bab 4 (EMPAT)

advertisement
BAB IV
STRATEGI SEKTOR SANITASI KOTA
SINGKAWANG
Strategi Sanitasi Kota ( SSK ) Kota Singkawang untuk tahun 2010 – 2015 perlu
dibuat secara baik dan akan dijadikan acuan dalam membuat sasaran, arahan, tujuan,
pentahapan pencapaian pembangunan dan pengembangan sanitasi 5 tahun kedepan untuk
masing-masing sektor sanitasi, subsektor air limbah, persampahan, drainase lingkungan dan
higiene.
4.1
SASARAN DAN ARAHAN PENTAHAPAN PENCAPAIAN
Penetapan sasaran dan strategi pencapaian merujuk pada setiap misi sanitasi yang
telah ditetapkan..
4.1.1 Air Limbah
Tujuan
Sasaran
Strategi
Misi Sanitasi : 1. Meningkatkan kerjasama antar pemerintah kota, pelaku bisnis, dan
masyarakat dalam rangka mewujudkan sanitasi yang baik.
Tujuan Utama: Menciptakan hubungan yang harmonis dan kerjasama yang baik
antar pemangku kepentingan dalam upaya pengolahan air limbah demi terwujudnya
sanitasi yang baik di masyarakat.
1. Meningkatkan
Kualitas pelayanan
publik dalam
pengelolaan air
limbah
Sasaran 1. Harmonisasi dan
penyelarasan Instansi terkait
yang menangani Pengelolaan
Air limbah baik Pemerintah,
Masyarakat dan Pihak Ketiga
1. Advokasi kepada
Pemangku kepentingan,
masyarakat dan pihak ketiga
dalam pengelolaan air
limbah
2. Membuat rancangan
peraturan daerah tentang
kelembagaan pengelolaan air
limbah
3. Peningkatan kewenangan
kelembagaan dalam
pengelolaan air limbah
58
Tujuan
Sasaran
Sasaran 2:
1. Mengoptimalkan kapasitas
pengolahan air limbah yang
sudah ada
Strategi
1. Meningkatkan kapasitas
instalasi pengelola air limbah
yang sudah
Misi Sanitasi: 2. Mengoptimalkan Tata Kelola Air Limbah , Persampahan, Drainase
Lingkungan dan Air Minum Dalam Kehidupan Masyarakat Higiene
Meningkkan Cakupan
pelayanan air limbah
kepada masyarakat
1. Tersusunnya rencana induk
(master Plan) pengelolaan air
limbah Kota Singkawang
Kajian terhadap kapasitas
dan kualitas sarana dengan
SKPD terkait
2. Mengembangkan IPAL
Komunal dan sanimas
Membangun IPAL Komunal
dan sanimas
Menjalin kerjasama layanan
3. Meningkatkan peran
swasta dalam pelayanan air air limbah dengan pihak
swasta
limbah
Misi : 3. Meningkatkan Kualitas SDM yang beriman, bertaqwa, berilmu pengatahuan, dan
berteknologi dalam rangka mengelola lingkungan
3. Menumbuhkan
kesadaran masyarakat
tentang pentingnya
pengelolaan air
limbah tahun 2015
1. Tumbuhnya kesadaran
seluruh masyarakat tentang
pentingnya pengelolaan air
limbah dan kewajiban
membayar retribusi air limbah
