Tugas Mata Kuliah POTENSI BAHAN BAKU IKM (2sks) Ir. Moh. Fahrurrozi, M.Sc, Ph.D Identifikasi 5 Kebutuhan Pokok Manusia Oleh : Andik Irawan 11/ 322749/PTK/07426 MAGISTER TEKNIK SISTEM FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS GADJAH MADA Identifikasi kebutuhan pokok manusia. Kebutuhan pokok manusia merupakan salah satu aspek psikologis yang menggerakkan mahluk hidup dalam aktifitas-aktifitasnya, serta sebagai dasar alasan berusaha. Pada dasarnya manusia bekerja dan berusaha memiliki tujuan tertentu dalam memenuhi kebutuhan. Tingkat kebutuhan tidak terlepas dari kehidupan sehari - hari selama hidup dan sepanjang hidup. Seperti makanan, pakaian, perumahan, pendidikan, kesehatan, transportasi, komunikasi, dan kebutuhan lain. Dengan dasar tujuan memenuhi kesejahteraan dan kenyamanan manusia. Macam – macam Kebutuhan manusia terdiri dari : A. Kebutuhan Menurut Intensitas 1. Kebutuhan Primer Merupakan kebutuhan utama atau kebutuhan pokok yang pertama harus dipenuhi untuk mempertahankan hidup. Secara umum kebutuhan primer terdiri atas pangan, sandang, papan, kesehatan. 2. Kebutuhan Sekunder Merupakan kebutuhan kedua yang dipenuhi setelah kebutuhan primer terpenuhi. Contoh kebutuhan sekunder yaitu transportasi, alat komunikasi, alat informasi. 3. Kebutuhan Tersier Merupakan kebutuhan ketiga yang dipenuhivsetelahkebutuhan primer dan sekunder terpenuhi. Kebutuhan ini umumnya dipenuhi oleh orang yang berpendapatan tinggi dan dilakukan untuk meningkatkan kebanggaan di mata masyarakat. Contoh kebutuhan tersier, yaitu memilki mobil mewah, memiliki hotel mewah dll. B. Kebutuhan Menurut Sifat 1. Kebutuhan Jasmani (kebutuhan sehari hari) 2. Kebutuhan Rohani C. Kebutuhan Menurut Bentuk 1. Kebutuhan Material (kebutuhan berwujud) 2. Kebutuhan Immaterial (tak berwujud) D. Kebutuhan Menurut Waktu 1. Kebutuhan Sekarang (saat ini secara langsung) 2. Kebutuhan Masa Depan E. Kebutuhan Menurut Subjek 1. Kebutuhan Individu 2. Kebutuhan Kualitatif/Bersama Dari beberapa pengertian diatas dikaji dan dapat dijelaskan lebih spesifik tentang kebutuhan pokok yang menyangkut makanan. Dimana makanan merupakan kebutuhan pokok manusia yang tidak bisa di hilangkan. Dari aspek kebutuhan makanan dibutuhkan bebrapa Kebutuhan pokok manusia yang meliputi makanan. Yaitu (menurut mentri industri dan perdagangan tahun 1998) terdapat 9 kebutuhan bahan pokok yang minimal harus ada dan tersedia, seperti : 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. Beras atau sagu Gula pasir atau gula merah Sayur-sayuran dan buah-buahan Makanan hewani Minyak goreng Susu Jagung Minyak tanah, gas ELPIJI Garam beriodium. Contoh kebutuhan pokok manusia dalam segi makanan yang mengandung Protein. Beberapa makanan kaya akan protein dan serat namun sedikit vitamin dan mineral. Menusia membutuhkan Protein : Contoh : ikan, ikan merupakan makanan dalam bentuk hewani yang memilki protein cukup baik tetapi tak jarang kandungan protein terdapat pada nabati. Contoh makanan yang mengandung Protein : Protein Nabati Hewani 1 Kacang Kedelai Daging Kerbau 2 Tahu Daging Sapi 3 