lembar-kerja-siswa-boscha-ipa

advertisement
Lembar Kerja Siswa
Observatorium Bosscha
Tahun Pelajaran 2016 / 2017
Nama :
Kelas :
JAWABLAH SECARA SINGKAT DAN JELAS
1. Tempat apakah observatorium boscha ?
2. Siapa pencetus ide pembangunan observatorium boscha & jelaskan latar
belakang orang tersebut secara singkat ?
3. Sebutkan teleskop yang ada di observatorium boscha & apa fungsi teleskopteleskop tersebut secara singkat ?
4. Siapakah penemu teleskop ?
5. Ada berapa teropong ditinjau dari segi objeknya dan sebutkan ?
6. Gambarlah sketsa teleskop ?
7. Bagaimana membuat teleskop sederhana ?
8. Kapan waktu yang tepat untuk menggunakan observatorium boscha ?
9. Jurusan kuliah apa yang tepat bekerja di observatorium boscha ?
Download