Penyadaran kepada
masyarakat pelanggan/calon
pelanggan air limbah tentang
pentingnya pengelolaan air
limbah melalui; 1.
Sosialisasi dan penyuluhan
2. Kampanye
3. Pameran dan workshop
4. Lomba sanitasi
5. Pemanfaatan berbagai
media
59
4.1.2 Persampahan
Tujuan
Sasaran
Strategi
Misi Sanitasi : 1. Meningkatkan kerjasama antar pemerintah kota, pelaku bisnis, dan
masyarakat dalam rangka mewujudkan sanitasi yang baik.
Tujuan Utama : Mewujudkan lingkungan Kota Singkawang yang sehat dan bersih
1. Meningkatkan derajat
kesehatan pekerja
pengangkut sampah
dan masyarakat
Meningkatnya derajat kesehatan
melalui peningkatan kemampuan
ekonomi pekerja sampah dan
pemulung
2. Meningkatkan
kesadaran masyarakat
dalam pelaksanaan
pengelolaan sampah
secara 3R.
Meningkatnya kesadaran
masyarakat dalam pengelolaan
sampah secara 3R
3. Meningkatkan
kebersihan kota
melalui pengelolaan
sampah terpadu hingga
tahun 2015
Memperoleh kembali adipura
Meningkatkan kualitas
kesehatan pekerja dan
masyarakat sekitar,
Pengorganisasian
pengelola sampah dan
pemulung
Penyuluhan dan
sosialisasi di 26
Kelurahan
Pengembangan
kapasitas di kelurahan
untuk pengelolaan
sampah 3R
Menggalakkan program
CGH, penilaian
kelurahan sehat,
Mengembangkan
kawasan pengelolaan
sampah melalui program
3R
Misi Sanitasi: 2. Mengoptimalkan Tata Kelola Air Limbah , Persampahan, Drainase
Lingkungan dan Air Minum Dalam Kehidupan Masyarakat Higiene
1. Terpenuhinya
kebutuhan minimal
sarpras pengelolaan
sampah kota
Meningkatnya kebutuhan minimal
sarpras pengelolaan sampah kota
Meningkatkan kualitas
dan kuantitas sarana dan
prasarana pengelolaan
persampahan
2. Penyediaan sarana
pilot project
pengelolaan sampah
komunal di 26
Kelurahan
Terlaksananya
pilot
project Penguatan kelembagaan
pengelolaan sampah 3R (komunal) masyarakat
dalam
di 26 Kelurahan
rangka pelaksanaan pilot
project
Membangun
pengelolaan
komunal 3R
sarpras
sampah
Misi : 3. Meningkatkan Kualitas SDM yang beriman, bertaqwa, berilmu pengatahuan, dan
60
Tujuan
Sasaran
Strategi
berteknologi dalam rangka mengelola lingkungan
Meningkatkan budaya
hidup bersih dan sehat
dalam pemilahan dan
pemanfatan sampah
secara 3R
Meningkatnya budaya hidup bersih
terutama dalam pemilahan sampah
secara 3R
Meningkatkan kapasitas
masyarakat dalam
melakukan pemilahan
sampah
Penguatan kader dalam
pengelolaan sampah
secara 3R
4.1.3 Drainase
Tujuan
Sasaran
Strategi
Misi Sanitasi : 1. Meningkatkan kerjasama antar pemerintah kota, pelaku bisnis, dan masyarakat
