?
Friday, November 18, 2011
The names of days
WHQpedia | 11:46 PM | Tingkat Dasar 1
Nama-nama hari dalam bahasa Inggris:
Sunday (Minggu)
Monday (Senin)
Tuesday (Selasa)
Wednesday (Rabu)
Thursday (Kamis)
Friday (Jum’at)
Saturday (Sabtu)
Berikut ini merupakan beberapa contoh percakapan yang berhubungan dengan nama-nama hari:
1. A: What day is it today? (Hari apakah hari ini?)
B: It is Sunday (Hari ini hari Minggu)
2. A: Is it Monday? (Apakah hari ini hari Senin?)
B: Yes, it is/No, it is not.
Perlu diketahui bahwa preposition yang dipakai sebelum nama-nama hari yaitu preposition
“ON”. Berikut contoh kalimatnya:
I don’t go to school on Sunday.
My Friends like to go swimming on Friday.
Bila teman-teman ingin mengetahui bagaimana cara mengucapkan nama-nama hari tersebut
dengan benar, teman-teman bisa mendengarkan video di bawah ini:
Sunday, November 20, 2011
The Months of the Year
WHQpedia | 5:02 AM | Tingkat Dasar 1
January
February
March
April
May
June
July
August
September
October
November
December
Dibawah ini adalah video cara pengucapan nama-nama bulan;
Sunday, November 20, 2011
The Seasons (Musim)
WHQpedia | 5:31 AM | Tingkat Dasar 1
Ada beberapa nama-nama musim dalam bahasa Inggris;
1. Spring (Musim Semi)
Musim ini terjadi antara bulan Maret, April dan Mei. Pada musim ini cuaca cendrung hangat tetapi
sering hujan. Para umat kristen merayakan Paskah pada musim ini.
2. Summer (Musim Panas)
Musim panas terjadi sekitar bulan Juni, Juli dan Agustus. Pada musim ini cuaca cendrung hangat bahkan
sering sangat panas.
3. Autumn (musim Gugur)
Musim ini ada pada bulan September, Oktober dan November. Pada musim ini hari terasa lebih pendek,
semakin dingin, dan daun-daun gugur dari pohon. Hallowen dirayakan pada musim ini.
4. Winter (Musim dingin)
Winter ada pada bulan Desember, Januari dan Februari. Pada musim ini hari terasa lebih dingin dan
sering bersalju. para umat kristen merayakan natal pada musim ini.
My favorite season is summer. (musim favorite saya adalah musim panas)
What about you, what is your favorite season? (Bagaimana dengan kamu, apakah musim favorit kamu?)
Sunday, November 20, 2011
Date
WHQpedia | 5:49 AM | Tingkat Dasar 1 Materi kali ini adalah mengenai Taggal. Berikut ini penjelasannya:
Bahasa Inggris British
Hari biasanya dituliskan sebelum bulan. Kita bisa menambahkan akhiran bilangan bertingkat (st, nd, rd,
atau th). Preposisi of sebelum bulan biasanya dihilangkan. Kita bisa memasang tanda koma sebelum
tahun, tetapi ini tidak umum lagi dalam bahasa Inggris British.
Contoh: 5(th) (of) October(,) 2004
Bahasa Inggris Amerika
Dalam bahasa Inggris Amerika kita juga bisa menuliskan tanggal hanya dengan menggunakan angka.
Bentuk yang paling umum adalah: 5/10/04
Perlu diperhatikan bahwa 5/10/04 biasanya berarti tanggal 5 Oktober 2004 dalam bahasa Inggris British,
dan dalam bahasa Inggris Amerika bisa berarti tanggal 10 Mei 2004. Untuk menghindari kerancuan ini,
anda harus mengeja bulan atau menggunakan singkatan.
Tanggal dalam bahasa Inggris lisan
Jika kita menempatkan hari sebelum bulan, gunakan the sebelum hari dan preposisi of sebelum bulan.
5 October 2004 = The fifth of October, Two thousand and four
Jika kita menempatkan bulan sebelum hari, gunakan the sebelum hari (bahasa inggris British) atau the
bisa dihilangkan (bahasa inggris Amerika).
October 5, 2004 = October (the) fifth, two thousand and four
Cara mengucapkan tahun
Mulai tahun 2000 ke atas, tahun dieja seperti bilangan biasa.
2000 = two thousand
2003 = two thousand and three
Untuk tahun 2000 ke belakang, tahun dieja berbeda: dua angka pertama adalah satu bilangan dan dua
angka terakhir adalah satu bilangan. Kedua satuan bilangan ini bisa digabungkan dengan hundrend and,
yang sebenarnya hanya perlu jika dua angka terakhir adalah 00 sampai 09.
1999 = nineteen ninety nine
1998 = nineteen ninty eight
1806 = eighteen hundred and six/eighteen oh six
Jika kita ingin menggunakan tahun tanpa tanggal pasti, gunakan preposisi in:
I was born in 1972
Jika kita ingin menggunakan tahun dengan tanggal dan bulan, gunakan preposisi "on"misalnya: I was
born on October, 5, 1985
Kesimpulan:
Format British: Day-Month-Year
American: Month-Day-Year
A
the Fourteenth of March, 2011 March the Fourteenth, 2011
B
14th March 2011
March 14th, 2011
C
14 March 2011
March 14, 2011
D
14/3/2011
3/14/2011
E
14/3/11
3/14/11
F
14/03/11
03/14/11
Sunday, November 20, 2011
Parts of Speech in English (jenis-jenis Kata dalam bahasa Inggris)
WHQpedia | 6:01 AM | Tingkat Dasar 1
Definisi dari Part of speech
Parts of Speech dalam bahasa Indonesia berarti jenis-jenis kata atau kelas-kelas kata. Disebut
parts of speech – bagian-bagian dari ucapan atau bagian-bagian kalimat. karena kata-kata ini
merupakan suatu sistem yang diperlukan untuk membentuk sebuah kalimat, tanpa melihat apa
tugas atau fungsinya masing-masing. Jadi, kata-kata itu merupakan “bahan dasar” di dalam
sebuah “bangunan” kalimat, bukan “fungsi” kata di dalam kalimat. Mengapa demikian? Karena
sebuah kata bisa mempunyai beberapa (lebih dari satu) fungsi dalam kalimat.
1. Noun
2. Pronoun
pronoun
3. Verbs
4. Adjectives
5. Adverbs
untuk pembahasan adverb lebih jelasnya lihat pada materi dasar II
6. Prepositions
7. Conjunctions
Sunday, November 20, 2011
Noun (Kata Benda)
WHQpedia | 6:35 AM | Tingkat Dasar 1
Noun atau kata benda adalah kata yang mengacu kepada nama orang (name of person), nama tempat
(name of place), dan nama benda (things), dan juga ide (idea).
Ada beberapa macam jenis kata benda dalam bahasa Inggris, yaitu; Proper nouns, Common Nouns (kata
benda umum), Collective Nouns (kata benda kolektif), Compound Nouns (kata benda majemuk) dan lain
sebagainya.
Berikut ini penjelasan jenis kata benda tersebut dan beserta contohnya;
1. Common Noun
Yang termasuk dalam jenis ini adalah manusia , tempat atau benda yang tidak spesifik. Contoh;
Man, Mountain, state (Negara), Building (nama-nama gedung), cat (kucing).
Kita tau bahwa Moutain (gunung) di dunia ini banyak sekali, jika tidak disebutkan nama
gunungnya atau tidak spesifik, maka kata gunung tersebut merupakan Common Noun. Begitu juga State
(Negara) dan yang lainnya.
2. Proper Noun
Proper noun ini adalah lawan dari common noun, dimana proper noun adalah nama yang spesifik
dari orang, tempat, dan juga benda yang lainya.
Contoh: Indonesia, America, Australia.
Toni, Anton, Rika
WTC, BNI Bank
3. Kata benda abstrak (Abstract Noun)
Yaitu kata benda yang tidak bisa dilihat dengan panca indra. Misalnya; Love (cinta), Air (udara),
Happiness (kebahagiaan)
4. Concrete Noun (Benda yang bisa di lihat atau di tangkat dengan panca indra)
Misalnya; Banana, house, book
5. Compound Noun (kata benda majemuk)
Yaitu kata benda yang terbentuk dari gabungan 2 kata atau lebih
Misalnya: Sunlight, Tablecloth, photograph.
6. Singular Noun (kata benda tuunggal)
Misalnya: a cat, a book, an apple
7. Plural Noun (kata benda jamak)
Misalnya; Books, mice, cats,, people
8. Countable Noun (Kata benda yang bisa dihitung)
Misalnya; Book, table, pen
9. Uncountable Noun (kata benda yang tidak bisa di hitung)
Misalnya; Water, air, sugar.
10 Collective Noum (kata benda kolektif)
Benda yang mengacu pada benda yang kolektif atau merupakan satu unit
Misalnya: Team, Group, Family, band, Village
Tuesday, November 22, 2011
Plural and Singular nouns
WHQpedia | 5:45 AM | Tingkat Dasar 1 1.
Singular Noun
Ketika benda itu hanya satu, maka benda itu singular atau tunggal. misalnya; a boy. a girl, a
book, the pen.
Jika kata benda tersebut singular, maka di dalam kalimat harus memakai article "a, an, atau the"
atau di masukan kata "one".
misalnya: a book, an apple, one book, one pencil, the table.
untuk penjelasan apa itu article, KLIK DI SINI
2. Plural Noun
Jika benda tersebut lebih dari satu maka benda tersebut dikatakan Plural atau jamak. misalnya;
boys, 2 books, the pens.
Di dalam bahasa Inggris, jika ingin merubah benda dari Singular ke Plural ada beberapa aturan;
a. Dengan menambah "s"
Misalnya: "book" menjadi "books"
"pen" menjadi "pens"
"boy" menjadi "boys"
b. Dengan menambah "es"
Jika kata benda tersebut diakhiri dengan hufur "s, z, X, sh, dan ch" maka bentuk jamaknya
ditambah dengan "es".
Contoh: dish
watch
buzz
box
dishes
watches
buzzes
boxes
3. Kata benda yang huruf terakhirnya "y" dan didahului oleh konsonan maka cara
membentuknya menjadi jamak adalah dengan merubah "y" menjadi "ies".
contoh: lady
city
army
ladies
cities
armies
catatan:
jika kata benda yang berakhiran "y" dan didahului oleh huruf vokal maka tinggal menambahkan
"s" saja, dan jangan merubah "y" menjadi "ies".
Contoh: boy
boys
day
days
4. Kata benda yang huruf terakhirnya "f" atau "fe", maka dirubah menaji "ves".
contoh: leaf
leaves
wife
wives
knife
knives
wolf
wolves
catatan: tetapi ada beberapa kata benda yang berakhiran "f' dan kita bisa dengan hanya
menambahkan "s" saja. misalnya;
chief
chiefs
grief
griefs
hoof
hoofs
roof
roofs
mischief
mischiefs
kerchief
kerchiefs
5. Irregular Plurals
Irregular plurals berarti kata benda yang singgular dan dalam bentuk pluralnya tidak ditambah
"s" atau "es". misalnya;
man
woman
foot
mouse
child
louse
goose
ox
tooth
men
women
feet
mice
children
lice
geese
oxen
teeth
catatan:
ada beberapa kata benda yang tidak ada bentuk jamaknya. kata-kata benda tersebut adalah;
scissors, oats, tongs, dregs, trousers, pinchers, bellows, shears, mumps, victuals, tweezers,
measles.
Diposkan oleh WHQpedia di 5:45 AM
Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to FacebookShare to Pinterest
Label: Tingkat Dasar 1
Tuesday, November 22, 2011
Plural and Singular nouns
WHQpedia | 5:45 AM | Tingkat Dasar 1 1.
Singular Noun
Ketika benda itu hanya satu, maka benda itu singular atau tunggal. misalnya; a boy. a girl, a
book, the pen.
Jika kata benda tersebut singular, maka di dalam kalimat harus memakai article "a, an, atau the"
atau di masukan kata "one".
misalnya: a book, an apple, one book, one pencil, the table.
untuk penjelasan apa itu article, KLIK DI SINI
2. Plural Noun
Jika benda tersebut lebih dari satu maka benda tersebut dikatakan Plural atau jamak. misalnya;
boys, 2 books, the pens.
Di dalam bahasa Inggris, jika ingin merubah benda dari Singular ke Plural ada beberapa aturan;
a. Dengan menambah "s"
Misalnya: "book" menjadi "books"
"pen" menjadi "pens"
"boy" menjadi "boys"
b. Dengan menambah "es"
Jika kata benda tersebut diakhiri dengan hufur "s, z, X, sh, dan ch" maka bentuk jamaknya
ditambah dengan "es".
Contoh: dish
watch
buzz
box
dishes
watches
buzzes
boxes
3. Kata benda yang huruf terakhirnya "y" dan didahului oleh konsonan maka cara
membentuknya menjadi jamak adalah dengan merubah "y" menjadi "ies".
contoh: lady
city
army
ladies
cities
armies
catatan:
jika kata benda yang berakhiran "y" dan didahului oleh huruf vokal maka tinggal menambahkan
"s" saja, dan jangan merubah "y" menjadi "ies".
Contoh: boy
boys
day
days
4. Kata benda yang huruf terakhirnya "f" atau "fe", maka dirubah menaji "ves".
contoh: leaf
leaves
wife
wives
knife
knives
wolf
wolves
catatan: tetapi ada beberapa kata benda yang berakhiran "f' dan kita bisa dengan hanya
menambahkan "s" saja. misalnya;
chief
chiefs
grief
griefs
hoof
hoofs
roof
roofs
mischief
mischiefs
kerchief
kerchiefs
5. Irregular Plurals
Irregular plurals berarti kata benda yang singgular dan dalam bentuk pluralnya tidak ditambah
"s" atau "es". misalnya;
man
woman
foot
mouse
child
louse
goose
ox
tooth
men
women
feet
mice
children
lice
geese
oxen
teeth
catatan:
ada beberapa kata benda yang tidak ada bentuk jamaknya. kata-kata benda tersebut adalah;
scissors, oats, tongs, dregs, trousers, pinchers, bellows, shears, mumps, victuals, tweezers,
measles.
Diposkan oleh WHQpedia di 5:45 AM
Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to FacebookShare to Pinterest
Label: Tingkat Dasar 1
Tuesday, January 17, 2012
Personal Pronoun
WHQpedia | 11:39 AM | Tingkat Dasar 1
Sekarang kita akan membahas mengenai Personal Pronoun (Kata Ganti Orang). Personal
Pronoun adalah kata yang digunakan untuk menggantikan orang, benda, binatang atau hal
lainnya.
Personal Pronoun bisa digunakan sebagai Nominative (Subjek), Accusative (Objek), Possessive
Adjective (Kata Sifat Kepemilikan) dan Possessive Pronoun (Kata Ganti Pemilik).
SUBJECT
OBJECT
POSSESSIVE
POSSESSIVE
ADJECTIVE
PRONOUN
I
ME
MY
MINE
YOU
YOU
YOUR
YOURS
THEY
THEM
THEIR
THEIRS
WE
US
OUR
OURS
HE
HIM
HIS
HIS
SHE
HER
HER
HERS
IT
IT
ITS
ITS
Kata Ganti Sebagai Subjek
I
Orang Pertama Tunggal (Aku)
You
Orang Kedua Tunggal (Kamu)
He
Orang Ketiga Tunggal (Dia untuk laki-laki)
She
Orang Ketiga Tunggal (Dia untuk wanita)
It
Orang Ketiga Tunggal (Dia untuk benda
dan binatang)
We
Orang Pertama Jamak (Kami/kita)
You
Orang Kedua Jamak (Kalian)
They
Orang Ketiga Jamak (Mereka, untuk orang,
benda dan binatang)
Catatan: Kata ganti sebagai subjek ini diletakkan di awal kalimat.
Untuk lebih jelasnya, bisa diperhatikan contoh-contoh dibawah ini:
Toni is a student.
He is a student.
Ayu is clever.
She is clever.
Toni and Ayu are smart.
They are smart.
You and Roy are sleepy.
You are sleepy.
My mother and I are in WTC.
We are in WTC.
The cat is funny.
It is funny.
The cats are funny.
They are funny.
Kata Ganti Sebagai Objek
:
SUBJECT
OBJECT
I
ME
YOU
YOU
WE
US
THEY
THEM
HE
HIM
SHE
HER
IT
IT
Personal Pronoun sebagai objek terletak setelah verb (kata kerja) dan setelah preposition (kata
depan).
Contoh;
Beni loves Bebi
.
Beni loves her.
I box Brian everyday.
I box him everyday.
They know Toni and me.
They know us
We help our parents every morning.
I hate the dog
We help them every morning.
I hate it
Possessive Adjective
.
I
MY
My pen
YOU
YOUR
Your pen
THEY
THEIR
Their pen
WE
OUR
Our pen
HE
HIS
His pen
SHE
HER
Her pen
IT
ITS
Its pen
Pronoun sebagai Possessive Adjective diletakkan didepan Noun (Kata Benda) untuk
menunjukkan kepemilikan. Apabila kita ingin menunjukkan milik tidak menggunakan kata ganti
(pronoun) tetapi menggunakan nama atau kata benda, maka digunakan apostrophe (tanda ‘)
ditambah s dibelakang nama atau kata benda tersebut.
Tetapi jika benda tersebut plural dengan menambahkan “s” cukup ditambah dengan tanda
apostrophe (tanda ‘) saja.
Example:
Toni’s book (buku Toni)
Shinta’s book
My parents’ house
The children’s mother
Possessive Pronoun (Kata Ganti Pemilik)
SUBJECT
POSSESSIVE ARTI
PRONOUN
I
Mine
Milikku
You
Yours
Milikmu
They
Theirs
Milik mereka
We
Ours
Milik kami /
kita
He
His
Milik dia pria
She
Hers
Milik dia
wanita
Examples:
My book is the black one.
His wife is beautiful.
Mine is the black one.
His is beautiful.
They like her eyes.
They like hers.
They bought his bike yesterday.
They bought his yesterday.
Sunday, March 4, 2012
Possessive Adjective
Efendi jbi | 1:13 PM | Tingkat Dasar 1 Possessive
adjective adalah kata sifat yang
menerangkan kepemilikan.
Cara pemakaian possessive adjective adalah: Possessive ajective + noun
Subejct
I
You
we
they
she
he
it
Possessive Adjective
My
Your
our
their
her
his
its
contoh:
my book (buku saya)
your pen (pena kamu)
our bag (tas kita)
their parents (orang tua mereka)
her dog (anjingnya)
his cat (kucingnya)
its food (makananya)
kata benda yang dimasukan sesudah possessive adjective bisa berbentuk tunggal/singular,
jamak/plural, benda yang bisa dihitung/countable nouns, atau benda yang tidak bisa
dihitung/uncountable noun.
Possessive adjective adalah termasuk jenis kata sifat, karena possessive adjective menjelaskan
kata benda sesudahnya. Sebenarnya posessive adjective digunakan untuk mengganti possessive
noun ketika referencenya diketahui dengan jelas. perhatikan contoh di bawah ini;
Toni's book His book
Shinta's book - her book
The children's book - their book.
Kata "toni's book" adalah possessive noun, dan bisa diganti dengan possessive adjective "his
book". ketika anda dan lawan bicara anda mengatakan "his book" berarti anda dan lawan bicara
anda telah mengetahui bahwa buku itu milik Toni walau tidak menggunakan possessive noun
(Toni's book).
untuk membuat possessive nouns, kita harus menambahkan " 's/' " setelah nama
Toni's book
Robi's pen
My mother's house
The children's teacher
My parent's stove
Apabila membuat possessive noun dengan menggunakan nama orang yang berakhiran "s", maka
bisa menambah " 's ". contoh:
Charles's house
Denis's pen
Jika benda tersebut berbentuk jamak berakhiran "s", untuk membuat possessive nounnya yaitu
dengan " ' " saja, bukan " 's"
contoh:
My sisters' book
The parents' house
The cats' food
The students' teacher
Jika benda tersebut berbentuk jamak yang tidak beraturan/ irrigular plural nouns, maka kita harus
menambahkan " 's "
contoh:
the children's teacher
the men's pen
the women's parents
people's food
the mice's cage
Contoh lainya:
Dina's pencil = her pencil
John's wife = his wife
The students' teacher = their teacher
Chris's pen = his pen
The mice's cage = their cage
The cat's food = its food
Toni's and Robi's book = their book
Contoh dalam kalimat
Toni and Joe are in the bedroom. Their mother is cooking in the kitchen.
I do not bring my book.
Do you love your mother?
Anton hates his cat.
Toni and Tono sleep in their cousin's house.
Toni's bag is new.
The teacher's students are lazy.
Tuesday, March 6, 2012
Object Pronouns
Efendi jbi | 12:15 PM
| Tingkat Dasar 1 Objek adalah hal, perkara, orang, atau benda lainnya yang menjadi
sasaran subjek atau yang dikenakan pekerjaan.
contoh:
I eat the candy.
Pada kalimat di atas "candy" berperan sebagai objek, karena "candy" lah yang menjadi sasaran subjek
untuk dimakan.
Dalam bahasa Inggris kita mengenal adanya object pronoun/kata ganti objek;
Subject
I
You
we
they
she
he
it
a cat
cats
a book
books
John
Rina
John and Rina
Object
me
You
us
them
her
him
it
it
them
it
them
him
her
them
Contoh:
You love Rina.= You love her.
Rina likes John.=Rina likes him.
The men kill the cat .=The men kill it.
They buy pizza for their borthers.=They buy pizza for them.
I hate my sister.= I hate her.
Tomi gave the candies to the students.=Tomi gave the candies to them.
Perhatikan contoh-contoh di atas! jika objek pada kalimat tersebut terdiri dari banyak orang yaitu
berbentuk jamak/plural, maka bisa diganti dengan objek pronoun yaitu "them". Jika objek pada kalimat
tersebut seorang wanita maka bisa diganti dengan "her", dan "him" jika objek pada kalimat tersebut
seorang laki-laki. Apabila objek pada kalimat seeokor binatang maka bisa diganti dengan object pronoun
"it", jika binatang/tumbuhan yang menjadi objek tersebut jamak/plural, maka bida diganti dengan
object pronoun "them". Semoga berguna. Terima kasih
Soal Latihan: Object Pronoun ,
Saturday, April 7, 2012
Adjectives
Efendi jbi | 7:47 PM
| Tingkat Dasar 1 Apa kabar teman-teman belajar bahasa Inggris online? malam ini malam
minggu saya yakin banyak yang sibuk nih.,, jika tidak ada kegiatan bisa baca document terbaru ini yaitu
penjelasan mengenai adjecitve.
Adjective dalam bahasa Indonesia disebut juga kata sifat. Dalam bahasa Inggris maupun Bahasa
Indonesia fungsi dari adjective adalah menjelaskan kata benda (nouns) atau pronouns (kata ganti).
Contoh:
ugly girls
a clever boy
stupid women
I am tall.
They are short.
Perhatikan contoh-contoh di atas! Semua kata yang dicetak tebal adalah adjective. Kata "clever"
menjelaskan noun "boy", kata "stupid" menjelaskan noun "women", kata "tall" menjelaskan subject
pronoun "I", kata "short" menjelaskan subject pronoun "they".
Adjective bisa diletakkan sebelum kata benda/noun dan juga bisa diletakkan setelah "to be" baik itu "is,
am , are, was, were, been, be"
Contoh:
Setelah to be
Shinta is sleepy.= Shinta ngantuk.
My mother is beautiful.= Ibuku cantik.
We are tired.= kami capek.
They are cool.= Mereka keren.
Pada kalimat-kalimat di atas, jika teman-teman tidak memakai "to be' maka kalimat tersebut salah.
Shinta sleepy (kalimat ini salah)
My mother beautiful (kalimat ini salah)
Mengapa kalimat tersebut jika dihilangkan to be nya salah? karena jika kita tidak meletakkan "to be"
maka kalimat tersebut tidak mempunyai kata kerja. Teman-teman harus ingat selalu bahwa dalam
bahasa Inggris yang namanya kalimat itu harus ada Subjek dan verb nya. Jika tidak ada verb ataupun
subjek maka itu bukan kalimat. Sekarang mari kita analisa kalimat ini:
Shinta sleepy
------ ------Subjek adjective
Pada kalimat di atas tidak ada kata kerjanya bukan, mangkanya salah, oleh karena itu kita harus
masukan "to be" dan fungsi "to be" pada kalimat itu sebagai kata kerja.
Adjective diletakkan sebelum kata benda
I love the tall girl. = Saya mencitai gadis yang tinggi itu.
Toni bought a new car.= toni membeli sebuah mobil baru.
They live in a big city.= Mereka tiinggal di sebuah kota besar.
Pada contoh di atas, semua kata sifatnya diletakkan sebelum kata benda yang dijelaskan oleh kata sifat
tesebut. Teman-teman bisa lihat bahwa posisi kata sifat dalam bahasa Inggris dan bahasa Indonesia
berbeda.
a new car ("new" diletakkan sebelum "car"
sebuah mobil baru (kata "baru" diletakkan setelah kata "mobil)
Jadi penempatan kata sifat dalam bahasa Inggris dan bahasa Indonesia sesuai penjelasan di atas
berbeda.
Berikut ini macam-macam kata sifat dalam bahasa Inggris:






