RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan

advertisement
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Satuan Pendidikan
: SDMT PONOROGO
Mata Pelajaran
: Matematika
Kelas / Semester
: II/II
AlokasiWaktu
: 3 x 35 menit
STANDAR KOMPETENSI
3. Melakukan perkalian dan pembagian bilangan sampai dua angka
KOMPETENSI DASAR
3.1 Melakukan perkalian bilangan yang hasilnya bilangan dua angka
INDIKATOR
3.1 Melakukan operasi perkalian bilangan 2-9.
I.
TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Melalui penggunaan Microsoft Word, siswa dapat membuat kartu domino
matematika perkalian dengan benar.
2. Melalui permainan domino matematika perkalian, siswa dapat
mengoperasikan perkalian 2-9 dengan benar.
3.
Melalui penggunaan microsoft excel siswa dapat mengitung skor tiap
siswa yang ikut permainan domino matematika perkalian dengan benar,
II. MATERI POKOK
Perkalian bilangan dua angka
III. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
No.
1.
Langkah Kegiatan
Pengorganisasian
Kelas
Waktu
Metode
3 menit
Pra Kegiatan
a. Salam
Klasikal
Ceramah
b. Siswa berdoa bersama.(Religius)
Klasikal
Ceramah
c. Melakukan presensi, dan menertibkan
Klasikal
Ceramah
siswa.
2.
Kegiatan Awal
a. Apersepsi
± 7 menit
Klasikal
3 menit
Guru melakukan apersepsi dengan cara
Tanya
jawab
menggali pengetahuan melalui pertanyaan:
“Apa yang dibawa oleh ustadzah?” (sambil
membawa 6 potong roti”.
Jika dua potong roti in ditambah dua potong
roti lagi, lalu ditambah dua potong roti,
berapa jumlahnya?”(Rasa Ingin tahu)
b. Eksplorasi Materi:
Klasikal
2 menit
Klasikal
2 menit
Ceramah
Siswa memperhatikan penjelasan guru
tentang materi yang akan dipelajari, yaitu
Operasi perkalian bilangan dua angka
c. Eksplorasi Tujuan:
Ceramah
1. Siswa memperhatikan penjelasan guru
tentang tujuan yang akan dicapai dalam
kegiatan pembelajaran ini, yaitu siswa
dapat membuat kartu domino matematika
perkalian, mengoperasikan perkalian 2-9,
mengitung skor tiap siswa yang ikut
permainan domino matematika perkalian.
2. Siswa memperhatikan penjelasan guru
tentang manfaat penguasaan kompetensi
tersebut dalam kehidupan sehari-hari.
3.
Kegiatan Inti
a. Siswa membentuk kelompok yang
± 80 menit
Klasikal
5 menit
Penugasan
Kelompok
20 menit
Pengamatan
Klasikal
10 menit
Penugasan
beranggotakan 5 siswa. (Toleransi)
b. Siswa membuat kartu domino matematika
perkalian dengan menggunakan Microsoft
Word. (Tertib, disiplin, Rasa ingin tahu).
b. Siswa mengeprint kartu domino matematika
perkalian.
c. Setiap kelompok melakukan permainan
Kelompok
20 menit
Penugasan
Kelompok
10 menit
Diskusi
Kelompok
5 menit
Penugasan
Klasikal
5 menit
domino matematika perkalian sesuai dengan
peraturan permainan domino. (Disiplin,
Tanggung Jawab, Teliti)
d. Setelah selesai melakukan permainan, siswa
menghitung skornya masing-masing melalui
Microsoft Excel. (Komunikatif, Tanggung
jawab)
e. Siswa mempresentasikan hasil pekerjaannya
di depan kelas. (Komunikatif, Tanggung
jawab.)
f. Siswa lain menanggapi hasil pekerjaan
temannya di depan kelas.(Toleransi)
g. Kelompok mencocokkan dan membahas
Diskusi
kelompok
Klasikal
5 menit
Ceramah
kegiatannya bersama guru.
4.
Kegiatan Akhir
a.
Simpulan
± 15 menit
Klasikal
2 menit
Ceramah
Siswa menyimpulkan materi pembelajaran
Tanya
yang telah dilakukan dengan bimbingan
jawab
guru.(Teliti)
b. Evaluasi
Individu
10 menit
Penugasan
Siswa mengerjakan soal evaluasi dengan
bimbingan guru.(Teliti, Kerja keras)
c. Refleksi :
1) Siswa menyampaikan kesan-kesan dari
1 menit
Klasikal
kegiatan pembelajaran yang telah
Tanya
jawab
dilakukan.(Keberanian)
2) Siswa menyampaikan saran untuk
kegiatan pembelajaran yang akan
dilakukan pada kegiatan pembelajaran
berikutnya.(Keberanian)
Klasikal
Tanya
jawab
3) Siswa memperhatikan penghargaan yang
Klasikal
Ceramah
diberikan oleh guru bagi kelompok yang
mempunyai nilai rata-rata tertinggi.
(Menghargai Prestasi)
d. Tindak lanjut
2 menit
1) Siswa menerima Pekerjaan Rumah (PR)
Klasikal
Penugasan
Klasikal
Ceramah
Klasikal
Ceramah
yang diberikan guru. (Disiplin,
Tanggung jawab)
2) Siswa memperhatikan pesan moral yang
disampaikan guru dari kegiatan
pembelajaran yang telah
dilakukan.(Disiplin)
3) Mengakhiri kegiatan pembelajaran
dengan berdo’a dan siswa menjawab
salam. (Religius)
IV. METODE DAN MODEL PEMBELAJARAN
Metode Pembelajaran
a. Ceramah
b. Tanya jawab
c. Penugasan
d. Diskusi kelompok
Model Pembelajaran
The Multiplication of Domino Mathematics, Games In Learning
V. MEDIA DAN SUMBER PEMBELAJARAN
1. Media

Laptop

Camera Digital

Mobile Phone
2. Sumber Belajar
a. Mustofa, Amin, dkk. 2008. Senang
Matematika 2 untuk SD/MI
kelas 2. Jakarta: Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional
b. Purnomosidi, dkk. 2008. Matematika 2 untuk SD/MI kelas 2.
Jakarta: Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional
VI. PENILAIAN
1. Prosedur Penilaian
a. Penilaian proses : dilaksanakan selama KBM berlangsung
b. Penilaian hasil
: dilaksanakan pada akhir pembelajaran
2. Teknik Penilaian
a. Proses
: perbuatan
b. Hasil
: tes tulis
3. Jenis Penilaian
Proses
: non test
4. Bentuk Penilaian
a. Proses
: aktivitas
b. Hasil
: isian
5. Alat Penilaian
a. Proses
: lembar pengamatan
b. Hasil
: soal evaluasi , penskoran, dan kunci jawaban
Download