Pertemuan Ke 12-Manajemen Syariah

advertisement
MODUL
MANAJEMEN SYARIAH
DOSEN
Drs. HASYIM, MM
‘12
1
Manajemen Syariah
Drs. Hasyim, MM
Pusat Bahan Ajar dan E-learning
Universitas Mercu Buana http://www.mercubuana.ac.id
Kriteria Seorang Pemimpin
Karena seorang pemimpin merupakan khalifah (pengganti) Allah di muka bumi,
maka dia harus bisa berfungsi sebagai kepanjangan tangan-Nya. Allah merupakan
Rabb semesta alam, yang berarti dzat yang men-tarbiyah seluruh alam. Tarbiyah
berarti menumbuhkembangkan menuju kepada kondisi yang lebih baik sekaligus
memelihara yang sudah baik. Karena Allah men-tarbiyah seluruh alam, maka
seorang pemimpin harus bisa menjadi wasilah bagi tarbiyah Allah tersebut terhadap
segenap yang ada di bumi. Jadi, seorang pemimpin harus bisa menjadi murabbiy
bagi kehidupan di bumi.
Kesuksesan sebuah organisasi ditentukan melalui berbagai faktor. Salah satu faktor
terpenting adalah adalah sikap para pemimpinnya. Sikap para pemimpin ini berperan
besar dalam membentuk sikap pegawai, misalnya kepuasan kerja dan komitmen
mereka terhadap organisasi. Pemimpin juga manusia yang memiliki bebagai
karakter, perilaku dan memiliki berbagai gaya kepemimpinan. Umumnya mereka
memimpin disesuaikan dengan kebutuhan pengikut mereka serta situasi di dalam
organisasi.
Ada tiga aspek yang mendasari kepemimpinan yaitu manusia, pengaruh
dan tujuan. Kepemimpinan dijalankan oleh manusia, melibatkan penggunaan
pengaruh dan digunakan untuk mencapai tujuan. Kepemimpinan adalah kemampuan
untuk memengaruhi orang lain guna mencapai tujuan organisasi.
Konsep Kepemimpinan berubah seiring berubahnya organisasi. Hal menarik
tentang kepemimpinan masa kini adalah pendekatan portheroic yang mengutamakan
tindakan-tindakan subtil, tidak kasat mata, dan sering tanpa pamrih. Ciri utama
pemimpin postheroic adalah kerendahan hati, yaitu bersikap rendah hati dan tidak
berpura-pura.
Pendekatan sifat kepemimpinan
 Pendekatan Perilaku
o
Pertimbangan : Jenis perilaku yang menggambarkan sejauh mana
sang pemimpin memikirkan bawahan, menghargai pikiran dan
perasaan mereka serta membangun rasa saling percaya.
‘12
3
Manajemen Syariah
Drs. Hasyim, MM
Pusat Bahan Ajar dan E-learning
Universitas Mercu Buana http://www.mercubuana.ac.id
PENDEKATAN PERILAKU KEPEMIMPINAN
Peneliti mengemukakan bahwa yang dilakukan pemimpin yang efektif adalah
bagaimana mendelegasikan tugas, berkomunikasi dan memotivasi bawahan, dan
bagaimana menjalankan tugas dan sebagainya. Disini perilaku pemimpin lebih
mudah dipelajari dari pada ciri atau karakteristik pemimpin. Orang dilatih dalam
perilaku kepemimpinan yang tetap akan dapat memimpin secara lebih efektif. Ada
dua aspek yang dapat dilihat dalam perilaku kepemimpinan, yaitu :
1) Fungsi-fungsi kepemimpinan
Perilaku pemimpin mempunyai dua aspek yaitu fungsi kepemimpinan (style
leadership).
Aspek
menekankan
pada
yang
pertama
fungsi-fungsi
yaitu
yang
fungsi-fungsi
dilakukan
kepemimpinan
pemimpin
dalam
kelompoknya. Agar berjalan efektif, seseorang harus melakukan dua fungsi
utama yaitu :
 Fungsi yang berkaitan dengan pemecahan masalah.
 Fungsi-fungsi pemeliharaan (pemecahan masalah sosial).
Pada fungsi yang pertama meliputi pemberian saran pemesahan dan
menawarkan informasi dan pendapat. Sedangkan pada fungsi pemeliharaan
kelompok meliputi menyetujui atau memuji orang lain dalam kelompok atau
membantu kelompok beroperasi lebih lancar.
2) Gaya-gaya kepemimpinan
Pada
pendekatan
yang
kedua
memusatkan
perhatian
pada
gaya
kepemimpinan. Gaya kepemimpinan meliputi :
 Gaya dengan orientasi tugas.
 Gaya berorientasi dengan karyawan.
Pada gaya yang pertama pemimpin mengarahkan dan mengawasi melalui
tugas-tugas yang diberikan kepada bawahannya secara tertutup, pada gaya
ini lebih memperhatikan pelaksanaan pekerjaan daripada pengembangan
dan pertumbuhan karyawan. Sedangkan gaya yang berorientasi pada
karyawan
lebih
memperhatikan
motivasi
daripada
mengawasi,
karyawan diajak untuk berpartisipasi dalam pembuatan keputusan melalui
tugas-tugas yang diberikan.
‘12
5
Manajemen Syariah
Drs. Hasyim, MM
Pusat Bahan Ajar dan E-learning
Universitas Mercu Buana http://www.mercubuana.ac.id
disini
Download