Numeric: six, one hundred and one
Quantitative: more, all, some, half, more than enough
Qualitative: colour, size, smell etc.
Possessive: my, his, their, your
Interrogative: which, whose, what
Demonstrative: this, that, those, these
Catatan: Artikel "a,an dan the" juga bisa berfungsi sebagai adjective begitu juga denga possessive
adjective (my, your, our, her, his, their, its).
Tuesday, April 10, 2012
Verbs
Efendi jbi | 3:12 AM | Tingkat Dasar 1 Good morning, Do you know what time it is? It's 01:45AM now. I went to
bed early.... I do not know why I get up and it's hard to sleep again. I decided to make this
document...Now, The topic is about verbs. This topic has so many branches because there are so many
kinds of verb. But the main point is you must know what verbs are after reading this document.
Verbs/kata kerja dalam bahasa Inggris itu banyak sekali ada ribuan bahkan jutaan. Dari sekian banyak
verb tersebut, untuk lebih mudah memahaminya, mereka dibagi menjadi berberapa jenis, yaitu:
1. Transitive and intransitive verbs
2. Linking verbs
3. Dynamic and stative verb.
4. Regular dan Irregular verbs.
5. Helping verbs
Untuk helping verb dibagi menjadi beberapa bagian, yaitu: Primary helping verbs dan modal helping
verbs.
Untuk lebih jelasnya saya akan menjelaskan satu persatu.
A. Transitive and Intransitive verbs.
Transitive verbs
Kata kerja Transitive adalah kata kerja yang memerlukan objek. Misalnya: "find". Jika kita membuat
kalimat dengan menggunakan kata "find" maka kita memerlukan objek, jika kita tidak memasukan objek
setelah kata "find" maka makna kalimat itu akan rancu. "I find...". Jika tidak memakai objek, lawan bicara
akan bertanya "menemukan/mendapatkan apa?" oleh karena itu perlu objek agar jelas, misalnya: I find
much money on the street. (Saya menemukan banyak uang di jalan). Menemukan apa? banyak uang.
Dari penjelasan singkat ini semoga teman2 paham apa itu transitive verbs.
Berikut ini daftar kata kerja transitive:
send, contain, verify, asses, saw, watch, speak, hear, give, try, push, etc. (teman-teman bisa tambah
sendiri contoh-contohnya)
Intransitive verbs
Kata kerja intransitive adalah kata kerja yang tidak memerlukan objek secara langsung. Contoh: dance,
get up, wake up, have dinner/lunch/breakfast, go, arrive, etc.
B. Linking verbs
Linking verbs adalah verba penghubung yang menghubungkan subjek dengan complement (pelengkap)
yang menerangkannya, bisa noun complement atau adjective complement. Sering digunakan untuk
menggantikan to be dan dipakai untuk menunjukkan sesuatu yang berkaitan dengan panca indra (look,
sound, smell, feel, taste) atau keadaan (appear, seem, become, grow, turn, prove, remain, keep, stay,
go, run). Linking verbs juga dikenal dengan istilah copulas atau copular verbs.
Contoh dalam kalimat:
- I feel happy.
- I keep health.
- The soup smells good.
- This food tastes delicious.
- She looks very beautiful.
- The music sounds slow.
- He becomes old.
- The traffic lights turned green and I pulled away.
- He became recognized as the leading authority on the subject.
- His face turned purple.
- She became older.
- The dogs ran wild.
- The milk has gone sour. - The crowd grew ugly. Linking verbs selalu intransitive (tetapi tidak semua
intransitive verbs adalah linking verbs).
To be juga disebut linking verbs, seperti pada contoh berikut ini:
- The crew’s mission is to create the best topographic map of Earth.
- The solution was judges who would mete out longer prison sentences. - Leonardo said, “I am the king
of the world.”
Tetapi to be juga tidak selalu berperan sebagai linking verbs, contoh:
- Nyoko was crossing a bridge when the earthquake hit. - Margaret Ann was feeling tired.
C. Dynamic dan stative verbs
Beberapa kata kerja adalah kata kerja yang berupa aktifitas yang dapat dilihat secara nyata dan tidak
abstrak, nah...kata kerja itu disebut juga dynamic verb. misalnya. Watch (nonton), sweep (menyapu), eat
(makan), sing (bernyanyi),etc. Ada kata kerja yang tidak berupa aktifitas tetapi ia termsuk kata kerja,
maksudnya di sini adalah kata kerja tersebut abstrak/tidak bisa dilihat oleh pancaindra akan tetapi bisa
dirasa dan mereka adalah stative verbs Misalnya: Love, like, belong to, see, hear, sound, consist of,
need, include, resemble, seem, wish, prefer, be, impress, etc. (untuk artinya cari di kamus ya..)
D. Regular and Irrigular verb
Jenis kata kerja ini paling gampang untuk dipahami, tinggal buka kamus di rumah. Biasanya ada di bagian
akhir atau di bagian tengah kamus tersebut ada daftar kata kerja regular dan irregular. Silahkan cek
sendiri. Yang terpenting adalah, jika kata kerja tersebut regular, berarti dari bentuk 1 ke bentuk 2 dan 3
tinggal menambahkan "d/ed". Tetapi jika kata kerja tersebut irregular perubahan bentuknya tidak
teratur, terkadang dari bentuk 2 ke 3 itu berbeda dan bahkan ada yang sama. Pada punya kamus bukan,
cek sendiri ya...
E. Helping verbs
Helping verbs dibagi menjadi 2, yaitu modal helping verbs dan primary helping verb
Modal helping verbs
Nama lain dari modal helping verbs adalah modal auxiliary verb. Mereka antara lain:
will/would, shall/should, can/could, must/might, have to dan has to/had to, ought to.
Perlu diingat bahwa jika kita ingin memasukan kata kerja setelah modal ini, haruslah kata kerja bentuk 1
(dalam kalimat aktif). Jika dalam kalimat (passive) tambah saja "be" lalu masukan kata kerja bentuk ke 3.
Contoh:
I have to eat the candy. (aktif)
The candy has to be eaten by me. (pasif)
She can sing the song.(aktif)
The song can be sung by her.(pasif)
Primary helping verbs
Mereka adalah:
be (is, am, are, was, were, been), do, dan have.
Ingat bahwa be, do, have/has bisa berfungsi sebagai kata kerja utama dan juga kata kerja bantu.
Contoh:
I am a student. ("am" di sini sebagai kata kerja utama)
I am sitting. ("am" di sini sebagai kata kerja bantu.)
I do my homework. ("do" di sini sebagai kata kerja utama)
I do not understand. ("do" di sini sebagai kata kerja bantu)
I have a car. ("have" di sini sebagai kata kerja utama)
I have lived in Jambi since 1990. (have di sini sebagai kata keja bantu.)
NOte:
be sebagai kata kerja bantu dipakai pada present/past continuous tense tense dan dalam kalimat
passive, Have/Has sebagai kata kerja bantu dipakai dalam present pefect tense. Do/does sebagai kata
kerja bantu dipakai dalam simple present tense kalimat tanya dan negatif.
Wahhh ngantuk saya datang lagi nih...I wanna go to bed...bye.
Saturday, April 7, 2012
Interjections
Efendi jbi | 1:09 PM
| Tingkat Dasar II Interjections dalam bahasa Indonesia disebut juga "kata seru". kata seru
adalah kata yang menyatakan kegembiraan, keheranan, marah, terkejut, keraguraguan dll. Berikut ini
contoh-contoh interjections dalam bahasa Inggris:
ah = ekpresi kesenangan, terkejut, pasrah Dll. EX: Ah! Tha't feel good, Ah! I've won.
alas = Eksprisi duka cita, misalnya mendengar ada yg meninggal. EX: Alas! She's dead now.
dear = Ekspresi kasihan, terkejut, dan juga sayang. EX: Oh Dear! Does it hurt?
eh = Ekspresi terkejut/setuju/ingin bertanya. Ex: Eh, Really?, Let's go, Eh!
er = Ekspresi keraguraguan. Ex: Jambi is the capital of...er...Jakarta. (padahal Jambi ibu kota Jambi
hello, hullo = Ekspresi untuk salam/greetings dan juga terkejut. EX: Hello! My car's gone.
hey = panggilan. Ex. Hey! Look at that!
hmmm = Ekspresi keraguraguan. EX: hmmmm! I am not sure.
ouch = Ekspressi kesakitan. Ex: Ouch! That hurts.
uh = Ekspressi keraguraguan. Ex: Uh...I do not know the answer.
uh-huh = Ekspresi setuju. Ex: Can we go now? Uh-huh.
Um-umm = Ekspresi keragu-raguan. Ex: 150 and 75 is....um...
well = ekspresi terkejut dan juga bisa digunakan sebagai kata jeda dalam berbicara. Ex. I am a tall man
and I am cool. Well, I will send my pics to you.
Perlu diketahui bahwa Interjections dalam bahasa Inggris tidak mempunyai aturan grammatical dengan
kata lain interjections dalam sebuah kalimat tidak mempunyai hubungan grammatical dalam kalimat
tersebut, akan tetapi kita sering menggunakannya apalagi dalam percakapan.
Tuesday, February 7, 2012
Simple Present Tense, Part I (is, am , are)
WHQpedia | 10:07 PM
| Tingkat Dasar II
Simple Present Tense - Dalam bahasa Inggris kita mengenal istilah “verb be” atau kata kerja “be”. Dalam
Simple Present Tense, kita mengenal ada tiga macam verb “be” yaitu “is, am dan “are”. Bagi pemula,
pemakaian verb “be” ini memang agak membingungkan. Hal ini dikarenakan verb “be” bisa berfungsi
sebagai kata kerja utama “main verb” dalam sebuah kalimat dan juga bisa berfungsi sebagai kata kerja
Bantu (seperti halnya dalam Present Continuous Tense).
Untuk memudahkan kita memahaminya, mari kita fokus lebih dahulu kepada pemakaian verb “be” yang
berfungsi sebagai kata kerja utama dalam bentuk kalimat Simple Present Tense, akan tetapi ada baiknya
kita pahami dulu apa itu Simple Present Tense.
I. Simple Present Tense
Arti simple yaitu sederhana, sedangkan present adalah sekarang. Jadi bisa dikatakan bahwa Simple
Present adalah tenses (pola kalimat) yang digunakan untuk menceritakan waktu sekarang dalam bentuk
sederhana. Nama lain daripada Present adalah BENTUK 1.
Berikut fungsi dari Simple Present Tense:
a. Fakta permanen: Kalimat-kalimat yang menyatakan fakta yang selalu berlaku/benar
Contoh: Batanghari River is in Jambi.
b. Fakta sekarang: Kalimat-kalimat yang menyatakan fakta yang benar untuk saat sekarang.
Contoh: I am at home. (saya di rumah)
c. Tindakan kebiasaan
Contoh: Anita goes to her office every morning. (Anita pergi kekantornya setiap pagi)
Contoh lain:
I am clever.
She watches TV every afternoon.
They go to WTC.
Jika kita perhatikan contoh-contoh di atas, kalimat tersebut ada yang menggunakan verb "be" dan ada
yang tidak. Hal ini dikarenakan simple present tense dapat dibuat dalam bentuk nominal dan dalam
bentuk verbal.
Bila Simple Present Tense tersebut memakai verb “be” berarti berbentuk nominal sentence, bila tidak
menggunakan verb “be” melainkan menggunakan “verb” (seperti; go, eat, run, study, dll) berarti
berbentuk verbal.
Contoh kalimat verbal dalam Simple Present Tense:
I go to Jakarta twice a week. (saya pergi ke Jakarta dua kali seminggu.)
My mother cooks every morning. (Ibu ku memasak setiap pagi.)
John plays games every morning. (John bermain game setiap pagi.)
The boy likes juice. (anak laki-laki itu suka jus.)
Semua kalimat-kalimat diatas memakai verb dan disebut kalimat verbal. Oleh karena itu tidak perlu di
tambah verb “be”, karena kalimat-kalimat tersebut sudah mempunyai kata kerja. Jadi tidak boleh
mengatakan “ I am go to Jakarta every week, akan tetapi “I go to Jakarta every week.”
(untuk lebih mengerti penggunaan Simple Present Tense dalam bentuk verbal, akan di bahasa pada
materi berikutnya, sabar ya….heee)
Contoh kalimat nominal dalam Simple Present Tense
1. I am tall. (Saya tinggi.)
2. Roni is in America. (Roni di Amerika.)
3. The house is big.(Rumah itu besar.)
4. They are clever. (Mereka pintar.
kalimat-kalimat diatas akan salah jika kita membuatnya tidak menggunakan verb “be”
I tall
(jika tidak menggunaka verb “be” maka “I tall” bukan kalimat karena tidak mempunyai kata kerja, oleh
karena itu kita perlu verb “be” untuk membuat kalimatnya menjadi benar. “ I am tall.” Begitu juga
dengan contoh kalimat 2, 3 dan 4 diatas.)
Oleh karena kalimat tersebut harus menggunakan verb “be”, maka kalimat-kalimat tersebut di sebut
kalimat nominal.
II. Verb “be” dalam Simple Present Tense
Sebagaimana kita ketahui, syarat sebuah kalimat dalam bahasa Inggris harus mempunyai Subject dan
Verb. Bila tidak mempunyai verb, berarti itu bukan kalimat.
Contoh:
I tall
Rina in Jakarta
(Saya tinggi)
( Rina di Jakarta)
Dua contoh kalimat diatas salah, karena tidak mempunyai verb. Pada contoh 1, “I” adalah subject
pronoun, dan “tall” adalah “adjective (kata sifat), jadi kalimat tersebut tidak mempunyai verb, begitu
juga contoh dua, “Rina” pada kalimat tersebut berfungsi sebagai subject, “in Jakarta” adalah “adverb
(kata keterangan). Jadi kedua kalimat diatas adalah salah.
Untuk membuat kalimat tersebut menjadi kalimat yang benar maka kita perlu membuat kalimat
tersebut memenuhi syarat, yaitu mempunyai “subject” dan “Verb”, maka kita harus menggunakan “verb
be”.
I tall
Rina in Jakarta
I ======am
I am tall.
Rina is in Jakarta.
You ===== are
we=========are
they========are
she=========is
he==========is
it===========is
Rina is…
Toni is…
Rina and Toni are…
The cat is….
The cats are…
Bila benda tersebut tunggal (Singular Noun ) , uncountable noun, maka memakai verb be “is”, bila
subject pada kalimat tersebut jamak (plural noun), maka menggunakan verb be “are”.
Contoh:
My father in his office.
My father is in his office. (Ayahku di kantornya.)
They stupid
They are stupid. (Mereka bodoh.)
The cat funny
The cat is funny. (Kucing itu lucu.)
The cats funny
The cats are funny. (kucing-kucing itu lucu.)
Catatan: in his office, stupid, dan funny adalah bukan kata kerja, oleh karena itu perlu menggunakan
verb “be” pada kalimat-kalimat tersebut.
in his office adalah kata keterangan (Adverb).
stupid, funny adalah kata sifat (Adjective).
Kalimat negative dan kalimat Tanya dengan menggunakan verb “be” dalam Simple Present Tense
Posotive
Negative
I am tall.
I am not tall.
My mother is beautiful.
My mother is not beautiful.
They are in the bedroom.
They are not in the bedroom.
My house is in Jambi.
My house is not in Jambi.
Kalimat Tanya dengan menggunakan verb “be”
Yes/No questions atau kalimat Tanya dengan jawaban pendek (ya atau tidak)
Are you a student? Yes, I am/No, I am not.
Are they at home? Yes, they are/No, They are not.
Are we late? Yes, we are/No, we are not.
Am I handsome? Yes, you are/ No, you are not.
Is she tall? Yes, she is/No, she is not.
Is Anton stupid? Yes, He is/No, he is not.
Are Anton and Rina at school now? Yes, they are/ No, they are not.
Is the cat funny? Yes, It is/ No, it is not.
Are the cats funny? Yes, they are/ No, they are not
Menggunakan WH questions (what, where, how, when, why, who, dll)
What are you? I am a student.
Who is she? She is my mother.
Where are you? I am at home.
Where is Rina? She is at home.
How old are you? I am 20 years old.
What is your mother? She is a doctor.
Contoh dalam percakapan:
A: Hello, How are you?
(Hello, Apa kabar?)
B: Hi, I am fine.
A: What is your name?
( Hi, Saya baik-baik saja.)
(Siapakah nama mu?)
B: My name is Anton.
(Nama saya Anton.)
A: How old are you?
(Berapakah usia mu?)
B: I am 20 years old.
(Saya 20 tahun.)
A: Where are you now?
(Dimanakah kamu sekarang?)
B: I am at home.
A: Where are you from?
B: I am from Jambi.
(Saya di rumah.)
(Darimanakah kamu berasal?)
(Saya dari jambi.)
Semoga penjelasan tentang Simple Present Tense ini bermanfaat untuk anda.
Saturday, February 18, 2012
Simple Present Tense, Part II
WHQpedia | 7:06 PM
| Tingkat Dasar II Dalam Materi sebelumnya (Sipmle Present Tense, Part I (is, am,are) telah
dibahas mengenai Simple Present Tense dalam kalimat Nominal. Untuk bahasan kali ini kita akan
membahas Simple Present Tense dalam kalimat verbal. Dalam hal ini kita akan menggunakan kata kerja
bentuk pertama.
Berikut Formula kalimatnya:
Kalimat positif = Subject (I, you, we, they) + VI + O
Kalimat negatif = S + DO Not + V1 + O
Kalimat Introgatif:
Yes/No Question
DO + S + V1 + O + ?
WH Question
WH Question + DO + S + VI + O + ?
Contoh:
I go to school everyday.
I do not go to school everyday.
Do you go to school everyday? Yes, I do/ No, I do not
They study English every Monday.
They Do not study English every Monday.
Do They study English every Monday? Yes, They do/ No, they do not.
We cook in the kitchen every morning.
We do not cook in the kitchen every morning.
Do we cook in the kitchen every morning? Yes, we do/ No, We do not.
The boys come late.
The boys do not come late.
Do the boys come late? Yes, they do/ No, they do not.
Contoh kalimat tanya dengan WH Questions (When, who, where, what, why, how, etc)
What do you cook every morning? I cook rice every morning.
What time do they get up? They get up at 6.
Where do Toni and Anton go every morning? They go to school every morning.
Why do you love me? Because you love me, too.
########
Apabila Subject kalimat tersebut orang ketiga tunggal (she, he, it) berikut ini formulanya:
S + VI + es/s + O
S + Does not + VI + O
Does + S + Vi + ?
Contoh:
She goes to school every morning.
She does not go to school every morning.
Does she go to school every morning? Yes, she does/ No, she does not
He gets up late.
He does not get up late.
Does he get up late? Yes, he does/ No, he does not.
The cat eats fish everyday.
The cat does not eat fish everyday.
Does the cat eat fish everyday? Yes, it does / No, it does not.
contoh lainnya;
Toni watches TV every night.
Toni Does not watch TV every night.
Does Toni watch TV every night? Yes, He does/ No, he does not.
Shinta washes the dishes.
Shinta does not wash the dishes.
Does Shinta wash the dishes? Yes, she does/ No, she does not.
Dari contoh di atas, jelas bahwa penambahan s/es hanya dalam kalimat positif saja, tidak pada kalimat
negatif dan kalimat tanya. Apa bila kalimat introgatif tersebut menggunakan WH Questions atau
pertannyaan tersebut adalah information question, maka kata kerja pada jawabannya harus
menggunakan s/es. Perhatikan contoh di bawah ini:
What time does your mother take a bath? She takes a bath at 5.
Where does your father usually go in the morning? He usually goes to his office.
How does Toni go to school? He goes to school by car.
ketentuan penambahan s/es:
Apa bila kata kerja tersebut berakhiran "sh, ch, O,ss dan X", maka kata kerja tersebut ditambah "es"
contoh:
wash
brush
watch
catch
go
do
box
washes
brushes
watches
catches
goes
does
boxes
kiss
miss
kisses
misses
Apabila kata kerja tersebut berakhiran "y" dan huruf sebelum huruf "y" terebut adalah huruf konsonan,
maka "y" diganti degang "ies"
contoh:
study
cry
dry
fly
studies
cries
dries
flies
Bila kata kerja tersebut berakhira "y" dan sebelum huruf "y" tersebut adalah huruf vokal, maka tinggal
menambahkan "s" saja.
contoh:
play
plays
say
says
pay
pays
stay
stays
########
Do not = Don't
Does not = Doesn't
Kata keterangan yang biasa dipakai dalam Simple Present Tense:
every ...(setiap...)
Always (selalu)
usually (biasanya)
often (sering)
sometimes (kadang-kadang)
seldom (jarang)
generally (umumnya, biasanya)
never (tidak pernah)
Sekian...semoga bermamfaat...selamat belajar.
Soal latihan:
Latihan 1
Latihan 2
Latihan 3
latihan 5
Saturday, February 18, 2012
Have and Has
WHQpedia | 8:06 PM
| Tingkat Dasar II Have dan Has, sebagai kata kerja mempunyai arti yang sama, yaitu
"mempunyai". Ini penjelasan singkat pemakaian "have" dan "has" dalam Simple Present Tense
HAVE
I have.....
(Saye punya......)
you have.... (Kamu punya....)
We have....
They have.....
Toni and Tono have....
The boys have....
The cats have...
contoh kalimat;
I have a book. (Saya punya sebuah buku.)
You have 3 apples. (Kamu punya tiga apel.)
They have a big house. (Mereka mempunyai rumah yang besar.)
Toni and Tono have new pens. (Toni dan Tono punya pena baru.)
The boys have some books. (Anak-anak laki-laki itu punya beberapa buku.)
The cats have a big house. (Kucing-kucing itu mempunyai sebuah rumah yang besar.)
untuk membuat kalimat negatif yang menyatakan "tidak mepunyai" kita memerlukan "do not".
I do not have a book. (Saya tidak mempunyai sebuah buku.)
You do not have 3 apples.
They do not have a big house.
Toni and Tono do not have new pens.
The boys do not have some books.
The cats do not have a big house.
Kalimat tanya
Do you have a book? Yes, I do/ No, I don't
Do they have a big house? Yes, They do/ No, they don't
Do Toni and Tono have new pens? Yes, They do/ No, they don't.
Do the boys have some books? Yes, they do/ No, they don't.
Do the cats have a big house? Yes, they do/ No, They don't.
What do you have? (Apa yang kamu punya?)
I have a book. (Saya punya sebuah buku.)
What food do they have for dinner? (Makanan apa yang mereka punya untuk makan malam?)
They have fruits and pizza. (Mereka punya buah-buahan dan pizza.)
What book do Toni and Tono have?
They have biology books.
HAS
She has...
He has...
It has...
Shinta has...
Robi has...
The cat has...
"has" hanya digunakan untuk subject-subject seperti di atas, jadi kita tidak boleh mengatakan;
I has...
You has...
They has...
We has...
Toni and Tono has...
Contoh pemakaian "Has" dalam kalimat positif.
She has a book.
He has 2 cars.
It has a fish.
Toni has a new computer.
Tina has beautiful hair.
The cat has a fish.
untuk merubah kalimat diatas menjadi negatif, kita memerluka "does not/ doesn't" kemudian "has"
harus dirubah menjadi "have". Dengan kata lain "has" hanya dipakai dalam kalimat positif saja, dan akan
berubah menjadi "have" jika dalam kalimat negatif dan kalimat introgatif.
She has a book.
She doesn't have a book.
He has 2 cars
He doesn't have 2 cars.
Toni has a new computer.
Toni doesn't have a new computer.
Does she have a book? Yes, she does/ No, she, doesn't
Does Toni have a new computer? Yes, he does / No, He doesn't
Does the cat have a fish? Yes, it does/ No, it doesn't
What does she have? She has a book.
What food does the cat have? It has a fish.
What fruits does Tina have? She has some apples.
SOAL LATIHAN: HAVE / HAS
Tuesday, February 21, 2012
Demonstrative
WHQpedia | 6:03 PM
| Tingkat Dasar II Demonstrative adalah kata tunjuk. Dalam bahasa Indonesia, ada
beberapa kata tunjuk, antara lain kata "ini" dan "itu". Dalam bahasa Inggris ada beberapa kata
demonstrative, yaitu; that, this, these, dan those.
Kata Demonstrative bisa berfungsi sebagai pronoun (kata ganti benda), dan juga sebagai kata adjective
(kata sifat).
Demonstrative yang berfungsi sebagai kata ganti benda (Demonstrative Pronouns) sangat berbeda
dengan demonstrative yang berfungsi sebagai adjective (Demonstrative Adjective). Demonstrative
pronoun berdiri sendiri, sedangkan demonstrative adjective diikuti oleh kata benda.
Contoh:
Demonstrative Pronouns
That is an expensive car. (Itu adalah mobil yang mahal.)
That is my book. (Itu adalah buku saya.)
These are expensive cars. (Ini adalah mobil-mobil yang mahal.)
Those are my books. (Itu adalah buku-buku saya.)
Perhatikan kata "this, that, dan those" pada contoh kalimat di atas, kata-kata tunjuk (demonstrative) nya
berdiri sendiri dan tidak diikuti kata benda, oleh karena itu mereka berfungsi sebagai pronoun.
Demonstrative adjective
That car is expensive. (Mobil itu mahal.)
This book is mine. (Buku ini punyaku.)
These cars are expensive. (Mobil-mobil ini mahal.)
Those books are mine. (Buku-buku itu punyaku.)
Perhatkan contoh-contoh kalimat diatas, semua kata demonstrative di atas diikuti oleh kata benda
(noun), oleh karena itu mereka berfungsi sebagai kata sifat.
"That" di ikuti oleh kata benda "car".
"This" diikuti oleh kata benda "book".
"These" diikuti oleh kata benda "cars"
"Those" diikuti oleh kata benda "books".
Dengan penjelasan singkat di atas, semoga kita semua bisa memahami fungsi dari demonstrative (kata
tunjuk). Untuk penjelasa pemakaian "this, that, these dan those" dapat di baca pada materi selanjutnya.
Untuk penjelasan mengenai "this, these, that, dan those" bisa mengklik judul materi di bawah ini.
1. This dan These
2. That dan Those
Tuesday, February 21, 2012
This dan These
WHQpedia | 6:32 PM
| Tingkat Dasar II Sekarang kita akan membahas cara penggunaan "this" dan "these". Kata
"this" dan "these" mempunyai arti "ini". Pemakaian "this" dan "these" sangat berbeda. "This" diikuti
oleh kata benda tunggal (singular noun) dan "these" diikuti oleh kata benda jamak (plural noun). Kata
"this" dan "these" digunakan sebagai kata tunjuk benda yang dekat. misalnya anda mengatakan "this is a
car", berarti mobil tersebut dekat dengan anda.
Contoh kalimat pemakaian "this" sebagai Demonstrative Pronoun
This is a book.
This is an apple.
This is my house.
Perlu diingat bahwa, verb "be" yang dipakai sesudah kata "this" adalah "is", jadi tidak boleh mengatakan
"This are a book",
contoh lain pemakaian "this" dalam kalimat.
I like this.
My mother gave me this.
This is beautiful.
Contoh pemakaian "this" sebagai Demonstrative Adjective.
This book is new.
This house is mine.
This cat is funny.
kata "this" pada kalimat diatas diikuti oleh kata benda, dan perlu diingat bahwa kata benda yang
mengikutinya haruslah kata benda tunggal (singular noun), dan kata "this" tersebut menjelaskan kata
benda yang mengikutinya.
THESE
Sedikit sudah dijelaskan diatas, bahwa kata "these" dipakai sebagai kata tunjuk (demonstrative) benda
jamak (plural noun).
contoh:
These are my books.
These are pens.
These are new bags.
Kata "these" selalu menggunakan verb be "are". Contoh-contoh kalimat diatas adalah contoh kata
"these" yang berfungsi sebagai demonstrative pronoun. Berikut ini contoh lainnya;
I like these.
My mother gave me these.
These are bad.
Contoh pemakaian "these" sebagai demonstrative adjective ;
These books are mine.
These cars are new.
I like these books.
She likes these pictures.
Perhatikan kata benda sesudah kata "these", semuanya berbentuk jamak (plural nouns).
Sekian pembahasan mengenai pemakainan "this" dan "these". Semoga bisa dipahami dan semoga
bermamfaat.
Thursday, March 1, 2012
That dan Those
WHQpedia | 1:34 PM
| Tingkat Dasar II Sudah lama tidak posting di blog kesayanganku ini.
langsung saja, posting sebelumnya, telah dibahas masalah "this dan these". Untuk posting kali ini, akan
dijelaskan tentang penggunaan "That dan Those". "That dan Those" mempunyai arti " itu". Bila "this
dan these" dipakai sebagai kata tunjuk benda yang dekat, sedangkan "That dan Those "digunakan
sebagai kata tunjuk benda yang jauh. Cara pemakaian "that" sama dengan cara pemakaian "this", begitu
juga dengan "those", cara pemakaiannya sama dengan "these" baik sebagai demonstrative pronoun
ataupun demonstrative adjective.
Contoh:
That is a book.
That is an apple.
That is my house.
That book is yours.
That house is mine.
I like that girl.
Toni hates that boy.
Those are books.
Those are apples.
Those are pens.
Those books are yours.
Those houses are mine.
Toni hates those boys.
I like those girls.
Soal Latihan: This, these, that, those
Sekian dulu penjelasan kita hari ini. Sudah baca jangan lupa di comments ya. heee
Saturday, March 3, 2012
"There is" and "There are"
Efendi jbi | 11:19 PM
| Tingkat Dasar II "There is/ there are" digunakan untuk menerangkan sesuatu yang
diketahui ada/exists atau berada pada lokasi tertentu (in a certain location).
Coba perhatikan kedua kalimat berikut:
1. There is a book in the bag.
2. There are 2 appples on the table.
3. There are 2 pens.
Pada kalimat pertama, subjeknya adalah "book" dan berbentuk tunggal/singular, oleh karena itu kita
harus memakai "there is".
Pada kalimat ke-dua, "apples" adalah subjek dan berbentuk plural/jamak, oleh karena itu kita memakai
"there are".
perlu diketahui bahwa pada kalimat tersebut "is, are" berfungsi sebagai kata kerja.
Berikut bentuk-bentuk “there is dan there are” dalam kalimat Simple Present.
Kalimat positif
Pertanyaan
There’s a tree in my garden.
There are books on the desk. (‘there are’ tidak
memiliki singkatan)
Is there a restaurant here?
Yes, there is. / No, there isn’t
Kalimat negatif
There isn’t a computer in my bedroom.
There aren’t any cinemas here.
There is digunakan bersama kata benda tunggal. Contoh:
"There is a book on the table"
Jadi sesudah "there is" tidak boleh dimasukan kata benda jamak, melainkan harus kata benda tunggal (
Singular noun ) atau kata benda yang tidak bisa dihitung (uncountable noun ).
Contoh lainnya:
There is an apple.
There is water in the kitchen.
There is a pen in my bag.
There are digunakan bersama kata benda jamak. Contoh:



