Kenampakan Alam

advertisement
KENAMPAKAN
ALAM
Pengertian kenampakan
alam
Kenampakan alam adalah semua yang ada
dibumi yang menampakan secara alamiah.
Ada dua macam kenampakan alam yaitu
kenampakan alam daratan dan kenampakan
alam perairan.
Kenampakan
Alam Daratan
Kenampakan
Alam Perairan
Pegunungan
Gunung adalah bagian
bumi yang menonjol
tinggi dengan
ketinggian puncaknya
di atas 600 m.
Gunung
Pegunungan adalah
rang-kaian gunung
yang sambung
menyambung satu
sama lain.
Dataran rendah
Dataran rendah adalah wilayah datar yang
memiliki ketinggian 0 - 200 m di atas
permukaan laut.
Dataran tinggi
Dataran Tinggi adalah wilayah daratan luas
yang terletak pada ketinggian di atas 200
meter dari permukaan air laut. Dataran tinggi
disebut juga plateau atau plato.
Tanjung
Tanjung merupakan daratan yang menjorok
ke laut. Tanjung kadang disebut dengan
istilah Ujung. Tanjung yang luas disebut
semenanjung.
Pantai
Pantai adalah daerah perbatasan antara laut
dengan daratan.

Sungai
Sungai adalah aliran
air yang panjang
yang berasal dari
mata air dan
bermuara atau
berakhir di laut

Danau
Danau merupakan
genangan air yang
luas yang dikelilingi
daratan.
Teluk
 Teluk merupakan
laut yang menjorok
ke daratan.
Selat
 Selat adalah laut
sempit di antara
dua pulau. Selat
ada yang dibuat
oleh manusia. Selat
buatan disebut
terusan atau kanal.
Laut
 Laut merupakan
perairan yang luas
dengan ciri airnya
asin.
1. Susunlah kelompok yang beranggotakan 7-8
orang.
2. Diskusikan dengan kelompokmu pengertian dari
kenampakan alam yang ada pada gambar!
Kelompok 1
Kelompok 4
Kelompok 2
Kelompok 5
Kelompok 3
Kelompok 6
Soal evaluasi
1. Apa yang dimaksud dengan kenampakan
alam?
2. Jelaskan perbedaan antara danau dengan
waduk?
3. Jelaskan perbedaan antara gunung dan
pegunungan!
4. Sebutkan 3 contoh kenampakan alam
wilayah daratan!
5. sebutkan contoh kenampakan alam wilayah
perairan!
Download