by Hj. Hernaini, SS., M.Pd. PELATIHAN BAGI SISWA PKL DARI SMK SE PROVINSI LAMPUNG Di PERGURUAN TINGGI TEKNOKRAT LAMPUNG Bandar Lampung, November 2015 PELAYANAN PRIMA P = PERKATAAN (sopan santun, bersahabat, mudah berkomunikasi, mudah dipahami, konsisten dengan tindakan) R = RAHASIA (TERJAMIN) I = INFORMASI (jelas, mudah didengar dan dipahami, objektif, valid, reliabel, komprehensif, lengkap, dan mutakhir) M= MUDAH (kesediaan melayani, mudah dihubungi, mudah ditemui, mudah disuruh) A = AHLI (kompeten) (Usman, 2010) Profesionalisme “suatu dedikasi terhadap pekerjaan yang ditekuni dengan keahlian dan penuh tanggung jawab disertai garansi mengenai apa yang dikerjakannya dalam memuaskan pelanggan” (Nasrullah Yusuf, 2006) SUKSES MENJADI PRIBADI YANG MENARIK LAPORAN KEGIATAN SISWA PRAKTIK KERJA DI PERGURUAN TINGGI TEKNOKRAT DISIPLIN WAKTU KEMAMPUAN KERJA (KOMPETENSI) MOTIVASI MUTU KERJA INISIATIF KREATIF PERILAKU SANGAT BAIK – BAIK – CUKUP - KURANG KOMENTAR PEMBIMBING TEKNOKRAT KOMENTAR SISWA PRAKERIN FAKTOR YANG MEMPENGARUHI CITRA DIRI • • Disiplin Tanggung jawab • Pengendalian Diri Pekerjaan Latar Belakang Emosi Penampilan • Keluarga • Pendidikan • Perawatan Diri • Busana FIVE SENSES OF IMPRESSION Sense of Sight Sense of Hearing (Penglihatan) (Pendengaran) Sense of Touch Sense of Smell (Sentuhan) (Penciuman) Sense of Taste (Rasa) MEMBENTUK PRIBADI SIMPATIK & MENAWAN 5S SENYUM SALAM SANTUN SAPA SOPAN CARA BERJALAN CARA BERDIRI 10 CARA DUDUK 11 Wiraga - PP 24/07/2017 ETIKET Berbusana (Bisnis & Sosial) Wiraga (berdiri, berjalan, duduk, & berjabat tangan) Berkomunikasi (berbicara & mendengar) Table Manner Komunikasi (communication) adalah proses pertukaran dan pemahaman informasi yang dilakukan oleh dua orang atau lebih, biasanya dengan tujuan memotivasi atau memengaruhi perilaku Bentuk Komunikasi: Verbal (lisan) Pesan yang disampaikan melalui perkataan Non Verbal (bahasa tubuh, intonasi, simbol) Pesan yang lebih banyak dikirim lewat tindakan dan prilaku manusia (Daft Richard, 2011) Komunikasi Verbal Suara Bahasa Isi Artikulasi Logat Wawasan Tempo Pemilihan kata Visi Nada Ketulusan Misi Tempo Komunikasi Non Verbal Penampilan • rambut, wajah, busana Ekspresi Wajah • ramah, galak, sedih, ceria Gerakan Tubuh • gugup, tenang, kaku, luwes Kontak Mata • menghindar, menatap dengan yakin EFFECTIVE COMMUNICATION APPEARANCE • • • • Dressing Body Language Facial Expression Eye Contact COMMUNICATION • • • • KNOWLEDGE OF PRODUCT ETHICS ETIQUETTE NATURALISM Voice Expression Words Choice Smiling Informative Teknik Pelayanan Prima • Bertamu • Bertelepon ETIKET BERTELEPON Telepon dipegang di tangan kiri Tangan kanan memegang alat tulis Ucapkan salam dan sebutkan identitas (perusahaan & pribadi) Minta data konsumen & tanyakan keperluannya dengan ramah Jangan biarkan konsumen menunggu lama, sebelumnya minta izin terlebih dahulu Sebelum menutup pembicaraan, ucapkan terimakasih Catat semua pesan yang diterima Basic Principle of Character • Performance Beauty Brain Behaviour • Competencies • Ethics & Etiquette THE POWER OF A CHARACTER Character Prestigious Skill Knowledge Source: Bambang, Raja (2012, The Power of 4 Q) Pengaruh karakter Kowledge Environment Reputation Skill Sumber:, Raja Bambang - The Power of 4 Q Character IQ (INTELLECTUAL QUOTIENT) mind/vision EQ (EMOTIONAL QUOTIENT) Heart/Emotion PQ (PHYSICAL QUOTIENT) Body/Dicipline CQ (CREATIVITY QUOTIENT) Creativity AQ (ADVERSITY QUOTIENT) Defend SQ (SOCIAL QUOTIENT) Adabtable to Society SQ (SPRITUAL QUOTIENT) Faith to the God’s Power The 4 capacities of human life IQ Intellectual (Mind/Visi) Human EQ Emotional (Heart/Gairah) Sumber:, Raja Bambang - The Power of 4 Q SQ Spiritual (Spirit/Nurani) PG Phhysical (Body/Disiplin) Budaya dan pedoman Customer Service (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) A great first impression Simplify your words Keep smiling Be helpful Use positive words Speak enthusiastically Let your eyes speak Keep your emotion Keep your attitude Serve your customer personally Foster, dan Cook dalam Liaw (2008:27-201) 1. A Great First Impression Tidak akan ada kesempatan kedua untuk membuat kesan pertama, datanglah tepat waktu, salamilah teman bisnis baru dengan kokoh, bahasa tubuh yang sopan, berbusanalah dengan tepat, jadilah diri sendiri, berbicaralah dengan jujur dan terstruktur, tetaplah positif, tetaplah tersenyum 2. Simplify Your Words Kalimat panjang dan rumit bukan hanya mengaburkan makna dan substansi pesan, melainkan juga melelahkan pendengarnya; tingkat social ekonomi, edukasi, tipologi, dan psikologi harus dipahami secara komprehensif 3. Keep smiling Tersenyumlah dari hati yang ihlas, bukan hanya sekedar di bibir 4. Be Helpful Orang tidak akan pernah lupa bantuan yang kita lakukan kepada mereka, namun mereka akan mengingat rasa sakit yang pernah kita berikan kepada mereka 5. Use Positive Words Kata-kata positif akan membuat pendengarnya optimis, percaya diri, semangat, inovatif, kreatif, energik, bahagia dan sejenisnya; Kata-kata negatif akan menyebabkan pendengarnya pesimis, minder, tidak percaya diri, frustrasi, patah hati, antipati, sedih, kecewa, teraniaya, terluka. 6. Speak Enthusiastically Kata-kata yang disampaikan dengan penuh semangatfull power dan itikad baik. 7. Let Your Eyes Speak Mata adalah jendela hati, ketulusan adalah pujian tertinggi yang bisa Anda berikan. Ketulusan pasti menuai rasa simpatik dan apresiatif. Terlihat melalui guratan wajah dan gerak gerik bahasa tubuh. Kepalsuan akan terkuak dalam hitungan waktu. 8. Keep Your Emotion Dalam kondisi batin dan suasana hati tidak bahagia, percakapan tidak mungkin dilakukan secara kondusif dan produktif. 9. Keep your attitude Seseorang mendapatkan pekerjaannya 85% karena sikapnya dan hanya 15% karena kecerdasan mereka 10. Serve Your Customer Personally; Setiap orang ingin diperlakukan secara “pribadi” 11. Always address customer by name Nama adalah suara terindah yang dimiliki oleh sang pemiliknya 12. Don’t Promise Unless You Will Keep It; Janji ibarat bulan purnama, jika ia tidak ditepati sekali saja, ia akan pudar dari hari ke hari 13. Tell Customers You Are There for Them; Tunjukkan kepedulian Anda dengan memberitahukan pelanggan bahwa Anda peduli pada mereka dan tengah mengerjakan sesuatu untuk kepentingan mereka 14. Answer Questioins Correctly; Menjawab tidaklah sulit, yang sulit adalah memberikan jawaban yang tepat 15. Appreciate Your Customer Sincerely; Saat pujian ditancapkan ke benak seseorang, seluruh energy negative, pasif, dan destruktif akan tercampak keluar dari ruang hati pendengarnya 16. Keep the Customer Informed; Menjual dengan murah saja tidak cukup untuk mempertahankan pelanggan. Yang penting adalah mereka selalu diberi info progresif dari waktu ke waktu 17. Apologize for Defective Service; Permintaan maaf adalah perekata paling jitu dalam hidup, ia bias memperbaiki hamper semua persoalan 18. Promote Your Best Service; Lakukan terus apa yang sudah baik sehingga pelanggan Anda akan rindu merasakannya lagi dan membawa serta teman-temannya 19. Serve (ASAP) – As Soon As Possible; Lakukan terus apa yang sudah baik sehingga pelanggan Anda akan rindu merasakannya lagi dan membawa serta teman-temannya 20. Let Your Customer Talk kita harus mendengar dua kali lebih banyak daripada berbicara 21. Close With “Thank You”; Ingat untuk mengucapkan “terima kasih”