There are two magazines on the desk.
There are some books in my bag.
There are 2 boys in the room.
Contoh lain dalam kalimat negatif.
There is not a book in my bag.
There is not a pen in my bag.
There is not an apple on the table.
There are not two magazines on the desk.
There are not many books in my bag.
There are not 2 boys in the room.
Contoh lain dalam kalimat tanya:
Is there a book in your bag? Yes, there is/ No, there is not.
Are there 2 boys in the room? Yes, there are/ No, there are not.
Are there 10 pencils in your perncil case? Yes, There are/ No, there are not.
Is there an apple on the table? Yes, there is/ No, there is not.
Contoh penggunaan dalam percakapan
1) Tyler, do you like London?
Sure, there are lots of restaurants and shops, and there are a lot of beautiful parks and museums as
well.
I really want to live there.
Me too!
2) Hey, this is a great apartment.
Thanks. There’s a lot of space, and there are some really nice neighbors as well.
Are there any stores near here?
Sure, there is a supermarket near here.
You have a great view!
Right. There’s only one problem.
What’s that?
It’s really expensive!
SOAL LATIHAN 1: There is / There are
SOAL LATIHAN 2: There is/there isn't/is there/there are/there aren't/are there
Diposkan oleh Efendi jbi di 11:19 PM
Thursday, March 8, 2012
Noun Phrase
Efendi jbi | 1:28 PM
| Tingkat Dasar II Apa kabar pembaca bahasa Inggris online, hari ini saya akan coba
menjelaskan Noun Phrase. Sengaja saya menjelaskan materi ini, karena noun phrase ini ada
hubungannya dengan materi selanjutnya, yaitu quantifier.
Suatu frasa/phrase adalah sekelompok kata yang di dalamnya terdapat satu kata pokok (headword)
dengan kata-kata lainnya yang menjelaskan kata pokok tersebut. Bingungnya?
Untuk lebih jelasnya perhatikan penjelasan di bawah ini.
Frasa Benda/Noun Phrase
Suatu frasa benda adalah suatu frasa di mana kata pokoknya adalah kata benda dengan kata-kata lain
yang menerangkan kata benda tersebut.
Pembentukan Noun Phrase
Frasa benda bisa di bentuk dengan susunan kata-kata seperti berikut :
1. Article + Noun
a) Indifinite Article + Noun
Pada materi sebelumnya saya telah menjelaskan mengenai indifinite article a dan an. Noun Phrase
dapat terbentuk dengan adanya kata sandang a dan an sebelum kata benda itu.
Contoh : a girl
an apple
a university
Rangkaian kata a girl adalah suatu frasa kata benda, a menerangkan kata benda girl ; girl adalah kata
pokoknya (headword) dalam frasa tersebut, a adalah kata yang menerangkan kata girl.
b) Difinite Article + Noun
yang dimaksud dengan Definite article adalah kata sandang The.
Contoh : the house
the book
the boys
the pens
Rangkaian kata kata dia atas adalah frasa benda. The menerangkan kata benda house, book, boys, dan
pens . Kata-kata house, book, boys, pens adalah kata-kata pokoknya dan “the” menerangkan kata-kata
pokok tersebut.
2. Demonstrative Adjective + Noun
Sudah dijelaskan juga beberapa kata demonstrative adjective antara lain kata this, these, that, dan
those.
Contoh : This song
That poem
those disasters
That stranger
These tragedies
this liquid
3. Possessesive Adjective + Noun dan Possessive noun + noun
Yang dimaksud dengan possessive adjective adalah kata-kata yang menyatakan pemilik sesuatu,
misalnya my, your, his, her, its, our, their, jean’s, Mr.Jones’, dsb.
Contoh : Her computers
your ideas
Toni’s pen
4. Numerals (kata bilangan)
Yang dimaksud dengan numerals adalah one, two, three, ten, dst.
Contoh : two women (=dua orang wanita)
Four members (=empat orang anggota)
Three books (=tiga buku)
5. Quantifier + noun
Adalah kata yang menyatakan banyaknya suatu benda, misalnya some, any, much, many, a lot of, few, a
little, dsb.
Contoh : some brothers
much money
many pencils
6. Adjective + Noun
Adejective (=Kata sifat) adalah kata yang menjelaskan benda dengan kata lain menerangkan sifat benda
tersebut. Contoh kata sifat; big (besar), tall (tinggi), old (tua), far (jauh), angry (marah), sad (sedih), dll.
big houses
tall men
clever students
kata "big" adalah kata sifat yang menjelas kan kata benda "houses"
cara-cara lain pembentukan noun phrase antara lain:
Article + adjective + noun (contoh; a tall man, the angry birg, dll)
Pada contoh " a tall man",kata "a" adalah article/kata sandang, kata "tall" adalah adjective, semua katakata ini menjelaskan "man".
Article + Adverb + adjective + noun (contoh; a really nice vacation)
Pada noun phrase " a really nice vacation ", kata "a" adalah article, "really" adalah kata keterangan,
"nice" adalaj adjective, semua kata ini mejelaskan kata benda "vacation"
Quantifier + adjective + noun
Contoh:
some pretty girls a few new pens
kata "some" adalah quantifier, "pretty" adalah kata sifat, semua kata tersebut menjelaskan kata benda
"girls"
Sampai disini dulu penjelasan mengenai noun phrase, semoga para pembaca bahasa Inggris online
dapat memahaminya. Jangan lupa kasih comment yaa
Thursday, March 8, 2012
Quantifier
Efendi jbi | 12:51 PM
| Tingkat Dasar II Quantifier adalah kata yang menunjukan kuantitas benda dan bisa juga
dikatakan sebagai kata yang menunjukan jumlah benda tersebut. Beberapa contoh quantifier yang
paling umum antara lain; some, any, much, many, a little, a few, a lot , several, enough.
Quatifier dapat dibedakan menjadi beberapa bagian, yaitu:
1. Neutral quatifiers /quantifier netral: some, any, a number of, enough
2. Quantifier of large quantity/quantifier untuk jumlah/kuantitas yang besar;
Much, many, a lots, plenty of, numerous, a large number of, dll.
3. Quantifier of small quantity/quantifier untuk jumlah atau kuantitas kecil
a few, a little, not many, not much, a number of, dll.
Perlu diperhatikan bahwa untuk memahami quantifier ini, kita harus memahami dulu masalah countable
dan uncountable nouns, karena beberapa dari quatifier tersebut dalam pemakaiannya sangat
berhubungan dengan countable dan uncontable nouns dan juga kalimat positif/affirmative, kalimat
negative dan kalimat interrogative.
Quantifier digunakan atau diletakkan sebelum kata benda ataupun noun phrase.
Contoh;
book
apple
money
beautiful girl
some books
a few apples
much money
some beautiful girls
Semoga dengan penjelasan singkat ini, para pembaca Belajar Bahasa Inggris Online bisa memahami apa
yang dimaksud dengan quantifier. Untuk penjelasan detail tiap-tiap jenis quantifier dapat dibaca pada
materi selanjutnya. Jangan lupa kasih comment ya...thanks.
Friday, March 9, 2012
Some and Any
Efendi jbi | 4:19 PM
| Tingkat Dasar II Selamat sore pembaca belajar bahasa Inggris online, sore-sore gini jika
tidak ada kerjaan, mendingan baca penjelasan saya mengenai some dan any... heee
Some dan any mempunyai arti "beberapa/tidak banyak". Cara pemakaian some dan any ini tidak terlalu
sulit Some dan any termasuk quantifier dan saya telah menjelaskan pada materi sebelumnya
masalah quantifier ini. Berikut ini perbedaan pemakai some dan any:
Some
Some digunakan dalam kaliamat positif. Some bisa digunakan untuk benda yang bisa dihitung ataupun
yang tidak bisa dihitung (countable dan uncountable nouns ). Some diharamkan diletakkan pada kalimat
jika kalimat tersebut berbentuk negatif.
Sekarang perhatikan contoh berikut ini:
Toni has some books.
They have some pens.
There are some apples on the table.
My brothers buy some new pencils.
There is some sugar in the kitchen.
I need some water.
Perlu diketahui bahwa, jika kita menggunakan "some" untuk benda yang bisa dihitung (countable nouns
), maka benda tersebut haruslah berbentuk jamak/ plural.
Toni has some books
They have some pens .
There are some apples on the table,
My brothers buy some new pencils
Toni has some book.
They have some pen.
There are some apple on the table.
My brothers buy some new pencil.
Bila setelah kata some kita meletakkan kata benda yang tidak bisa dihitung/uncountable noun, maka
kata benda tersebut janganlah ditambah "s/es".
There is some sugar in the kitchen.
I need some water.
She has some salt.
There is some sugars in the kitchen.
I need some waters.
She has some salts.
Note: Ingat, some tidak boleh dipakai dalam kalimat berbentuk negatif, terkadang kita menemukan
penempatan some dalam kalimat tanya/interrogative, biasanya kalimat tanya yang menggunakan kata
some adalah kalimat tanya yang bermakna menawarkan sesuatu (offer something) dan
juga permintaan (request something).
contoh:
Would you like some apples? (offer)
Can I have some water? (request)
Any
Any dipakai hanya dalam kalimat negatif dan kalimat tanya/interrogative. Kita tidak diperbolehkan
memakai "any" dalam kalimta positif. Kita juga bisa meletakkan kata benda yang bisa dihitung ataupun
yang tidak bisa dihitung/countable or uncountable nouns setelah kata "any". Bila kata benda tersebut
adalah kata benda yang bisa dihitung/countable noun, maka kata benda itupun harus berbentuk
jamak/plural.
contoh;
I don't have any books.
I don't have any book.
They didn't bring any pens.
They didn't bring any pen.
She doesn't have any rulers.
She doesn't have any ruler.
Do they need any knives?
Do they need any knife?
Does she water any flowers?
Does she water any flower?
We don't have any sugar.
The boys didn't have any money.
Shinta does not bring any food.
Do the girls play any games today?
Sekian penjelasan saya mengenai "some" dan "any",
Monday, March 12, 2012
Much and Many
Efendi jbi | 2:16 PM
| Tingkat Dasar II Much dan many mempunyai arti banyak. Much dan many juga termasuk
dalam quantifier. Pengetahuan mengenai countable dan uncountable nouns sangatlah penting diketahui
jika kita ingin dengan mudah memahami pemakaian much dan many.
Much digunakan untuk benda yang tidak bisa dihitung/uncountable nouns dan many digunakan untuk
benda yang bisa dihitung/countable nouns. Much dan many dapat digunakan dalam kalimat positif,
negatif maupun kalimat interrogative.
Perlu diperhatikan bahwa, dalam penggunaan "many", kata benda yang diletakkan sesudahnya haruslah
berbentuk jamak/plural.
contoh dalam kalimat:
Many
Many people can drive.
There are so many books in the bedroom.
Do you have many friends?
Much
I have much money.
There is much sugar in the kitchen.
Do you have much milk?
My father and my mother have much free time.
HOw much dan How many
How much dan how many digunakan pada kalimat tanya, dan mempunyai arti "berapa banyak...?"
How much digunakan untuk menanyakan jumlah atau kuantitas benda yang tidak bisa dihitung. How
many digunakan untuk menanyakan kuantitas benda yang bisa dihitung.
Contoh:
How many books do you have? = Berapa banyak buku yang kamu miliki?
How many people are there in the room? = Ada berapa banyak orang yang ada di ruangan itu?
How many students do you have? = Berapa banyak murid yang kamu miliki?
How much sugar do you have? =Berapa banyak gula yang kamu miliki.
How much water do you drink in a day? =Berapa banyak air yang kamu minum dalam sehari?
How much salt do you want? = Berapa banyak garam yang kamu inginkan?
Thursday, March 15, 2012
A little/little dan A few/few
Efendi jbi | 4:18 PM
| Tingkat Dasar II Tiba saatnya kita membahas a little dan a few. Dalam bahasa Indonesia, a
little dan a few mempunyai arti sedikit/tidak banyak dan bisa juga mempunyai arti beberapa. Mereka ini
juga termasuk quantifier sama hal nya dengan "much, many, some, any". Untuk mememudahkan kita
memahami pemakaian a little dan a few, kita harus memahami countable dan uncountable nouns lebih
dahulu. Countable dan uncountable nouns telah saya jelaskan pada pembahasan sebelumnya.
A Little
Kata ini dipakai untuk benda yang tidak bisa dihitung, seperti gula (sugar), garam (salt), air (udara),
money (uang), water (air), dll. Kata a little mempunyai makna positif, dengan kata lain makna positif ini
berarti si pembicara merasa puas, merasa cukup atas benda yang mengikuti sesudah kata a little
tersebut. Masih bingung? heee Kita langsung masuk pada contoh kalimat saja.
She needs a little sugar.= Dia membutuhkan sedikit gula.
There is a little milk in the refrigerator..=Ada sedikit susu di dalam lemari es.
They buy a little salt.=Mereka membeli sedikit garam.
I have a little money.=Saya mempunyai sedikit uang.
Perhatikan contoh kalimat di atas! Kata-kata yang dicetak tebal adalah kata benda yang tidak bisa
dihitung, oleh karena itu jika kita ingin mengatakan "sedikit gula" dalam bahasa Inggris menjadi "a little
sugar". Bagaimana, mudah bukan cara pemakaiannya.
Jika kita mengatakan " I have a little money." Berarti si pembicara merasa puas, merasa cukup atas uang
yang dimilikinya walaupun itu sedikit atau tidak banyak. Nah, inilah yang dimaksud dari "makna positif"
pada penjelasan saya di atas.
Little
Disamping a little, dalam bahasa Inggris orang sering juga menggunakan "little" tanpa memberikan
artikel a sebelum kata little. Perlu diketahui bahwa a little dan little itu berbeda, walau dalam bahasa
Indonesia kita terjemahkan dengan kata yang sama yaitu 'sedikit' akan tetapi mempunyai makna yang
berbeda. Di atas telah dijelaskan bahwa a little mempunyai makna positif dan little mempunyai makna
negatif.
Jika kita mengatakan "I have little money", berarti si pembicara merasa tidak cukup, merasa tidak puas
atau merasa tidak senang atas uang yang ia miliki tersebut.
A Few
Kata ini kebalikan dari a little, jika a little untuk benda yang tidak bisa dihitung, a few untuk benda yang
bisa dihitung atau countable nouns. Perhatikan contoh-contoh di bawah ini!
Doni has a few books.
Rina doesn't have a few pens.
Do you bring a few pencils?
Do they need a few spoons?
A few cars are parked in the yard.
There are a few cats in the room.
Perhatikan contoh-contoh diatas! Setelah kata a few terdapat kata benda yang bisa dihitung, di samping
itu perlu juga diperhatikan bahwa, kata benda sesudahnya haruslah berbentuk jamak. Untuk masalah
kata benda jamak/plural dan juga kata benda tunggal/singular telah dibahas pada pembahasan-
pembahasan sebelumnya.
Semoga penjelasan mengenai a little dan a few ini bisa dipahami. Sama halnya dengan a little, a few juga
mempunyai makna positif.
Few
Few sama halnya dengan little, few mepunyai makna negatif.
Contoh:
I have few books.
Pada kalimat ini berarti si pembicara tidak merasa cukup, tidak merasa senang dan juga puas atas buku
yang ia miliki, ini yang dimaksud makna negatif pada kata few.
Semoga penjelasan saya ini bisa dimengerti. Saya ulangi kemabali, A little/little dipakai untuk benda
yang tidak bisa dihitung atau uncountable noun, akan tetapi a little mempunyai makna positif dan little
mempunyai makna negatif.
A few/few digunakan untuk benda yang bisa dihitung dan harus berbentuk jamak. A few bermakna
positif dan few bermakna negatif. Untuk penjelasan makna negatif dan positifnya semoga sudah bisa
dipahami dari penjelasan saya di atas.
Soal Latihan: A few / A little
Monday, March 19, 2012
Adverbs of Frequency
Efendi jbi | 6:34 PM
| Tingkat Dasar II Hi, how are you? I do hope you are fine. Before going to teach this
evening, I have a little free time and I want to use it for making a new article here. The title is adverbs of
frequency. May be some of you have known what the adverbs of frequency are. Upzzz jdi mu
keterusan pakai bahasa Inggris heeee. Malam ini saya akan coba membuat penjelasan singkat
mengenai adverbs of frequency. Mungkin teman-teman sudah pada tau mengenai adverbs of frequency,
tetapi apasalahnya mengulang lagi, sapa tau ada yang lupa.
Sebelum saya menjelaskan adverbs of frequency, Apakah teman-teman sudah mengetahui apakah
adverb itu? Adverb dalam bahasa Indonesia adalah kata keterangan. Dalam bahasa Inggris fungsi adverb
itu sendiri adalah untuk menerangkan kata kerja (verb), adjective (kata sifat) dan bahkan sebuah adverb
juga bisa berfungsi untuk menerangkan adverb lainnya. Masih bingung? Silahkan perhatikan contoh
di bawah ini;
1. The man is very tall.
2. I go to school everyday.
3. She walks incredibly slowly.
Pada contoh 1, kata "very" adalah adverb dan kata "tall" adalah adjective. Adverb pada kalimat diatas
menerangkan adjective "tall". Seberapa tinggi kah? 'sangat tinggi". Jika kita tidak memakai kata "very"
juga tidak mengapa, tetapi dengan memakai kata "very" berarti kita bisa mengetahui seberapa tinggi,
yaitu sangat tinggi.
Pada contoh 2, adverb "everyday" menjelaskan kata kerja/verb "go" yang mana dengan menambahkan
adverb tersebut kita bisa mengetahuai bahwa aktifitas pada kalimat tersebut "go to school" dilakukuan
setiap hari/everyday.
Pada contoh 3, adverb "incredibly" menjelaskan adverb "slowly". Adverb "slowly' menjelaskan kata kerja
"walk" yang mana bisa diketahui bahwa subjek berjalan/walk dengan lambat. Adverb "incredibly"
menjelaskan seberapa lambat yaitu sangat-sangat lambat. Bagaimana, apa sudah mengerti apa itu
adverb dan fungsinya. Jadi kesimpulannya, adverb adalah kata sifat yang fungsinya menjelaskan kata
kerja/verb, kata sifat/adjective dan sebuah adverb bisa juga menjelaskan adverb lainnya seperti contoh
nomor 3 di atas.
Dalam bahasa Inggris kita mengenal banyak adverb, beberapa diantaranya yaitu:
1. Adverb of frequency. (menjawab pertanyaan how often (seberapa sering)
2. Adverb of place/kata keterangan tempat (menjawab pertannyaan dimana/where)
3. Adverb of manner (menjawab pertanyaan how/bagaimana), adverb ini mejelaskan bagaimana
sesuatu itu dikerjakan atau terjadi.
4. Adverb of degree/kata keterangan tingkat (untuk menjawab pertanyaan "how much" yaitu
menjelaskan intensitas dari kegiatan atau kata kerja.
Untuk sekarang, jangan ambil pusing dulu apa itu adverb of place, adverb of manner, dan adverb of
degree, karena pada saat ini saya hanya akan mejelaskan mengenai adverb of frequency. Jadi fokuskan
perhatian kita ke situ dulu yah. Untuk penjelasan mengenai jenis-jenis adverb yang lain, insyaallah akan
saya jelaskan pada pada materi-materi selanjutnya.
Adeverb of Frequency
Diatas sudah dijelaskan sedikit bahwa adverbs of frequency adakah kata keterangan yang menjawab
pertanyaan "how often" atau seberapa sering. Jadi dengan memakai/memasukan adverb of frequency
kita jadi mengetahui seberapa sering suatu aktifitas atau kegiatan itu dilakukan. Secara umum jenisjenis adverb of frequency itu antara lain bisa dilihat pada tabel di bawah ini.
Dari tabel di atas, kita dapat mengetahui arti dari macam-macam adverbs of frequency tersebut dan
juga perbandingan dalam % untuk tiap-tiap adverbs tersebut.
Always = selalu
usually = biasanya
often = sering
sometimes = kadang-kadang
seldom/rarely = jarang
never = tidak pernah
Jenis-jenis adverb of frequency di atas bisa kita bagi menjadi dua bagian, yaitu adverbs of frequency
afirmatif/positif dan adverbs of frequency negatif. Adverbs of frequency positif bisa kita pakai dalam
kalimat positif dan negatif dan adverb of frequency negatif hanya bisa dipakai dalam bentuk positif saja
dan tidak bisa dipakai dalam bentuk negatif karena sudah terdapat makna "tidak" pada kata tersebut.
Adverb of frequency negatif yaitu "never" dan sisanya adalah adverbs of frequency positif.
Jadi kita tidak boleh memakai kata "never' pada kalimat negatif tetapi kata tersebut harus selalu dalam
kalimat berbentuk positif. contoh;
I don't never go to Jambi. I never go to Jambi.
Adverbs of frequency positif bisa digunakan dalam kalimat pisitif maupun negatif, contoh;
I always go to Jambi.
I don't always go to Jambi.
She often eats pizza.
She doesn't often eat pizza.
Posisi atau letak adverbs of frequency dalam kalimat
Adverb of frequency bisa diletakkan pada:
1. Di awal kalimat.
contoh;
Sometimes they play cards.
2. Sebelum kata kerja utama/setelah subjek
Contoh:
He often watches TV.
Rika seldom goes swimming.
3. Di akhir kalimat
We eat pizza sometimes.
Note: Adverb of frequency tidak boleh diletakkan antara kata kerja dan objek. Contoh;
I play often cards.
We eat rarely pizza.
My father buys sometimes candies.
Contoh pemakaian adverb of frequency dalam kalimat.
Joe: HI, Andy. Do you like pizza?
Andy: Yes, I like it very much.
Joe: How often do you eat pizza?
Andy: I seldom eat pizza.
Joe: Why do you seldom eat pizza?
Andy: Because pizza is expensive.
################
Hello, My name is Rina. I like travelling. I often go to Jambi. It's a beautiful province. I usually go to Jambi
on holiday. What about you, Where do you usually go on holiday?
Sekiain dulu penjelasan mengenai adverbs of frequency, semoga teman-teman dapat memahaminya
dan dapat menggunakan secara benar. Terima kasih.
Tuesday, March 20, 2012
Adverbs of Manner
Efendi jbi | 5:09 PM
| Tingkat Dasar II Adverb or manner adalah kata keterangan yang mengungkapkan atau
menjelaskan bagaimana sesuatu aktifitas/pekerjaan itu terjadi atau dilakukan. Contohnya: carefully
(dengan hati-hati), slowly (dengan lambat), well (dengan baik), dll. Oleh karena itu adverbs of manner ini
menjawab pertanyaan how (bagaimana).
Adverb ini sering dibentuk dari sebuah kata sifat yang kemudian dirubah menjadi adverb. Contoh:
Adjective
adverb of manner
good (baik)
careful (hati-hati)
beautiful (cantik/indah)
slow (lambat)
soft (lembut)
well (dengan baik)
carefully (dengan hati-hati)
beautifully (dengan cantik/indah)
slowly (dengan lambat)
softly (dengan lembut)
Diatas saya hanya memberikan sedikit contoh adverbs of manner. Yang terpenting adalah kita harus
mengetahui bagaimana bentuk perubahan dari adjective menjadi adverb of manner. Sebagian besar
perubahan bentuk adjective menjadi adverb of manner yaitu dengan menambahkan "ly" setelah adverb
tersebut. Lebih jelasnya perhatikan penjelasan di bawah ini;
*Jika adjective tersebut berakhiran "-L" maka kita menambahkan "ly"
Contoh: Careful-carefully, beautiful-beautifully
*Jika adjective tersebut berakhiran "y" maka dirubah menjadi "ily"
Contoh: Lucky - luckily, healthy - healthily
*Jika adjective tersebut berakhiran "ble" maka diganti dengan "bly"
Contoh: responsible - respobsibly
Akan tetapi ada beberapa adjecitve yang berubah menjadi adverb of manner tanpa merubah akihran
kata tersebut dengan "ly/ily/bly" misalnya; good (baik) - well (dengan baik).
Untuk posisi adverbs of manner di dalam kalimat kurang lebih sama dengan adverbs of frequency, yaitu:
* Di awal kalimat
contoh;
Slowly, he answers th equestions.
Beautifully, she sings the song.
*Di akhir kalimat
Contoh:
I drive the car carefully.
They work well.
*Setelah subjek
Contoh:
She quietly asked me to leave the room.
* Jika ada preposisi sebelum objek, misalnya: at, towards, etc., kita dapat meletakkan adverbia sebelum
preposisi atau setelah objek.
Contoh:
The boy ran happily towards his mother.
atau
The boy ran towards his mother happily./Happily, the boy ran towards his mother.
Note: Adeverbs of manner juga tidak boleh diletakkan antara kata kerja dan objeknya.
Contoh:
I sing beautifully the song. (salah)
I sing the song beautifully. (benar)
Beautifully, I sing the song. (benar)
Semoga berguna. Terima kasih
Thursday, March 22, 2012
Adverbs of Degree
Efendi jbi | 2:24 PM
| Tingkat Dasar II Lama-lama bosen juga ya membahas adverbs, tetapi sayang jika tidak
dibahas di blog ini karena pengetahuan tentang adverb itu juga penting. Langsung saja kepokok bahasan
kita yaitu adverbs of degree. Dalam bahasa Indonesia Adverbs of Degree adalah kata keterangan tingkat.
Adverb ini menerangkan atau menunjukan sejauh mana sesuatu itu terjadi, menerangkan intensitas
suatu kata sifat dan juga adverb/kata keterangan. Jadi adverbs of degree bisa menerangkan kata
sifat/adjective, kata keterangan/adverb dan juga kata kerja/verb.
Ada banyak adverbs of degree. Antara lain:
almost = hampir/nyaris
enough = cukup
too = terlalu/terlampau/kelewat/juga
very = sekali/teramat/sangat
just = hanya
hardly = hampir tidak
nearly = hampir/nyaris
extremely = teramat/secara ekstrim
quite = sangat/agaknya
scarcely = hampir tidak
completely = seluruhnya/secara utuh
dll
Posisi adverbs of degree
* Adverbs of degree diletakkan sebelum adjective, adverb, dan juga kata kerja
Contoh:
The book is very expensive.
My house is quite small.
I am too tired.
He hardly noticed what she was saying.
They are completely exhausted from the trip.
The water was extremely cold.
He had hardly begun.
I just asked.
His work is almost finished.
*Pengecualian pada enough, too, dan very
Enough
Enough berarti jumlah atau tingkat yang memuaskan.
Contoh:
I’m so busy, I haven’t got enough time.
Do you have enough potatoes?
Enough ditempatkan setelah adjective dan adverb:
Contoh:
This jacket isn’t big enough for me.
They work good enough today.
He didn't work hard enough.
Enough biasanya ditempatkan sebelum kata benda:
Contoh:
I have enough money to buy a car.
She doesn't have enough time to sleep.
Kita sering menggunakan enough…for, khususnya untuk orang dan hal.
Contoh:
This fruit isn't good enough for me.
She has enough time for lunch.
Enough…to infinitif juga merupakan struktur yang umum.
Contoh:
My grand father is old enough to drive.
Toni and Tono have enough time to dance.
Too
Too berarti lebih dari cukup, jumlah atau tingkat yang berlebihan.
Contoh:
My bedroom is too hot.
The fruit is too sweet.
Too juga digunakan bersama for:
Contoh:
This room is too small for me.
The girl is too ugly for me.
Too…to infinitif juga merupakan struktur yang umum.
Contoh:
Our house is too small to live in.
Too dan very
Very berarti sesuatu dilakukan sampai tingkat yang tinggi, biasanya faktual.
Contoh:
He finishes his work very quickly.
Saturday, March 24, 2012
Auxiliary verbs (can and could)
Efendi jbi | 5:51 PM
| Tingkat Dasar II Bahasan kita saat ini adalah Auxiliary verb atau kata kerja bantu yang juga
bisa disebut dengan modal verb. Dalam bahasa Inggris kita mengenal banyak sekali modal verbs,
misalnya: can, must, have to, has to, may dll. Sekarang kita fokus ke modal verb can dan could.
Can bisa digunakan untuk:
*Menyatakan kemampuan/ability
Contoh:
I can swim. = Saya bisa berenang.
She can speak English. = Dia bisa berbicara bahasa Inggris.
Roni can drive a car. = Roni bisa menyetir mobil.
*Dipakai untuk membuat kalimat permitaan/request
Kita biasanya menggunakan kalimat tanya jika kita ingin meminta seseorang melakukan sesuatu.
Contoh:
Can you turn on the TV?
Can you help me?
Can you be quiet!
*Permission atau izin
Kita biasanya memakai can untuk meminta atau memberi izin.
Contoh:
A: Can I smoke in this room?
B: You can't smoke here.
Untuk lebih jelasnya perhatikan formula penggunaan can di bawah ini:
Kalimat Positif
S + can + V1
Contoh:
She can play soccer.
They can swim.
Kalimat negatif
S + cannot/can't + V1
contoh:
She can't play soccer.
They can't swim.
Kalimat tanya
Can + S + V1
contoh:
Can you sing a song? Yes, I can/ No, I can't
Can she play soccer? Yes, She can/ No, She can't
Can they swim? Yes, They can / No, They can't
Could digunakan untuk:
*bentuk lampau/past dari can, bisa dipakai untuk menerangkan kemampuan/ability di masa lampau.
Contoh:
I could swim when I was 5 years old. (saya bisa berenang ketika saya berusia tahun)
Toni could speak 7 languages.
Untuk merubah kalimat-kalimat tersebut menjadi kalimat negatif, tinggal menambahkan "not" setelah
could.
I could not swim when I was 5 years old.
Toni Couldn't speak 7 languages.
*Untuk membuat kalimat permintaan/request dan juga perintah/order
Dalam hal ini jika kita menggunakan could dalam sebuah kalimat perintah atau permintaan, maka akan
terlihat formal atau lebih sopan jika dibandingkan dengan menggunakan can.
Contoh:
Could you help me, please?
Could you turn on the Tv, please?
Could you tell me where the hospital is, please?
Sekian dulu penjelasan singkat mengenai can dan could, semoga bisa dipahami dan dipergunakan dalam
percakapan sehari-hari.
Sunday, March 25, 2012
Prepositions of Time
Efendi jbi | 1:24 PM
| Tingkat Dasar II Prepositions of time berfungsi menunjukan waktu terjadinya sesuatu.
Prepositions of time ini antara lain on, in, at, from...to. Saya akan mencoba menjelaskan satu persatu.
In
Preposition in digunakan untuk waktu malam (in the evening), Pagi (in the morning), sore (in the
afternoon).
Contoh dalam kalimat:
I go to the museum in the evening.
She usually sings a song in the morning.
Toni never brushes his teeth in the afternoon.
Preposition in digunakan untuk periode waktu yang lainnya, misalnya, musim (winter/summer/spring,
dll), bulan (month), tahun (year), abad (centuries).
Contoh:
My birthday is in July.
I want to go to America in the spring.
They went to Jakarta in 1990.
On
Preposition ini digunakan sebelum nama hari atau beberapa jenis hari
Contoh:
I don't go to school on Sunday.
I can't come to your house on Monday.
Jadi sebelum nama-nama hari preposition yang tepat adalah on dan kita tidak boleh menggunakan in
ataupun at.
On juga dipakai jika kita menggunakan waktu seperti di bawah ini:
My birthday is on July 12th.
She went to medan on 11 March 2010.
Kesimpulan: Jadi jika hanya nama hari saja gunakan on, jika lengkap menggunakan tanggal/bulan/tahun
maka gunakan on, jika hanya nama bulan gunakan in, jika hanya nama musim, abad, atau tahun saja
maka gunakan in.
At
Preposition at digunakan untuk waktu-waktu tertentu, misalnya:
My sister gets up at 5.00
He goes to school at 6.00 every morning.
I usually watch TV at night.
Note: Kata night harus menggunakan preposition at, tidak boleh menggunakan preposition on maupun
in.
From...to
Apabila kita ingin membuat periode waktu dengan akhir yang ditentukan, kita bisa memakai from...to.
Contoh:
My wife usually sleeps from 10.00 to 12.00.
I will stay in Jakarta from March 7th to June 1st.
Saturday, March 31, 2012
Present Continuous Tense
Efendi jbi | 5:20 PM
| Tingkat Dasar II Present continuous tense/Present Progressive Tense digunakan untuk:
-Kegiatan/tindakan yang terjadi sekarang
-Kegiatan yang akan terjadi dalam waktu dekat dan telah direncanakan waktunya.
-Digunakan untuk kebiasaan yang berulang. Pengulangan seperti ini dianggap sebagai suatu proses yang
berlanjut terus menerus atau continue.
*Kegiatan yang terjadi sekarang (now)
Contoh:
I am standing now. (Saya sedang berdiri.)
Dina is singing.(Dina sedang bernyanyi.)
They are swimming. (Mereka sedang berenang.)
*Menerangkan kegiatan yang akan terjadi dalam waktu dekat dan telah direncanakan sebelumnya.
Contoh:
I am visiting my sister on Wednesday. (Saya akan mengunjungi saudara perempuan saya pada hari
Rabu.)
Riko is coming for dinner tomorrow. (Riko akan datang untuk makan malam besok.)
* Digunakan untuk kebiasaan yang berulang. Pengulangan seperti ini dianggap sebagai suatu proses
yang berlanjut terus menerus atau continue
Contoh:
I am washing the dishes early this week. (Saya mencuci piring lebih awal pekan ini.)
Pola kalimat
Kalimat positif
Subjek + is/am/are + Ving.
Contoh:
I am singing.
You are eating my pizza now.
They are swimming tomorrow.
We are talking about our business.
She is sleeping in my bedroom.
He is playing in the yard.
It is eating the fish.
Toni is doing his homework.
My mother and my father are cooking together.
The cat is running now.
Kalimat Negatif
Subjek + is/am/are + Not + Ving
I am not singing.
You are not eating my pizza.
They are not swimming.
She is not doing her homework.
Kalimat introgatif
Are you singing? Yes, I am/No, I am not.
Are they swimming? Yes, They are/No, they are not.
Is she doing her homework? Yes, she is/No, she is not.
Cara penambahan -ing
Untuk membuat bentuk -ing, yang juga dikenal sebagai present participle, kita biasanya menambahkan ing ke kata kerja. Contoh:



sing – singing
eat – eating
sleep –sleeping
Untuk kata-kata kerja yang berakhiran -e, kita menghilangkan huruf e dan menambahkan -ing. Contoh:


write – writing: bukan writeing
skate – skating: bukan skateing.
Untuk kata kerja yang berakhiran dengan suku kata dan huruf konsonan, kita biasanya menggandakan
huruf konsonan terakhir dan menambahkan -ing. Contoh:


run – running: bukan runing
cut – cutting: bukan cuting
Untuk kata kerja yang berakhiran -ie kita mengganti -ie dengan -y dan menambahkan -ing. Contoh:

lie – lying: bukan lieing
What are you doing? = Apakah yang sedang kamu lakukan?
I am eating pizza now. (Saya sedang makan pizza sekarang.)
Hi, John, Where is your mother?
She is staying in America.
I am typing an article about Present Continuous Tense now. My Father is watching TV in the living room
and My mother is cooking in the kitchen. We are a happy family.
Semoga berguna, terima kasih.
Diposkan oleh Efendi jbi di 5:20 PM
Monday, April 2, 2012
Have Got and Has Got
Efendi jbi | 1:37 PM
| Tingkat Dasar II
“Have/Has” dan “have got/Has Got” semuanya digunakan untuk menunjukkan kepemilikan. Contoh: “I
have a pen”, dan “I have got a pen” memiliki makna yang sama (Saya punya sebuah pulpen). Berikut
beberapa poin utama yang perlu diperhatikan ketika memilih kapan menggunakan have dan kapan
menggunakan have got.
Have/Has
Bentuk simple present dari have adalah sebagai berikut.
Tunggal
Jamak
Afirmatif
Afirmatif
I have a pen
You have a pen
She has a pen
He has a pen
It has a pen
We have a pen
You have a pen
They have a pen
Negatif
I do not have a pen = I don’t have a pen
You do not have a pen = You don’t have a pen
She does not have a pen = She doesn’t have a pen
He does not have a pen = He doesn’t have a pen
It does not have a pen = It doesn’t have a pen
Pertanyaan
Do I have a pen?
Negatif
We do not have a pen = We don’t have a pen
You do not have a pen = You don’t have a pen
They do not have a pen = They don’t have a pen
Pertanyaan
Do we have a pen?
Do you have a pen?
Do they have a pen?
Do you have a pen?
Does she have a pen?
Does he have a pen?
Does it have a pen?
Kita bisa membuat pertanyaan dengan kata have dengan menggunakan kata kerja bantu “do.” Sebagai
contoh:
- Positif: You have a pen.
- Bertanya: Do you have a pen?
- Have you a pen? Ini umumnya tidak benar, walaupun terkadang ditemukan dalam bahasa Inggris Britis.
Kata kerja have sering disingkat dalam Bahasa Inggris, tetapi apabila have digunakan untuk
menunjukkan kepemilikan kita tidak boleh menggunakan singkatan. Jika kita ingin menyingkat have
maka kita harus menggunakan have got (lihat berikut). Contoh:

I’ve a pen. He’s a pen. Kalimat ini tidak benar.
Jika do not dan does not menyertai have maka do not atau does not bisa disingkat menjadi don’t dan
doesn’t. Sebagai contoh:

He doesn’t have a pen = He does not have a pen.
Bentuk simple present dari have got adalah sebagai berikut.
Have got/Has got
Tunggal
Jamak
Afirmatif
Afirmatif
I have got a pen = I’ve got a pen
You have got a pen = You’ve got a pen
She has got a pen = She’s got a pen
He has got a pen = He’s got a pen
It has got a pen = It’s got a pen
We have got a pen = We’ve got a pen
You have got a pen = You’ve got a pen
They have got a pen = They’ve got a pen
Negatif
We have not got a pen = We haven’t got a pen
You have not got a pen = You haven’t got a pen
They have not got a pen = They haven’t got a pen
I have not got a pen = I haven’t got a pen
You have not got a pen = You haven’t got a pen
She has not got a pen = She hasn’t got a pen
He has not got a pen = He hasn’t got a pen
It has not got a pen = It hasn’t got a pen
Pertanyaan
Have I got a pen?
Negatif
Pertanyaan
Have we got a pen?
Have you got a pen?
Have they got a pen?
Have you got a pen?
Has he got a pen?
Has she got a pen?
Has it got a pen?
Pernyataan-pernyataan afirmatif bisa menggunakan singkatan dari have got, sebagai contoh:


I have got some food = I’ve got some food
He has got some food = He’s got some food
Singkatan negatif sebagai berikut:


I haven’t got any food = I have not got any food
She hasn’t got any food = She has not got any food
Have got merupakan bentuk yang agak tidak lazim karena ini merupakan bentuk perfect tense yang
belum kita pelajari pada unit-unit sebelumnya. Juga perlu diingat bahwa kata kerja have memiliki banyak
kegunaan, tetapi penjelasan diatas hanya untuk kegunaannya sebagai bentuk kepemilikan.
Sekian, semoga bermamfaat untuk kita semua.
Diposkan oleh Efendi jbi di 1:37 PM
Saturday, April 7, 2012
Prepositions
Efendi jbi | 2:00 PM
| Tingkat Dasar II Apa kabar teman belajar bahasa Inggris online? Semoga semua dalam
keadaaan baik-baik saja. Amin. Langsung saja ya...Prepositions dalam bahasa Indonesia disebut juga kata
depan. Dalam bahasa Inggris ada banyak sekali prepostion. Prepositions diletakkan sebelum kata
benda/noun. Pada materi sebelumnya saya telah menjelaskan mengenai Prepositions of Time dan
sekarang saya akan menambah dengan preposition-preposition lainnya. Akan tetapi saya juga akan
tetap memasukan daftar prepositions of time. Teman-teman bisa lihat tabel di bawah ini dan temanteman bisa menggunakan kamus yang teman-teman miliki jika teman-teman ingin mengetahui arti tiaptiap preposition.
Prepositions – Time
English
Pemakaian
Contoh

on

days of the week

on Monday

in


months / seasons
time of day


in August / in winter
in the morning
English
Pemakaian
Contoh


year
after a certain period of time
(when?)


in 2006
in an hour



for night
for weekend
a certain point of time (when?)



at night
at the weekend
at half past nine

from a certain point of time
(past till now)

since 1980

over a certain period of time
(past till now)

for 2 years

a certain time in the past

2 years ago

earlier than a certain point of
time

before 2004

at

since

for

ago

before

to

telling the time

ten to six (5:50)

past

telling the time

ten past six (6:10)

to / till /
until

marking the beginning and end
of a period of time

from Monday to/till Friday

till / until

in the sense of how long
something is going to last

He is on holiday until Friday.

by


in the sense of at the latest
up to a certain time


I will be back by 6 o’clock.
By 11 o'clock, I had read five
pages.
Prepositions – Place (Position and Direction)
English
Pemakaian


in


room, building, street, town,
country
book, paper etc.
car, taxi
Contoh




in the kitchen, in London
in the book
in the car, in a taxi
in the picture, in the world
English

at

on

by, next to,
beside

under

below

over
Pemakaian

picture, world




meaning next to, by an object
for table
for events
place where you are to do
something typical (watch a
film, study, work)











at the door, at the station
at the table
at a concert, at the party
at the cinema, at school, at
work
attached
for a place with a river
being on a surface
for a certain side (left, right)
for a floor in a house
for public transport
for television, radio







the picture on the wall
London lies on the Thames.
on the table
on the left
on the first floor
on the bus, on a plane
on TV, on the radio

left or right of somebody or
something

Jane is standing by / next to /
beside the car.

on the ground, lower than (or
covered by) something else

the bag is under the table

lower than something else but
above ground

the fish are below the surface



covered by something else
meaning more than
getting to the other side (also
across)
overcoming an obstacle




put a jacket over your shirt
over 16 years of age
walk over the bridge
climb over the wall

higher than something else,
but not directly over it

a path above the lake

getting to the other side (also
over)
getting to the other side


walk across the bridge
swim across the lake

something with limits on top,
bottom and the sides

drive through the tunnel

movement to person or
building


go to the cinema
go to London / Ireland


above

across


through

to
Contoh
English
Pemakaian


into

towards

onto

from
Contoh

go to bed

movement to a place or
country
for bed

enter a room / a building

go into the kitchen / the house

movement in the direction of
something (but not directly to
it)

go 5 steps towards the house

movement to the top of
something

jump onto the table

in the sense of where from

a flower from the garden
Other important Prepositions
English
Pemakaian
Contoh

from

who gave it

a present from Jane

of


who/what does it belong to
what does it show


a page of the book
the picture of a palace

by

who made it

a book by Mark Twain

on


walking or riding on horseback
entering a public transport
vehicle


on foot, on horseback
get on the bus

in

entering a car / Taxi

get in the car

off

leaving a public transport
vehicle

get off the train

out of

leaving a car / Taxi

get out of the taxi

by


rise or fall of something
travelling (other than walking or
horseriding)


prices have risen by 10 percent
by car, by bus
English
Pemakaian
Contoh

at

for age

she learned Russian at 45

about

for topics, meaning what about

we were talking about you
Sebenarnya ada banyak sekali kata depan dalam bahasa Inggris. Semoga daftar kata depan di atas bisa
menambah perbendaharaan kata bahasa Inggris kita semua. Terima kasih.
Saturday, April 21, 2012
Imperative Sentence
Efendi jbi | 7:01 PM
| Tingkat Dasar II
Pengetahuan tentang kalimat imperative sangatlah penting, apalagi dalam bahasa Inggris. Sekarang
teman-teman bahasa Inggris online bisa membaca penjelasan mengenai kalimat imperative.
Imperatives adalah ungkapan yang digunakan untuk menyuruh orang lain agar melakukan sesuatu,
memberikan perintah, memberi saran, membuat rekomendasi, atau untuk menawarkan sesuatu.
Perhatikan contoh-contoh ungkapannya di bawah ini:
 Put the coin in the slot and press the red button.
 Don't ask her - she doesn't know.
 See the doctor - it's the best thing.
Perintah
Close the door! – Stand up! – Sit down! – Open your books!
Instruksi
To make a cup of coffee (Untuk membuat segelas kopi):




Boil some water (didihkan air)
Put some coffee in a cup (masukkan kopi ke dalam gelas)
Add some water (tambahkan air)
Drink the coffee (minum kopimnya)
Arahan
To go to the bank (untuk pergi ke bank)
Turn left at Orchard Street, and then go straight (belok kiri di Jalan Mawar, dan kemudian lurus)
Penawaran dan ajakan
Have some tea
Come over to our house sometime.
Let’s
Kata kerja let sering digunakan sebagai imperative untuk memberikan anjuran yang kuat. Let’s
merupakan singkatan dari let us. Misalnya:


Let’s go home (mari kita pulang)
Let’s watch a movie (mari kita nonton film)
Subject with Imperative
Kalimat Imperative jarang digunakan dengan subjek, namun kita boleh menggunakan kata benda atau
kata ganti untuk memberikan kejelasan kepada siapa kita berbicara atau siapa yang kita suruh.




