UJI DAYA HAMBAT EKST Excoecaria agallocha Aeromonas hydr

advertisement
UJI DAYA HAMBAT EKSTRAK TUMBUHAN MANGROVE
Excoecaria agallocha TERHADAP PERTUMBUHAN BAKTERI
Aeromonas hydrophila SECARA In-vitro
vitro
SKRIPSI
Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat
Mencapai Derajat Sarjana S1
Oleh :
BERLIAN BUN’YA RISTA
1201070042
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
2017
i
ii
Uji Daya Hambat..., Berlian Bun'ya Rista, FKIP UMP 2017
iii
Uji Daya Hambat..., Berlian Bun'ya Rista, FKIP UMP 2017
iv
Uji Daya Hambat..., Berlian Bun'ya Rista, FKIP UMP 2017
HALAMAN PERSEMBAHAN
Puji syukurku atas kehadirat Allah SWT atas semua yang telah diberikan
kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Uji Daya
Hambat Ekstrak Tumbuhan Mangrove Excoecaria agallocha Terhadap
Pertumbuhan Bakteri Aeromonas hydrophila Secara In-vitro” tanpa halangan
suatu apapun, dan penulis ingin mempersembahkan skripsi ini untuk :
1.
2.
3.
Bapak Tajudin dan Ibu Nurisgiyati tercinta atas kasih sayang yang tiada
batasnya, yang selalu mendukung dan mendoakan penulis, penulis ucapkan
terima kasih yang sebesar-besarnya dan sedalam-dalamnya atas doa yang
tiada henti-hentinya untuk penulis dan selalu mendukung penulis untuk selalu
bersemangat dalam menyelesaikan skripsi ini.
Kakakku Intan Zulfiana Rista yang telah memberikan semangat untuk
penulis.
Tak lupa juga untuk keluarga besarku yang selalu memberi motivasi dan
segala kasih sayang selama ini. Terimakasih untuk segalanya.
v
Uji Daya Hambat..., Berlian Bun'ya Rista, FKIP UMP 2017
“MOTTO”
“ Sesungguhnya sesudah kesulitan ada kemudahan, maka apabila kamu
telah selesai dari suatu urusan kerjakanlah dengan sungguh-sungguh urusan
yang lain dan hanya kepada Tuhan-Mulah kamu berharap”
(Q.S. Al-Insyiroh : 6-8)
“ Barang siapa yang meniti satu jalan untuk menuntut ilmu, akan Allah
mudahkan dengan perbuatannya itu jalan menuju syurga”
(HR. Tirmidzi)
Jika seseorang percaya sesuatu itu tidak mungkin, pikirannya akan bekerja
baginya untuk membuktikan mengapa hal itu tidak mungkin. Tetapi, jika
seseorang percaya, benar-benar percaya, sesuatu dapat dilakukan maka
pikirannya akan bekerja baginya dan membantunya mencari jalan untuk
melaksanakannya.
(David J. Schwartz)
vi
Uji Daya Hambat..., Berlian Bun'ya Rista, FKIP UMP 2017
UJI DAYA HAMBAT EKSTRAK TUMBUHAN MANGROVE Excoecaria
agallocha TERHADAP PERTUMBUHAN BAKTERI Aeromonas hydrophila
SECARA In-vitro
ABSTRAK
Salah satu penyakit yang sering menyerang ikan adalah penyakit bercak
merah (Red-Sore Disease), yang disebabkan oleh bakteri Aeromonas hydrophila.
Pengobatan terhadap serangan bakteri umumnya dilakukan dengan pemberian
antibiotik. Akan tetapi, penggunaan antibiotik dapat menimbulkan efek samping
bagi lingkungan maupun terhadap ikan yang dipelihara. Ekstrak tumbuhan
mangrove Excoecaria agallocha mempunyai kandungan alkaloid, tanin,
flavonoid, terpenoid, dan saponin yang sudah dikenal sebagai antibiotik.
Penelitian bertujuan untuk mengetahui daya hambat ekstrak mangrove E.
agallocha terhadap pertumbuhan bakteri A. hydrophila. Metode penelitian adalah
eksperimental menggunakan Rancangan Acak Lengkap pola faktorial dengan 3
faktor (jenis organ tumbuhan, strain bakteri, dan konsentrasi ekstrak) dengan 48
kali perlakuan dan 3 kali ulangan. Pelarut yang digunakan yaitu n-heksana (non
polar) dan metanol (polar). Organ tumbuhan yang digunakan yaitu daun dan
batang. Strain bakteri yang digunakan adalah GPI-04, GL-01, GL-02, GJ-01, GK01, dan GB-01. Konsentrasi ekstrak daun dan batang tumbuhan mangrove yang
digunakan yaitu 0%, 10%, 20%, dan 30%. Parameter yang diukur yaitu diameter
zona hambat menggunakan kertas cakram (metode Kirby Bauer). Analisis data
yang digunakan yaitu Non Parametrik Kruskall-Wallis Test dan deskriptif
kualitatif. Hasil uji zona hambat untuk ekstrak metanol daun E. agallocha dengan
konsentrasi 10% dan 20% menghasilkan zona hambat sebesar 2,55 mm dan 2,46
pada strain GJ-01. Ekstrak n-heksana batang E. agallocha yang memiliki
penghambatan terbaik adalah strain GPl-04 dengan konsentrasi 20% sebesar 1,88
dan strain GB-01 konsentrasi 30% sebesar 1,58 mm.