Tempe Daging Ayam 4 Yogurt Daging Kambing 5 Almond Ham 6 Kacang Polong Bebek 7 Kacang Panjang Ikan (udang) 8 Brokoli Putih Telur 9 Keju Susu Hewani 10 Bayam Telur 11 Susu Kedele Ikan teri Contoh diatas merupakan beberapa makanan asal produk. No Asal Produk Nabati Hewani Dari tanaman berbiji (kedelai) Ternak Dari biji kedelai Ternak Dari biji kedelai Ternak Fermentasi Susu Kedelai Ternak Tanaman kacang2 an Daging olahan Tanaman Polong Ternak Tanaman kacang panjang Ternak/Laut Tanaman Brokoli Ternak Dari Susu Ternak Tanaman Bayam Ternak Biji Kedelai Laut yang mengandung Protein Nabati/Hewani dan Selanjutnya ditinjau dari kesehatan pada tabel berikut : Protein Kesehatan Nabati Hewani Nabati Hewani 1 Kacang Kedelai Daging Kerbau Sumber lemak esensial Gizi Tinggi 2 Tahu Daging Sapi Kaya Serat Gizi Tinggi 3 Tempe Daging Ayam Kaya Serat Memiliki kandungan kolin 4 Yogurt Daging Kambing Baik Untuk Pencernaan Meningkatkan tekanan darah 5 Almond Ham Kaya Serat Kolesterol 6 Kacang Polong Bebek Kaya Serat Tinggi Purin 7 Kacang Panjang Ikan (udang) Kandungan Vit & Pro Kolesterol 8 Brokoli Putih Telur Kandungan Vit & Pro Memiliki kandungan kolin 9 Keju Susu Hewani Kaya Vitamin Kaya Vitamin 10 Bayam Telur Gizi Tinggi Kolesterol 11 Susu Kedele Ikan teri Kaya Vitamin Kaya Vitamin Contoh diatas hanya beberapa kegunaan Protein untuk kesehatan. No Beberapa contoh berikut ditinjau dari Produk Jadi dari makanan yang mengandung Protein : No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 Protein Nabati Hewani Kacang Kedelai Daging Kerbau Tahu Daging Sapi Tempe Daging Ayam Yogurt Daging Kambing Almond Ham Kacang Polong Bebek Kacang Panjang Ikan (udang) Brokoli Putih Telur Keju Susu Hewani Bayam Telur Susu Kedele Ikan teri Produk Jadi Nabati Hewani Susu Kedelai, Bubuk Kedelai Sate, Daging Krupuk Tahu Sate, Daging Tempe Sate, Daging Susu Sate, Daging Makanan Kacang2an Pasta Makanan Kacang2an Daging Sayur, Jus Keripik, Abon Sayur, Jus Makanan Selai Keju Susu cair dan bubuk Sayur, Jus Campuran Roti Susu Cair dan bubuk Makanan bentuk kering Ditinjau dari jumlah ketersediaan dengan kriteria Cukup/Cukup Banyak : No 1 2 3 4 5 6 Protein Nabati Hewani Kacang Kedelai Daging Kerbau Tahu Daging Sapi Tempe Daging Ayam Yogurt Daging Kambing Almond Ham Kacang Polong Bebek Nabati Cukup Banyak Cukup Banyak Cukup Banyak Cukup Cukup Cukup Banyak Ketersedian Hewani Cukup Banyak Cukup Banyak Cukup Banyak Cukup Banyak Cukup Cukup Banyak 7 8 9 10 11 Kacang Panjang Brokoli Keju Bayam Susu Kedele Ikan (udang) Putih Telur Susu Hewani Telur Ikan teri Cukup Banyak Cukup Banyak Cukup Cukup Banyak Cukup Banyak Cukup Banyak Cukup Banyak Cukup Banyak Cukup Banyak Cukup Banyak Ditinjau dari segi altrenatif masih banyak jenis makanan yang mengandung protein cukup tinggi, namun contoh diatas merupakan salah satu contoh makanan yang mengandung protein cukup tinggi. Ketersedian dan jenis protein memilki kandungan yang berbeda-beda dan setiap lokasi (daerah) yang berbeda memiliki jenis ciri khas dan karakteristik jenis makanan yang berbeda –beda walaupun jenis protein sama.