Mary come here - everybody else stay where you are.
Somebody answer the phone.
Nobody move.
Relax, everybody.
Kata "You" sebelum Imperative boleh digunakan untuk menunjukkan persuasi atau ekspresi marah.


You just sit down and relax for a bit.
You take your hands off me!
Semoga penjelasan di atas bisa dipahami dan dapat dipergunakan dalam percakapan sehari-hari.
Thursday, April 12, 2012
Conjunctions
Efendi jbi | 3:41 PM
| Tingkat Dasar II Conjunctions adalah kata-kata penghubung yang menghubungkan dua
kata atau lebih, dua kalimat atau lebih.
Ada banyak macam kata penghubung dalam bahasa Inggris. Mereka dibagi menjadi dua bagian, yaitu:
1. Coordinating conjunctions
2. Subordinating Conjunctions
A. Coordinating conjunctions
Coordinating conjunctions adalah kata penghubung yang menghubungkan dua kata atau lebih, dua
kalimat atau lebih yang mempunyai satuan sintaksis yang sama (satuan aturan pembentukan kalimat
yang sama). Yang termasuk coordinating conjunctions adalah:
And
Now
But
Still
So
Only
Therefore
Moreover
Besides
Consequently
Nevertheless
For
However
Hence
Either...or...
Neither... nor...
Both... and
Not only... but also
While
Then
So then
a. For yang berarti ‘karena.’
Contoh: Toni always keeps the lights on, for he is afraid of sleeping in the dark.
Kata ‘for’ lebih umum digunakan sebagai preposition/kata depan yang bermakana ‘untuk.’
Contoh:A chew is used for cutting wood.
b. And yang berarti ‘dan.’
Contoh: My sister lives in South Sulawesi, and my brother lives in North Sulawesi.
Perhatikan:
·
Muh. Rifqi enjoys lerning English, and he enjoys playing football.
·
Muh. Rifqi enjoys learning English and playing football.
(S + V) + koma ( S + V)
c. Nor yang berarti ‘dan.’
Contoh: Ali doesn’t enjoy learning English , nor does he enjoy football. [kalimat negatif]
d. But yang berarti ‘tetapi.’
Contoh:
·
Muh. Imran enjoys learning English, but he doesn’t enjoy playing football.
·
My shoes are old but comfortable.
e. Yet yang berarti ‘namun.’
Contoh: Muh. Imran enjoys learning English, yet he doesn’t enjoy playing football.
f. Or yang berarti ‘atau.’
Contoh:
·
Next month I will go to my hometown, or I may just stay in Makassar.
·
Next month I will go to my hometown or may just stay in Makassar.
g.
So yang berarti ‘jadi/ oleh karena itu.’
Contoh: I have a dream to go abgroad, so I have to study English more.
h. Both…and yang beramakna ‘keduanya’
Contoh: Both Muh. Syihab and Muh. Hasan basri are the members of New Generation Club.
Dua subjek yang dihubungkan oleh ‘both…and’ adalah berbentuk jamak.
i. Not only…but also yang bermakna ‘tidak hanya…tapi juga’
Contoh:
·
Not only my sister but also my brother is in Makassar.
·
Not only my sister but also my brothers are in Makassar.
Ketika ada dua subjek yang dihubungkan oleh not only…but also, either…or, or neither…nor’ maka
subject yang lebih dekat dengan kata kerja yang akan menentukan apakah kata kerjanya berbentuk
tunggal atau jamak.
j. Either…or yang bermakana ‘baik…atau/juga’
Contoh:
·
Either my sister or my brother is in Makassar.
·
Either my sister or my brothers are in Makssar.
k. Neither…nor yang bermakna ‘baik…maupun…tidak’
Contoh:
·
Neither my sister nor my brother is in Makassar.
·
Neither my sister nor my brothers are in Makssar.
2. Subordinating conjunction
Adalah kata penghubung yang digunakan untuk menghubungkan dua buah kalimat dimana salah satu di
antara kalimat tersebut tengatung pada kalimat yang pertama. Kata penghubung ini antara lain:
Who
Which
That
While
Until
As if,
After
How
So that
Less
If
Unless
Because of
Although, though
Since
As
as though
Before
Once
When
Why
In order that
Whether... or
Till
Where
Whether
Contoh:
1. This is the cinema that I told you about.
2. Because I was sleepy, I went to sleep.
Perhatikan dua contoh di atas!. Pada contoh 1 terdapat "that" hal ini menunjukan bahwa "I told you
about"mempunyai makna yang sempurna dengan adanya kalimat "This is the cinema". Begitu juga pada
contoh 2. Inilah maksud dari "salah satu kalimat pada kalimat tersebut tidak bisa berdiri sendiri dengan
kata lain memiliki ketergantungan pada kalimat yang lainnya untuk dapat diperoleh maknanya secara
sempurna.
Posisi
Coordinating Conjunctions berada diantara dua kata atau dua kalimat yang mereka hubungkan.
Subordinating Conjunction berada di awal subordinate clause.
Sunday, April 22, 2012
Simple Past Tense
Efendi jbi | 10:35 PM
| intermediate Simple past tense digunakan untuk menyatakan fakta-fakta atau kejadiankejadian yang terjadi di masa lampau atau masa lalu. Jika kita membicarakan masa lampau, itu bisa
beberapa menit yang lalu, sejam yang lalu, 2 hari yang lalu, bulan lalu, tahun lalu dan sebagainya, yang
penting masa waktunya sudah lewat dan tidak ada hubungannya dengan masa sekarang.
Contoh:
I ate pizza 2 minutes ago. = Saya makan pizza dua menit yang lalu.
She did homework last night. = Dia mengerjakan PR tadi malam.
Dalam pembuatan kalimat simple past tense tidak terlalu sulit. Berikut ini rumusnya:
Positif: Subjek + V2 (past form)
Negatif: Subjek + Did not + V1 (base form/kata kerja dasar)
Pertanyaan: Did + Subjek + V1 (base form/kata kerja dasar) + ?
Kata kerja yang digunakan dalam simple past tense adalah kata kerja bentuk ke 2, bisa regular dan
irregular verbs
Berikut ini contoh kata kerja regular dan irregular:
Regular
V1 (base)
V2 (past)
V3 (past participle)
play
played
played
live
lived
lived
study
studied
studied
watch
watched
watched
Note: Dalam kata kerja regular, perubahan bentuknya tinggal menambahkan d/ed saja. Untuk contoh
kata kerja regular lainnya teman-teman bisa langsung melihat di dalam kamus yang teman-teman miliki.
Irregular
V1 (base) V2 (past)
V3 (past participle
go
went
gone
take
took
taken
get
got
got/gotten
buy
bought
bought
Untuk melihat daftar kata kerja irregular, teman-temanpun bisa langsung baca di dalam kamus yang
teman-teman miliki di rumah.
Perlu diingat bahwa sesuai rumus yang saya cantumkan di atas, dalam simple past tense, kata kerja ke-2
hanya digunakan dalam kalimat positif saja, jika dalam bentuk negatif dan pertannyaan kata kerja ke-2
tersebut haruslah dirubah menjadi kata kerja bentuk pertama.
Berikut ini contoh-contoh kalimat dalam simple past tense:
Positif
I Went to school yesterday.
My mother bought a new car last month.
Roni got up early last Sunday.
The boy played games in this room 5 minutes ago.
Negatif
I did not go to school yesterday.
My mother did not buy a new car last month.
Roni did not get up early last Sunday.
The boy did not play games in this room 5 minutes ago.
Pertanyaan
Did you go to school yesterday? Yes, I did/No, I did not
Did your mother buy a new car last month? Yes, she did/No, She did not
Did Roni get up early last Sunday? Yes, he did/No, He did not
Did the boy play games in this room 5 minutes ago? Yes, he did/ No, he did not
Where did you go yesterday? I went to school yesterday.
What did your mother buy last month? She bought a new car last month.
What did the boy play in this room 5 minutes ago? He played games 5 minutes ago.
Note: Dalam kalimat simple past tense, kata bantu yang dipakai adalah "did" dan ini berlaku untuk
semua subjek. Berbeda dengan simple present tense yang memakai "do" dan "does" tergantung subjek
pada kalimat. Jadi simple past tense ini lebih mudah dan tidak terlalu membingungkan. Hanya saja kita
harus mengetahui bentuk kedua dari setiap kata kerja yang kita gunakan.
Kata keterangan/adverbs yang biasa dipakai dalam simple past tense
Yesterday = kemarin
... ago = ... yang lalu
last Tuesday = Selasa lalu, dll
last month = bulan lalu
last year = tahun lalu
today
= hari ini
Dalam kalimat simple past tense pun terkadang tidak memakai kata keterangan, akan tetapi walau tidak
ada kata keterangan pada kalimat tersebut, kita sudah bisa memahami bahwa peristiwa/kejadian
tersebut terjadi pada masa lampau.
Contoh:
I got up late.
She did not take a bath.
Sekian dulu pemabahasan kita mengenai simple past tense ini, semoga bermamfaat untuk kita semua.
Terima kasih.
SOAL LATIHAN 1: Simple past tense
SOAL LATIHAN 2: Simple past tense
Friday, April 27, 2012
Was and Were
Efendi jbi | 3:51 PM
| intermediate Pada materi sebelumnya telah dibahas mengenai simple past tense dalam
bentuk verbal sentence sekarang kita akan membahas simple past tense yang memakai "was dan
were" atau dengan kata lain dalam bentuk nominal sentence. Jika dalam simple present tense kita
mengenal adanya is, am, are maka dalam simple past tense kita mengenal adanya "was dan were".
Saya yakin semua sudah pada mengetahui bahwa dalam simple past tense kita menggunakan verb
bentuk ke 2, dan bentuk kedua dari is, am, are adalah was dan were.
is, am --------------- was
are ---------------- were
Contoh:
Simple present tense
I am a student.
She is clever.
Toni is in the bedroom.
simple past tense
I was a student.
She was clever.
Toni was in the bedroom 2 hours ago.
Perhatikan contoh di atas, jika kita mengatakan "I am a student" berarti sekarang ini si subjek memang
seorang pelajar, jika kalimat "I was a student" berarti sekarang si subjek bukan seorang pelajar lagi
dengan kata lain si subjek mengatakan bahwa pada masa lampau ia adalah seorang pelajar.
"Toni is in the bedroom" berarti sekarang ini memang Toni sedang berada di kamar. "Toni was in the
bedroom 2 hours ago" berarti dua jam yang lalu Toni ada di kamar sekarang dan sekarang tidak lagi.
I ------ was
you/we/they ----------------- were
she/he/it -----------------------was
Toni -------------------------- was
Shinta ------------------------ was
Toni and Shinta ------------------ were
The boy ------------------------ was
The boys ------------------------were
The student --------------------- was
The students ---------------------- were
Contoh kalimat
Positif
I was a doctor in 1995.
She was sick yesterday.
They were late.
Toni was happy.
Toni and Shinta were happy.
Negatif
I was not a doctor in 1995.
She was not sick yesterday.
They were not late.
Toni was not happy.
Toni and shinta were not happy.
Pertanyaan
Were you a doctor in 1995? Yes, I was/No, I was not
Was she sick yesterday? Yes, She was/ No, she was not
Were they late? Yes, They were/ No, they were not.
Was Toni happy? Yes, he was/ No, he was not
Were Toni and Shinta happy? Yes, they were/ No, they were not
Where were you yesterday? I was at home.
What was she 2 years ago? She was a doctor.
Soal Latihan: Was, were , was/were/is/am/are
Semoga catatan pendek ini bermamfaat untuk kita semua.
Monday, April 30, 2012
Simple Future Tense
Efendi jbi | 4:00 PM
| intermediate
Teman-teman mungkin sudah tidak asing lagi dengan istilah simple future tense. Ini adalah salah satu
tenses dalam bahasa Inggris. Kapankah kita menggunakan simple future tense?
1. No plan
Kita menggunakan simple future tense ketika kegiatan yang akan kita lakukan tersebut tidak kita
rencanakan sebelumnya dengan kata lain kita memutuskan akan melakukan suatu kegiatan itu secara
spontan tanpa ada rencana sebelumnya.
Contoh:
Wait! I’ll buy some drinks.
Maybe We’ll stay at home and watch TV tonight.
Kata “think” juga sering digunakan dalam simple future tense.
Contoh:
I think I will go home.
I don’t think I will buy a car.
I think I will have a holiday next year.
2. Prediction
Kita juga bisa menggunakan simple future tense untuk memprediksikan sesuatu dan kita hanya
mengatakan apa yang ada dipikiran kita mengenai sesuatu yang akan terjadi. Biasanya tanpa memiliki
bukti atau hal-hal yang bisa mendukung prediksi kita itu akan benar-benar terjadi.
Contoh:
It will rain tomorrow.
People won’t go to Jupiter before 21st century.
Cara membuat kalimat simple future tense
Dalam pembuatan kalimat dengan bentuk simple future tense kita menggunakan modal auxiliary “will
dan shall” yang mempunyai arti “akan”.
Will bisa dipasangkan dengan semua jenis subjek (I, you, we, they, she, he, it) sedangkan “shall” hanya
boleh dipasangkan denga subjek “I dan we” saja. Perlu selalu diingat bahwa kata kerja yang dimasukan
setelah will/shall adalah V1
I----------- will/shall…
You------- will …
We ---------- will/shall…
They --------- will …
She ------------ will …
He -------------- will …
It --------------- will …
Rumus:
Positif : Subjek + will + V1
Contoh Kalimat
I will sleep. = Saya akan tidur.
They will work. = Mereka akan bekerja.
Rina will eat before me. = Rina akan makan sebelum saya.
Negatif: Subjek + Will not/won’t + V1
Contoh:
I won’t sleep.
They won’t work.
Rina won’t eat before me.
Pertanyaan: Will/shall + Subjek + V1
Contoh;
Will you sleep? Yes, I will/No, I will not/No, I won’t
Will they work? Yes, They will/No, They will not.
Will Rina ear before me? Yes, She will/ No, She will not.
Contraction
I will/shall
= I’ll
You will
= You’ll
We will/shall
= we’ll
They will
= They’ll
She will
= She’ll
He will
= He’ll
It will
= It’ll
Simple future tense dengan menggunakan “be”
Kita bisa membuat kalimat simple future tense dalam bentuk nominal atau dengan menggunakan “be”.
Caranya gampang sekali, tinggal meletakkan “be” setelah will/shall.
Contoh:
I will be late. (saya akan terlambat)
Will you be at home tomorrow? (Akankah kamu ada dirumah besok?)
She’ll be in Jakarta tomorrow.
Tuesday, May 1, 2012
Past Future Tense
Efendi jbi | 10:41 PM
| Pada materi sebelumnya kita sudah membahas simple future tense , sekarang kita
membahas past future tense. Past future tense sesuai dengan namanya "past" berarti berkaitan dengan
masa lampau. Past future tense digunakan untuk menyatakan kegiatan yang akan dikerjakan tetapi pada
masa lampau. Gimana? bingung ya? sekarang perhatikan ilustrasi berikut ini:
"Kemarin Toni ingin mengajak saja pergi nonton, akan tetapi tidak jadi karena pada saat itu saya akan
pergi menemani ibu saya belanja."
Kalimat di atas menceritakan kejadian di masa lampau, yaitu "kemarin". Pada kejadian masa lampau di
atas ada kalimat "saya akan pergi menemani ibu saya belanja" nah...ini adalah past future tense.
Semoga bisa dipahaminya makna dari past future tense.
Pada simple future tense, kita menggunakan "will dan shall". Pada past future tense kata "will" diganti
menjadi "would" dan "shall" diganti menjadi "should"
Rumus
Positif
= Subjek + would/should + V1
Negatif
= Subjek + would/should + not + V1
Pertanyaan = Would/should + Subjek + V1 + ?
Contoh kalimat
+ : I would buy a new car.
- : I Would not buy a new car.
? : Would you buy a new car? yes, I would/ No, I would not
+ : She would come to his house.
- : She would not come to his house
?: Would she come to his house? yes, she would/no, she would not
Saturday, May 5, 2012
What is Present Perfect Tense?
Efendi jbi | 6:03 PM
| intermediate
Saat ini saya akan menjelaskan mengenai present perfect tense. Sesuai dengan judul artikel kali ini
“what is present perfect tense?” maka ada baiknya kita membahas dulu apakah present perfect tense
itu dan kapan kita menggunakannya.
Present perfect tense adalah salah satu tense yang sangat penting dalam bahasa Inggris dan present
perfect tense adalah salah satu tenses yang sangat simple dalam hal struktur atau formasi kalimatnya.
Akan tetapi kebanyakan orang masih bingung tentang kapan kita bisa menggunakan present perfect
tense.
Present perfect tense digunakan untuk:
Menyatakan kegiatan yang dilakukan di masa lampau akan tetapi sampai saat ini kita masih
melakukannya.
Contoh:
I have lived in Jambi since 1980. = Saya sudah tinggal di Jambi sejak 1980.
He has slept for 2 hours= Dia sudah tidur selama dua jam.
Pada contoh kalimat “I have lived in Jambi since 1980” menyatakan bahwa si subjek mulai tinggal di
Jambi sejak tahun 1980, dan sampai saat ini si subjek masih tinggal di Jambi. Inilah yang dimaksud
dengan “Mulai dikerjakan pada masa lampau dan sampai saat ini masih dilakukan/dikerjakan
aktifitasnya.”
Pada contoh “He has slept for 2 hours” menyatakan bahwa subjek mulai tidur dua jam yang lalu, dan
pada saat kalimat ini dinyatakan subjekpun masih tidur.
Contoh lain:
I have been a lawyer since 1998.
Kalimat ini menyatakan bahwa subjek sudah menjadi pengacara sejak tahun 1998 dan sampai saat
inipun subjek masih seorang pengacara.
Simple present tense untuk fungsi yang ke dua ini biasanya sering menggunakan kata “since atau for”.
Untuk menyatakan kegiatan yang dikerjakan pada masa lampau dan sudah selesai atau tidak
dikerjakan lagi akan tetapi masih memiliki efek pada masa sekarang atau present.
Contoh:
I have eaten. = Saya sudah makan
Pada kalimat ini, subjek sudah selesai makan akan tetapi subjek masih merasakan efek dari kegiatannya
“eaten/makan” yaitu merasa kenyang.
Semoga teman-teman bahasa Inggris online sudah paham kegunaan present perfect tense.
Pola kalimat
Pola kalimat present perfect tense ini sangat simple. Menggunakan “have/has” yang mempunyai arti
“sudah” kemudian memakai kata kerja bentuk ke tiga/V3/past participle
Positif/affirmative
I/you/we/they + have + V3
She/he/it + has + V3
John + has + v3
Shinta + has + V3
John and Shinta + have + V3
Contoh:
I have written short stories since 1996.
They have ever made brownies.
Cyntia has never played soccer.
My mother has lived in America since 2010.
Negatif
Subjek + have/has + not + past participle/v3
I haven’t eaten.
She has not slept.
They haven’t got up.
Note: Perlu diketahui bahwa dalam kalimat negatif, kata “has not/hasn’t dan have not/haven’t”
mempunyai arti “belum”.
Pertanyaan
Have/has + Subjek + V3/past participle + ?
Contoh:
Have you ever stayed in a hotel? Yes, I have/No, I have not
Has your mother got up? Yes, she has/ No, she has not.
Have the students done their homework? Yes, they have/No, they have not.
What have you eaten? I have eaten watermelon
How long has your mother slept? She has slept for 4 hours.
How long have they lived in Jambi? They have lived in Jambi for 10 years.
Been
Dalam simple present tense kita mengenal adanya is, am, dan are. Dalam simple past tense kita
mengenal adanya was dan were. Pada present perfect tense kita mengenal adanya “been”.
Been adalah bentuk ke 3/past participle dari is, am, are.
Verb 1
Verb 2
Verb 3
Is, am
was
been
Are
were
been
Contoh kalimat:
I am a teacher. (simple present tense)
I was a teacher. (simple past tense)
I have been a teacher since 1995. (present perfect tense).
Semoga penjelasan saya ini bisa dipahami dan bermamfaat untuk kita semua. Terima kasih.
Monday, May 7, 2012
Since, For, Already and Yet in Present Perfect Tense
Efendi jbi | 11:24 PM
| intermediate Berikut ini penjelasan mengenai since, for, yet dan already yang sering kita
pakai dalam present perfect tense:
Already
Dalam present perfect tense, already mempunyai makna bahwa sesuatu itu terjadi lebih awal dari yang
kita harapkan. Kata “already” diletakkan setelah “has/have” dan sebelum kata kerja utama.
Contoh:
We’ve already had our breakfast.
Do you want a cup of tea? No, thanks. I’ve already had one.
Yet
Dalam present perfect tense, yet mepunyai makna sesuatu itu telah terjadi dan bisa juga belum terjadi.
Contoh:
Has John arrived yet?
Have you done your homework? Not, Yet.
Since
Since adalah kata keterangan yang sering dipakai dalam present perfect tense. Dalam bahasa Indonesia
mempunyai arti “sejak/semenjak/dari/”. Pada present perfect tense, kata since digunakan untuk
menjelaskan kapan suatu kegiatan itu dimulai.
Contoh:
I have lived in Jambi since 1990.
For
Dalam Present perfect tense for digunakan untuk menjelaskan periode waktu suatu kegiatan itu
dilakukan dengan kata lain berapa lama kegiatan itu telah terjadi. Misalnya: for 2 hours, for 10 minutes.
Contoh:
Tono has slept for 2 hours.
Tuesday, May 8, 2012
Be Going To VS Simple Future Tense
Efendi jbi | 11:48 AM | intermediate
Sebelumnya kita telah membahas mengenai simple future tense . Sekarang kita akan membahas
mengenai be going to. Banyak orang yang bingung mengenai penggunaan be going to, hal ini
dikarenakan be going to bisa bermakna future dan tentunya hampir mirip dengan simple future tense.
Agar tidak membingungkan, perhatikan tabel di bawah ini yang berisikan tentang perbedaan mengenai
be going to dan simple future tense
Simple Future Tense
1. Peristiwa yang akan kita
kerjakan tanpa perencanaan
be going to
1. Perisitwa yang akan dikerjakan telah
sebelumnya dengan kata lain secara
spontan
2. Untuk memprediksikan sesuatu akan
tetapi tanpa obserfasi terlebih dahulu
atau tanpa ada hal-hal atau bukti yang
mendukung prediksi kita itu benarbenar akan terjadi
Perhatikan gambar di bawah ini;
She is going to have a baby.
direncanakan sebelumnya .
2. Untuk memprediksikan sesuatu
dengan adanya obserfasi atau hal-hal
yang mendukung bahwa prediksi kita
itu akan benar-benar terjadi.
Pada gambar di atas, kita ketahui bahwa wanita itu sedang hamil. Oleh karena itu bila kita ingin
mengatakan bahwa "wanita itu akan mepunyai seorang bayi." kalimatnya harus menggunakan "be going
to" tidak boleh memakai "will", "she is going to have a baby".
Contoh Kalimat
Positif
Negatif
I am going to come to your house.
I am not going to come to your house.
You are going to come to my house.
You are not going to come to my house.
They are going to come to my house.
They are not going to come to my house.
We are going to come to your house.
We are not going to come to your house.
She is going to come to my house.
She is not going to come to my house.
He is going to come to my house.
He is not going to come to my house.
It is going to come to my house.
It is not going to come to my house.
Pertanyaan
Answer
Are you going to come to my house?
Yes, I am/No, I am not
Are they going to come to my house?
Yes, they are/ No, they are not
Is she going to come to my house?
Yes, she is/No, she is not
Are we going to come to his house?
Yes, we are/ No, we are not
Is he going to come to my house?
Yes, he is/ No, he is not
Is it going to come to my house?
Yes, it is/ No, it is not
+: Subjek + is/am/are + going to + V1
-: Subjek + is/am/are + not + going to + V1
?: is/am/are + Subjek + going to + V1
Contoh lain:
What are you going to do? I’m going to eat.
Where is she going to go? She’s going to the hospital.
What time are they going to have lunch? They’re going to have lunch at 12.
Monday, May 14, 2012
What Is Past Continuous Tense?
Efendi jbi | 11:18 PM
| intermediate
Past Continuous Tense -Apa kabar teman-teman bahasa Inggris online? Semoga semua dalam keadaan
baik-baik saja. Saat ini saya akan mencoba menjelaskan mengenai past continuous tense. Past
continuous tense digunakan untuk kegiatan yang terjadi dalam sebuah periode waktu. Untuk lebih
jelasnya perhatikan penjelasan di bawah ini:
1. Kita bisa menggunakan past continuous tense untuk menyatakan suatu kegiatan yang sedang terjadi
dimasa lampau dan pada saat kejadian itu terjadi ada kejadian/kegiatan lain yang menyela, memutus
atau menginterupsi kejadian yang sedang terjadi tersebut. Kejadian yang sedang terjadi tersebut adalah
dalam bentuk past continuous tense dan merupakan aktifitas yang lebih lama atau longer action.
Peristiwa yang menyela atau memutus kejadian utama (past continuous tense) dibuat dalam bentuk
simple past tense.
Contoh:
I was watching TV when she called.
When the phone rang, she was writing a letter.
While John was sleeping last night, someone stole his car.
Note: Pengetahuan anda tentang simple past tense sangatlah diperlukan.
2. Past continuous tense juga bisa digunakan untuk menyatakan dua kegiatan atau lebih yang terjadi secara
pararel dan terjadi pada waktu yang sama.
Contoh:
While he was making dinner, I was studying.
You were listening to music while he was talking.
Ellen was reading while John watching TV.
Pada contoh “while he was making dinner, I was studying” terdapat dua kegiatan yang terjadi secara
bersamaan, yaitu “making dinner” dan “studying”. Begitu juga pada contoh-contoh lainnya.
Untuk membuat kalimat past continuous tense kita menggunakan bentuk ke 2 dari is, am, dan are yaitu;
Is, am ----------- was
Are ------------- were
Setelah was/ were kita masukan verb + ing.
Contoh:
I was walking while she was running.
She was eating when I called.
While they were talking, the man took their picture.
Untuk membuat kalimat negative, teman-teman bisa menambahkan “not” setelah “was/were”.
When VS. While
Dalam past continuous tense kita sering memakai when/while. Jika kita memakai when maka kalimat
yang kita letakkan sesudah when adalah dalam bentuk simple past tense. Jika kita memakai while maka
kalimat yang kita letakkan adalah dalam bentuk past continuous tense.
Contoh;
When
She was talking when I took her picture.
When they came, I was sleeping.
Note: Jika kita meletakkan when pada awal kalimat seperti pada contoh ke dua di atas, maka jangan
lupa meletakkan koma (,).
While
I called my mother while she was watching TV.
While my mother was watching TV, I called her.
Soal Latihan: Present Continuous Tense
Tuesday, May 15, 2012
The Correct Adjectives Order
Efendi jbi | 5:35 PM
| intermediate
Terkadang dalam bahasa Inggris kita sering membuat kalimat dengan menggunakan lebih dari satu kata
sifat. Dalam hal ini kita haruslah mengetahui urutan-urutan kata sifat tersebut, yang mana yang harus
lebih dulu dan yang mana yang terakhir.
Contoh:
I have short black hair.
She has a big blue house.
Agar kita tidak bingung dalam menyusun adjectives tersebut, perhatikan aturan di bawah ini.
Determiner – Opini – Ukuran – Usia – Bentuk – Warna – Asal-usul – Material -Purpose + Noun (kata
benda)
Opini/opinion
ini menjelaskan opini kita tentang sesuatu benda. Misalnya: beautiful, silly, horrible, handsome.
Size/ukuran
ini menjelaskan ukuran dari benda itu, misalnya: big, small, little, large, tiny,dll.
Age/umur/usia
ini adalah umur atau usia benda tersebut. misalnya: old, new, young, ancient.
Shape/bentuk
ini menjelaskan bentuk benda tersebut. misalnya: square, circle, flat, round, dll.
Color/warna
ini menjelaskan warna benda tersebut.
Origin/asal usul
ini untuk menjelaskna asal ususl bend tersebut, misalnya: lunar, Indonesian, American,dll
Material
ini menjelaskan material atau bahan buatan benda tersebut. misalnya; wooden, metal, cotton,dll.
Purpose
untuk menjelaskan tujuan benda itu atau mamfaat benda itu. misalnya: sleeping (mislanya pada :
sleeping bag)
Contoh:
a silly young English man
a=determiner
silly=opinion
young=age
English=origin
man=noun
black straight hair
black=color
straight=shape
hair=noun
Aturan di atas adalah aturan yang biasa dipakai, dan tentu dengan mengikuti aturan di atas, susunan
adjective yang kita buat akan menjadi benar. Disamping itu perlu diketahui bahwa urutan-urutan
adjective tidaklah tetap, dan aturan di atas adalah aturan yang umum yang biasa dipakai seperti yang
telah saya katakan sebelumnya.
Determiner adalah kata seperti a, an, the, this, that. Kata-kata ini juga merupakan jenis adjective.
Contoh:


a beautiful, purple doll
a small, square table
Adjective yang merupakan opini ditempatkan sebelum adjective yang merupakan fakta. Contoh:

“A long, dark tunnel” atau “A long dark tunnel” keduanya dapat dipakai.
Dengan dua atau lebih adjective warna, digunakan and. Contoh:

She’s got a black and white kitten.
Dua adjective selain warna tidak menggunakan and. Contoh:

