sistem informasi

advertisement
Pengantar Teknologi Informasi
Manajemen Informatika-D3
IST AKPRIND Yogyakarta


Sistem Informasi adalah sebuah sistem untuk
mengolah data sedemikian rupa sehingga
dapat disajikan menjadi berbagai bentuk
informasi yang disajikan kepada pengguna
informasi
Merupakan
kombinasi
dari
teknologi
informasi
dan
aktivitas
orang
yang
menggunakan
teknologi
itu
untuk
mendukung operasi dan manajemen.


Secara luas pengertian sistem informasi
sering merujuk pada interaksi antara orang,
proses algoritmik data, dan teknologi.
Dalam pengertian ini, istilah digunakan untuk
merujuk tidak hanya pada penggunaan
organisasi
teknologi
informasi
dan
komunikasi (TIK), tetapi juga untuk cara
orang berinteraksi dengan teknologi ini
dalam mendukung proses bisnis (Kroenke,
2008)


Sistem
Informasi
membutuhkan
teknologi
informasi dan dalam sistem informasi memiliki
komponen TIK, sementara teknologi informasi
lebih mengacu pada perkembangan alat-alat
elektronik yang mendukung pengolahan data,
komunikasi data, dan pengemasannya menjadi
informasi.
Sistem informasi berbeda dengan proses bisnis,
sistem informasi membantu mengontrol kinerja
proses bisnis tetapi bukan menggantikan proses
bisnis itu sendiri(O’Brien, 2003)



Alter (2006) berpendapat bahwa suatu sistem
informasi sebenarnya tipe khusus dari sistem
kerja.
Sistem kerja adalah suatu sistem bahwa
manusia
dan/atau
mesin
melakukan
pekerjaan dengan menggunakan sumber
daya untuk memproduksi produk tertentu
dan/atau jasa bagi pelanggan.
Sistem informasi adalah suatu sistem kerja
yang
kegiatannya
ditujukan
untuk
pengolahan
(menangkap,
transmisi,
menyimpan, mengambil, memanipulasi, dan
menampilkan) informasi.

Sistem informasi terbagi menjadi beberapa
macam tergantung kepada aplikasi level apa
sistem tersebut diterapkan. Kategori sistem
informasi ada 4 jenis:
1. Sistem Informasi manajemen
2. Sistem Pendukung Keputusan
3. Sistem Informasi Eksekutif
4. Sistem Pemrosesan Transaksi


SIM adalah penerapan sistem informasi pada
bidang manajemen untuk mendukung dan
meningkatkan kinerja manajemen.
Secara ringkas peran SIM dalam menajemen adalah:
a.
SIM terutama melayani fungsi perencanaan,
pengendalian, dan pengambilan keputusan di
tingkat manajemen
b. SIM
merangkum dan melaporkan operasioperasi dasar dari perusahaan
c.
SIM biasanya melayani manajer yang tertarik
pada hasil-hasil mingguan, bulanan, dan
tahunan
Level manajemen
Jenis sistem
informasi






SIM
mendukung
pengambilan
keputusan
terstruktur pada tingkat kendali operasional dan
manajemen. Juga berguna untuk tujuan-tujuan
perencanaan bagi manajer senior
Biasanya beorientasi pada pelaporan dan
pengendalian
SIM bergantung pada basis data dan alur data
yang telah tersedia di perusahaan
SIM memiliki kapabilitas analitik
SIM secara umum membantu dalam pengambilan
keputusan menggunakan data saat ini dan masa
lalu
SIM dapat memiliki orientasi internal atau
eksternal



SPK (Decision Support System-DSS) adalah
sistem informasi yang dirancang untuk
membantu para manajer dalam mengambil
keputusan.
Dengan demikian sistem informasi ini
merupakan jenis sistem informasi untuk
tingkatan manajemen pada level strategis.
Kegiatan pengambilan keputusan merupakan
kegiatan yang hampir ditemukan pada setiap
fungsi manajemen.


Keputusan terprogram, bersifat berulang
dan rutin, sedemikian sehingga suatu
prosedur pasti telah dibuat untuk
menanganinya
Keputusan tak terprogram, bersifat baru,
tidak terstruktur dan jarang konsekuen.
Tidak ada metode yang pasti untuk
menangani masalah ini.