Kata kunci : Aeromonas hydrophila, antibakteri, Excoecaria agallocha, in-vitro,
zona hambat
vii
Uji Daya Hambat..., Berlian Bun'ya Rista, FKIP UMP 2017
UCAPAN TERIMAKASIH
Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat, taufik
serta hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Skripsi yang berjudul
“Uji Daya Hambat Ekstrak Tumbuhan Mangrove Excoecaria agallocha Terhadap
Pertumbuhan Bakteri Aeromonas hydrophila Secara In-vitro”. Sholawat serta
salam senantiasa tercurahkan kepada Nabi Muhammad SAW yang telah
membawa kita dari jaman kegelapan ke jaman terang benderang seperti sekarang
ini.
Dalam kesempatan ini penulis mengucapkan terimakasih kepada Ibu Dini
Siswani Mulia, S.Pi, M.Si dan Bapak Drs. Heri Maryanto, M.Si selaku
pembimbing skripsi yang dengan ikhlas dan sabar meluangkan waktunya dalam
membantu, membimbing, memberikan arahan motivasi, dan semangat selama
penulisan skripsi ini. Selain itu penulis juga menyampaikan terimakasih kepada :
1. Drs. Pudiyono, M.Hum selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Universitas Muhammadiyah Purwokerto.
2. Bapak Drs. Arief Husin, M.Si selaku Ketua Program Studi Pendidikan Biologi
Universitas Muhammadiyah Purwokerto.
3. Kedua orang tuaku Bapak Tajudin dan Ibu Nurisgiyati. Terimakasih untuk
doa, kasih sayang, semangat, serta motivasi yang kalian berikan.
4. Kakakku Intan Zulfiana Rista yang telah memberikan semangat untuk penulis.
5. Sahabat penelitian Ana Miftahul Janah, Suci Dwi Rahayu, Yunitasari,
Di’ayatul Choeriyah, dan Akbar Arifurrohman terimakasih untuk kerjasama
dan kebersamaan kita selama ini.
6. Teman-teman Cost Tea Ibnu, Zaffa, Rendy, dan Zakka. Terimakasih untuk
keceriaan dan semangat yang kalian berikan.
7. Seluruh teman mahasiswa Program Studi Pendidikan Biologi, terimakasih atas
kerjasama dan motivasinya.
8. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang turut
membantu hingga skripsi ini terselesaikan.
viii
Uji Daya Hambat..., Berlian Bun'ya Rista, FKIP UMP 2017
Penulis menyadari bahwa dalam penulisan skripsi jauh dari sempurna,
baik dari segi materi maupun penyususnannya. Mudah-mudahan skripsi ini dapat
berguna bagi pembaca dan adanya kritik serta saran yang membangun dari
pembaca sangat penulis harapkan.
Purwokero, 22 Januari 2017
Penulis
ix
Uji Daya Hambat..., Berlian Bun'ya Rista, FKIP UMP 2017
DAFTAR ISI
Halaman
UCAPAN TERIMA KASIH ...................................................................
viii
DAFTAR ISI .............................................................................................
x
DAFTAR TABEL ....................................................................................
xii
DAFTAR GAMBAR ................................................................................
xiii
DAFTAR LAMPIRAN ............................................................................
xiv
BAB I. PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang .........................................................................
1
1.2 Rumusan Masalah ....................................................................
3
1.3 Tujuan Penelitian ......................................................................
3
1.4 Manfaat Penelitian ....................................................................
3
BAB II. TINJAUAN PUSTAKA
2.1 Tumbuhan Mangrove Excoecaria agallocha ...........................
4
2.2 Bakteri Aeromonas hydrophila ................................................
7
2.3 Ekstraksi dan Maserasi .............................................................
9
BAB III. METODE PENELITIAN
3.1 Waktu dan Tempat Penelitian ..................................................
10
3.2 Alat dan Bahan Penelitian ........................................................
10
3.3 Prosedur Kerja ..........................................................................
11
3.4 Rancangan Penelitian ...............................................................
18
3.5 Analisis Data ............................................................................
18
BAB IV. HASIL DAN PEMBAHASAN
4.1 Ekstraksi Tumbuhan Mangrove Excoecaria agallocha ...........
19
4.2 Uji Fitokimia ............................................................................
23
4.3 Purifikasi Bakteri A. hydrophila Strain GPl-04, GB-01, GL01, GL-02, GJ-01, dan GK-01 ................................................