dalam rangka mewujudkan sanitasi yang baik.
Tujuan Utama : Menurunkan luasan daerah banjir dan genangan
1. Mengurangi
daerah banjir dan
genangan sebagai
upaya untuk
mengurangi
sumber sumber
penyebaran
penyakit
Berkurangnya daerah banjir dan
genangan sebagai upaya untuk
mengurangi sumber sumber
penyebaran penyakit
Membuat dan menetapkan
masterplan drainase pada tahun
2011
Advokasi, penguatan
kelembagaan dan penyuluhan
kepada seluruh elemen
masyarakat untuk berperan aktif
dalam upaya penanganan banjir
dan genangan untuk mengurangi
penyebaran penyakit
Misi Sanitasi: 2. Mengoptimalkan Tata Kelola Air Limbah , Persampahan, Drainase
Lingkungan dan Air Minum Dalam Kehidupan Masyarakat Higiene
Meningkatkan
cakupan pelayanan
drainase sesuai
masterplan
Tersedianya sapras drainase
sesuai masterplan
Perencanaan dan penyediaan
anggaran dari berbagai sumber
(APBN, APBD, CSR dan Negara
Donor)
Membangun drainase secara
terpadu dengan dimensi sesuai
masterplan
Misi : 3. Meningkatkan Kualitas SDM yang beriman, bertaqwa, berilmu pengatahuan, dan
berteknologi dalam rangka mengelola lingkungan
Meningkatkan
budaya hidup bersih
Meningkatnya budaya hidup
bersih terutama dalam
Meningkatkan kapasitas
masyarakat dalam pengelolaan
61
Tujuan
dan sehat melalui
pengelolaan dan
pemanfaatan
drainase dengan
benar
Sasaran
pengelolaan dan pemanfaatan
drainase
Strategi
dan pemanfaatan drainase
Mengoptimalkan gerakan kerja
bakti tingkat RT dalam
pengelolaan dan pemanfaatan
drainase
Memberikan penghargaan pada
tingkat RT untuk pengelolaan
drainase yang baik
4.1.4 Higiene / PHBS
Tujuan
Sasaran
Strategi
Tujuan Utama : Mewujudkan masyarakat Kota Singkawang sehat lahir bathin melalui
budaya PHBS dalam kehidupan sehari hari
Optimalisasi sosialisasi ke
1. Mewujudkan budaya
Meningkatnya kualitas
masyarakat
di tiap-tiap
PHBS di seluruh lapisan
pelayanan PHBS di
kelurahan
masyarakat
masyarakat
2. Meningkatkan
pembangunan sarana
PHBS di lingkungan
masyarakat
Meningkatnya sarana PHBS
di tingkat masyarakat dari
jumlah rumah tangga dan
sekolah di Kota Singkawang
pada tahun 2015
Mengalokasikan
dana
dalam upaya pembangunan
sarana dan prasarana yang
dibutuhkan
secara
bertahap
4.3. STRATEGI ASPEK NON TEKNIS
4.3.1
Aspek Kebijakan Daerah dan Kelembagaan
Berdasarkan visi dan misi sanitasi Kota Singkawang serta kondisi sanitasi yang sebenarnya
maka dirumuskan strategi aspek kebijakan daerah dan kelembagaan yang diarahkan pada
tingkatan sistem dan organisasi
62