Masalah yang harus dipecahkan oleh manajemen
dapat dibedakan menjadi tiga:
1. Masalah terstruktur merupakan suatu masalah
yang memiliki struktur masalah pada 3 tahap
aktivitas, yaitu intelijen, rancangan, dan
pilihan
2. Masalah tak terstruktur, merupakan masalah
yang sama sekali tidak memiliki struktur pada
3 tahap aktivitas
3. Masalah semi terstruktur, merupakan masalah
yang memiliki struktur hanya pada satu atau
dua tahap aktivitas
Operational
control
Structured
Management
control
Strategic
planning
Accounts
receivable
Budget analysis-engineered costs
Tanker fleet
mix
Order entry
Short-term
forecasting
Warehouse and
factory location
Inventory
control
Semistructured
Unstructured
Production
scheduling
Variance analysis-overall budget
Mergers and
acquisitions
Cash
management
Budget
preparation
New product
planning
PERT/COST
systems
Sales and
production
R&D planning



SPK dirancang untuk membantu mengambil
keputusan
SPK membantu para manajer untuk
mengambil keputusan yang semi terstruktur,
unik, atau berubah dengan cepat, dan tidak
dapat ditentukan dengan mudah di awal
SPK Lebih memiliki kemampuan analisis
dibandingkan sistem lain yang bekerja pada
level operasional



Membantu manajer membuat keputusan
untuk memecahkan masalah semi terstruktur.
Mendukung penilaian manajer bukan
mencoba menggantikannya.
Meningkatkan effektifitas pengambilan
keputusan manajer daripada efisiensinya.





SPK dapat digunakan untuk mengawali kerja ad
hoc, masalah-masalah yang tak diharapkan.
SPK dapat menyediakan representasi valid dari
sisitem di dunia nyata.
SPK dapat menyediakan pendukungan keputusan
dalam kerangka waktu yang pendek/terbatas.
SPK dapat berevolusi sebagaimana halnya
pengambil keputusan mempelajari tentang
masalah-masalah yang dihadapinya.
SPK dapat dikembangkan oleh para profesional
yang tak melibatkan pemrosesan data.




Peruasahhan beroperasi pada ekonomi yang yang
tak stabil.
Perusahaan dihadapkan pada kompetisi dalam
dan luar negeri yang meningkat.
Perusahhan menghadapi peningkatan kesulitan
dalam hal melacak jumlah operasi-operasi bisnis.
Sistem komputer perusahaan tak mendukung
peningkatan tujuan perusahaan dalam hal
efisiensi,profitabilitas,dan mencari jalan masuk
dipasar yang benar-benar menguntungkan.


Sistem informasi eksekutif (EIS), merupakan
suatu sisitem yang menyediakan informasi
bagi eksekutif mengenai kinerja keseluruhan
perusahaan. Informasi dapat diambil dengan
mudah dan dalam berbagai tingkat rincian.
EIS merupakan suatu kombinasi antara MIS
dengan DSS dan AI untuk membantu pihak
eksekutif dalam mengidentifikasikan dasar
suatu masalah dan mencari jalan keluarnya.
Menghasilkan target informasi yang
selalu up to date untuk meningkatkan
kinerja dari suatu perusahaan dengan
memberikan perhatian khusus pada
tujuan akhir dan prioritas dari
perusahaan tersebut.

Merupakan Sistem Informasi berdasarkan
fungsi pengolahan
◦
◦
◦
◦
◦
Mengolah transaksi
Memelihara file historis
Pemrosesan laporan
Pemrosesan permintaan
Interaksi user - pengolah
Database
Transaksi
Proses
Transaksi
Pengolahan Transaksi
Dokumen
Transaksi
Master File
Transaksi
Pengubahan
Master File
Update Master File
Master File
Baru
Pemeliharaan file historis
22
Database
Laporan
Penyiapan Laporan
Pemrosesan laporan
23
Permintaan
Pengolahan
permintaan
Tanggapan
Pemrosesan permintaan
24
Pembuat
keputusan /
Analis sistem
Model
Input / Output
Pemrosesan
Model Keputusan
Interaksi User-Mesin
25
Download