She’s got a little, black kitten.
Kalimat “She’s got a little and black kitten” tidak benar.
Semoga penjelasan singkat ini bermamfaat.
Saturday, May 19, 2012
Adjectives dengan -ed dan -ing
Efendi jbi | 12:05 PM
| intermediate
Apa kabar pembaca Bahasa Inggris Online? Semoga semua dalam keadaan baik-baik saja. Teman-teman
pasti sudah megetahui apa itu adjective . Adjective itu ada yang menggunakan –ing dan juga –ed.
Pembahasan kali ini kita akan membahas mengenai adjective dengan –ing dan juga –ed.
Perhatikan contoh berikut ini:
I am interested in English.
Pada contoh di atas terdapat kata sifat, yaitu interested. Apabila adjective dengan –ed maka adjective
tersebut menunjukan perasaan si subjek terhadap sesuatu. Pada contoh “I am intereseted in English”
menunjukan bahwa subjek “I” merasa tertarik kepada bahasa Inggris.
Contoh lain:
I am bored
Pada kalimat ini terdapat adjective “bored” yang berarti bahwa si subjek I merasa bosan terhadap
sesuatu hal.
Jika adjective yang berakhiran –ing menunjukan perasaan yang dihasilkan oleh sesuatu. Masih
bingung? Sekarang perhatikan contoh di bawah ini:
I am interesting.
I am boring.
Jika kalimatnya “I am interested” berarti bahwa si subjek merasa tertarik terhadap sesuatu, sedangkan
jika kalimatnya “I am interesting” berarti bahwa si subjek yang menarik. Pada kalimat “I am bored”
berarti bahwa si subjek merasa bosan terhadap sesuatu hal, sedangkan jika kalimatnya “ I am boring”
berarti si subjek itulah yang membosankan. Saya jelaskan kembali bahwa jika kita ingin mengatakan atau
mengutarakan perasaan kita bahwa kita merasa bosan terhadap sesuatu harus menggunakan “bored”
bukan “boring”. Karena maknanya berbeda. Jika “I am bored” berarti kita yang merasa bosan terhadap
sesuatu. Jika “I am boring” berarti kitalah yang membosankan. Begitu juga dangan “I am interested”
berarti saya yang tertarik, jika “I am interesting” mempunyai makna bahwa saya ini menarik.
Semoga penjelasan adjective dengan –ed dan –ing di atas bisa dipahami. Di bawah ini adalah sedikit
contoh kata sifat dengan –ed dan juga –ing dan juga bentuk verb/kata kerjanya dan juga noun/kata
benda dari kata tersebut.
Verb
Adjective: -ed
Adjective: -ing
Noun
Amaze
Amazed
Amazing
Amazement
Amuse
Amused
Amusing
Amusement
Challenge
Challenged
Challenging
A challenge
Entertain
Entertained
Entertaining
Entertainment
Excite
Excited
Exciting
Excitement
Exhaust
Exhausted
Exhausting
Exhaustion
Flatter
Flattered
Flattering
Flattery
Relax
Relaxed
Relaxing
Relaxation
Satisfy
Satisfied
Satisfying
Satisfaction
Surprise
Surprised
Surprising
Surprise
Tempt
Tempted
Tempting
Temptation
Bore
Bored
Boring
Boredom
Annoy
Annoyed
Annoying
Annoyance
Confuse
Confused
Confusing
Confusion
Disappoint
Disappointed
Disappointing
Disturb
Disturbed
Disturbing
Disappointment
disturbance
Frighten
Frightened
Frightening
Wednesday, May 23, 2012
Penggunaan Modal Auxiliary
Efendi jbi | 2:41 PM
| intermediate
Hal-hal yang perlu diperhatikan dalam penggunaan modal auxiliary;
Fright
1. Dalam sebuah kalimat tidak boleh ada dua buah modal auxiliary. Kalau Anda dihadapkan dengan
2 buah modals (Dalam bahasa Indonesia, misalnya, "saya harus bisa ..." maka modals yang
kedua, harus diubah ke bentuk lain yang mempunyai arti yang sama.
2. Kata Kerja sesudah modal auxiliary harus bentuk pertama.
3. Modal akan selalu sama bentuknya dan tidak berubah apapun subjeknya. Misalnya can yang
bisa digunakan untuk semua subjek dan tidak berubah apapun subjeknya.
Sekarang perhatikan penjelasan beberapa modal auxiliary di bawah ini:
CAN
Dipakai untuk menyatakan:
1. Kesanggupan atau kemahiran seseorang.
Contoh:
1. Tono can play the guitar well.
2. She can speak English.
2. Minta izin.
Contoh:
1. Can she watch TV in this room?
2. Can I visit your sister?
3. Kemungkinan.
Contoh:
1. He can be sick. (mungkin dia sakit).
COULD
Adalah bentuk Past Tense dari CAN dan bentuknya sama untuk semua subyek. Namun dalam
penggunaannya tidak selamanya berarti past time (masa lalu).
COULD dipakai untuk menyatakan:
1 Bentuk lampau dari Can.
Contoh:
1. Mary could swim when she was young.
2. Permintaan dengan sopan.
Contoh:
1. Could you help me now?
2. Could you give me money?
3. Kemungkinan.
Contoh:
1. He could be the 1st winner.
SHALL
Digunakan untuk menyatakan:
1. Artinya "akan" dalam bentuk Future Tense.
Contoh:
1. We shall go to Jakarta next week.
2. Menawarkan Bantuan.
Contoh:
1. Shall I help you?
2. Shall I do your homework?
3. Janji.
Contoh:
1. I shall meet you tomorrow.
SHOULD
Digunakan untuk menyatakan:
1. Bentuk lampau dari shall.
Contoh:
1. When you borrow my book, you should read it.
2. Anjuran (Artinya "sebaiknya").
Contoh:
1. You are sick; you should go to the hospital soon.
2. She is hungry. she should eat
3. Keharusan
Dalam hal ini SHOULD sama artinya dengan Ought to.
Contoh:
1. You should (ought to) do your homework every day.
2. He should (ought to) study hard.
4. Dalam bentuk lampaunya berarti menunjukkan suatu kegiatan yang seharusnya dikerjakan tetapi
kenyataannya tidak dikerjakan. Atau dapat juga berarti penyesalan dimasa lampau.
Contoh:
1. John should (ought to) have done his homework. (Dalam kenyataannya John tidak mengerjakan
PR - he did not do homework).
WILL
Digunakan untuk menyatakan:
1. Artinya "akan" dalam bentuk Future Simple Tense,
Contoh:
1. I will buy a new car next week.
2. She will eat.
2. Permintaan dengan sopan atau menawarkan.
Contoh:
1. Will you give this book to her?
2. Will you go swimming with me?
WOULD
Digunakan untuk menyatakan:
1. Bentuk lampau dari Will yang berarti "akan".
Contoh:
1. She knows that it would be pleasant in Jambi.
2. Suatu permohonan/permintaan dengan sopan.
Contoh:
1. Would you help me, please?
2. Would you mind singing a song for me?
3. Jika digabung dengan kata LIKE menunjukkan hasrat atau keinginan
Contoh:
1. I would like to eat.
2. Would you like to have lunch in the restaurant?
4. Digabung dengan kata "rather" menunjukkan arti Lebih suka (prefer).
Contoh:
1. I would rather be a doctor than a president.
2. I would rather have stayed home than went to the movies.
MAY
Kata kerja bantu yang berarti "boleh/mungkin" yang digunakan untuk menyatakan:
1. Permohonan izin.
Contoh:
1. May I drink now? No, you may not.
2. Permohonan atau harapan.
Contoh:
1. May you both the happy.
2. May God bless you.
MIGHT
Bentuk lampau (past tense) dari MAY, namun pemakaiannya juga dapat untuk masa kini atau masa yang
akan datang.
Contoh:
1. I told him that he might go home. (Saya beritahukan kepadanya bahwa ia boleh pulang).
MUST
Kata kerja bantu yang berarti harus atau wajib, digunakan untuk menyatakan:
1. Keharusan/mesti.
Contoh:
1. You must go now.
2. I must sleep now.
2. Dalam kalimat menyangkal (negatif) dan membuat jawaban dari kalimat tanya, selalu digunakan NEED
NOT atau Needn't bukan musn't (must not).
Contoh:
1.
2.
3.
4.
Must I go now? Yes, you must./ yes, you need.
Must she pay it? No, she needn't.
You needn't go now. (Anda tidak perlu pergi sekarang) bukan musn't.
She need not come here.
3. Must not (musn't) menunjukkan (berarti) larangan atau tidak boleh.
Contoh:
1. You must not play in the class. (Anda dilarang bermain di dalam kelas).
2. Susan mustn't swim alone. (Susan tidak boleh (dilarang) berenang sendirian).
4. Must = Have to (she/he has to) berarti harus.
Contoh:
1. You must (have to) bring this pen. (Anda harus membawa pena inii).
2. She must (has to) study today. (Dia harus belajar hari ini).
5. Must tidak mempunyai bentuk Past Tense. Bentuk lampau yang berarti "harus/mesti" adalah HAD TO,
dan bentuknya sama untuk semua obyek.
Contoh:
1. I had to buy a new book yesterday. (Saya kemarin harus memebeli sebuah buku baru).
OUGHT TO = SHOULD
1. Kata kerja bantu yang artinya sebaiknya atau seharusnya.
Contoh:
1. She ought to be here now.
2. Ought she to come here again?
2. Menyatakan tugas/pekerjaan yang tidak terselesaikan/terpenuhi atau terabaikan. Biasanya dalam
bentuk Perfect Infinitives
Contoh:
1. The work ought to have been finished last week. (Pekerjaan itu seharusnya sudah diselesaikan
pekan lalu).
NEED
Need artinya "Perlu" dan digunakan sebagai:
1. Untuk membuat kalimat negatif dan jawaban dari pertanyaan yang memakai MUST
Contoh:
1. I must go now. (Positif).
2. I needn't go now. (Negatif). bukan: I mustn't go now, karena kalimat ini berarti.: (Saya dilarang
pergi sekarang).
3. Must I go now? No, you needn't atau Yes, you must.
2. Sebagai kata kerja biasa yang berarti "perlu" dan mengalami perubahan bentuk.
1. need � needs (Present Tense)
2. needed �
(Past Tense).
Dalam hal ini, bentuk interrogative dan negative-nya dibuat dengan auxiliary verb "do/does" untuk
present tense, dan dengan "did" untuk past tense, sebagaimana umumnya kata kerja biasa.
Contoh:
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
We need some milk.
We don't need any milk.
Do we need any milk?
Tini doesn't need much money.
Did Anton need to meet with you?
Anton didn’t need to go with you.
Anton needs to go with you.
DARE
Artinya "berani" dan digunakan sebagai:
1. Kata kerja bantu
Contoh:
1. He dare go there alone.
2. Dare he swim alone?
3. I dare not climb the tree.
Catatan:
"DARE" jika berfungsi sebagai Kata Kerja Bantu tidak memakai "S" untuk orang ketiga tunggal, jadi untuk
kalimat nomor I, bukan: She/He dares.
2. Kata kerja biasa
Kalau DARE berfungsi sebagai kata kerja biasa, maka pemakaiannya sama seperti kata kerja biasa
lainnya, yaitu dalam kalimat tanya dan negatif menggunakan auxiliary verb. Do/Does atau Did.
Contoh:
1. She doesn't dare to go there alone.
2. Does he dare to come here again?
3. I don't dare to climb the tree.
Wednesday, May 30, 2012
Kalimat Pasif : Simple Present Tense
Efendi jbi | 11:53 AM | intermediate
Apa kabar pembaca bahasa Inggris online? Saya yakin kalian semua dalam keadaan sehat selalu. Karena
banyak pembaca Bahasa Inggris Online yang meminta saya untuk menjelaskan mengenai kalimat pasif
atau passive voice, maka pada materi kali ini saya akan membahasnya.
Definisi Kalimat Pasif
Kalimat Pasif adalah kalimat yang subjeknya dikenai pekerjaan atau dikenai perbuatan.
Ciri-ciri :
1. Subjeknya sebagai penderita.
2. Arti dari kata kerjanya berawalan di-, ter-, atau ,ter-kan.
3. Kalimat pasif dalam bahasa Inggris selalu memakai kata kerja bentuk ke-3/past participle.
Untuk lebih jelasnya perhatikan contoh di bawah ini:
Aktif
: Siti Zuleha reads a biology book. (Siti Juleha membaca sebuah buku biologi)
Pasif
: A biology book is read by Siti Zuleha. (Sebuah buku biologi dibaca oleh Siti Zuleha)
Aktif
: Rita writes a story. (Rita menulis sebuah cerita.)
Pasif
: A story is written by Rita (Sebuah cerita ditulis oleh Rita.)
Dari contoh-contoh di atas, kita bisa melihat perubahan dari kalimat aktif ke pasif. Pada kalimat aktif, si
subjek yang melakukan pekerjaan atau perbuatan, sedangkan pada kalimat pasif si subjek yang dikenai
pekerjaan atau perbuatan.
Sebenarnya pada kalimat pasif yang ditekankan adalah pekerjaannya atau perbuatannya/verbnya, dan
tidak terlalu penting siapa atau apa yang melakukan perkejaan itu. Oleh karena itu kita tidak harus selalu
memakai kata “by…/oleh…” dalam kalimat pasif.
Contoh:
My car was stolen. (Mobil saya dicuri.)
Pada contoh di atas, tidak terdapat kata “by…” dan kalimat pasif tersebut juga benar.
Passive Voice: Simple Present Tense
Kalimat pasif dalam simple present tense tidaklah terlalu sulit. Jika kita ingin membuat kalimat pasif
dalam simple present tense, kita memerlukan is, am, are. Berikut ini rumus untuk membuat kalimat
pasif dalam simple present tense:
Positif
: Subjek + is/am/are + past participle/V3
Negatif
: Subjek + is/am/are + Not + Past Participle
Pertanyaan
: is/am/are + Subjek + Past Participle
Contoh:
Aktif
:
They
borrow
They
don't
the
borrow
the
book.
book.
Do they borrow the book?
Pasif
: The book is borrowed by them.
The book is not borrowed by them.
Is the book borrowed by them?
Aktif
:
She
She
Does she repair this blue car?
repairs
does
not
this
repair
blue
this
blue
car.
car.
Pasif
: This blue car is repaired by her.
This blue car is not repaired by her.
Is the blue car repaired by her?
Catatan:
Perhatikan kata-kata yang saya cetak tebal pada contoh-contoh di atas! Kata yang saya cetak tebal pada
kalimat aktif tersebut adalah subjek pronoun. Jika anda ingin merubah menjadi kalimat pasif dan anda
ingin memasukan “by…” maka gantinlah menjadi object pronoun.
Semoga penjelasan ini bisa dipahami dan bermamfaat untuk kita semua. Amin.
Sekarang kerjakan latihan soal di bawah ini dan untuk mengetahui jawabannya bisa klik "answer key"
yang ada di bagian bawah. Selamat belajar.
Latihan I
Contoh:
The document/print
Jawab: The document is printed.
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
The window / open
My car / wash
The book / not / read
The juice / not / drink
The food / not/ eat
The TV / watch / ?
The tofu / fry / ?
Latihan
Rubahlah kalimat-kalimat aktif di bawah ini menjadi kalimat pasif
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
Toni sings the song.
They eat the food.
Siti Zuleha washes the dishes every day.
I buy a new pen.
John studies English every day.
I draw a picture.
She does not write the story.
II
8. Does your mother cook the food?
9. Do they sing the song?
10. He doesn’t help us.
Answer Key:
Tuesday, June 5, 2012
Kalimat Pasif : Simple Past Tense
Efendi jbi | 10:07 AM | intermediate
Pada materi sebelumnya kita sudah belajar tentang pengertian kalimat pasif dan cara membuat kalimat
pasif dalam simple present tense. Sekarang kita akan belajar cara membuat kalimat pasif dalam simple
present tense . Dalam membuat kalimat pasif dalam simple present tense, kita menggunakan is, am, are
. Sedangkan di dalam simple past tense kita menggunakan was, were. Perhatikan rumus di bawah ini:
Positif
: Subjek + was/were + VIII
Negatif
: Subjek + was/were + not + VIII
Pertanyaan
: Was/were + subjek + VIII
I========== was
She/he/it=============was
You/we/they================were
Contoh kalimat:
Aktif
: He wrote the letter.
He didn’t write the letter.
Did he write the letter?
Pasif
: The letter was written by him.
The letter wasn’t written by him.
Was the letter written by him?
Aktif
: She printed the file.
Pasif
: The file was printed by her.
The file wasn’t printed by her.
Was the file printed by her?
Aktif
: They bought the cars.
They didn’t buy the cars
Did they buy the cars?
Pasif
: The cars were bought by them.
The cars weren’t bought by them.
Were the cars bought by them?
Mudah bukan…sekarang coba kerjakan soal-soal latihan di bawah ini;
Rubahlah kalimat-kalimat di bawah ini menjadi kalimat pasif!
1.
2.
3.
4.
5.
6.
I didn’t water the flowers.
She visited her brother.
Toni sang the song.
A thief stole my cars.
They didn’t win the prize.
Did John send the letter?
7.
8.
9.
10.
I didn’t read the book.
Dila washed the bike.
Nanda didn’t clean the window.
Irfan flew the kite.
Answer Key:
Tuesday, June 12, 2012
Kalimat Pasif : Simple Future Tense
Efendi jbi | 8:09 PM
| intermediate
Berikut ini rumus kalimat pasif dalam simple future tense :
Positif
: subjek + will/shall + be + VIII
Negative
: Subjek + will/shall + not + be + VIII
Pertanyaan
: will/shall + subjek + be + VIII
Contoh:
Aktif
They will buy a car.
They will not buy a car.
Will they buy a car?
Pasif
A car will be bought by them.
A car will not be bought by them.
Will a car be bought by them?
Aktif
Tono will fly a kite.
Tono will not fly a kite.
Will Tono fly a kite?
Pasif
A kite will be flown by Tono.
A kite will not be flown by Tono.
Will a kite be flown by Tono?
Latihan I
Example:
The book / read
The book will be read.
1. He / kill
2. Roni / give a present
3. The juice / drink
4. the fish / fry
5. The dishes / keep in the cupboard
Answer Key:
Latihan II
Rubahlah menjadi kalimat pasif!
1. I will bring 20 books to school.
2. She will close the door.
3. They will not wipe the window.
4. We will break the toy.
5. He will kick the boy.
Answer Key:
Tuesday, June 12, 2012
Kalimat Pasif : Present Perfect Tense
Efendi jbi | 7:55 PM
| intermediate
Berikut ini rumus untuk membuat kalimat pasif dalam present perfect tense :
Positif
: subjek + have/has + been + VIII
Negative
: Subjek + have/has + not + been + VIII
Pertanyaan
: Has/Have + Subjek + been + VIII
Contoh
Aktif
I have eaten the cake.
I haven’t eaten the cake
Have you eaten the cake?
Pasif
The cake has been eaten by me.
The cake hasn’t been eaten by me.
Has the cake been eaten by you?
Aktif
She has done her homework.
She hasn’t done her homework.
Has she done her homework?
Pasif
Her homework has been done by her.
Her homework hasn’t been done by her.
Has her homework been done by her?
Contoh soal
Latihan I
Example:
the letter / send
The letter has been sent.
1. the flowers / water
2. the book / read
3. the TV / turn off
4. the car / wash
5. the house / sell
Answer Key:
Latihan II
Rubahlah menjadi kalimat pasif!
1. She hasn’t sung the song.
2. Have they written a story?
3. Riska hasn’t sold the car.
4. Has the boy cleaned the floor?
5. The cat has eaten the fish.
Answer Key:
Thursday, June 7, 2012
Kalimat Pasif: Present Continuous Tense
Efendi jbi | 3:36 PM
| intermediate
Kalimat pasif dalam present continuous tense tidaklah sulit, berikut ini rumusnya:
Positif
: subjek + is/am/are + being + VIII
Negative
: subjek + is/am/are + not + being + VIII
Pertanyaan
: is/am/are + Subjek + being + VIII
Contoh:
Aktif
Positif
: She is reading the English book.
Negative
: She is not reading the English book.
Pertanyaan
: Is she reading the English book?
Pasif
Positif
: The book is being read by her.
Negative
: The book is not being read by her.
Pertanyaan
: Is the book being read by her?
Aktif
Positif
: They are sending the letters.
Negative
: They are not sending the letters.
Pertanyaan
: Are they sending the letters?
Pasif
Positif
: The letters are being sent by them.
Negative
: The letters are not being sent by them.
Pertanyaan
: Are the letters being sent by them?
Kerjakan soal-soal latihan di bawah ini:
Latihan I
Example:
The letter/send
The letter is being sent
1. The fish / fry
2. The cars / wash
3. The film / not / watch
4. The song / not / sing
5. The files / print / ?
Answer Key:
Latihan II
Rubahlah menjadi kalimat pasif
1.
2.
3.
4.
5.
My mother is washing the dishes.
They are boxing the boys.
Is the cat eating the fish?
I am typing a letter.
Tono is not kicking the ball.
Answer Key:
Wednesday, June 13, 2012
Elliptical Sentence : Too/So
Efendi jbi | 1:58 AM | intermediate
Sebenarnya saya belum ingin membahas tentang elliptical sentence, akan tetapi berhubung ada
beberapa sahabat Bahasa Inggris Online yang meminta saya agar membuat penjelasan mengenai
elliptical sentence, maka saya memutuskan untuk membuatnya. Jadi posting saya kali ini special buat
kalian semua. hehehe.
Terkadang jika kita berbicara atau menulis kalimat yang maknanya sama, kita sering males. Contohnya
seperti ini: (dalam bahasa Indonesia dulu ya)
Andi anak yang pintar. Joe anak yang pintar. Mereka adalah anak-anak saya.
Coba perhatikan contoh di atas. Ada dua kalimat yang berprediket sama walau dengan subjek yang
berbeda. Yaitu “ Andi anak pintar. Joe anak pintar.” Pada kasus seperti ini, kita sering malas membuat
kalimat seperti ini. Kita cendrung menyingkatnya menjadi “Andi anak yang pintar, dan Joe juga.” Nah…di
dalam bahasa Inggrispun kita bisa membuat kalimat seperti ini. Kalimat-kalimat seperti ini disebut
dengan Elliptical Sentence.
Sekarang mari kita simpulkan apa sih sebenarnya elliptical sentence itu? Kalimat Elip atau elliptical
sentence adalah gabungan dua kalimat yang berbeda subyeknya tetapi predikatnya sama, dan
digunakan untuk menghindari pengulangan kata. Tujuan dari dibentuknya kalimat elip yaitu untuk
menyampaikan pernyataan secara sederhana dan sekaligus menghindari pengulangan unsur kalimat
yang sama.
kalimat Elip dalam bahasa Inggris pada umumnya menggunakan too (juga), so (juga), either (juga tidak),
Neither (juga tidak), but (tetapi) dengan auxiliary verb (kata kerja bantu)
too dan so
too dan so digunakan untuk menggabungkan dua kalimat positif yang memiliki prediket yang sama. Jadi
anda harus selalu ingat bahwa too dan so hanya digunakan untuk kalimat positif saja.
Berikut ini rumusnya:
... (+) ..., and + Subyek + Auxiliary + too
...(+)..., and + so + Auxiliary + Subyek
Contoh:
Siti Zulaiha is beautiful. Jupe is Beautiful.
So
Siti Zulaiha is beautiful, and so is Jupe.
Too
Siti Zulaiha is beautiful, and Jupe is too.
Simple present tense: Is, am, are
I =============am
You/we/they============are
She/he/it=================is
Contoh:
I am tall. She is tall.
I am tall, and so is she.
I am tall, and she is too.
My mother is in Jakarta now. My father is in Jakarta now.
My mother is in Jakarta now, and so is my father.
My mother is in Jakarta now, and my father is too.
Simple present tense: Do/Does
Yang di atas adalah contoh pemakaian so dan too dengan menggunakan is, am, are. Dan yang dibawah
ini contoh-contoh dengan menggunakan do/does.
I/you/we/they===========do
She/he/it=============does
She goes to school at 6. He goes to school at 6.
She goes to school at 6, and so does he.
She goes to school at 6, and he does too.
They buy a new car. I buy a new car
They buy a new car, and so do I.
They buy a new car, and I do too.
Simple past tense: Was dan were
I/she/he/it============was
You/they/we==========were
I was in Jambi in 1990. They were in Jambi in 1990.
I was in Jambi in 1990, and so were they.
I was in Jambi in 1990, and They were too.
Simple past tense: Did
I /you/we/they/she/he/ie ============did
Toni went to Malaysia. John went to Malaysia.
Toni went to Malaysia, and so did John.
Toni went to Malaysia, and John did too.
Present perfect
I /you/we/they===========have
She/he/it ===============has
I have eaten. She has eaten.
I have eaten, and so has she.
I have eaten, and she has too.
They have come here. She has come here.
They have come here, and so has she.
They have come here, and she has too.
Present continuous tense
You are speaking. He is speaking.
You are speaking, and so is he.
You are speaking, and he is too.
Shinta is singing. Jojo is singing.
Shinta is singing, and so is Jojo.
Shinta is singing, and Jojo is too.
Simple Future Tense
I /you/we/they/she/he/it============will
They will sleep. She will sleep.
They will sleep, and so will she.
They will sleep, and she will too.
Untuk saat ini saya jelaskan tentang too dan so saja dulu ya…yang lainnya menyusul.
Latihan I
1. Riska is tall. Toni is tall.
2. Dina eats pizza everyday. My sisters eat pizza everyday.
3. They go swimming every Sunday. Toni goes swimming every Sunday.
4. Rina got up at 6. I got up at 6.
5. She has slept. He has slept.
6. My mother will watch TV. My father will watch TV.
7. He was here. You were here.
8. I can sing. You can sing.
9. John is playing soccer. Beni is playing soccer.
10. We bought a new car. She bought a new car.
Answer Key:
1. Riska is tall, and so is Toni/Riska is tall, and Toni is too. 2. Dina eats pizza everyday, and so do my
sisters./Dina eats pizza everyday, and My sisters do too. 3. They go swimming every Sunday, and so does
Toni./They go swimming every Sunday, and Toni does too. 4. Rina got up at 6, and so did I./ Rina got up
at 6, and I did too. 5. She has slept, and so has he./ She has slept, and He has too. 6. My mother will
watch TV, and so will my father. / My mother will watch TV, and My father will too. 7. He was here, and
so were you. / He was here, and you were too. 8. I can sing, and so can you. / I can sing, and you can too.
9. John is playing soccer, and so is Beni. / John is playing soccer, and Beni is too. 10. We bought a new
car, and so did she. / We bought a new car, and she did too.
Wednesday, June 13, 2012
Elliptical Sentence: Either dan Neither
Efendi jbi | 11:13 PM
| intermediate
Pada materi sebelumnya telah saya jelaskan elliptical sentence yang menggunakan too dan so, dimana
mereka digunakan hanya untuk kalimat positif. Sedangkan Either dan neither yang juga digunakan untuk
meringkas kalimat, namun khusus untuk kalimat negative. Dalam elliptical sentences yang
menggunakan either dan neither memiliki rumus sebagai berikut:
…..and neither + auxiliary/to be/modal + S
… and S + aux iliary/to be/modal + not either
Contoh :
He didn’t go to school yesterday.
She didn’t go to school yesterday
He didin’t go to school yesterday, and neither did she.
Atau :
He didn’t go to school yesterday, and She didn’t either.
Perlu diperhatikan dan selalu diingat bahwa Not dalam elliptical sentences selalu disingkat,
digabungkan dengan to be atau auxiliary verb yang ada dalam kalimat yang akan diringkas.
Untuk lebih jelasnya, perhatikan contoh-contoh di bawah ini!
They will not visit you.
I will not visit you.
They will not visit you, and neither will I.
Atau
They will not visit you, and I won’t either
He doesn’t do the home work.
I don’t do the home work.
He doesn’t do the home work, and neither do I.
Atau
He doesn’t do the home work, and I don’t either.
They don’t watch TV.
Toni doesn’t watch TV.
They don’t watch TV, and neither does Toni.
atau
They don’t watch TV, and Toni doesn’t either.
We haven’t eaten.
They haven’t eaten.
We haven’t eaten, and neither have they.
Atau
We haven’t eaten, and They haven’t either.
She hasn’t slept.
He hasn’t slept.
She hasn’t slept, and neither has he.
Atau
She hasn’t slept, and he hasn’t either.
Roni isn’t sleeping.
Tono isn’t sleeping.
Roni isn’t sleeping, and neither is Tono.
Atau
Roni isn’t sleeping, and Toni isn’t either.
Kerjakan soal-soal latihan di bawah ini!
1. She isn’t tall.
He isn’t tall.
2. My mother doesn’t like pizza.
My father doesn’t like pizza.
3. They didn’t get up early.
I didn’t get up early.
4. Riska hasn’t done her homework.
Riri hasn’t done her homework.
5. They can’t sing.
I can’t sing.
6. She isn’t singing.
He isn’t singing.
7. My sister doesn’t study everyday.
Your sister doesn’t study everyday.
Answer Key:
1. She isn’t tall, and neither is he. / She isn’t tall, and he isn’t either. 2. My mother doesn’t like pizza, and
neither does my father. / my mother doesn’t like pizza, and my father doesn’t either. 3. They didn’t get
up early, and neither did I. / they didn’t get up early, and I didn’t either. 4. Riska hasn’t done her
homework, and neither has Riri. / Riska hasn’t done her homework, and Riri hasn’t either. 5. They can’t
sing, and neither can I. / they can’t sing, and I can’t either. 6. She isn’t singing, and neither is he. / She
isn’t singing, and he isn’t either. 7. My sister doesn’t study everyday, and neither does your sister. / My
sister doesn’t study everyday, and your sister doesn’t either.
Saturday, June 23, 2012
Gerunds
Efendi jbi | 4:49 PM
| Advance
Gerunds adalah kara kerja (verb) yang ditambah ing (verb + ing) dan berfungsi sebagai kata benda
(noun). Dengan kata lain, gerund adalah kata kerja yang dibendakan/diubah menjadi kata benda dengan
menambahkan ing.
Dalam kalimat bahasa Inggris, gerunds mempunyai peran sebagai:
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
Gerunds as subject
Gerunds as object
Gerunds as subjective complement
Gerunds as object of preposition
Gerunds after word “NO”
Gerunds after possessive adjective
Gerunds after certain verbs
Gerunds as appositive
Gerunds as subject
Berikut ini contoh-contoh gerunds yang berfungsi sebagai subject:
Reading is not my hobby.
Swimming is better than running.
Hiking can be very strenuous.
Gerunds as object
I like reading.
She goes swimming every morning.
Their favorite sport is running.
Gerunds as Subjective Complement
Gerund sebagai pelengkap subjek dalam kalimat biasanya selalu didahului tobe yang terletak di antara
subject dan subjective complement, contoh:
Her favorite sport is swimming.
Gerunds as object of preposition
Gerund sebagai objek dari preposisi terletak setelah preposisi, misalnya; for, before, without, in, at,
after, dll.
Contoh;
I will wash the dishes after eating.
You cannot be rich man without working.
Gerunds after “NO”
Dalam kalimat larangan, kita sering memakai kata “No” dan setelahnya biasanya diletakkan verb + ing
yaitu gerunds. Contoh:
No Smoking!
No parking in this area!
Gerunds after possessive adjective
Gerunds juga sering kita jumpai setelah possessive adjective. Misalnya:
Thanks for your coming.
Gerunds after certain verbs
Dalam bahasa Inggris, ada beberapa kata kerja tertentu yang bila kita ingin memasukan kata kerja
sesudah kata kerja tersebut, maka kata kerja setelahnya harusnya berbentuk gerund atau verb + ing.
Berikut ini daftar kata kerja-kata kerja tersebut beserta contoh kalimatnya:
Admit
: He admitted cheating on the test.
Advise
: The doctor generally advised drinking low-fat milk.
Allow
: Ireland doesn't allow smoking in bars.
Anticipate
: I anticipated arriving late.
Appreciate
: I appreciated her helping me.
Avoid
: He avoided talking to her.
Begin
: I began learning Chinese.
can't bear
: He can't bear having so much responsibility.
can't help
: He can't help talking so loudly.
can't see
: I can't see paying so much money for a car.
can't stand
: He can't stand her smoking in the office.
Cease
: The government ceased providing free healthcare.
Complete
: He completed renovating the house.
Consider
; She considered moving to New York.
Continue
: He continued talking.
Defend
: The lawyer defended her making such statements.
Delay
: He delayed doing his taxes.
Deny
: He denied committing the crime.
Despise
: She despises waking up early.
Discuss
: We discussed working at the company.
Dislike
: She dislikes working after 5 PM.
Mind
: I don't mind helping you.
Dread
: She dreads getting up at 5 AM.
Encourage
: He encourages eating healthy foods.
Enjoy
: We enjoy hiking.
Finish
: He finished doing his homework.
forget
: I forgot giving you my book.
hate
: I hate cleaning the bathroom.
Imagine
: He imagines working there one day.
Involve
: The job involves traveling to Japan once a month.
Keep
: She kept interrupting me.
Like
: She likes listening to music.
Love
: I love swimming.
Mention
Miss
: He mentioned going to that college.
: She misses living near the beach.
neglect
: Sometimes she neglects doing her homework.
permit
: California does not permit smoking in restaurants.
Postpone
: He postponed returning to Paris.
Practice
: She practiced singing the song.
Prefer
: He prefers sitting at the back of the movie theater.
propose
: I proposed having lunch at the beach.
quit
: She quit worrying about the problem.
Recall
: Tom recalled using his credit card at the store.
Recollect
: She recollected living in Kenya.
Recommend
: Tony recommended taking the train.
regret
Remember
: She regretted saying that.
: I remember telling her the address yesterday.
Report
: He reported her stealing the money.
require
: The certificate requires completing two courses.
Resent
: Nick resented Debbie's being there.
Resist
: He resisted asking for help.
Risk
: He risked being caught.
Start
: He started studying harder.
Stop
: She stopped working at 5 o'clock.
Suggest
: They suggested staying at the hotel.
Tolerate
: I tolerated her talking.
Try
Understand
Urge
: Sam tried opening the lock with a paperclip.
: I understand his quitting.
:They urge recycling bottles and paper
Daftar kata kerja di atas beserta contohnya saya ambil dari: English Page
Gerunds as appositive
Gerund sebagai aposisi atau penegas dalam kalimat, contoh:
 His method, shooting and killing, eventually came to an end.
 She has a bad habit, gambling.
 Her favorite exercise, swimming in the pool, makes her body strong.
 That difficult work, sawing hard woo, makes him exhausted
Saturday, June 23, 2012
Gerunds VS Present Participle
Efendi jbi | 5:04 PM
| Advance
Apa kabar teman-teman Belajar Bahasa Inggris Online? Semoga semua dalam keadaan sehat. Saat ini
kita akan membahas tentang gerunds dan present participle. Gerunds adalah kata kerja (verb) yang
ditambah dengan ing (Verb + ing) dan berfungsi sebagai kata benda (noun). Misalnya cooking,
swimming, singing, dancing. Bila kita amati, gerund ini mirip sekali dengan present participle. Karena
baik gerunds maupun present participle sama-sama terbentuk dengan menambahkan ing setelah kata
kerja (verb + ing). Bila kita tidak mengetahui perbedaannya tentu amat sulit menentukan apakah verb +
ing tersebut gerund atau present participle. Saya akan mencoba menjelaskan perbedaan antara present
participle dan gerund.
1. Present participle
Present participle adalah kata kerja (verb) yang ditambah ing (verb + ing). Fungsi present participle ini
bisa sebagai kata kerja dan juga bisa sebagai adjective.
Sebagai kata kerja (verb)
Apabila kita menjumpai kata kerja (verb) + ing, dan verb + ing tersebut digunakan bersamaan dengan
tobe atau terletak setelah tobe (is, am, are, was, were, been) maka verb + ing tersebut adalah present
participle yang berfungsi sebagai kata kerja.
Contoh:
I am sitting.
She is singing.
Toni was sleeping when I called her.
She has been watching TV for an hour.
Coba perhatikan contoh-contoh di atas, setelah tobe terdapat Verb + ing, fungsi verb+ ing tersebtu
adalah sebagai kata kerja (verb), karena terletak setelah tobe. Biasanya kita menggunakan present
participle yang berfungsi sebagai kata kerja adalah pada present/past continuous tense, present perfect
continuous tense, dll.
Kesimpulan: jadi present psrticiple yang berfungsi sebagai kata kerja, bila verb + ing tersebut terletak
setelah tobe.
Sebagai kata sifat (adjective)
Present participle yang berfungsi sebagai kata sifat (adjective) bila verb + ing tersebut tidak ditemani
oleh tobe atau tidak terletak bersebelahan dengan tobe.
Contoh:
The train arriving at the station now is an hour late.
The students talking in the class look very happy.
Perhatikan dua contoh kalimat di atas, pada kedua kalimat tersebut terdapat verb + ing, dan fungsi
present participle pada kalimat tersebut adalah sebagai adjective karena tidak diletakkan bersebelahan
denga tobe.
Berikut ini analisa dua contoh kalimat di atas:

arriving adalah adjective karena tidak ditemani oleh be. Sedangkan, Subject kalimat diatas
adalah train dan verbnya adalah is.