Tingkatan Sistem
Pembentukan dan pengembangan sistem yang kuat dan terpadu harus dimulai dari tingkat
sistem yang paling rendah. Adapaun strategi pada tingkatan sistem adalah sebagai
berikut:
1. Penguatan kebijakan sanitasi dan implementasi strategi sanitasi di Kota Singkawang
2. Mengembangkan kerjasama Pemerintah Kota dengan masyarakat, swasta dan
Pemerintah Daerah lainnya dalam pembangunan dan pengelolaan sanitasi yang
terpadu

Tingkatan Organisasi
Penguatan organisasi dan kelembagaan dilaksanakan melalui strategi sebagai berikut
diantaranya memperkuat kemampuan organisasi penyusun kebijakan dan pelaksana
layanan sanitasi untuk dapat menyelenggarakan pelayanan sanitasi secara efektif dan
efisien dan Memperjelas dan mempertegas tugas pokok dan fungsi lembaga pengelola
sanitasi
4.3.2 Aspek Keuangan
Strategi untuk subsektor Air Limbah
Strategi untuk meningkatkan sub sektor air limbah adalah:
 Menjadikan sanitasi sebagai salah issue prioritas dalam pembangunan Kota
Singkawang jangka menengah dan Jangka Panjang.
 Menjadikan SSK Kota Singkawang sebagai referensi da;am pembangunan dalam
bidang Sanitasi.
 Menyiapkan perencanaan kebijakan dan penganggaran sanitasi masuk dalam
program prioritas pembangunan kota dengan menggali berbagai sumber
pendanaan (APBN, APBD propinsi, APBD kota, Bantuan negara donor serta
partisipasi masyarakat).
 Menyiapkan perencanaan pengelolaan sanitasi di setiap SKPD sebagai
implementasi strategi sanitasi Kota.
Strategi Subsektor Drainase Lingkungan
 Melakukan perencanaan pendanaan yang terpadu dalam membangunan dan
memelihara drainase
63
 Meningkatkan kapasitas pembiayaan pembangunan sarana prasarana drainase
dari berbagai sumber pendanaan.
4.3.3 Aspek Komunikasi
Strategi penguatan aspek komunikasi yang diarahkan untuk mencapai tujuan dan dan
sasaran pembangunan sektor sanitasi secara keseluruhan dan setiap sub sektor sanitasi
adalah sebagai berikut:
Strategi komunikasi pembangunan sektor sanitasi sebagai berikut:
 Memperkuat peran Pokja
Sanitasi Kota Singkawang
sebagai salah satu pelaku
peningkatan penyebaran informasi dan komunikasi sanitasi
 Membangun dan mengembangkan sistem komunikasi terpadu berskala kota untuk
meningkatkan informasi dan komunikasi percepatan pembangunan sanitasi
 Membangun dan mengembangkan pusat informasi sanitasi melalui perpustakaan
umum daerah dan tingkat sekolah untuk percepatan pembangunan sanitasi
4.3.4 Keterlibatan Sektor Swasta dan Pelaku Bisnis
Penetapan strategi pelibatan sektor swasta dan pelaku bisnis dalam
pembangunan sanitasi terpadu dan berskala kota terbagi dalam teknis dan non teknis.
Strategi pelibatan sektor swasta dan pelaku bisnis secara teknis terintegrasi dalam
tujuan dan sasaran tiap sub sektor air limbah, persampahan, drianase dan air bersih.
Sedangkan strategi non teknis meliputi aspek kelembagaan, keuangan dan PMJK.
Strategi penguatan aspek pelibatan sektor swasta dan pelaku bisnis yang diarahkan
untuk mencapai tujuan dan dan sasaran pembangunan sanitasi Kota Singkawang
adalah:

Mengoptimalkan peran serta dan menjaring kemitraan pihak swasta dan pelaku
bisnis dalam percepatan pembangunan sanitasi Kota Singkawang.

Menciptakan iklim pendanaan yang memungkinkan dan menarik dunia usaha
untuk ikut membiayai penyediaan sarana dan prasarana pengelolaan sanitasi
64

Penyusunan Regulasi CSR (Corporate Social Responsibility) dan pelibatan
pelaku bisnis dalam pembangunan sektor sanitasi
4.3.5 Pemberdayaan Masyarakat, Aspek Jender, dan Kemiskinan
Strategi pemberdayaan masyarakat, jender dan kemiskinan (PMJK) dalam
pembangunan sanitasi terpadu dan berskala kota dibagi dalam dua kelompok strategi,
yaitu teknis meliputi tujuan dan sasaran yang ditetapkan setiap sub-sektor air limbah,
persampahan, drainase lingkungan, dan aspek PHBS serta non teknis meliputi aspek
kelembagaan, keuangan dan komunikasi.
Strategi penguatan aspek pemberdayaan masyarakat, jender dan kemiskinan (PMJK)
untuk mencapai tujuan dan dan sasaran pembangunan sanitasi kota Singkawang
adalah:

Mengembangkan jaringan kerjasama yang partisipatif semua unsur masyarakat
dalam pengelolaan sanitasi melalui peran berbagai media baik cetak maupun
organisasi

Meningkatkan kapasitas dan pengetahuan masyarakat, laki-laki dan perempuan,
kaya dan miskin dalam pengelolaan sanitasi

Meningkatkan kesetaraan peran perempuan dan laki-laki dari berbagai status
sosial ekonomi dalam promosi kesehatan dan pemberdayaan masyarakat

Mengoptimalkan organisasi masyarakat yang telah ada untuk pengelolaan
sanitasi

Mengefektifkan peran dan fungsi lembaga formal dan informal dalam
pengelolaan sanitasi yang berorientasi pada kesetaraan jender dan pengentasan
kemiskinan

Mengakomodasi
perencanaan partisipatif yang berorientasi pada kesetaraan
jender dan pro masyarakat miskin dalam pembangunan sarana sanitasi
65
Download