Rincian materi ekonomi makro FIA UB Minggu ke Materi

advertisement
Rincian materi ekonomi makro
FIA UB
Minggu
ke
1
Materi Pembelajaran
Kemampuan yang diharapkan
Kriteria Penilaian
Pemahaman tentang
ekonomi mikro dan
makro
Mahasiswa mampu:
1. Menjelaskan permasalahan ekonomi
2. Membedakan antara ekonomi mikro dan makro
3. Menyebutkan tujuan ekonomi makro
4. Membedakan teri klasi dan modern
2
Pendapatan nasional
(1)
3
Pendapatan nasional
(2)
4
Pendapatan nasional
(3)
Mahasiswa mampu:
1. menjelaskan keterkaitan 4 sektor yang terlibat dalam
perek. Modern
2. menjelaskan ttg konsep pengeluaran nasional, PDB,
dan PNB
3. menjelaskan pendekatan2 dalam menghitung PN
4. menyebutkan komponen2 PN
5. menjelaskan konsep konsumsi, pendapatan, dan
tabungan
Mahasiswa mampu:
1. menjelaskan konsep2: fungsi C, MPC, APC, dlm
perek. Dua sektor
2. menjelaskan konsep2: fungsi S, APS, APS
3. menjelaskan hubungan antara MPC dengan MPS,
APC, dengan APS
4. menjelaskan ttg keseimbanagan PN dan
menggambarkan dalam bentuk grafik serta menghitung
secara kuantitatif dengan rumus2 yg ada
Mahasiswa mampu:
1. menjelaskan ttg konsep multiplier dan proses
1. Kebenaran dalam membedakan ekonomi
mikro dan makro
2. Kebenaran dalam membedakan teori
ekonomi klasi dan modern
3. Kebenaran dalam menjelaskan tujuan
kebijakan makro
1. Kebenaran dalam menjelaskan komponen2
PN
2. Kebenaran dalam menjelaskan konsep
konsumsi, pendapatan, dan tabungan
3. Kebenaran dalam membuet kurva fungsi
konsumsi dan tabungan
1. kebenaran dalam menjelaskan keterkaitan
PN, C, dan S
2. kebenaran dalam membuat grafik Y, C dan S
serta penghitungan secara kuantitatif
1. kebenaran dalam menjelaskan ttg bekerjanya
multiplier accelerator
5
6
7
8
9
bekerjanya multiplier
2. menjelaskan perubahan C dan S dan dampaknya
terhadap Y
3. menjelaskan tentang konsep Accelerator dan proses
bekerjanya Accelerator
Pendapatan nasional
Mahasiswa mampu:
(4)
1. menjelaskan perhitungan2 PN dalam perekonomian 3
sektor (tertutup)
2. menghitung PN ekuilibrium dam perek. Tertutup
3. menjelaskan perhitungan2 PN dalam perek. 4 sektor
(terbuka)
Menghitung PN ekuilibrium dalam perek terbuka
Uang, kebijakan
Mahasiswa mampu:
moneter dan inflasi (1) 1. menjelaskan tentang permintaan dan penawaran uang
2. menjelaskan ttg faktor2 yg mempengaruhi permintaan
dan penawaran uang
3. menjelaskan ttg uang inti dan proses penciptaan uang
inti
Uang, kebijakan
Mahasiswa mampu:
moneter dan inflasi (2) 1. menjelaskan ttg kebijakan2 moneter yang biasa
dilakukan pemerintah
2. menjelaskan ttg macam2 inflasi dan penaganannya
Ujian Tengah
Semester
Teori dan kebijakan
perdagangan
internasional (1)
Mahasiswa mampu:
1. menjelaskan tentang dasar ekonomis perdagangan
internasional
2. menjelaskan ttg teori2 perdaganagn internasional:
toeri keunggulan absolut dan komparatif
3. menyebutkan faktor2 lain pendorong perdagangan
internasional
2. kebenaran dalam menghitung Y akibat
perubahan C dan S
kebenaran dalam menghitung PN dalam perek.