talking adalah adjective karena tidak ditemani oleh be. Subject dari kalimat diatas adalah
students dan verbnya adalah look.
Present participle (verb + ing) yang berfungsi sebagai kata sifat (adjective) bisa juga diletakkan sebelum
kata benda, contoh: a boring man, a drawing book, dan lain sebagainya.
2. Gerunds
Gerunds sangatlah berbeda dengan present participle. Sesuai penjelasan di atas, present participle bisa
berfungsi sebagai kata kerja dan juga adjective, akan tetapi gerund hanya bisa berfungsi sebagai kata
benda. Dengan kata lain gerunds adalah kata kerja (verb) yang ditambah ing dan berfungsi sebagai kata
benda atau kata kerja yang dibendakan/diubah menjadi kata benda dengan menambahkan ing.
1. Gerunds as subject
2. Gerunds as object
3. Gerunds as subjective complement
4. Gerunds as object of preposition
5. Gerunds as appositive
6. Gerunds after “No”
7. Gerunds after possessive adjective
Silahkan klik di sini untuk membaca penjelasan lengkap mengenai gerunds
Kesimpulan perbedaan gerunds dan present participle:
1. Gerunds hanya dapat berfungsi sebagai noun (kata benda), sedangkan present participle
berfungsi sebagai verb (kata kerja) dan juga adjective (kata sifat).
2. Bila anda menemukan verb + ing setelah tobe maka itu adalah present participle yang berfungsi
sebagai kata kerja. Bila anda menemukan verb + ing setelah tobe dan berfungsi sebagai
subjective complement atau pelengkap subjek maka itu adalah gerund. Bila anda menemukan
verb + ing yang terletak sebelum kata benda, misalnya: a drawing book, maka verb + ing
tersebut adalah present participle yang berfungsi sebagai adjective, bukan gerunds.
3. Bila anda menemukan verb + ing di awal kalimat yang berfungsi sebagai subjek, misalnya:
Cooking is her hobby. Swimming is better than running. Maka verb + ing tersebut adalah
gerund.
4. Bila anda menemukan verb + ing setelah prepositions, misalnya: I will watch TV before eating.
Maka verb + ing teresebut adalah gerund as object of preposition bukan present participle.
5. Bila anda menemukan verb + ing setelah possessive adjective maka itu adalah gerund.
Semoga penjelasan saya mengenai perbedaan gerund dan present participle ini bisa dipahami dan
bermamfaat untuk kita semua. Amin. Terima kasih.
Saturday, June 23, 2012
Gerunds VS Present Participle
Efendi jbi | 5:04 PM
| Advance
Apa kabar teman-teman Belajar Bahasa Inggris Online? Semoga semua dalam keadaan sehat. Saat ini
kita akan membahas tentang gerunds dan present participle. Gerunds adalah kata kerja (verb) yang
ditambah dengan ing (Verb + ing) dan berfungsi sebagai kata benda (noun). Misalnya cooking,
swimming, singing, dancing. Bila kita amati, gerund ini mirip sekali dengan present participle. Karena
baik gerunds maupun present participle sama-sama terbentuk dengan menambahkan ing setelah kata
kerja (verb + ing). Bila kita tidak mengetahui perbedaannya tentu amat sulit menentukan apakah verb +
ing tersebut gerund atau present participle. Saya akan mencoba menjelaskan perbedaan antara present
participle dan gerund.
1. Present participle
Present participle adalah kata kerja (verb) yang ditambah ing (verb + ing). Fungsi present participle ini
bisa sebagai kata kerja dan juga bisa sebagai adjective.
Sebagai kata kerja (verb)
Apabila kita menjumpai kata kerja (verb) + ing, dan verb + ing tersebut digunakan bersamaan dengan
tobe atau terletak setelah tobe (is, am, are, was, were, been) maka verb + ing tersebut adalah present
participle yang berfungsi sebagai kata kerja.
Contoh:
I am sitting.
She is singing.
Toni was sleeping when I called her.
She has been watching TV for an hour.
Coba perhatikan contoh-contoh di atas, setelah tobe terdapat Verb + ing, fungsi verb+ ing tersebtu
adalah sebagai kata kerja (verb), karena terletak setelah tobe. Biasanya kita menggunakan present
participle yang berfungsi sebagai kata kerja adalah pada present/past continuous tense, present perfect
continuous tense, dll.
Kesimpulan: jadi present psrticiple yang berfungsi sebagai kata kerja, bila verb + ing tersebut terletak
setelah tobe.
Sebagai kata sifat (adjective)
Present participle yang berfungsi sebagai kata sifat (adjective) bila verb + ing tersebut tidak ditemani
oleh tobe atau tidak terletak bersebelahan dengan tobe.
Contoh:
The train arriving at the station now is an hour late.
The students talking in the class look very happy.
Perhatikan dua contoh kalimat di atas, pada kedua kalimat tersebut terdapat verb + ing, dan fungsi
present participle pada kalimat tersebut adalah sebagai adjective karena tidak diletakkan bersebelahan
denga tobe.
Berikut ini analisa dua contoh kalimat di atas:

arriving adalah adjective karena tidak ditemani oleh be. Sedangkan, Subject kalimat diatas
adalah train dan verbnya adalah is.

talking adalah adjective karena tidak ditemani oleh be. Subject dari kalimat diatas adalah
students dan verbnya adalah look.
Present participle (verb + ing) yang berfungsi sebagai kata sifat (adjective) bisa juga diletakkan sebelum
kata benda, contoh: a boring man, a drawing book, dan lain sebagainya.
2. Gerunds
Gerunds sangatlah berbeda dengan present participle. Sesuai penjelasan di atas, present participle bisa
berfungsi sebagai kata kerja dan juga adjective, akan tetapi gerund hanya bisa berfungsi sebagai kata
benda. Dengan kata lain gerunds adalah kata kerja (verb) yang ditambah ing dan berfungsi sebagai kata
benda atau kata kerja yang dibendakan/diubah menjadi kata benda dengan menambahkan ing.
1. Gerunds as subject
2. Gerunds as object
3. Gerunds as subjective complement
4. Gerunds as object of preposition
5. Gerunds as appositive
6. Gerunds after “No”
7. Gerunds after possessive adjective
Silahkan klik di sini untuk membaca penjelasan lengkap mengenai gerunds
Kesimpulan perbedaan gerunds dan present participle:
1. Gerunds hanya dapat berfungsi sebagai noun (kata benda), sedangkan present participle
berfungsi sebagai verb (kata kerja) dan juga adjective (kata sifat).
2. Bila anda menemukan verb + ing setelah tobe maka itu adalah present participle yang berfungsi
sebagai kata kerja. Bila anda menemukan verb + ing setelah tobe dan berfungsi sebagai
subjective complement atau pelengkap subjek maka itu adalah gerund. Bila anda menemukan
verb + ing yang terletak sebelum kata benda, misalnya: a drawing book, maka verb + ing
tersebut adalah present participle yang berfungsi sebagai adjective, bukan gerunds.
3. Bila anda menemukan verb + ing di awal kalimat yang berfungsi sebagai subjek, misalnya:
Cooking is her hobby. Swimming is better than running. Maka verb + ing tersebut adalah
gerund.
4. Bila anda menemukan verb + ing setelah prepositions, misalnya: I will watch TV before eating.
Maka verb + ing teresebut adalah gerund as object of preposition bukan present participle.
5. Bila anda menemukan verb + ing setelah possessive adjective maka itu adalah gerund.
Semoga penjelasan saya mengenai perbedaan gerund dan present participle ini bisa dipahami dan
bermamfaat untuk kita semua. Amin. Terima kasih.
Sunday, July 1, 2012
Either ... Or / Neither ... Nor
Efendi jbi | 11:28 AM | Advance
Sebelumnya kita telah belajar mengenai either dan neither. Sekarang kita akan membahas mengenai
either yang dipasangkan dengan or (either … or) dan neither yang dipasangkan dengan nor (neither …
nor).
Either … or dan neither … nor adalah paired conjunction atau disebut juga correlative conjunction. paired
conjunction adalah kata hubung yang digunakan selalu berpasangan. Mereka sudah mempunyai
pasangan masing-masing. Jadi either sebagai paired conjunction pasangannya adalah or, dan neither
pasangannya adalah nor.
Pemakaian either … or dan neither … nor
Rumus:
Either + noun + or + plural noun + plural verb
Either + noun + or + singular noun + singular verb
Neither + noun + nor + plural noun + plural verb
Neither + noun + nor + singular noun + singular verb
Verb yang mengikuti either…or dan neither…nor ditentukan oleh subject kalimat setelah or atau nor.
Bila setelah or atau nor adalah singular noun/singular subject, maka verbnya adalah singular verb. Jika
setelah or atau nor adalah plural subject atau plural noun, maka verbnya adalah plural verb. Perhatikan
contoh di bawah ini:
Either … or
1.
Either The students or Toni is watching TV now. (para pelajar itu atau Toni sedang menonton TV
sekarang.) makna dari kalimat ini adalah, kalau bukan John yang sedang menonton TV sekarang maka
Toni lah yang sedang menonton TV sekarang.
2. Either my friends or my mother sweeps the floor every morning. (Teman-teman saya atau ibu saya
menyapu lantai itu setiap hari.) makna kalimat ini adalah kalau bukan teman-teman saya yang menyapu
lantai maka ibu saya yang menyapu lantai itu.)
Sekarang perhatikan dua contoh di atas! Kata benda (noun) yang berfungsi sebagai subject pada contoh
1 yang terletak setelah or adalah “Toni”. Karena Toni adalah singular noun maka verb yang diletakkan
adalah “is”. Pada contoh 2, subject setelah or adalah “mother”, yang merupakan singular noun, maka
harus memakai “sweeps” diletakkan “s” (ini pola simple present tense) karena subjeknya adalah singular
(mother = she).
Jika contoh-contoh di atas kita putar balik kalimatnya, maka akan menjadi seperti ini (akan tetapi
maknanya tetap sama walau kalimat itu dibalik):
1. Either Toni or the Students are watching TV.
2. Either my mother or my friends sweep the floor every day.
setelah kalimatnya dibalik, maka pada contoh 1, setelah or adalah “the students”, dan ini merupakan
plural noun, maka verb yang diletakkan adalah plural verb “are”. Pada contoh 2 juga begitu. Setelah or
adalah “my friends” maka verbnya adalah “sweep” karena “my friends” adalah plural noun. Agar lebih
paham perhatikan contoh-contoh lainnya di bawah ini:
1. Either the cats or the dog eats the fish.
Either the dog or the cats eat the fish.
2. Either she or you are smart.
Either you or she is smart.
3. Either Alex or his sisters have washed the dishes.
Either his sisters or Alex has washed the dishes.
Note: Anda akan kesulitan membuat kalimat menggunakan either ..or maupun neither …nor, jika anda
belum memahami pemakaian tenses dalam bahasa Inggris. Jika anda telah memahami tenses dalam
bahasa Inggris, baik itu dalam bentuk nominal sentence ataupun verbal sentence, maka anda akan
dengan mudah membuat kalimat ini. Terutama dalam menentukan kata kerjanya (verb).
Neither … nor
Cara pemakaian neither … nor sama denga either …or hanya saja makna kalimatnya berbeda. Perhatikan
contoh di bawah ini.
1.
Neither the students nor Toni is watching TV now. (Tidak murid-murid itu, tidak juga Toni, sedang
menonton TV sekarang.) makna kalimat ini adalah: baik murid-murid itu dan juga Toni tidak sedang
menonton TV sekarang.
2. Neihter my friends nor my mother sweeps the floor. (tidak teman-temanku, tidak juga ibuku, menyapu
lantai itu.) Makna kalimat ini adalah: baik teman-temanku dan juga ibuku tidak menyapu lantai itu.
Jika dibalik maka kalimatnya akan seperti ini: (walau dibalik makna kalimatnya tetap sama)
1.
Neither Toni nor the students are watching TV now. (tidak Toni, tidak juga murid-murid itu, sedang
menonton TV sekarang.)
2. Neither my mother nor my friends sweep the floor.
Jadi cara pemakaian either … or dan neither … nor itu sama saja, hanya maknanya berbeda. Neither …
nor mempunyai makna negative walaupun dalam kalimat tersebut tidak terdapat kata NOT. Sekali lagi
ditekankan bahwa either berpasangan dengan or dan neither dengan nor.
Either dan neither tidak harus selalu berada pada awal kalimat, akan tetapi bisa juga ditempatkan di
tengah kalimat. Contoh:
1. I will either play games or sing a song tomorrow. ( saya akan bermain game, atau menyanyikan sebuah
lagu besok.)
2. Rina is neither smart nor stupid. (Rina tidak pintar juga tidak bodoh.)
3. Yesterday, I neither slept nor ate. (kemarin saya tidak tidur, juga tidak makan.)
Semoga dapat dipahami dan bermamfaat untuk kita semua. Amin.
Sunday, July 22, 2012
Pemakaian Not Only...But Also
Efendi jbi | 9:54 PM
| Advance
Tidak terasa hampir satu bulan tidak membuat artikel baru di blog kesayanganku ini. Inilah
akibatnya jika kesibukan yang kian hari kian bertambah. Mulai dari jam 8 pagi hingga jam 9 malam
harus melakukan rutinitas mengajar yang begitu padat. Hari Sabtu dan Minggu, yang merupakan hari
untuk beristirahat, juga harus digunakan untuk mengenjar setoran. hehehe.
Langsung saja ya....saat ini kita akan belajar mengenai not only .... but also yang juga merupakan
correlative conjunction atau paired conjunction. Not only ... but also mempunyai makna tidak
hanya...tetapi juga.
Berikut ini contoh-contoh pemakaian not only … but also:
He’s not only clever, but also he’s brave.
(not only … but also, bisa dipakai untuk menghubungkan 2 clauses/kalimat, akan tetapi kedua clause
tersebut haruslah pararel seperti contoh di atas: “he’s clever” dan “ he’s brave”)
He’s not only funny but also intelligent.
(Pada contoh ini, not only …but also, menghubungkan dua kata sifat “funny dan intelligent”)
Not only Shinta but also her brother is clever.
(pada contoh ini kita menggunkan verb “is”, dalam penentuan verbnya, tergantung pada kata setelah
“but also”. Contoh lain bisa dilihat dibawah ini!)
1. Not only John but also his friends are clever.
2. Not only Tono but also John sweeps the floor.
3. Not only Tono but also his sisters sweep the floor.
Jadi bila kata setelah but also itu singular, maka kita harus memasukan verb singular, jika plural maka
harus sesuai untuk verb yang plural pula. Pada contoh 2 di atas, kata setelah but also adalah “John” oleh
karena itu kata kerjanya haruslah sweeps yang mendapat penambahan “s”. Pada contoh 3, kata setelah
but also adalah his sisters yang berbentuk plural, maka kata kerja sweep tidak boleh ditambah “s”
(contoh-contoh ini berpola simple present tense).
Contoh lainnya:
Wrong: He not only painted the "Annunciation" but also [painted] the "Mona Lisa."
Right: He painted not only the "Annunciation" but also the "Mona Lisa."
Wrong: He not only played for Washington but also for Detroit and Pittsburgh.
Right: He played not only for Washington but also for Detroit and Pittsburgh.
Wrong: He not only coached soccer but also tennis.
Right: He coached not only soccer but also tennis.
Right: He taught not only physics and chemistry but also algebra and geometry.
Semoga penjelasan ini bisa bermamfaat. Terima kasih.
Sunday, July 22, 2012
Penggunaan Both ... And
Efendi jbi | 10:12 PM
| Advance
Both … and juga merupakan correlative conjunction atau paired conjunction. Both … and menyatakann
“keduaduanya”. Both …. And hanya dipakai untuk kalimat positif saja. Hal penting yang harus
diperhatikan adalah, verb setelah both … and adalah plural verb. Contoh:
Benar: Both Siska and Anton are stupid.
Salah: Both Siska and Anton is stupid.
Benar: Both my sister and I are watching TV.
Salah : Both my sister and I am watching TV
Benar : Both Tono and Toni clean the board.
Salah : Both Tono and Toni cleans the board.
Benar : Both She and he were here yesterday.
Salah : Both she and he was here yesterday.
Mudah bukan penggunaan both …and ini. Semoga penjelasan yang sangat pendek ini bisa bermamfaat.
Amin.
Saturday, August 4, 2012
Question Tag Part 2
Efendi BBIO
| 8:53 PM | Advance
Question Tags (Pertanyaan Tegas ) dibentuk dari to be, modal auxiliaries, dan Auxiliary Verb lainnya (is,
am, are, does, do, did, can, have, may, must, will, shall, etc) yang dikombinasikan dengan Personal
Pronoun (Kata Ganti Orang) yaitu I, we, you, they, he, she, it.
Cara Membuat dan Contoh Question Tags
Ada beberapa aturan yang harus diperhatikan pada saat membentuk Question Tags (Pertanyaan Tegas),
yaitu:
Apabila Pernyataannya (Statement) merupakan Kalimat Positif (+), maka pertanyaan tegasnya Negatif (), contohnya:
He is a doctor, isn’t he? (Artinya: Dia seorang dokter, bukan ?)
Sebaliknya apabila Pernyataannya (Statement) merupakan Kalimat Negatif (-), maka pertanyaan
penegasnya Positif (+), contohnya:
You are not happy, are you? (Artinya: Kamu tidak senang, bukan?)
Mary isn’t here, is she? (Artinya: Mary tidak disini, bukan/kan?)
Subject dalam Pertanyaan Penegasnya (Tag)-nya harus selalu berbentuk Personal Pronouns (Kata Ganti
Orang/Orang), contohnya:
George goes to school by bicycle, doesn’t he?
(Artinya: George pergi ke sekolah naik sepeda, bukan?)
You Like Tea, don’t you?
(Artinya: Kamu suka teh, bukan?)
Apabila dalam kalimat pernyataan menggunakan To Be (Kata Kerja Bantu To Be ) yaitu is, am, are, was,
were, maka to be tersebut harus diulang dalam Pertanyaan Penegas (Tag) dengan bentuk yang
berlawanan, contohnya:
You are not a policeman, are you? (Artinya: Kamu bukan polisi, bukan/kan?)
*sama seperti contoh cara membentuk question tag nomor 1 & 2 di atas.
PENGECUALIAN:
Apabila dalam kalimat pernyataan positif terdapat to be “am” yang berpasangan dengan subyek I (I am),
maka dalam pertanyaan penegas to be harus diganti dengan “are”, contohnya:
I am a student, aren’t I? (Artinya: Saya seorang pelajar, bukan?)
Sedangkan apabila kalimat yang menggunakan subyek “I am” berbentuk negatif, maka dalam
pertanyaan penegasnya, to be, “am” tidak mengalami perubahan, contohnya:
I am not a servant, am I? (Artinya: Saya bukan pelayan, bukan?)
Apabila dalam kalimat pernyataaan menggunakan Kata Kerja Bantu (Auxiliary Verb) yaitu can, may,
should, would, will, shall, has, had, selain to be, maka Kata Kerja Bantu tersebut harus diulang di dalam
Pertanyaan Penegasnya (Tag) dengan bentuk yang berlawanan, contohnya:
She will invite us, won’t she? (Artinya: Dia akan mengundang kita, bukan ?)
Apabila dalam kalimat pernyataanya tidak menggunakan Kata Kerja Bantu (Auxiliary Verb) atau hanya
berupa Kata Kerja (Verb), maka dalam pertanyaan penegasnya (Tag) harus menggunakan do, does, atau
did (tergantung Tenses yang digunakan), contohnya:
Patricia looks pale, doesn’t she? (Artinya: Patricia kelihatan pucat, bukan?)
Sedangkan untuk kalimat perintah atau ajakan, maka Pertanyaan Penegas (Question Tag) dibentuk
dengan menggunakan “will you” dan “shall we”, contohnya:
Stop the noise, will you?
Ada beberapa kalimat positif yang di anggap sebagai Kalimat Negatif apabila kalimat pernyataan positif
tersebut diikuti oleh kata-kata berikut ini:
never: tidak pernah
seldom: jarang
rarely: jarang
hardly: hampir tidak
few/little: sedikit
Nothing: tidak ada
Karena kalimat pernyataanya bersifat negative, maka Pertanyaan Penegasnya (Tag)-nya harus positif,
contohnya:
He has never gone to Jakarta, has he?
(Artinya: Dia belum pernah pergi ke Jakarta, bukan?)
She seldom comes late, does she?
(Dia jarang datang terlambat, bukan?)
Pertanyaan penegas juga memerlukan jawaban untuk meyakinkan atas kebenaran pernyataan yang
diajukan. Untuk memperoleh jawaban yang positif atau yes ,…., maka kalimat pernyataanya harus
positif, contohnya:
She is a doctor, isn’t she?
(Artinya: Dia seorang dokter, bukan?)
Jawaban: Yes, She is. (Iya)
Sedangkan jika ingin mendapatkan jawaban negatif atau no ,…, maka kalimat pernyataanya harus
negatif, contohnya:
He doesn’t like swimming, does he?
(Artinya: Dia tidak suka berenang, bukan?)
Jawaban: No, He doesn’t. (Tidak)
Cara Pengucapan Question Tags
Dengan intonasi meninggi jika si pembicara benar-benar ingin memastikan atau menegaskan bahwa
informasi, ide, dan keyakinannya benar.
Contoh: Samuel lives in an apartment, doesn’t he ?
Dengan intonasi merendah jika si pembicara sedang mengekspresikan ide dengan sesuatu yang hampir
pasti si pendengar akan setuju.
Contoh: It’s a nice day today, isn’t it?
Sekarang kerjakan latihan di bawah ini:
exercise 28 question tag
exercise 29 question tag
exercise 30 question tag
Monday, August 6, 2012
Penggunaan Present Perfect Continuous Tense
Efendi BBIO
| 10:35 PM | Advance
resent perfect continuous tense digunakan untuk:
1. Menunjukan sesuatu kegiatan atau peristiwa yang dimulai pada masa lampau (past) dan masih
berlanjut atau dilakukan sampai sekarang yang menggunakan durasi waktu tertentu. Misalnya “for an
hour/selama sejam, for to weeks/selama dua minggu, dll”.
Contoh:
She has been watching TV for 3 hours.
Dia telah sedang menonton TV selama 3 jam
Pada contoh di atas, “she” memulai melakukan kegiatan menonton TV “watch TV” 3 jam lalu dan hingga
sekarang si subject masih sedang menonton TV.
Sebenarnya pada fungsi yang pertama ini, present perfect continuous tense tidak jauh berbeda
dengan pesentperfect tense.
2. Present perfect continuous tense juga bisa digunakan untuk membuat kalimat yang menyatakan
suatu peristiwa yang baru saja terjadi. Biasanya pada kalimat seperti ini, sering digunakan kata “recently
atau lately”.
Contoh:


I have been feeling really tired, recently.
She has been smoking too much lately
Pola kalimat
Dalam pembuatan kalimat present perfect tense, kita tetap menggunakan has atau have. Lebih jelasnya
perhatikan rumus di bawah ini:
Subject + have/has + been + Ving
(I/you/we/they + have + been + Ving)
(she/he/it + has + been + ving_
Contoh:
I have been singing for 2 hours.
She has been living in Jambi since 1998.
The cat has been eating the fish, recently.
Untuk membuat kalimat negative, tinggal menambahkan “not” setelah have/has. Contoh:
I have not been singing for 2 hours.
He has not been working.
Untuk membuat kalimat pertanyaan, kita letakkan have/has pada awal kalimat (untuk yes/no answers).
Contoh:
Have you been working for 2 hours? Yes, I have/ No, I have not.
Has she been watching TV? Yes, she has/ No, she has not.
Menggunakan WH-question:
What have you been eating? I have been eating fish.
Where has she been sleeping? She has been sleeping in her bedroom.
Wednesday, August 8, 2012
Penggunaan Past Perfect Tense
Efendi BBIO
| 5:35 PM | Advance
Pemakaian Past perfect tense digunakan untuk menghubungkan kegiatan yang terjadi pada waktu
lampau sebelumnya dengan kegiatan yang terjadi pada waktu lampau setelahnya. Perhatikan contoh di
bawah ini:
I had eaten when she came to my house. ( Saya sudah makan ketika dia datang kerumahku).
Pada contoh di atas, terdapat dua kegiatan yang sama-sama terjadi pada masa lampau. “she came to my
house” adalah kegiatan yang terjadi pada waktu lampau, sebelum kegiatan ini terjadi, ada kegitan lain
yang lebih dulu selesai sebelum kegiatan tersebut, yaitu “ makan/eat pada kalimat “I had eaten”.
Bagaimana? Masih bingung ya… hehehe. Sekarang coba perhatikan perbedaan antara present perfect
tense dan past perfect tense. Semoga dengan ini teman-teman bisa paham apa itu past perfect tense.
Present perfect tense menghubungkan waktu lampau dengan waktu sekarang/present
Contoh:
I haven’t slept. I am so sleepy and I want to sleep now.
(saya belum tidur. Saya sangat ngantuk dan saya ingin tidur sekarang.)
I haven’t eaten, so I want to eat. ( saya belum makan, jadi saya ingin makan sekarang)
Past perfect tense menghubungkan dua waktu lampau. Contoh;
2 hours ago I hadn’t slept. I was so sleepy and I wanted to sleep.
(dua jam yang lalu, saya belum tidur. Saya sangat mengantuk dan saya ingin tidur)
Masih bingung? Sekarang perhatikan ilustrasi sebuah peristiwa di bawah ini:
Sekarang coba anda bayangkan bahwa sekarang anda berada di sebuah stasiun kereta api, dan anda
terlambat beberapa menit sehingga anda ketinggalan kereta. Lalu petugas di stasiun berkata kepada
anda:
“You are too late. The train has left.” (kamu terlambat. Kereta apinya sudah berangkat)
(pada situasi ini, pola kalimat yang digunakan adalah present perfect tense)
Kemudian anda pulang karena anda ketinggalan kereta. Beberapa jam kemudian anda pulang.
Sesampainya anda dirumah, ayah anda bertanya mengapa anda pulang. Lalu anda berkata:
“ I was too late. The train had left” ( saya telambat. Kereta apinya sudah berangkat)
Kalimat yang anda gunakan untuk menjelaskan kepada ayah anda kenapa anda pulang adalah dalam
bentuk past perfect tense. Coba perhatikan kalimat di atas yang anda pakai untuk menjelaskan kepada
ayah anda, dalam bentuk lampau, bukan? Yaitu past perfect tense (the train had left/kereta apinya
sudah berangkat) karena apa? Karena anda terlambat “I was late.”
Pola kalimat:
Positif
: Subject + had + V3
Negative
: Subject + had + not + v3
Pertanyaan
: Had + subject + V3 + ?
Contoh:




I wasn't hungry. I had just eaten.
They were hungry. They had not eaten for five hours.
I didn't know who he was. I had never seen him before.
"Mary
wasn't
at
home
"Really? Where had she gone?"
when
I
arrived."
Wednesday, August 8, 2012
Penggunaan Past Perfect Continuous Tense
Efendi BBIO
| 5:39 PM | Advance
Past perfect continuous tensedigunakan untuk:
1. Menyatakan suatu kegiatan yang terjadi di masa lampau dan masih berlanjut sampai ada kegiatan lain
yang membuat kegiatan tersebut terhenti. Perhatikan contoh di bawah ini:
We had been playing soccer when the accident occurred. (Kami telah sedang bermain sepak bola ketika
kecelakaan itu terjadi.)
Pada contoh di atas, subject telah sedang bermain bola kaki, pada saat subject telah sedang bermain
bola, ada sebuah kecelakan terjadi yang membuat si subject menghentikan aktifitasnya.
2. Digunakan untuk menyatakan kegiatan yang dilakukan pada masa lampau yang mempunyai hubungan
sebab akibat (cause and effect)
Contoh:

