• • • • • • • Materi Presentasi oleh Kelompok 1/ E-38: Agung Wicaksono P056110023.E38 Anindito Ajireswara P056110033.E38 Anshori P056110043.E38 Bayu Triastoto P056110053.E38 Kristi Puji Astuti P056110133.E38 Saiful Bahri P056110213.E38 Tina Indah Lestari G P056110253.E38 2 Arti sempit (David A.Revzan) : Suatu jalur yang dilalui oleh arus barang-barang dari produsen ke perantara dan sampaik kepada pemakai. Arti luas (AMA), suatu struktur unit organisasi dalam perusahaan dan luar perusahaan yang terdiri atas agen, dealer, pedagang besar dan pengecer, dimana sebuah komoditi, produk atau jasa dipasarkan. 3 Pertimbangan Pasar ◦ Konsumen atau Pasar Industri ◦ Jumlah Pembeli Potensial ◦ Konsentrasi Pasar Secara Geografis ◦ Jumlah Pesanan ◦ Kebiasaan dalam Pembelian 4 Pertimbangan Barang ◦ Nilai unit ◦ Besar dan Berat Barang ◦ Mudah Rusaknya Barang ◦ Sifat Teknis ◦ Barang Standard an Pesanan ◦ Luasnya Product Line 5 Pertimbangan Perusahaan ◦ Sumber Pembelanjaan ◦ Pengalaman dan Kemampuan Manajemen ◦ Pengawasan Saluran ◦ Pelayanan yang Diberikan oleh Penjual 6 Pertimbangan Perantara ◦ Pelayanan yang Diberikan oleh Perantara ◦ Kegunaan Perantara ◦ Sikap Perantara terhadap Kebijaksanaan Produsen ◦ Volume Penjualan ◦ Biaya Distribusi 7 Distribusi Intensif untuk barang convenience Distribusi Selektif untuk barang shopping dan industri Distribusi Eksklusif untuk barang special 8 Jalur Paling Efisien menuju Konsumen Tanggung jawab Pada Suatu Titik Merakit Sesuai Pesanan Pemimpin dalam Biaya Rendah (Low Cost) Teknologi Menurut Standar 9 OLD KONSEP : Memperluas pasar, pangsa pasar dan laba New Konsep : Meningkatkan Value bagi Shareholder 10 Kesempatan Berinovasi Pertumbuhan Terakselerasi Perubahan Konsumen Teknologi Baru Kinerja yang Buruk 11 Think innovately about Channels Daesigning Experience Multichanel Fusion Embrance New Business Models Go Beyond the website 12 Manfaat memilih saluran distribusi antara lain: Informasi Penjualan Pengiriman Pembiayaan Permasalahan adalah: siapa yang dapat menjalankan keempat fungsi tersebut dengan baik? 13 Kesempatan-kesempatan pasar terdokumentasi dengan baik, walaupun mungkin masih dalam tahap embrio dalam mengenali potensi penuhnya: Jangkauan Global Personalisasi Pesan e-mail Komunitas online Komunikasi viral Model Bisnis Baru 14 FIRSTLY, COMPETITOR WILL TAKE YOUR MARKET AND THAN, COMPETITOR WILL TAKE YOUR PERSON FINNALLY, THE COMPETITOR WILL TAKE YOUR ASSET 15 16 17