DAFTAR ISTILAH DAN SINGKATAN Agent Anafilaksis Anoreksia Antibody ASI Axon BB/TB BB/U DHA Dhipteri Ensefalopati Environment Host Imunoglobin Imunodefisiensi Imunosupresi Kortikosteroid Kwashiorkor Lactalbumin Leukemia Limfoma Limphocyt Macrophage Marasmickwashiorkor : Penyebab infeksi : Reaksi alergi yang berkembang cepat dan mengancam jiwa : Gangguan makan yang ditandai dengan berat badan rendah (kurang dari 85% dari berat badan normal) : sistem kekebalan tubuh untuk mengidentifikasi dan menetralisir zat asing seperti virus, bakteri, fungus dll : Air Susu Ibu : bagian dari sel saraf yang bertugas membawa informasi keluar dari sebuah sel saraf menuju sel saraf yang lain : Berat badan menurut tinggi badan : Berat badan menurut umur : Decosa Hexanoid Acid : Penyakit akibat terjangkit bakteri yang bersumber dari Corynebacterium : Istilah umum yang menggambarkan disfungsi otak : Lingkungan : Induk semang/penjamu : Senyawa protein yang digunakan untuk melawan kuman penyakit (virus, bakteri, racun dll) : Ketidakmampuan memberikan respon imun normal : Melemahnya sistem kekebalan tubuh yang menyebabkan penurunan kemampuan untuk melawan infeksi dan penyakit : Suatu kelompok hormon steroid yang dihasilkan di kulit kelenjar adrenal : Salah satu dari tiga bentuk kekurangan gizi (malnutrisi) ketika tidak ada cukup protein dalam diet : Protein premier dalam susu ibu : Kanker pada jaringan tubuh yang bertugas untuk membentuk darah termasuk sumsum tulang dan sistem limfatik : Jenis kanker yang berkembang pada daerah limfosit : Jenis sel darah putih yang paling penting yang berhubungan dengan kekebalan khusus : Jenis sel darah putih yang membersihkan tubuh yang membersihkan tubuh dari partikel mikroskopis yang tidak diinginkan seperti bakteri dan sel-sel mati : Sindrom perpaduan dari marasmus dan kwashiorkor xiv Malnutrisi Marasmus MDGs Morbiditas Mortalitas NCHS Neomisin Overweight Pertusis Poliomilitis RISKESDAS Sel fagosit Stunting TB/U Toxin Underweight UNICEF Wasting WHO Xeroftalmia Z-skor : Kekurangan gizi yang diperlukan untuk pertumbuhan, perkembangan dan kebutuhan energi tubuh : Kekurangan gizi yang buruk umumnya pada balita penyebabnya antara lain asupan makan yang kurang, infeksi, pembawaan lahir, prematuritas, penyakit pada masa neonatus serta kesehatan lingkungan : Millennium Development Goals : Keadaan sakit : Sebuah akibat fatal / kematian : National Center for Health Statistik : Antibiotik spektrum luas banyak digunakan pada macammacam infeksi kulit dan mukosa yang disebabkan mikroorganisme : Kelebihan berat badan : Infeksi saluran pernafasan akut berupa batuk yang sangat berat atau batuk intensif : Suatu infeksi virus yang sangat menular yang menyerang seluruh tubuh (termasuk otot dan saraf) : Riset Kesehatan Dasar : sel darah putih yang melindungi tubuh dengan menelan partikel asing berbahaya, bakteri, dan sel-sel mati atau sekarat : Keadaan dimanna tinggi badan berdasarkan umur rendah (tubuh pendek) : Tinggi badan menurut umur : Racun yang mengendap dan menumpuk dalam tubuh : Berat badan rendah akibat kurang gizi : United Nation Childrens Funds : Kehilangan berat badan : World Health Organization : Mata kering (akibat kurang vitamin A) : Nilai ambang batas status gizi xv