Disini - SMK Negeri 2 Magetan

advertisement
MATA PELAJARAN
KELAS XII
KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR
: PENGELOLAAN USAHA BOGA
KOMPETENSI INTI
1. Menghayati dan mengamalkan
ajaran agama yang dianutnya
2. Mengembangkan perilaku (jujur,
disiplin, tanggung jawab, peduli,
santun, ramah lingkungan, gotong
royong, kerjasama, cinta damai,
responsif, dan proaktif) dan
menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan bangsa dalam
berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta
dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan
dunia
3. Memahami, menerapkan ,
menganalisis dan mengevaluasi
pengetahuan factual, konseptual,
dan procedural dan mata kognitif
dalam ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dalam wawasan
kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab phenomena
dan kejadian dalam bidang kerja
yang spesifik untuk memecahkan
masalah
4. Mengolah, menyaji, menalar, dan
mencipta dalam ranah konkret
dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah secara
mandiri, dan mampu
melaksanakan tugas spesifik di
bawah pengawasan langsung
KOMPETENSI DASAR
1.1. Mensyukuri karunia Tuhan Yang Maha Esa, melalui
pengembangan berbagai keterampilan mengelola usaha
boga sebagai tindakan pengamalan menurut agama yang
dianutnya.
2.1. Memiliki motivasi internal dan menunjukkan rasa ingin
tahu dalam pembelajaran mengelola usaha boga
2.2. Menunjukkan perilaku ilmiah (jujur , disiplin, tanggung
jawab, peduli, santun, ramah lingkungan, gotong royong)
dalam melakukan pembelajaran sebagai bagian dari sikap
profesional
2.3. Menunjukan perilaku cinta damai dan toleransi dalam
membangun kerjasama dan tanggungjawab dalam
implementasi sikap kerja
3.1. Memahami usaha boga dan berbagai potensi usaha jasa
boga
3.2. Menganalisis produk makanan di pasaran
3.3. Memahami promosi dan pemasaran produk boga
3.4. Mendeskripsikan tujuan, prosedur, metode, persyaratan
petugas, dan administrasi pembelian bahan makanan
3.5. Mendeskripsikan tujuan, prosedur, persyaratan petugas ,
dan administrasi penerimaan dan penyimpanan bahan
makanan
3.6. Menjelaskan jumlah produk, system produksi dan
kebutuhan tenaga kerja
3.7. Memahami proses produksi dalam jumlah banyak
3.8. Memahami pengemasan produk jasa boga
3.9. Menghitung berbagai biaya produksi, harga jual dan titik
impas makanan
3.10. Menilai usaha jasa boga
4.1. Merencanakan jenis usaha boga berdasarkan data
potensi usaha
4.2. Merencanakan produk makanan yang akan dijual
4.3. Merencanakan promosi dan pemasaran produk boga
4.4. Membuat administrasi pembelian bahan makanan
4.5. Membuat administrasi penerimaan dan penyimpanan
bahan makanan
4.6. Merencanakan jumlah produk,system produksi dan
kebutuhan tenaga kerja usaha boga
4.7. Melaksanakan proses produksi dalam jumlah banyak.
4.8. Melakukan pengemasan produk jasa boga
4.9. Mengevaluasi keberlangsungan usaha melalui
pemenuhan titik impas dan laba usaha
4.10. Melaksanakan usaha jasa Boga
Download