I was so tired. I had been revising my lessons for hours.
Pada contoh di atas, “I was tired / saya lelah” merupakan akibat dari “I had been revising my lesson/saya
telah sedang merevisi pelajaran-pelajaran saya selama berjam-jam”.
Pola kalimat past perfect continuous tense
Positif
: Subject + had + been + Ving
Negative
: Subject + had + not + been + Ving
Pertanyaan
: Had + Subject + been + Ving + ?
Contoh:
I had been working when she called me.
I had not been working when she called me.
Had you been working when she called you?
She had been sleeping.
She had not been sleeping.
Had she been sleeping? Yes, she had/ No, she had not
Friday, August 10, 2012
Penggunaan Future Continuous Tense
| 9:57 PM | Advance Future Continuous Tense - Apa kabar teman-teman belajar bahasa Inggris
online? Saya yakin semua dalam keadaan baik-baik saja. Bagaimana puasanya? Saya yakin lancar-lancar
saja. Semoga puasa kita tahun ini diterima oleh Allah. SWT. Sekarang kita akan belajar mengenai Future
Continuous Tense. Tenses ini digunakan untuk menyatakan peristiwa yang sedang terjadi. Kenapa
demikian? Karena dari namanya saja ada kata “continuous tense”. Akan tetapi Future continuous tense
itu berbeda dengan present continuous tense. Future continuous tense untuk peristiwa yang akan
sedang terjadi. Saya ulangi sekali lagi bahwa future continuous tense adalah untuk menyatakan
peristiwa yang akan sedang terjadi.
Efendi BBIO
Untuk lebih mudah dipahami perhatikan ilustrasi peristiwa di bawah ini:
“Saya menerima SMS dari pacar saya. Dia bilang dia ingin datang kerumah saya untuk makan malam
bersama saya besok malam. Dia bilang akan datang jam 7 malam. Waduuuuhhh karena saya orangya
sibuk terus, terus saya bilang ke pacar saya “ maaf… lebih baik adek jangan datang kerumah, karena jam
7 malam besok abang akan sedang bekerja.”
Pada peristiwa di atas, ada kalimat yang saya cetak tebal. Pada kalimat tersebut menyatakan sebuah
pekerjaan yang akan sedang terjadi. Sekali lagi…AKAN SEDANG TERJADI”. Jadi kegiatan atau peristiwa
yang sedang terjadi itu tidak harus sekarang/now, akan tetapi bisa saja besok, minggu depan atau
bahkan tahun depan. Jika kasusnya begini maka tenses yang tepat adalah Future Continuous Tense.
Bagaimana? Apakah bisa dipahami apa itu future continuous tense dan kapan kita menggunakannya?
Semoga bisa dimengerti. Saya beri satu contoh ilustrasi lagi ya…
Anton : Hi…apa kabar?
John
: Alhamdulillah saya baik-baik saja. Ada apa bro?
Anton
: Saya ingin minta tolong. Kamu bisa gak hari minggu depan mengantarkan saya ke bandara?
John
: Minggu depan? Memangnya jam berapa?
Anton
: Jam 10 pagi. Bisa gak?
John
: Hmmmm gimanaya. Saya hari minggu depan jam 10 pagi akan sedang berenang. Biasalah…itu jadwal
mingguan saya. Tiap hari minggu jam 10 saya latihan renang. Jadi pada jam 10 minggu depan saya akan
sedang berenang. Jadi tidak bisa mengantar kamu ke bandara.
Anton
: Ya sudah…it is ok.
Semoga bisa dipahami apa itu future continuous tense. Hal penting lainnya yang perlu diketahui bahwa,
biasanya bila kita menggunakan future continuous tense ini, baik kita dan lawan bicara kita mengetahui
waktu atau jam berapa kegiatan itu dilaksanakan. Contoh:
I will be sleeping at 7am tomorrow.
My mother will be cooking at 10am next Monday.
I will not be sleeping when you call me.
Don’t forget to bring your umbrella. It will be raining when you return.
Pola Kalimat
Positif
: Subejct + will + be + Ving
Negative
: Subject + will not/won’t + Ving
Pertanyaan
: Will + subject + be + Ving + ?
Contoh:
They will be playing soccer at 5pm tomorrow.
My father won’t be watching TV in the living room when you watch the TV in the living room.
Will Toni be doing his homework at 10 tonight?
What will you be doing at 8am tomorrow? I will be having breakfast.
My mother and I will be playing chess when the film starts.
Semoga penjelasan Future Continuous Tense ini bisa bermamfaat untuk kita semua. Amin.
Diposkan oleh Efendi BBIO di 9:57 PM
Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to FacebookShare to Pinterest
Label: Advance
1 comment:
1.
Fitria Nanditama Intani7:11 PM, March 21, 2016
thanks!
Reply
Reply
Saturday, September 8, 2012
Comparative: As ... AS
Efendi jbi | 1:22 PM
| Advance
Di dalam bahasa Inggris, kita mengenal adanya comparative as … as. As …. As digunakan untuk:
1. Membandingkan hal yang setara.
2. Menunjukan sebuah jumlah yang ekstrim.
A. Membandingkan hal yang setara
Contoh:
Rina is as tall as Tono. (Rina setinggi Tono.)
I am as handsome as you. (Saya setampan kamu.)
They are as short as their mother. (Mereka sependek ibu mereka.)
Rumus:
As + Adjective + as
Contoh lain:
I can run as fast as you. (Saya bisa berlari secepat kamu.)
Jenita sings as good as Isabel. ( Jenita bernyanyi sebagus Isabel.)
As … as bisa juga dipakai dalam kalimat negative dan juga introgatif.
Contoh:
I cannot run as fast as you. (Saya tidak bisa berlari secepat kamu.)
Rina isn’t as beautiful as Jenita. (Rina tidak secantik Jenita.)
Is Rina as beautiful as Jenita? (Apakah Rina secantik Jenita?)
Can you run as fast as me? (Bisakah kamu berlari secepat saya?)
B. Menunjukan sebuah Jumlah Yang Ekstrim
Maksud dari menunjukan sebuah jumlah yang ekstrim disini adalah penekanan pada adjectivenya.
Contoh:
Hurry up! Run as fast as possible! (Berlarilah secepat mungkin)
Eat as slow as you can! (makanlah selambat yang kamu bisa.)
Semoga tulisan ini bisa bermamfaat untuk kita semua. Amin.
Diposkan oleh Efendi jbi di 1:22 PM
Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to FacebookShare to Pinterest
Label: Advance
7 comments:
1.
Anonymous11:55 AM, December 30, 2012
masaolloh om admin makasih ^^
ini yg saya ga ngerti sejak lama. akhirnya paham juga ♬♪
Reply
2.
elu covery3:02 PM, April 28, 2013
Makasih banyak ya..
Semoga sukses ya..
Amiiiin
Reply
3.
atmo ko3:10 AM, July 06, 2013
ini baru tempat belajar bahasa inggris yang bagus... makaih atas penejelasannya. good
good good...
Reply
4.
Bahrul Ulum11:04 PM, August 18, 2013
makasih min, sangat bermanfaat.. :D
Reply
5.
Van9:17 AM, June 17, 2016
Terima kasih ya, semoga yang punya blog ini diberkahi...
Reply
6.
Juan Sidabutar8:31 PM, September 16, 2016
Sangat mendidik, trims......
Reply
7.
Kaleb Sitorus8:21 AM, November 16, 2016
sangat bagus
Reply
Monday, October 8, 2012
Comparative Degree: -er / more ...
Efendi jbi | 11:52 PM
| Advance
Pada umumnya bentuk ini digunakan untuk membandingkan dua benda atau orang yang berbeda. Atau
dengan kata lain digunakan untuk menyatakan bahwa sesuatu benda atau orang itu mempunyai sifat
lebih dibandingkan yang lain.
Contoh:
I am taller than you. (Saya lebih tinggi daripada kamu.)
This bag is more expensive than that bag. (Tas ini lebih mahal daripada tas itu.)
A car is cheaper than a plane. (Sebuah mobil lebih murah daripada sebuah pesawat.)
Berikut ini ketentuan-ketentuan yang harus diperhatikan dalam penggunaan comparative degree:
1. Kata sifat dengan 1 suku kata
Apabila kata sifat tersebut hanya terdiri dari satu suku kata, maka tinggal menambahkan –er saja setelah
kata sifat tersebut.
Big ----- bigger
Small ----- smaller
Thin ------ thinner
Old ----- older
Short ---- shorter
Fat ---- fatter
DLL
Contoh dalam kalimat:
My house is bigger than your house.
Siska is thinner than Joe.
I am older than you.
2. Kata sifat yang lebih dari satu suku kata
Apabila kata sifat tersebut lebih dari satu suku kata, maka kita menggunakan more sebelum kata sifat
tersebut.
Expensive ---- more expensive
Beautiful ----- more beautiful
Poisonous ---- more poisonous
Diligent ---- more diligent
Interesting --- more interesting
Contoh:
My mother is more beautiful than yours
A car is more expensive than a mobile phone.
3. Khusus untuk kata sifat yang berakhiran huruf “y” walaupun terdiri lebih dari 1 suku kata, maka kita
harus menambahkan akhiran “-er” dengan terlebih dahulu mengganti akhiran “y” tadi menjadi “i“.
Contoh:
Happy ---- happier
Lazy --- lazier
Busy --- busier
English is easier than math.
I am happier than you.
4. Bentuk tidak beraturan
Ada beberapa kata sifat yang mempunyai bentuk yang tidak beraturan jika kita ingin membuatnya
menjadi comparative degree. Mereka adalah:
Good ---- better
Bad ----- worse
Little ---- less
Much --- more
Many --- more
Far --- further / farther
My father is better than you. (ayahku lebih baik daripada kamu.)
I have more money than your father. (Saya punya lebih banyak uang daripada ayahmu.)
Sekian terima kasih.
Diposkan oleh Efendi jbi di 11:52 PM
Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to FacebookShare to Pinterest
Label: Advance
5 comments:
1.
Tubagus Fahmi2:13 PM, May 10, 2015
apa yg dimaksud 1suku kata dan 2 suku kata.,,
pd saat ada kalimat yg tdk beraturan seperti better menggunakan more/er
thanks a lot
Reply
2.
Efendi BBIO3:20 PM, May 10, 2015
@Tubagus Fahmi: Cantik...kata ini memiliki dua suku kata yaitu can dan tik. pemalu,
kata ini memiliki tiga suku kata, pe, ma, dan lu...begitu juga dengan bahasa inggris...big,
kata ini hanya memiliki satu suku kata yaitu, big...
Reply
3.
Kusnadi Sugiharto9:39 AM, September 30, 2015
untuk handsome jadi handsomer or more handsome. thank you
Reply
4.
Efendi jbi7:50 PM, October 05, 2015
more handsome
Reply
5.
Man-Teb8:57 AM, May 26, 2016
terima kasih....
Reply
Saturday, November 17, 2012
Superlative Degree
Efendi jbi | 9:47 PM
| Advance
Apa kabar teman-teman Belajar Bahasa Inggris Online? Sudah dua minggu tidak update artikel disini. Ini
dikarenakan kesibukan admin yang kian lama kian bertambah. Akan tetapi teman-teman jangan
khawatir karena insyaallah saya akan selalu berusaha untuk meluangkan waktu mengurus blog ini.
Sekarang kita akan membahas mengenai superlative degree “-est dan most…” Superlative Degree
digunakan untuk membandingkan tiga hal atau lebih. Dalam superlative kita tidak menggunakan “than”.
Kata “than” hanya digunakan dalam comparative degree akan tetapi kita menggunakan “the” yang
diletakkan sebelum kata sifatnya dan arti dari kata sifat tersebut menjadi “paling …./ter…..”. Berikut ini
ketentuan-ketentuan yang perlu diperhatikan dalam superlative degree:
1. Apabila kata tersebut terdiri dari 1 suku kata maka hanya menambahkan –est saja. Contoh:
Old ----- the oldest (tua ------ paling tua)
Cheap ----- the cheapest (murah ------ paling murah)
Slow ---- the slowest (lambat -----paling lambat)
Short ---- the shortest (pendek ----- paling pendek)
Tall ----- the tallest (tinggi ------- paling tinggi)
2. Jika kata sifat tersebut memiliki 1 suku-kata berakhiran dengan huruf vokal dan kosonan, maka kita
menggandakan huruf konsonan. Contoh:
Big ----------- the biggest (besar ------ paling besar)
Thin ---------- the thinnest (kurus ------- paling kurus)
Hot ----------- the hottest (panas -------- paling panas)
3. Kata sifat dengan 2 suku-kata: Jika kata sifat memiliki 2 suku-kata atau lebih, kita menambahkan most
didepan kata sifat. Contoh:
Expensive ---- the most expensive (mahal ---- paling mahal)
Beautiful ------ the most beautiful (cantik ---- paling cantik)
Interesting ------ the most interesting (menarik ------- paling menarik)
4. Bila kata sifat tersebut berakhiran –y maka –y diganti dengan –iest:
Contoh:
Lazy ---- the laziest
Heavy ------ the heaviest
Pretty ---- the prettiest
5. Ada beberapa kata sifat yang mendapatkan pengecualian, antara lain:






good – best
bad – worst
far – farthest
far – furthest
little – least
much/many – most
contoh dalam kalimat:
Toni is the best student in my class. (Toni adalah murid terbaik di kelasku)
The building is very old. It’s the oldest building in this town.
(Gedung itu sangat tua. Gedung itu adalah gedung tertua di kota ini.)
Andi is a good player but he isn’t the best in the team.
(Andi adalah seorang pemain yang baik tetapi dia bukanlah yang terbaik di tim itu.)
My bag is the most expensive bag. (Tasku adalah tas yang paling mahal.)
Diposkan oleh Efendi jbi di 9:47 PM
Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to FacebookShare to Pinterest
Label: Advance
1 comment:
1.
AHMAD MIONO8:59 AM, October 25, 2016
Saya print dan tak bkukan ya ,api buat sy sndiri ,gk papa ya, sy prcayakan tlisan ini
,bismillah
Reply
Saturday, November 17, 2012
A lot of / lots of / A lot
Efendi jbi | 10:11 PM
| Advance
A lot of / lots of
A lot of dan lots of mempunyai arti yang sama yaitu “banyak” dan dapat digunakan untuk uncountable
noun maupun countable noun.
Contoh:
Countable
A
lot
of
Lots
of
Uncountable
A
lot
Lots of snow falls in winter.
a lot
people
people
of
went
went
snow
to
to
falls
the
the
in
nouns:
game.
game.
nouns:
winter.
a lot mempunyai arti “very often/sangat sering atau very much/sangat banyak. A lot digunakan sebagai
adverb/kata keterangan. Perlu diketahui bahwa a lot tidak pernah diletakkan sebelum kata benda/noun.
Contoh:
I
like
She's
a
lot
I don't go there a lot anymore.
basketball
happier
now
a
than
she
lot.
was.
Semoga penejalasan pendek ini bisa berguna untuk kita semua. Amin.
Diposkan oleh Efendi jbi di 10:11 PM
Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to FacebookShare to Pinterest
Label: Advance
No comments:
Wednesday, November 28, 2012
Pemakaian Kata "enough"
Efendi BBIO
| 12:00 AM | Advance
Sekarang kita akan belajar pemakaian kata “enough”. Kata “enough” termasuk kata keterangan atau
adverb. Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan jika kita ingin menggunakan kata ini:
1. Enough + Noun
Apabila kata “enough” berdampingan dengan kata benda/noun, maka posisinya adalah sebelum kata
benda tersebut.
Contoh:
I have enough money.
Is there enough salt in the kitchen?
We cannot play soccer today because we do not have enough players.
Perhatikan contoh-contoh di atas, kata yang dicetak miring adalah kata benda. Bila anda ingin
meletakkan kata “enough” maka tempat yang benar adalah sebelum kata benda tersebut.
2. Adjective + Enough
Apabila kata “enough” berdampingan dengan adjective atau kata sifat, maka “enough” diletakkan
setelah kata sifat tersebut.
This ruler is not long enough.
He speaks loud enough.
Shall we sit outside? No, it isn’t warm enough.
Kata-kata yang dicetak tebal pada ketiga contoh di atas adalah kata sifat dan jika anda ingin
menambahkan kata “enough” maka diletakkan setelah kata sifat tersebut.
3. Kata “enough” juga bisa di pakai tanpa diletakkan kata benda atau kata sifat setelahnya. Contoh:
I’ve got some money but not enough to buy cars.
You’re always at home. You don’t go out enough.
Demikian penjelasan singkat mengenai pemakaian kata “enough”. Semoga bermamfaat.
Diposkan oleh Efendi BBIO di 12:00 AM
Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to FacebookShare to Pinterest
Label: Advance
7 comments:
1.
Anonymous10:47 AM, December 29, 2012
Thank you so much, this is very useful. Your blog helped me to learn English
Reply
2.
IrMonli OsM7:59 AM, February 25, 2014
MANFAAT sir, bukan MAMFAAT (at last word)
Reply
3.
Obie Bintang1:43 PM, March 27, 2014
Thanks a lot, I've been searching it since long time in the end, I found it. .
Reply
4.
Anonymous11:13 PM, July 03, 2014
this is a great site, im always searching site like this on google but never found it and now
i found the right one :)
Reply
5.
Anonymous8:42 AM, October 26, 2014
So simple, but so usefull....thanks
Reply
6.
uoi nagi12:06 AM, April 10, 2016
Perfect
Reply
7.
uoi nagi12:07 AM, April 10, 2016
Perfect
Reply
Wednesday, December 5, 2012
Too
Efendi jbi | 11:18 PM
| Advance
Too adalah salah satu adverb atau kata keterangan yang mempunyai arti “terlalu/terlampau”. Di bawah
ini sedikit penjelasan mengenai “too”:
1. Too + adjective/adverb
Contoh:
I can’t go. I am too tired. (Saya tidak bisa pergi. Saya terlalu lelah.)
The voice is too loud. (Suara itu terlalu keras.)
The house is too big. (Rumah itu terlampau besar.)
2. Too much / too many
Let’s go to another restaurant. There are too many people here.
I think she studies too much.
The sugar is too much.
There are too many cars.
3. Too …. For, Too … to, Too … for … To
Example:
These shoes are too small for me.
I’m too tired to go to your house.
He speaks too fast for me to understand.
Diposkan oleh Efendi jbi di 11:18 PM
Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to FacebookShare to Pinterest
Label: Advance
2 comments:
1.
Yudi_Aspuri1:06 PM, April 24, 2014
arti dari too much / too many apa pak ?
dan too...for, too...to, too.. for ...to apa ya ?
Reply
2.
Anonymous9:02 PM, October 01, 2016
Bantu jawab yaaaa,
too artinya terlalu / terlampaui;
too much / too many artinya terlalu banyak;
too ... for / too ... to artinya terlalu .... untuk.
Reply
Home » Advance » Relative Pronouns
Monday, January 28, 2013
Relative Pronouns
Efendi jbi | 9:17 PM
| Advance
Relative Pronouns
RELATIVE PRONOUNS (Kata Ganti sebagai penghubung dalam Kalimat Majemuk), adalah kata yang
digunakan untuk mengganti pronoun dalam kalimat majemuk. Kata yang digunakan sebagai relative
pronoun antara lain:
1. Who
“Who” digunakan untuk mengganti pronoun yang berfungsi sebagai subject atau menggantikan subject
orang. Jadi hanya bisa menggantikan subject yang berbentuk orang atau manusia bukan hewan atau
lainnya.
Perhatikan contoh di bawah ini:
Lila is a teacher. She has long black hair.
(Lila adalah seorang guru. Dia berambut panjang berwarna hitam.)
Pada contoh di atas terdapat dua kalimat. Pada kalimat ke-2 terdapat pronoun dan berfungsi sebagai
subject yaitu “she” yang merujuk kepada “Lila”. Sekarang kita bisa menggabungkan kedua kalimat
tersebut menjadi satu kalimat dengan menggunakan relative pronoun “who” menjadi:
Lila who has long black hair is a teacher.
Contoh lain:
The boy is my cousin. He won the contest.
Pada contoh di atas terdapat dua kalimat. Yaitu:
The boy is my cousin. (Anak laki-laki itu sepupu saya.)
He won the contest. (Dia memenangkan kontes.)
Pada kalimat ke dua terdapat subject
pronoun “he” yang merujuk pada “the boy”. Kita bisa
menggabungkan kedua kalimat tersebut dengan menggunakan “who” yang merujuk atau berhubungan
atau menjelaskan subject menjadi:
The boy who won the contest is my cousin./Anak laki-laki yang memenangkan kontes adalah sepupu
saya”
2. Whom
Whom adalah relative pronoun yang digunakan untuk menggantikan object yang berbentuk orang atau
manusia bukan hewan atau yang lainnya. Di dalam kalimat mempunyai arti “yang”.
Contoh:
The man is sleeping in the bedroom. I hate him.
Pada kalimat kedua yang ada pada contoh di atas terdapat object yaitu “him” yang merujuk kepada “the
man”.
Kita bisa menggabungkan kedua kalimat tersebut dengan menggunakan “whom” untuk
menggantikan object menjadi:
The man whom I hate is sleeping in the bedroom.
(Laki-laki yang saya benci itu sedang tidur di kamar.)
3. Which
Which berfungsi sebagai relative pronoun yang menggantikan subject dan juga object yang berbentuk
kata benda selain manusia. Misalnya benda hidup selain manusia dan juga benda mati selain manusia,
misalnya: kambing, batu, meja, dll. Di dalam kalimat juga mempunyai arti “yang”.
The house is big. It is my house. (Rumah itu besar. Rumah itu adalah rumahku.)
Pada contoh di atas terdapat subject “it” yang merujuk pada “the house”. Kita bisa menggunakan
relative pronoun “which” untuk menggabungkan kedua kalimat tersebut menjadi:
The house which is big is my house.
(Rumah yang besar itu adalah rumahku.)
4. That
That adalah relative pronoun yang berfungsi netral bisa menggantikan “who/which/whom”.
Dikarenakan kenetrallannya banyak orang yang suka dan sering menggunakan relative pronoun ini. Saya
tidak perlu lagi menjelaskan cara pemakaian “that” ini karena sama dengan cara pemakaian
“who/whom/which”.
Contoh dalam kalimat:
The person who phoned me last night is my teacher.
The person that phoned me last night is my teacher.
The car which hit me was yellow.
The car that hit me was yellow.
5. Whose
Whose adalah relative pronoun yang berfungsi mengganti possessive pronoun (kata ganti kepunyaan).
The girl is sleeping. Her mother is my sister. (Anak perempuan itu mengantuk. Ibunya adalah saudara
perempuanku.)
Pada contoh kalimat di atas terdapat kata “her” yang merupakan possessive adjective yang merujuk
pada “the girl” whose mother? The girl’s mother. Kita bisa mengganti “her” dengan menggunakan
“whose” untuk menggabungkan kedua kalimat di atas.
The girl whose mother is my sister is sleepy.
Anak perempuan yang ibunya adalah saudara perempuanku sedang tidur.
Diposkan oleh Efendi jbi di 9:17 PM
Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to FacebookShare to Pinterest
Label: Advance
2 comments:
1.
Dadang Suganda3:15 PM, January 29, 2013
teima kasih pa,saya seorang karyawan pendidikan ahir sltp,saya ingin bisa dan mengerti
bahasa inggris minimal ketika membaca tulisan inggris saya ngerti
Reply
2.
jhon pontas8:02 AM, April 12, 2016
Blog yg sangat berguna
Reply
Saturday, February 2, 2013
Conditional Sentence Type I
Efendi BBIO
| 11:07 AM | Advance
Kalimat conditional disebut juga dengan kalimat pengandaian. Perhatikan contoh di bawah ini:
If I have a lot of money, I will go to America.
I will sleep if I am sleepy.
If my father has much money, he will buy a new house.
Ketiga contoh di atas adalah contoh dari conditional sentence. Conditional sentence terdiri dari 2 bagian
yaitu: subordinate clause dan main clause. Subordinate clause (if + clause) merupakan pernyataan syarat
atau kondisi. Sedangkan main clause pada conditional sentence adalah pernyataan akibat terpenuhinya
(+) atau tidak terpenuhinya (-) persyaratan yang ada pada subordinate clause atau kondisi yang ada
pada subordinate clause.
Perhatikan kembali contoh di atas:
If I have a lot of money…(subordinate clause) kalimat ini merupakan syarat untuk terjadinya sesuatu
yaitu : I will go to America. (main clause). Jadi saya akan pergi ke Amerika jika saya mempunyai banyak
uang.
Semoga dengan penjelasan 1 contoh ini anda bisa memahami apa itu conditional sentence. Conditional
sentence mempunyai 3 macam bentuk atau type, yaitu type 1, 2, dan 3.
Conditional sentence type 1
Conditional sentence type 1 ini bermakna future karena akibat (main clause) berbentuk future dan
subordinate clause berbentuk simple present tense. kejadian yang ada pada main clause yang
berbentuk future tersebut akan terjadi bila persyaratan yang ada pada subordinate clause (if…)
terpenuhi. Kita tidak mengetahui secara pasti apakah kalimat pada main clause akan benar-benar terjadi
di masa yang akan datang (future), akan tetapi kondisi yang ada pada subordinate clause sangat rasional
dan realistis jadi kemungkinan besar akan terjadi. Anda bingung? Perhatikan contoh ini;
If I have much money, I will go to America.
Kalimat pada subordinate clause sangat realistis,bukan? Jika saya banyak uang… maka saya akan pergi
ke Amerika. Jadi kemungkinan keinginan untuk pergi ke Amerika bisa saja terjadi jika punya banyak
uang. Dan persyaratan atau alasannya sangat masuk akal.
You will not pass the exam if you do not study.
Kamu tidak akan lulus ujian jika tidak belajar…bagaimana? Masuk akal bukan?
Rumus condtional sentence type 1
If +simple present tense, Simple future tense
Simple future tense + if + simple present tense
Pembuatan kalimatnya tidaklah sulit jika anda memahami simple present tense dan juga simple future.
Jika anda belum memahaminya, silahkaan baca penjelasannya pada materi dasar II dan Intermediate.
NOTE: jangan lupa memasukan , (comma) jika anda meletakkan subordinate clause terlebih dahulu.
Tidak perlu meletakkan koma jika main clause anda masukan terlebih dahulu.
If she has my address, she will send the invitation to me.
They will buy a car if they have money.
My mother will go to Bali if she has a lot of money.
You will be late if you sleep late.
He will not come if you are angry with him.
Diposkan oleh Efendi BBIO di 11:07 AM
Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to FacebookShare to Pinterest
Label: Advance
3 comments:
1.
dwi cukyadin7:23 PM, March 30, 2014
thks ini sangat membantu say dlm blajr b. inggris..
Reply
2.
sriyuniartiretnohastuti7:51 PM, May 21, 2014
Thanks dg belajar on line sy jd semangat lg untuk belajar bhs inggris ...
Reply
3.
hariyanto bin harso9:05 AM, April 01, 2016
Alhamdulillah, belajar jadi lebih menyenangkan. Thanks a lot...
Reply
Sunday, February 3, 2013
Conditional Sentence Type 2
Efendi jbi | 2:40 PM
| Advance
Conditional sentence type II ini juga tidak terlalu sulit. Rumusnya sebagai berikut:
If + Simple past tense + , + Past future tense
Past future tense + if + simple past tense
Contoh:
If I found her address, I would send her an invitation.
I would send her an invitation if I found her address.
If I had a lot of money, I wouldn’t stay here.
If I were you, I would not do this.
Conditional type II ini digunakan sebagai aplikasi kejadian masa sekarang atau present. Kejadiannya akan
terjadi jika kondisi yang ada pada subodinate clausenya berbeda. Bingung? Perhatikan contoh di bawah
ini!
Example: If I found her address, I would send her an invitation.
Pada contoh di atas, telah jelas bahwa saya ingin mengirimkan undangan kepada seorang teman. Saya
sudah mencari alamatnya tetapi tidak ditemukan. Jadi tidak mungkin saya akan mengirimkan
undangannya karena saya tidak mengetahui alamatnya. Jadi fakta dari kalimat conditionalnya pada
contoh di atas adalah: tidak jadi mengirimkan undangan karena tidak mengetahui alamatnya.
Contoh lain:
If John had the money, he would buy a Ferrari.
Saya kenal John. Dia tidak punya banyak uang (ini fakta yang ada). Akan tetapi dia sangat suka denga
mobil ferari dan sangat ingin membelinya. Akan tetapi ini hanya mimpi John belaka karena tidak
mungkin dia membeli ferari karena dia tidak punya uang. Tidak mungkinnnnnnn! Bukan… hehehehe
fakta kalimat ini adalah : John tidak punya uang dan tidak mungkin membeli ferari.
Dari penjelasan ini sangat jelas perbedaan conditional sentence type I dan II. Pada type I… kondisinya
pada subordinate clause berbentuk present dan ini kemungkinan besar terjadi. Sedangkan pada type II,
kondisi pada subordinate clause berbentuk simple past tense yang menyatakan masa lampau..yang jelas
jika masa lampau adalah masa yang sudah lewat dan kita telah mengetahuinya. Jadi type dua adalah
kalimat pengandaian yang tidak mungkin terjadi, sedangkan type I bisa saja terjadi.
Diposkan oleh Efendi jbi di 2:40 PM
Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to FacebookShare to Pinterest
Label: Advance
No comments:
Saturday, February 9, 2013
Conditional Sentence: type III
Efendi jbi | 1:33 PM
| Advance
Pada conditional sentence type II merupakan aplikasi dari kondisi atau kejadian yang ada pada masa
present/simple present tense (anda bisa membaca ulang penjelasan type II di atas setelah 4 contoh yang
saya berikan), sedangkan type III ini merukan aplikasi kejadian masa lampau atau simple past tense.
Untuk lebih jelasnya perhatikan ilustrasi berikut ini:
Terkadang, di masa lampau kita mempunyai keinginan yang tidak dapat kita wujudkan. Lalu kita ingin
bercerita kepada teman atau orang lain. Misalkan:
“ tahun lalu, saya ingin membeli rumah baru, akan tetapi saya tidak punya uang.”
Perhatikan contoh di atas yang sengaja saya buat dalam bahasa Indonesia! Bahwasanya tahun lalu (ini
masa lampau, bukan?) saya ingin membeli rumah baru dan saya tidak punya uang. Faktanya saya tidak
bisa membeli rumah baru. Bagaimana? Bisa dipahami… saya yakin anda bisa!!!! Jadi conditional type I
adalah pengandaian yang kemungkinan besar terjadi, type II aplikasi masa present yang merupakan
pengandaian yang tidak mungkin terjadi dan type III adalah aplikasi kondisi masa lampau atau bentuk
past tense yang memang sudah pasti tidak terjadi karena merupakan aplikasi masa lampau.
Rumus conditional type III
If + Past perfect + , + Past future perfect tense
Past future perfect tense + if + past perfect
Contoh:
If I had found her address, I would have sent her an invitation.
I would have sent her an invitation if I had found her address.
If I hadn’t studied, I wouldn’t have passed my exams.
If John had had the money, he would have bought a Ferrari.
Perlu diketahui bahwa ini adalah materi level advance, jadi jika anda membaca ini berarti kemampuan
bahasa Inggris anda sudah level advance dan saya tidak perlu menjelaskan apa itu simple present tense,
simple past tense, simple future, past future DLL.
Diposkan oleh Efendi jbi di 1:33 PM
Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to FacebookShare to Pinterest
Label: Advance
2 comments:
1.
Acuz Peank2:04 PM, September 15, 2013
makasih buat ilmunya
Reply
2.
Gemilang11:09 AM, December 19, 2014
Terimakasih atas sharingnya...
Reply
Home » Advance » Both - Either - Neither
Monday, March 18, 2013
Both - Either - Neither
Efendi jbi | 9:57 PM
| Advance
A. Both Either Neither digunakan untuk membicarakan dua benda baik itu benda mati maupun
hidup.
Both
Both digunakan untuk membicarakan dua benda dan bermakna kedua-duanya atau bermakna
positif. Perhatikan contoh di bawah ini:
Alex has two children. Both are married. (Both = the two children)
(Alex mempunyai dua orang anak. Kedua-duanya sudah menikah.)
Kata “both” di atas menerangkan kata “two children”. kita ketahui dari kalimat tersebut bahwa Alex
mempunyai dua anak dan kedua-duanya sama-sama sudah menikah.
A: You want tea or coffee? (Kamu mau teh atau kopi?)
B: Both (Kedua-duanya)
Either
Kita bisa menggunakan “either” untuk menyatakan salah satu di antara dua.
Contoh:
Would you like tea or coffee? You can have either. (either = tea or coffee)
Pada kalimat di atas terdapat kata “either” yang menyatakan salah satu “teh atau kopi”. Jadi jika
kita menggunakan “either” menyatakan salah satu di antara dua hal atau benda. There were two
pictures on the wall. I don’t like either. Pada kalimat di atas terdapat makna bahwa ada dua gambar
di dinding. Kemudian “I don’t like either” menyatakan bahwa si subject tidak menyukai salah satu
dari dua lukisan itu. Berarti di antara dua lukisan itu si subject memyukai 1 lukisan saja dan lukisan
yang ke dua tidak disukai oleh si subjek.
Neither
Neither mengandung makna tidak kedua-duanya atau tak satupun.
Contoh:
A: Do you want to go to the cinema or the zoo? (Anda mau pergi ke bioskop atau kebun binatang?)
B: Neither. I want to stay at home. (Tak satupun. Saya ingin dirumah saja.)
Pada contoh di atas, A menanyakan kepada B apakah dia ingin pergi ke bioskop atau kebun
binatang. Kemudian B berkata “Neither” yang mengandung arti B tidak ingin pergi ke kedua tempat
itu, ia tidak mau pergi ke bioskop ataupun ke kebun binatang. Jadi neither mengandung makna tak
satupun.
Contoh lain:
Neither man uses hat.
Kalimat ini menyatakan bahwa ada dua orang laki-laki dan tak satupun dari mereka yang
menggunakan topi.
B: Either/neither/both + Noun
Both + Plural noun
Either / neither + singular noun
Jika kita ingin meletakkan kata benda / noun setelah “both” maka kata benda tersebut haruslah
berbentuk jamak / plural. Jika kita ingin meletakkan kata benda setelah either / neither maka
haruslah berbentuk singular noun atau tunggal.
Contoh:
Last year I went to Padang and Medan. Both cities are wonderful.
Fist I worked in an office, and later in a shop. Neither job was nice.
Neither man uses hat.
Note:
Setelah both/either/neither bisa juga diletakkan “of” contoh:
Neither of my parents is British.
I haven’t read either of these books.
Both of them are handsome.
Apabila menggunakan “of” setelah either / neither maka anda boleh meletakkan plural noun
setelahnya seperti contoh di atas.
Diposkan oleh Efendi jbi di 9:57 PM
Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to FacebookShare to Pinterest
Label: Advance
7 comments:
1.
jay putra9:36 AM, March 19, 2013
hahahaaa....
ini dia materi kurus semalam ternyata ada disini.
thanks ya buat yang udah posting
lanjutkan i like it.
Reply
2.
Bahrul Ulum5:17 PM, August 23, 2013
untuk contoh "Neither of my parents is British".. knapa tobe nya "is" kan plural noun?
Reply
Replies
1.
Admin Blog5:28 PM, August 23, 2013
karena itu 'neither' yang mempunyai makna 'tak satupun' jadi harus 'is'.
Reply
3.
afdhal lhegoesha9:19 AM, December 05, 2013
mantap sudah,, terima kasih atas share ilmunya,, semoga lebih bermanfaat lagi yah,, allah
selalu memberkati mu
Reply
4.
Yudi_Aspuri4:02 PM, April 24, 2014
saya masih tidak mengerti yg "B" yang pake + noun , gunanya buat apa ya ?
terima kasih
Reply
5.
Oki Erie Rinaldi3:08 PM, June 27, 2014
Oke tengkyu.. telah mengingatkan Saya kembali pada pelajaran Bahasa Inggris kelas 1
SMP :D
Saya lupa karena Both/Either/Neither+OR jarang digunakan di tingkat selanjutnya
Reply
6.
christine silitonga3:22 PM, October 24, 2016
i love this blog very much..
thanks you, God bless
Reply
Saturday, March 23, 2013
Prefer
Efendi jbi | 1:09 PM
| Advance
Dalam bahasa Inggris kita sering menggunakan kata ‘prefer’ untuk menyatakan perasaan lebih suka dari
yang lainnya. Jika di dalam bahasa Indonesia, kata ‘prefer’ bisa diterjemahkan menjadi ‘lebih suka...’
contoh:
I prefer swimming to dancing. (Saya lebih suka berenang dari pada menari.)
Di dalam bahasa Inggris ada beberapa cara menggunakan kata ‘prefer’, berikut ini penjelasannya:
1.prefer + to infinitive
Contoh:
They prefer to sleep.
She prefers to watch TV.
Boy prefers to study.
2. Prefer + noun + to + noun
Contoh:
He prefers apples to orange.
They prefer Math to English.
I prefer chicken to vegetable.
3. prefer + v-ing + to + v-ing
Contoh:
Yulia prefers cooking to watchin TV.
You prefer flying a kite to singing.
My mother prefers playing ping-pong to dancing.
Note: Di dalam kalimat positip, apabila subject dari kalimat itu adalah she/he/it maka kata prefer di
tambah ‘s’.
Diposkan oleh Efendi jbi di 1:09 PM
Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to FacebookShare to Pinterest
Label: Advance
No comments:
Post a Comment
Monday, June 10, 2013
Infinitive atau -ing
Efendi jbi | 9:47 PM
| Advance Terkadang kita sering lupa atau mungkin bingung untuk menentukan kapan
kita harus menggunakan 'to infinitive' (misalnya: to sing, to eat, etc) dan kapan kita harus menggunakan
bentuk -ing (misalnya singing, eating, etc). Di bawah ini penjelasan kapan kita harus menggunakan 'to
infinitive' dan kapan kita harus menggunakan -ing.
To Infinitive
Infinitive biasa digunakan pada kata kerja tertentu, antara lain:
forget, help, learn, teach, train, choose, expect, hope, need, offer, want, would like, agree, encourage,
pretend, promise, allow, can/can't afford, decide, manage, mean, refuse.
Jadi jika teman-teman ingin meletakkan kata kerja setelah kata-kata kerja di atas maka haruslah
berbentuk 'to infinitive'. Contoh:
I forget to sleep last night. (hahahaa ada-ada saja admin nih, kasih contoh nggak jelas,,,,,masak ada
orang lupa untuk tidur. LOL)
She needs to eat.
Antoni promised to give me money.
Di samping itu 'to infinitve' juga biasa diletakkan setelah adjective/kata sifat. Contoh:
I am happy to help you.
She is glad to see you.
-ing
bentuk -ing biasanya digunakan jika kata tersebut berfungsi sebagai subject dalam sebuah kalimat.
Kasus seperti ini bisa disebut juga dengan 'gerund'. Hayoooo sudah pada baca belum materi tentang
gerund. Jika belum...silahkan menuju ke TKP: Gerund.
Contoh:
Swimming is my hobby.
Reading is a nice activity.
Bentuk -ing juga dipakai setelah preposition.
Contoh:
He goes without saying 'good bye'.
She is good in reading.
bentuk -ing biasanya juga dipakai setelah kata kerja tertentu. Kata kerja tersebut antara lain:
avoid, dislike, enjoy, finish, give up, mind/not mind, practise
contoh:
I mind loving you.
She enjoys playing the games.
Sekarang kerjakan soal-soal latihan di bawah ini!
To Infinitive atau -ing
Diposkan oleh Efendi jbi di 9:47 PM
Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to FacebookShare to Pinterest
Label: Advance
9 comments:
1.
what then8:54 AM, June 17, 2013
kren sob
Reply
2.
Anonymous9:03 PM, June 29, 2013
sebenernya aq blom sampe sini [::::::::::::|zzzzzzzzz>
Reply
3.
Anonymous6:14 PM, July 02, 2013
jadi bagaimana dengan tenses yang ditambah infinitive? misalnya "You are trying to kill
me" tolong penjelasannya apakah infinitive itu hanya di present tense?
Reply
Replies
1.
Admin Blog11:28 AM, July 03, 2013
infinitive bisa ditemukan dalam berbagai macam bentuk kalimat. Tidak hanya
dalam present tense saja. Anda bisa menambahkan sendiri contoh-contohnya dan
tidak terpaku ada contoh-contoh yang saya berikan. Terima kasih telah
berkunjung.
2.
Joseph T. Stallin2:36 AM, October 04, 2013
Infinitive fungsinya bisa jadi noun(kata benda) kayak gerund contohnya to talk is
to produce sound. bisa jadi adverb(kata keterangan) contohnya andy went to
jakarta "to work". yang terakhir bisa jadi adjective(kata sifat) contohnya andy is a
man "to watch".
kalo kita ngerti apa itu noun, adverb dan adjective sangat dijamin kita akan mudah
mengerti infinitive.
Reply
4.
nitacirambe8:06 AM, August 30, 2013
i do like to follow this page, it mmay help to improve my english ability :)
Reply
5.
Anas Rahman10:50 AM, July 15, 2014
blog berkualitas yang paling sering saya kunjungi, terimakasih pak guru
Reply
6.
Husna Maulida10:13 AM, October 04, 2014
Saya senang dengan situs ini...terima kasih telah membantu kami belajar bahasa inggris
Reply
7.
Anonymous10:34 PM, January 11, 2015
thnx a lot buat adminnya ak jadi mudeng ini (y)
semoga tuhan membalasnya min :D
Reply
Monday, September 23, 2013
a number of VS the number of
Efendi jbi | 9:53 PM
| Advance
Sangat mudah sekali untuk memahami perbedaan pemakaian a number of dan the number of.
Perhatikan rumus di bawah ini!
A number of + plural noun + plural verb ...
The number of + plural noun + singular verb ...
Jika kita perhatikan rumus di atas, persamaan antara a number of dan the number of adalah noun yang
kita letakkan setelahnya sama-sama berbentuk plural noun, akan tetapi untuk kata kerjanya berbeda. A
number of menggunakan plural verb dan the number of menggunakan singular verb.
Contoh:
A number of students are going to the class picnic.
The number of days in a week is seven.
A number of the applicants have already been interviewed.
The number of residents who have been questioned on this matter is quite small.
Semoga penjelasan singkat ini bermamfaat. Terima kasih.
Diposkan oleh Efendi jbi di 9:53 PM
Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to FacebookShare to Pinterest
Label: Advance
4 comments:
1.
Denny Muhammad Satria12:51 PM, September 24, 2013
Alhamdulillah... terima kasih master!
Reply
2.
elli.nazwaaulia Nurilma2:06 PM, February 21, 2014
yes, i need this.
Reply
3.
riizhu4:43 AM, July 26, 2014
arti bahasa Indonesianya mas kalau boleh di tulis juga, biar para pembaca dapat lebih
memahaminya.
Reply
4.
Ratman Boy7:33 PM, September 24, 2014
thats a cool lesson...
Reply
Tuesday, October 8, 2013
Another, other, others
Efendi jbi | 11:18 PM
| Advance Terkadang kita sering bingung tentang perbedaan antara another, other dan
the other. Sebenarnya tidak terlalu sulit untuk membedakannya. Another dan other adalah untuk benda
yang tidak spesifik atau belum jelas benda yang mana yang dimaksud. Sedangkan the other adalah
untuk benda yang spesific atau bendanya sudah jelas benda yang mana yang kita maksud. JIka masalah
spesifik atau tidak spesifik, saya yakin teman-teman sudah pada paham. Berikut ini penjelasan
pemakaian kata another, other dan others:
Other
Makna dari kata other adalah untuk menunjukkan benda atau sesuatu yang berbeda atau yang lainnya.
Misalnya 'I do not want this book. I want the other book.' (Saya tidak mau buku ini. Saya mau buku yang
lainnya.)
Other bisa digunakan dengan kata benda yang tidak bisa dihitung/uncountable noun maupun kata
benda yang bisa dihitung baik plural maupun singular.
contoh:
The other door is open.
The other streets are paved.
Do you have any other sugar?
Pada contoh di atas, kata other menjelaskan singular countable noun 'door', plural countable noun
'streets', dan uncountable noun 'sugar'.
Kita juga bisa menggunakan other dengan singular countable noun dengan tidak mencantumkan
bendanya, akan tetapi dengan menambahkan 'the' menjadi 'the other'.
contoh:
I have two pens. One is green and the other is blue.
One of my parents is a teacher; the other is a doctor.
Another
Kata another adalah kombinasi dari kata 'an' dan kata 'other' yang mempunyai makna merujuk pada
sesuatu yang merupakan tambahan. Contohnya ketika saya memakan sepotong kue dan saya mau
tambah lagi, maka saya gunakan 'another'.
Another bisa berfungsi sebagai adjective dan juga pronoun. Jika berfungsi sebagai kata sifat/adjective,
maka another diikuti oleh benda bisa dihitung berbentuk tunggal /singular countable noun. Sedangkan
jika berfungsi sebagai pronoun, maka another menggunakan kata kerja tunggal/singular verb.
contoh:
Please bring me another knife.
Another of her uncles lives in Montreal.
Pada contoh pertama, kata another diikuti oleh kata benda tunggal 'knife' sedangkan pada contoh
kedua, another berfungsi sebagai kata ganti maka dari itu kata kerja ditambah 's'- lives.
Others
Others bisa berfungsi sebagai pronoun. Kata others menggantikan kata other yang diikuti oleh plural
countable noun atau sebuah kata benda yang bisa dihitung dan berbentuk jamak.
contoh:
Those trees are hemlocks; the others are pines.
Pada contoh ini, kata others menggantikan kata the other trees, mengapa demikian, karena kalimat ini
bisa juga kita buat menjadi 'Those trees are hemlocks; the other trees are pines.' Dikarenakan kita
menggukan the others maka kata trees tidak perlu dimasukkkan lagi karena others berfungsi sebagai
pronoun atau kata ganti.
another one, the othher one, the other ones
Kata another bisa kita tambahkan kata 'one' setelahnya. Akan tetapi dilarang memasukkan kata benda
setelahnya karena kata 'one' setelah kata another tersebut adalah sebagai kata pengganti benda yang
kita maksud. contoh:
I don't want this book. Please give me another one.
Pada contoh ini, kata 'one' setelah kata another adalah pengganti dari kata 'book'. Tidak boleh
memasukkan kembali kata 'book' jika Anda menggunakan another one.
I don't want this book. Please give me antoher one book. (kalimat ini salah).
Kita juga bisa menambahkan kata 'one' atau 'ones' setelah kata 'the other'. Kita tambahkan 'one' setelah
the other jika untuk menggantik kata benda tunggal.
contoh:
I don't want this book. Please give me the onther one.
Kata the other one, menggantikan kata 'book'.
Kita gunakan 'ones' setelah kata 'the other' = The other ones, jika benda yang kita gantikan berbentuk
jamak.
contoh:
I do not want these books. Please give me the other ones.
Karena 'books' berbentuk jamak, maka pakailah 'ones' setelah the other.
Bila teman-teman belum bisa mengerti penjelasan di atas, mungkin gambar di bawah ini bisa
membantu. Jika Anda melihat tanda X pada gambar di bawah ini, berarti dilarang memasukan noun/kata
benda setelahnya.
Semoga teman-teman bisa memahami penjelasan saya di atas dan saya sengaja memasukkan materi
ini pada level advance.
Diposkan oleh Efendi jbi di 11:18 PM
Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to FacebookShare to Pinterest
Label: Advance
5 comments:
1.
Oto Ono1:50 PM, April 08, 2014
'I do not want this book. I want other book.' sepertinya kurang the setelah kata "want"
kalau tidak salah sih. Mohon penjelasannya apakah kata the itu ada atau tidak ada.
Terima kasih.
Reply
2.
zoe lie7:51 PM, June 05, 2014
kenapa tanpa the, karena benda yang dimaksud belum spesifik, i dont want this book. i
want other book =>saya tidak ingin buku ini. saya ingin buku yang lain, nah buku yang
dimaksud itu belum jelas
Reply
3.
Indri Setiawati11:01 AM, March 12, 2016
bukannya sudah jelas ya, jika buku yang dimaksud salah maka yang dimaksud sudah
jelas?
Reply
4.
Charis3:53 PM, May 02, 2016
aku masih ra mudeng e... masih bingung ku ki
Reply
Replies
1.
Aulia Akbar Pulungan5:44 PM, August 19, 2016
Iya benar, kalau pakai 'the' itu berrti yg meminta buku sudah ditunjukkan/melihat
terlebih dulu buku yang lainnya. Sehingga 'the other'/others' nya bisa
menggantikan buku lainnya tersebut kawan.
Reply
Load more...
Berkomentarlah dengan sopan dan bijak! Jika Anda memiliki pertanyaan tentang materi yang
telah dijelaskan, silahkah tuliskan pertanyaan dengan jelas. Saya tidak akan menyetujui komentar
anda jika komentar anda terdeteksi sebagai spam. Jika anda suka dengan blog ini, jangan lupa
share URL blog ini ke FB, Twitter, BBM. Instagram, Wechat, Google + atau media sosial
lainnya yang anda miliki. Semoga blog yang sederhana ini bisa bermanfaat untuk kita semua.
Amin.
Home » Advance » Article 'THE'
Saturday, October 19, 2013
Article 'THE'
Efendi jbi | 7:04 PM
| Advance
Apa kabar BBIO lovers? saya yakin semua dalam keadaan sehat selalu. Pada materi dasar I, telah
dijelaskan tentang pemakaian article a, an dan juga the. Akan tetapi kelihatannya masih banyak yang
bingung tentang pemakaian ‘the’. Di bawah ini ada penjelasan yang saya yakin bisa mengurangi
kebingungan BBIO lovers dalam menggunakan article ‘the’.
Use ‘the’ with ...
Ocean, rivers, seas, gulfs, plural lakes
Example: the Red Sea, the Atlantic Ocean,
the Persian Gulf, the Great Lake
Don’t use ‘the’ with ...
Singular lakes: example; Lake Geneva, Lake
Eric
Mountains:
Mounts:
The Rocky Mountains, the Andes
Mount Vesuvius, Mount McKinley
Earth, moon
Planets, constellations
the earth, the moon
Example: Venus, Mars
schools, colleges, universities when the
phrase begins with school, etc:
Schools, colleges, universities when the
phrase begins with proper noun
example; the university of Florida,, the
College of Arts and Sciences
Example; Stetson University, Cooper’s Art
School
ordinal numbers before nouns
Cardinal number after nouns
example; the first world war, the third
chapter
Example: chapter three, World War One
wars (except world wars)
example: the Crimean War, the Korean War
countries with more the one words
example: the United States, the Central
African Republic
Countries with one word
China, France, Indonesia
Continents
Example: Europe, Africa, South America
States
Example: Florida, Ohio, California
Sports
Example: baseball, basketball
General areas of subject matter
Example: sociology, mathematics
Holidays
Example: Thanksgiving, Idul Fitri, Idul Adha
Diposkan oleh Efendi jbi di 7:04 PM
Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to FacebookShare to Pinterest
Label: Advance
3 comments:
1.
catatanyr10:42 AM, October 21, 2013
Alhamdulillah sehat teacher...
Reply
Replies
1.
Admin Blog8:36 PM, October 21, 2013
:) alhamdulillah
Reply
2.
wanita muslimah7:49 PM, April 24, 2015
Hi,i am happy with this blog
Reply
Home » Advance » because, because of
Wednesday, November 6, 2013
because, because of
Efendi jbi | 9:32 PM
| Advance
Apa kabar BBIO Lovers? Lagi pada ngapain, nih? Tak terasa sudah lama juga admin tidak update materi
belajar. Semoga BBIO Lovers bisa maklum, ya... hehehe. Pokoknya BBIO Lovers jangan kuatir, Isyaallah,
jika admin sehat dan ada waktu lebih di sela-sela kesibukkan sehari-hari, admin akan selalu berusaha
update materi belajar.
Rupanya pengunjung blog ini rame banget. Mulai dari Sabang hingga Marauke, mulai dari anak SD
hingga kakek nenek. Bahkan banyak juga pembaca dari luar negeri. Hmmmm senang sekali jika tulisantulisan di blog yang sederhana ini banyak yang baca.
Sekarang kita akan membahas mengenai because dan because of. Wah, saya yakin semua sudah pada
tau arti because dan because of. Apa lagi jika SMS-an sama teman, pacar atau keluarga, kita terkadang
ketik ‘bcoz’ yang maksudnya adalah because. Ok... Untuk memahami penggunaan because dan because
of tidaklah sulit. BBIO Lovers tinggal pelototin rumus di bawah ini!
. . . because + Subject + Verb
. . . because of + noun (phrase)
Nah, dari rumus di atas, jelas bahwa jika kita ingin menggunakan kata because, maka setelahnya harus
berbentuk kalimat, dengan kata lain ada subjeck dan verb-nya. Sedangkan because of, setelahnya tidak
boleh masukkan sentence atau kalimat atau subject dan verb. Melainkan hanya noun atau noun phrase
saja. Perhatikan contoh di bawah ini!
The students arrived late because there
was a traffic jam.
Subject verb
The students arrived late bacause of the traffic jam.
Noun phrase
Pada kalimat di atas, setelah kata because dimasukkan kalimat lengkap atau complete sentence. Dimana
ada subject dan verb. Sedangkan setelah because of hanya diletakkan noun phrase saja.
The students arrived late because of there was a traffic jam. (salah)
The students arrived late because the traffic jam. (salah)
Contoh lain:
I love you because you are sexy.
She hates me because I hate her.
The boy is a smart boy because he is not lazy to study.
I am sick because of you.
John was worried because of the rain.
The room is cool because of the air conditioner.
Bagaimana? Sekarang sudah paham cara membedakan penggunaan because dan because of, bukan?
Semoga
artikel
ini
bermamfaat
untuk
kita
semua.
Amin.


