MASALAH SOSIAL DALAM KUMPULAN CERPEN RAJAB

advertisement
MASALAH SOSIAL DALAM KUMPULAN CERPEN RAJAB SYAMSUDIN SI
PENABUH DULANG KARYA DEDDY ARSYA
Yodi Arnanda Putra1, Samsiarni2,Wahyudi Rahmat2
Mahasiswa Program Studi Bahasa dan Sastra Indonesia STKIP PGRI Sumatera Barat
2
Dosen Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia STKIP PGRI Sumatera Barat
[email protected]
1
ABSTRACT
This study aims to describe the social problems contained in a collection of short
stories Rajab Syamsudin Si Penabuh Dulang by Deddy Arsya. The thing behind the research
on social problems in the collection of short stories Rajab Syamsudin Si Penabuh Dulang The
Deddy Arsya describe social problems that occur in society. Problems encountered in the
form of poverty, crime, family disorganization, wars, demography, and violence. The type of
this research is qualitative research while the method used is descriptive method of analysis.
The approach used is the approach of literary sociology. The data in this research is the text
in the form of sentence in the form of dialogue and monologue action related to social
problem, while the data source is a collection of short stories Rajab Syamsudin Si Penabuh
Dulang by Deddy Arsya. While the data collection techniques in this study was conducted
with three stages are as follows. First, the stage of reading in a collection of short stories
Rajab Syamsudin Si Penabuh Dulang by Deddy Arsya. Second, the inventory stage. Third,
the classification stage. The results of this study on social problems in a collection of short
stories Rajab Syamsudin Si Penabuh Dulang by Deddy Arsya.
Keywords: Social Issues, Collection of Short Stories, Sosiology of Literature
masyarakat. Karya sastra muncul dengan
PENDAHULUAN
Karya sastra merupakan hasil kreatif
pengarang
yang
disampaikan
dengan
berbagai jenis, salah satu jenis karya sastra
adalah
cerpen.
Cerpen
merupakan
bahasa sebab karya sastra muncul dari
singkatan dari cerita pendek. Cerita pendek
perpaduan antara kenyataan sosial yang
adalah salah satu karya sastra yang selesai
berada dalam lingkungan sekitar dengan
di baca dalam waktu yang singkat karena
kreativitas
media
cerpen merupakan kebulatan ide. Semua
ingin
bagian dari sebuah cerpen harus terikat
mengangkat nilai-nilai kehidupan. Nilai-
pada suatu kesatuan jiwa; pendek, padat,
nilai kehidupan yang ada dapat dimengerti
dan lengkap.
karya
pengarang.
sastra,
Melalui
pengarang
juga
maknanya karena karya sastra merupakan
cerminan
dari
sebuah
kehidupan
Permasalahan
yang
digambarkan
dalam kumpulan cerpen Rajab Syamsudin
Si Penabuh Dulang karya Deddy Arsya
menceritakan
berbagai
Menurut
Abdulsyani
(2012:184)
permasalahan
masalah sosial merupakan suatu keadaan
sosial. Dalam kumpulan cerpen ini salah
ketidakseimbangan antara unsur nilai-nilai
satunya diceritakan masalah kemiskinan
dan norma-norma sosial dalam masyarakat
cerpen ini keluarga Siak terjebak dalam
yang
masalah kemiskinan bahkan untuk siak
menghambat anggota-anggota masyarakat
sekolahpun terpaksa kakaknya Siak harus
dalam
berhenti karena tidak cukup biaya, untuk
Selanjutnya, Daldjuni (dalam Abdusyani
pergi sekolahpun Siak hanya diberi nasi
2012:184-185)
sebungkus untuk bekal karena ibu Siak tak
masalah sosial adalah suatu kesulitan atau
mempunyai uang untuk diberikan pada
ketimpangan yang bersumber dari dalam
anaknya sebagai uang jajan. Nasi itu pun
masyarakat sendiri dan membutuhkan
sebenarnya untuk makan Ibu dan kakak
pemecahan dengan segera, dan sementara
nya diladang. Nasi bungkus itupun hanya
itu orang masih percaya akan masih
dari beras pirang dan sepotong telur dadar
dapatnya masalah itu dipecahkan. Menurut
yang dibungkus daun pisang. Hasil panen
Setiadi dan Kolip (2010:51), di dalam
ayah siak sudah habis dijual ke pasar untuk
kehidupan sosial antara elemen satu dan
membeli keperluan sepatu dan seragam
elemen lainnya tidak melaksanakan fungsi
Siak sekolah. Sekarang yang tersisa di
dan peranannya sesuai dengan nilai dan
rumah
pirang
norma sosial yang berlaku, maka keadaan
pembagian pemerintah yang diambil sekali
tersebut disebut dengan nilai dan norma
tiga bulan dikantor Wali Nagari.
sosial yang berlaku, maka keadaan tersebut
hanya
tinggal
beras
relatif
membahayakan
usahanya
mencapai
atau
tujuan.
mengatakan
bahwa
Berdasarkan permasalahan di atas,
disebut dengan ketidakteraturan sosial
maka akan dilakukan penelitian terhadap
(patologi sosial). Patologi sosial sebagai
kumpulan cerpen Rajab Syamsudin Si
bagian dari kajian objek sosiologi sering
Penabuh Dulang karya Deddy Arsya,
disebut dengan masalah sosial.
karena kumpulan cerpen ini lebih banyak
membahas
permasalahan
sosial
yang
terjadi di lingkungan masyarakat tersebut.