26
4.4 Penghitungan Jumlah Koloni Bakteri A. hydrophila Strain
GPl-04, GB-01, GL-01, GL-02, GJ-01, dan GK-01 ...............
28
x
Uji Daya Hambat..., Berlian Bun'ya Rista, FKIP UMP 2017
4.5 Uji Daya Hambat Ekstrak Tumbuhan Mangrove E.
agallocha Terhadap Pertumbuhan Aeromonas hydrophila .....
30
BAB V. SIMPULAN DAN SARAN
5.1 Simpulan ................................................................................
35
5.2 Saran ......................................................................................
35
DAFTAR PUSTAKA ...............................................................................
36
LAMPIRAN ..............................................................................................
38
xi
Uji Daya Hambat..., Berlian Bun'ya Rista, FKIP UMP 2017
DAFTAR TABEL
Halaman
Tabel 4.1 Bahan Pembuatan Ekstrak Mangrove E. agallocha ...................
19
Tabel 4.2 Bahan Pembuatan Ekstrak Metanol Daun dan Batang
E. agallocha ...............................................................................
21
Tabel 4.3 Hasil Ekstraksi Metanol Daun dan Batang E. agallocha ...........
21
Tabel 4.4 Bahan Pembuatan Ekstrak n-Heksana Daun dan Batang
E. agallocha ...............................................................................
22
Tabel 4.5 Hasil Ekstraksi n-Heksana Daun dan Batang E. agallocha .......
22
Tabel 4.6 Hasil Uji KLT Ekstrak Metanol Daun dan Batang ....................
23
Tabel 4.7 Hasil Uji KLT Ekstrak n-Heksana Daun dan Batang ................
25
Tabel 4.8 Penghitungan Jumlah Koloni Bakteri A. hydrophila Strain
GPl-04, GB-01, GL-01, GL-02, GJ-01, dan GK-01 ..................
30
Tabel 4.9 Hasil Uji Daya Hambat Ekstrak Metanol Tumbuhan
Mangrove E. agallocha Terhadap Pertumbuhan A.
hydrophila ..................................................................................
31
Tabel 4.10 Hasil Uji Daya Hambat Ekstrak n-Heksana Tumbuhan
Mangrove E. agallocha Terhadap Pertumbuhan A.
hydrophila .............................................................................
33
xii
Uji Daya Hambat..., Berlian Bun'ya Rista, FKIP UMP 2017
DAFTAR GAMBAR
Halaman
Gambar 2.1 Pohon E. agallocha ................................................................
5
Gambar 2.2 Daun dan Batang E. agallocha ...............................................
5
Gambar 4.1 Bahan Pembuatan Ekstrak ......................................................
20
Gambar 4.2 Hasil Uji KLT Ekstrak Metanol .............................................
24
Gambar 4.3 Hasil Uji KLT Ekstrak n-Heksana .........................................
26
Gambar 4.4. Hasil Purifikasi Isolat Bakteri A. hydrophila ........................
27
xiii
Uji Daya Hambat..., Berlian Bun'ya Rista, FKIP UMP 2017
DAFTAR LAMPIRAN
Halaman
Lampiran 1 Hasil Perhitungan Randemen Ekstrak Daun Dan Batang
Tumbuhan Mangrove E. agallocha ......................................
39
Lampiran 2 Penghitungan Koloni Bakteri A. hydrophila dengan TPC ....
40
Lampiran 3 Foto Hasil Penghitungan Jumlah Koloni Bakteri A.
hydrophila Strain GPl-04, GB-01, GL-01, GL-02, GJ-01,
dan GK-01 .............................................................................
43
Lampiran 4 Data Mentah Hasil Uji Daya Hambat Ekstrak Metanol
Tumbuhan Mangrove E. agallocha ......................................
46
Lampiran 5 Hasil Analisis Non Parametrik Uji Daya Hambat Ekstrak
Metanol Daun Tumbuhan Mangrove E. agallocha ..............
50
Lampiran 6 Hasil Analisis Non Parametrik Uji Daya Hambat Ekstrak
Metanol Batang Tumbuhan Mangrove E. agallocha ............
56
Lampiran 7 Data Mentah Hasil Uji Daya Hambat Ekstrak n-Heksana
Tumbuhan Mangrove E. agallocha ......................................
62
Lampiran 8 Hasil Analisis Non Parametrik Uji Daya Hambat Ekstrak
n-Heksana Daun Tumbuhan Mangrove E. agallocha ..........
66
Lampiran 9 Hasil Analisis Non Parametrik Uji Daya Hambat Ekstrak
n-Heksana Batang Tumbuhan Mangrove E. agallocha ........
72
Lampiran 10 Foto Uji Zona Hambat Ekstrak Metanol ..............................
78
Lampiran 11 Foto Uji Zona Hambat Ekstrak n-Heksana ...........................
82
Lampiran 12 Dokumentasi Penelitian ........................................................
86
xiv
Uji Daya Hambat..., Berlian Bun'ya Rista, FKIP UMP 2017
Download