Diposkan oleh Efendi jbi di 9:32 PM
Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to FacebookShare to Pinterest
Label: Advance
20 comments:
1.
dyah zalika2:55 PM, November 19, 2013
namun bagaimana dengan judul lagu kelly yg because of you
Reply
Replies
1.
Bahasa Inggris Online9:46 PM, November 23, 2013
because of you, itu benar karena 'you' setelah because of adalah pronoun dan itu
bukan sentence...jadi sesuai penjelasan saya di atas.
Reply
2.
Livia Mamangkey1:46 PM, November 25, 2013
Trima kasih ya untuk smua ilmunya yg sudah dibgikn,sngt bermanfaat.good luck & GBu
Reply
3.
nadi8:14 AM, January 08, 2014
Thanks a lot, ini sangat membantu saya untuk belajar bahasa inggris
Reply
4.
Riski Lengkong5:12 PM, January 25, 2014
Hallo.... thanks bgt materi-materinya. Sangat membantu saya disaat saya kesusahan
berbicara di negara orang. ^^
Reply
5.
siti rayatul murtapiah11:34 PM, January 25, 2014
itu ko ada contoh kalimat "I am sick BEACAUSE OF YOU" bukan nya pronoun? nah itu
jadi nya gimana dong? masih bingung sama kata itu -_-" hehe
Reply
6.
Belajar Bahasa Inggris Gratis7:11 PM, January 26, 2014
iya benar. You adalah pronoun dan itu bukan kalimat atau sentence. Setelah because of
tidak boleh 'sentence' seperti yg telah saya jelaskan di atas.
Reply
7.
Lea Christy9:57 PM, March 10, 2014
Thank you infonya :)
Reply
8.
afaf farida10:17 AM, March 18, 2014
makasih ya mimin :)
Reply
9.
Adi Cahyadi8:59 PM, March 25, 2014
Assalamualaikum..
terimakasih um, materinya sangat bermanfaat untuk saya..
jadi kepingin belajar & bisa bhsa inggris, haha..
Reply
10.
putri1:53 PM, April 25, 2014
the best (y)
thanks you so much :*
Reply
11.
Anonymous4:40 PM, May 28, 2014
thanks for the lesson
Reply
12.
Anonymous7:26 PM, May 28, 2014
Thanks you so much, language may be useful
Reply
13.
Anonymous8:53 AM, June 25, 2014
kereen nh postingn.. bermutuu hehe
Reply
14.
akbar sjah12:06 PM, September 11, 2014
I like it
Reply
15.
Chaterine2:38 PM, September 22, 2014
wow
sangat membantu
Reply
16.
Slamet Aba4:48 AM, January 13, 2015
saya suka blog ini sangat membantu blajar english
Reply
17.
Slamet Aba1:34 AM, January 17, 2015
sangat membantu untuk saya blajar inggris
Reply
18.
jeffri gunawan10:32 AM, May 29, 2016
mesti di share ni sebanyak2 nya biar kebagian amal nya
Reply
19.
jeffri gunawan10:35 AM, May 29, 2016
mesti di share ni sebanyak2 nya biar kebagian amal nya
Reply
Wednesday, September 17, 2014
so . . . that
Efendi jbi | 6:19 AM | Advance
Sekarang saya akan mejelaskan materi tentang so . . . that. Materi ini sangat mudah sekali. So . . . that
mempunyai arti ' sedemikian . . . sehingga . . .'. Berikut ini polanya:
so + adjective + that + clause
contoh:
The moon was so bright that I can read a book under it. (= Bulannya sedemikian terang sehingga saya
bisa membaca buku di bawah sinar bulan itu.)
This car is so expensive that I won't buy it. (= Mobil itu sedemikian mahal sehingga saya tak akan
membelinya.)
Jim is so tall that he can reach the mango in that tree.
The storm was so terrible that everyone felt worried of their safety.
Kadangkala so ditaruh pada awal kalimat untuk memberi tekanan.
Contoh:
So terrrible was the flood that no one dared to come near.
Wah....mudah bukan? Sekarang silahkan BBIO lovers membuat contoh-contoh kalimat menggunakan so
. . . that. Silahkan mencantumkannya pada kolom komentar jika anda mau. Sudah dulu ya . . . mau mandi
dan berangkat kerja, nih. Byeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeee.
Diposkan oleh Efendi jbi di 6:19 AM
Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to FacebookShare to Pinterest
Label: Advance
2 comments:
1.
Purnama Bunga12:09 PM, June 03, 2016
Thanks bgt
Reply
2.
pallas athena10:10 PM, August 19, 2016
Your blog is good. I like this.
Reply
Thursday, September 18, 2014
. . . Such . . . That . . .
Efendi jbi | 6:42 AM | Advance
Pada materi sebelumnya kita sudah membahas tentang so . . . that, nah sekarang kita akan membahas
tentang such . . . that. Sebenarnya arti kata such . . . that tidak berbeda dengan arti kata .so . . . that,
yaitu 'sedemikian . . . sehingga'. Mau tau cara pembuatan kalimat dengan menggunakan such . . . that?
Hmmmmmmm kasih tau nggak yaaaaaaa? OK deh.... BBIO lovers bisa lihat rumusnya di bawah ini: :)
. . . Such + Noun phrase kombinasi antara noun dan adjective + that + clause
Perhatikan rumus di atas, pada rumus di atas ada kata "noun phrase kombinasi antara noun dan
adjective, wah .... sepertinya BBIO lovers pada bingun nih, hehehe upz...tenang 3 X, Saya sudah
menjelaskan tentang noun phrase. BBIO lovers bisa baca di: Noun phrase. Jika BBIO lovers membaca
materi noun phrase tersebut, maka akan menemukan cara membuat noun phrase, salah satunya
adjective + noun (pada nomor 6) ataupun article + adjective + noun. Contoh: a tall man, an expensive car
dan lain sebagainya. Pada kata a tall man= a (article) tall (adjective) man (noun). Ok, sudah paham kan
membuat noun phrase pada rumus di atas. Sipppp.
Sekarang perhatikan contoh kalimat yang menggunakan such ... that di bawah ini:
Jim is such a bright student that he can answer all the teacher's questions. ( =Jim adalah seorang siswa
yang sedemikian pandai sehingga ia bisa menjawab semua pertanyaan gurunya.)
He is such an intelligent man that no one can argue his statements. (= Ia adalah seorang yang
sedemikian cerdas sehingga tak seorangpun bisa membantah pernyataan-pernyataannya.).
Pada contoh di atas ada kata yang saya cetak miring, nah itulah noun phrase pada kalimat tersebut.
Untuk kata such ... that yang saya cetak tebal. Ok...semoga bisa paham materi kali ini.... sekarang giliran
BBIO lovers yang menambahkan contoh-contoh kalimat dengan menggunakan such .... that. Bisa nggak
yaaaaa? hmmmmm saya yakin bisa....CAYO....hehehe.
Diposkan oleh Efendi jbi di 6:42 AM
Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to FacebookShare to Pinterest
Label: Advance
1 comment:
1.
Charis3:04 PM, May 02, 2016
perbedaan such...that and so...that, apa ya min?
Reply
Tuesday, October 20, 2015
as well as VS as well
Efendi jbi | 11:52 AM | Advance
Hello BBIO lovers yang selalu setia membaca blog belajar bahasa Inggris online ini.
Semoga semua dalam keadaan sehat selalu. Udara di Jambi saat ini jelek sekali. Kabut asap sudah sekian
lama tidak hilang-hilang. Sempat hilang 2 hari, eeeee sekarang mulai tebal kembali. Sampai kapan
keadaan ini akan berlangsung? Rasanya kangen sekali sama hujan.
Semoga saja asap di Jambi dan daerah lainnya bisa hilang sehingga kami semua bisa menghirup udara
yang bersih dan sehat. BTW, saya bingung nih mau membuat artikel/materi tentang apa. Oh ya,
beberapa hari lalu, ada seorang pembaca yang bertanya tentang perbedaan as well as dan as well.
Bagaimana kalau kita membahas tentang ini sekarang? Setuju?
as well as
Kita ketahui bawah well adalah sebuah kata sifat. Kata well diapit oleh kata 'as'. Bentuk seperti ini dalam
bahasa Inggris di kenal dengan positive degree. Contoh lainnya as fast as, as cheap as, as expensive as
atau yang lainnya. Jika ingin membaca secara detail tentang ini silahkan klik saja link ini: as .... as
as well
Kata as well memiliki arti juga/too.
contoh:
I am selling cars and book as well. (saya menjual, mobil dan buku juga)
She watches TV and he watches as well.
Jadi kata as well biasanya diletakkan di akhir kalimat, sedangkan as well as bisa diletakkan di tengah
ataupun di akhir kalimat. Semoga penjelasan yang singkat ini bisa bermanfaat untuk kita semua. Amin
Jambi, 20 October 2015
Diposkan oleh Efendi jbi di 11:52 AM
Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to FacebookShare to Pinterest
Label: Advance
No comments:
Home » Advance » TOEFL: Structure » Verb Setelah Verb Be
Sunday, November 22, 2015
Verb Setelah Verb Be
Efendi jbi | 9:46 PM
| Advance | TOEFL: Structure
Hello BBIO lovers yang selalu setia membaca blog Belajar Bahasa Inggris Online
Semoga semua selalu sehat dan selalu mempunyai kemauan yang besar untuk belajar. Banyak pembaca
yang masih bingung tentang Verb be. Kata kerja seperti apa yang harus dipakai setelah verb be?
Verb be itu ada beberapa macam, antara lain: am, is, are, was, were, be, been dan being. Jika BBIO
lovers ingin memasukan kata kerja setelah verb be, maka kata kerja tersebut haruslah verb + ing
(present participle) ataupun verb 3 atau past participle.
Contoh present participle adalah: eating, swimming, cleaning, walking dan lain sebagainya. Pokoknya
verb + ing. Jika Past participle adalah kata kerja bentuk ke 3, contoh: eaten (verb 3 dari eat, drunk (verb
3 dari drink) dan lain sebagainya.
Contoh:
we are do our homework.
Kalimat di atas salah, karena ada 'are' dan are diikuti oleh 'do'. Do adalah verb 1, seperti penjelasan saya
di atas, jika ingin memasukan kata kerja setelah verb be, haruslah verb + ing (present participle) atau
verb 3 (past particple). Jadi We are do our homework....yang benar adalah: We are doing our
homework.
We are eat. (yang benar adalah We are eating).
Contoh lainnya:
Tom is take the book. Yang benar adalah Tom is taking the book.
The book was take by tom. Yang benar adalah: The book was taken by Tom.
Jika setelah verb be diletakkan verb 3 (Past participle), maka kalimat tersebut adalah kalimat pasif.
Semua kalimat yang ada verb be dan setelah verb be ada verb 3, maka itu kalimat pasif. Oh ya, tentang
kalimat pasif sudah saya jelaskan. BBIO lovers bisa lihat di daftar isi.
Kesimpulan:
Jadi BBIO lovers jangan bingung lagi ya, setelah verb be, jika ingin memasukan kata kerja, maka kata
kerja itu harus verb + ing atau verb 3. Jika verb 3 maka itu kalimat pasif.
Sekarang BBIO lovers analisa kalimat-kalimat di bawah ini, lalu tentukan kalimat di bawah ini benar
(True) atau salah (False). Jika salah, mengapa kalimat tersebut salah? Alasannya BBIO lovers masukkan
pada kolom komentar ya...
1. At 12:00 Sam is eat his lunch.
2. We are meeting them later today.
3. The message was took by the receptionist.
4. Being heard was extremely important to him.
5. The women are build their house on some property that they own in the desert.
6. It had been noticed that some staff members were late.
7. The report should have been submit by noon.
8. Are the two companies merge into one?
9. He could be taking four courses this semerter.
10. The score information has been duplicates on the back up disk.
11. The cat is try to catch the mouse.
12. The books are buy by Tom.
kunci jawaban:
Diposkan oleh Efendi jbi di 9:46 PM
Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to FacebookShare to Pinterest
Label: Advance, TOEFL: Structure
4 comments:
1.
Roo Yuliaa12:40 PM, December 14, 2015
Kak, yg no 8 knpa bisa false ? Terus yg bner gimana ?
Klo yg no 10 itu yg salah di duplicates harusnya duplicated. Gitu bukan ?Mohon
koreksinya ya kak. Terimakasih
Reply
Replies
1.
Efendi jbi9:28 PM, December 16, 2015
no 8 seharusnya 'merged'. pendapatmu tentang no 10 benar :)
Reply
2.
arsad rosadi2:25 PM, December 24, 2015
Berkah ilmu nya gan
Reply
3.
Anonymous5:03 AM, January 13, 2016
Good...
Reply
Load more...
Berkomentarlah dengan sopan dan bijak! Jika Anda memiliki pertanyaan tentang materi yang
telah dijelaskan, silahkah tuliskan pertanyaan dengan jelas. Saya tidak akan menyetujui komentar
anda jika komentar anda terdeteksi sebagai spam. Jika anda suka dengan blog ini, jangan lupa
share URL blog ini ke FB, Twitter, BBM. Instagram, Wechat, Google + atau media sosial
lainnya yang anda miliki. Semoga blog yang sederhana ini bisa bermanfaat untuk kita semua.
Amin.
Download