SISTEM INFORMASI MANAJEMEN Peranan Strategis Teknologi Informasi Untuk Keunggulan Kompetitif 1 PERUSAHAAN & LINGKUNGAN Perusahaan (institusi) merupakan sistem fisik yang dikelola dengan suatu sistem konseptual. Perusahaan merupakan System lingkaran tertutup : dikendalikan untuk mencapai tujuan dengan menggunakan sistem umpan balik System terbuka : berhubungan langsung dengan lingkungannya yang merupakan sumber pengambilan sumberdaya diubah menjadi produk dan jasa. 2 PERUSAHAAN & LINGKUNGAN Informasi Uang Tenaga Material Pemerintah Masyarakat Keuangan Masyarakat Global Perusahaan Pemasok Serikat Pelanggan Pesaing Pekerja Pemegang Saham/ Pemilik 3 Aliran Sumberdaya Lingkungan Beberapa sumberdaya mengalir lebih cepat daripada lainnya Paling sering : Arus iformasi dari pelanggan Arus material kepada pelanggan Paling jarang Arus material ke pemasok (pengembalian) Arus pekerja ke pesaing Satu-satunya sumberdaya yang menghubungkan perusahan dengan semua elemen lingkunganadalah informasi 4 Peranan TI dalam Organisasi 3 Peran utama “ Looking Inward Perbaikan proses & struktur di dalam organisasi Business Process Reengineering Restrukturisasi Organisasi Looking Outward Peningkatan penjualan produk/jasa dan layanan keunggulan kompetitif Looking Across Hubungan dengan/antar organisasi lain IOS dengan EDI 5 Looking Outward Banyak cara untuk mendapatkan keunggulan kompetitif, al. : menyediakan barang dan jasa yang murah. menyediakan barang dan jasa yang lebih baik daripada pesaing. Dulu, perusahaan mengandalkan sumberdaya fisik untuk mendapatkan keunggulan kompetitif. Sekarang, perusahaan lebih mengandalkan sumberdaya konseptual untuk mendapatkan keunggulan kompetitif. banyak bidang usaha mempergunakan informasi untuk mendapatkan pengaruh di pasaran. 6 Looking Outward Pemicu • Ketidak-puasan dengan sumberdaya fisik yang dimiliki. • Tidak ada aplikasi komputer inovatif yang memberikan keunggulan kompetitif terus menerus. • Pelanggan merupakan sumber informasi yang penting. Contoh usaha yang dilakukan Penggunaan marketspace 7 Penggunaan Marketspace Marketplace vs Marketspace • Marketplace diutamakan tempat dimana barang/jasa tsb berada. • Marketspace diutamakan informasi mengenai barang/jasa tersebut. Strategi yang dapat digunakan Creating value in marketspace Value dihasilkan oleh 3 komponen : content, context, dan infrastructure. Virtual value chain : memanfaatkan informasi dalam setiap tahapan perubahan, yang membutuhkan : pengumpulan, pengorganisasian, pemilihan, pengolahan dan pendistribusian data dan informasi. Gambar Marketspace 8 Sumberdaya Informasi Pandangan Awal • Mengelola data (input) dengan bantuan komputer mengelola informasi (output) yang dimiliki. Pandangan Baru • Anda dapat mengelola informasi dengan mengelola sumberdaya yang menghasilkan informasi (information processor). Jenisnya : Hardware & Software Spesialis informasi Pemakai Fasilitas Database Informasi 9 Perencanaan Strategis Sumberdaya Informasi Transformasi Kumpulan Strategi • Kumpulan strategi organisasi. • Kumpulan strategi SIM komputer mengelola informasi (output) yang dimiliki. Kekurangannya • Bidang fungsional tidak selalu memiliki sumberdaya untuk menjamin tercapainya tujuan strategis perusahaan. 10 Bidang Fungsional Perusahaan Rencana Strategis SD Informasi Rencana Strategis SD Pemasaran Rencana Strategis SD Manufaktur ©Suryadi M.T Rencana Strategis SD Keuangan Rencana Strategis SD Manusia 11 Pendekatan Transformasi Kumpulan Strategis Kelompok Strategi SIM Kelompok Strategi Organisasi Misi Tujuan Strategi Elemen lain Strategi organisasi Proses Perencanaan Strategis SIM Tujuan Sistem Kendala Sistem Strategi rancangan sistem 12 Perencanaan Strategis Sumberdaya Informasi Pendekatan SPIR (Strategic Planning for Information Resources) • Mengatasi kekurangan pendekatan transformasi kumpulan strategi. • Mengidentifikasi, menentukan, mendapatkan dan mengelola sumberdaya informasi apa yang akan dibutuhkan di masa yang akan datang. • Rencana strategis jasa informasi dan perusahaan dikembangkan secara bersamaan. Kekurangannya • Bidang fungsional tidak selalu memiliki sumberdaya untuk menjamin tercapainya tujuan strategis perusahaan. 13 Pendekatan SPIR Pengaruh pada SD Informasi Strategi Bisnis Pengaruh pada Strategi Bisnis Sumberdaya Informasi dan Strategi IS 14 End User Computing Dikelompokan dalam • Tingkat Menu (menu level) • Tingkat Perintah (command level) • Tingkat Programer (programmer level) • Personil Pendukung (functional support personnel) Jenis • Tiap tingkat mempunyai kemampuan untuk memanfaatkan aplikasi. • Semuanya bukan staf organisasi jasa informasi ©Suryadi M.T 15 End User Computing Aplikasi yang umum digunakan oleh End User • Aplikasi sederhana untuk DSS. • Office Automation. Manfaat • Mengurangi beban kerja para information specialist. • Mengurangi kesenjangan komunikasi antara user dan information specialist. ©Suryadi M.T 16 End User Computing Risiko • Sistem yang dihasilkan tidak sesuai dengan tujuan. • Sistem yang dihasilkan, rancangan dan dokumentasinya buruk. • Penggunaan sumberdaya informasi tidak efisien. • Data tidak terintegrasi. • Tidak adanya data security. • Tidak adanya pengendalian. ©Suryadi M.T 17 Konsep Manajemen SD Informasi IRM (Information Resources Management) • Merupakan aktivitas yang dijalankan oleh manajer dengan tujuan mengidentifikasi, memperoleh, dan mengelola SD informasi yang diperlukan untuk memenuhi kebutuhan pemakai. Kondisi yang diperlukan : • Menyadari bahwa keunggulan kompetitif akan • • • • tercapai melalui SD informasi yang unggul. Menyadari bahwa jasa informasi bidang fungsional utama. Menyadari bahwa CIO adalah eksekutif puncak. Memperhatikan SD informasi dalam membuat perencanaan strategis. Adanya strategi untuk mendorong dan mengelola end-user computing. ©Suryadi M.T 18 Model IRM Lingkungan Perusahaan Pengaruh lingkungan Eksekutif Perusahaan CIO Eksekutif lain RenStra perusahaan Pengaruh Intern Area Fungsional Layanan Informasi Keuangan Manufak tur SDM Renstra SD Marketing Informasi Sumberdaya Informasi Sumberdaya Komputer Pusat Data & Sumberdaya Komputer Tersebar Informasi Para pemakai ©Suryadi M.T end-user computing Pemakai lain 19 Sekian Selamat belajar / diskusi dengan sungguh-sungguh, Insya Allah Anda akan berhasil ©Suryadi M.T 20