2 sektor, 3 sektor, dan 4 sektor
kebenaran dalam membuat kurva permintaan
dan penawaran, menjelaskan ttg proses
penciptaan uang inti dan dampaknya terhadap
peredaran uang
kebenaran dalam menjelaskan kebijakan
moneter dan fiskal untuk mengatasi masalah
moneter
kebenaran dalam menjelaskan kebijakan
pemerintah untuk penanganan inflasi
1. kebenaran dalam menjelaskan teori
keunggulan absolut dan komparatif
2. kebenaran dalam menjelaskan mengapa
perdaganagn internasional bisa terjadi
10
11
12
13
14
Teori dan kebijakan
perdagangan
internasional (2)
Mahasiswa mampu:
1. menjelaskan pengaruh PI terhadap harga dan alokasi
sumber dan output
2. menjelaskan dampak PI terhadap ekonomi moneter
domestik
3. menyebutkan2 kebijakan2 dalam perdagangan
internasional
4. menjelaskan argumen pro dan kontra perdagangan
bebas
Neraca pembayaran
Mahasiswa mampu:
dan nilai tukar (1)
1. Menjelaskan ttg konsep nilai tukar dan neraca
pembayaran
2. Menjelaskan ttg output keseimbangan dalam
ekonomi terbuka
3. Menjelaskan ttg ekspor dan impor dan
dampaknya terhadap neraca pembayaran
Neraca pembayaran
Mahasiswa mampu:
dan nilai tukar (2)
1. menjelaskan ttg nilai tukar fleksibel dalam ekonomi
terbuka
2. menjelaskan faktor2 yang mempengaruhi nilai tukar
3. menjelaskan hubungan antara nilai tukar dengan
neraca pembayaran dan harga
4. menjelaskan ttg kebijakan fiskal dalam nilai tukar
yang fleksibel
Pertumbuhan ekonomi Mahasiswa mampu:
1. menjelaskan faktor2 pertumbuhan
2. menjelaskan teori2 pertumbuhan ekonomi
3. Menjelaskan masalah pembangunan dinegara
berkembang
4. melakukan analisis kriris terhadap teori pertumbuhan
Pengangguran dan
Mahasiswa mampu:
kebijakan pemerintah 1. menjelaskan jenis2 pengangguran
1. kebenaran dalam menjelaskan dampak PI
terhadap harga, alokasi sumberdaya,dan
ekonomi domestik
2. kebenaran dalam menjelaskan argumen pro
dan kontra perdagangan bebas
1. kebenaran dalam menjelaskan nilai tukar dan
neraca pembayaran
2. kebenaran dalam menjelaskan komponen2
daalam neraca pembayaran
1. kebenaran dalam menjelaskan hubungan
antara nilai tukar dengan neraca
2. menjelaskan ttg kebijakan pemerintah dalam
mempengaruhi nilai tukar
Kebenaran dalam menjelaskan dan menganalisis
teori2 pertumbuhan ekonomi dan masalah2
ekonomi di negara berkembang
Kebenaran dalam menjelaskan kebijakan2
moneter dan fiskal dalam mengatasi
15
Ekonomi
pembangunan
16
Ujian Akhir Semester
2. Menjelaskan model neo klasik ttg pasar tenaga kerja
3. menjelaskan fenomena pengangguran melalui kurva
philips
4. menjelaskan ttg kebijakan fiskal dalam mengatasi
pengangguran
5. mejelaskan kebijakan moneter dalam mengatasi
pengannguran
Mahasiswa mampu:
1. memahami karakteristik umum negara berkembang
2. memahami lingkaran setan kemiskinan
3. menjelaskan macam2 strategi pembangunan ekonomi
pengangguran
Kebenaran dalam menjelaskan macam2 strategi
pembagunan ekonomi di negara berkembang
Download