METODE PENELITIAN
Jenis
penelitian
ini
merupakan
Oleh sebab itu bentuk-bentuk masalah
penelitian kualitatif. Ratna
social dapat dianalisis pada lingkungan
mendefenisikan bahwa penelitian kualitatif
masyarakat
adalah penelitian yang memperkenankan
dalam
kumpulan
cerpen
nilai-nilai
yang
(2010:47),
RajabSyamsudin Si Penabuh Dulang karya
hakikat
mana
objek
Deddy Arsya.
penelitiannya bukan gejala sosial secara
substansif, melainkan makna-makna yang
pekerjaannya lebih mudah dan hasilnya
terkandung dibalik tindakan, yang justru
lebih baik, dalam arti lebih cermat,
menimbulkan
tersebut.
lengkap, dan sistematis sehingga lebih
Metode penelitian yang digunakan adalah
mudah diolah. Instrumen pada penelitian
metode
Ratna
ini adalah peneliti sendiri dibantu dengan
bahwa
format inventarisasi
gejala
sosial
deskriptif
(2004:53),
“metode
analisis.
mengungkapkan
deskriptif
analisis
dilakukan
Data
dikumpulkan
dengan teknik
dengan cara mendeskripsi fakta-fakta dan
sebagai berikut: (1) Tahap pembacaan,
kemudian
analisis”.
yaitu membaca dan memahami isi cerpen
Metode deskriptif analisis dipilih karena
yang berkaitan dengan masalah sosial
penelitian ini bertujuan mendeskripsikan
dalam kumpulan cerpen Rajab Syamsudin
temuan-temuan yang didapatkan pada saat
Si Penabuh Dulang karya Deddy Arsya.
penelitian.
(2)
disusul
dengan
Tahap
inventarisasi,
yaitu
tahap
Data penelitian ini adalah kutipan
menggaris bawahi dan mencatat semua
berupa teks dalam kumpulan cerpen Rajab
data yang berhubungan dengan masalah
Syamsudin Si Penabuh Dulang karya
sosial yang diteliti dalam kumpulan cerpen
Deddy Arsya, berupa kalimat dalam
Rajab Rajab Syamsudin Si Penabuh
bentuk tindakan dialog maupun monolog
Dulang karya Deddy Arsya. (3) Tahap
yang
klasifikasi, yaitu tahap mengelompokkan
terkait
dengan
masalah
sosial.
Sumber data ini adalah kumpulan cerpen
Rajab Syamsudin Si Penabuh Dulang
data yang sudah diinventarisasikan.
Langkah-langkah
yang
dilakukan
karya Deddy Arsya. Kumpulan cerpen
untuk menganalisis data adalah sebagai
Rajab Syamsudin Si Penabuh Dulang
berikut: (1) Mendeskripsikan data yang
karya Deddy Arsya berjumlah 22 cerpen
berhubungan dengan masalah sosial dalam
yang di terbitkan oleh DIVA Pres, Jumlah
kumpulan cerpen Rajab Syamsudin Si
halaman 200 halaman. Perwajahan cerpen
Penabuh Dulang karya Deddy Arsya. (2)
berwarna hitam dan putih, kulit belakang
Menganalisis
berwarna hitam bertuliskan kutipan dari
dengan masalah sosial dalam kumpulan
beberapa
Instrumen
cerpen Rajab Syamsudin Si Penabuh
merupakan alat dan bahan yang membantu
Dulang karya Deddy Arsya. (3) Membahas
peneliti melakukan penelitian. Menurut
data yang berhubungan dengan masalah
Arikunto (2014:203), instrumen penelitian
sosial dalam kumpulan cerpen Rajab
adalah alat atau fasilitas yang digunakan
Syamsudin Si Penabuh Dulang karya
oleh peneliti dalam pengumpulan data agar
Deddy Arsya. (4) Menyimpulkan hasil
cerpen
tersebut.
data
yang
berhubungan
pemerolehan data dalam kumpulan cerpen
sebab untuk memenuhi kebutuhan anaknya
Rajab Syamsudin Si Penabuh Dulang
yang membutuhkan uang belanja untuk
karya Deddy Arsya. (5) Menuliskan
pergi sekolah. Ibu Siak tidak mampu
laporan hasil penelitian dengan lengkap.
memenuhinya. Kareana keluarga Siak
berasal dari kalangan bawah. Bayi dalam
Guci, dalam cerpen ini, seseorang tokoh
HASIL DAN PEMBAHASAN
Berdasarkan hasil penelitian dalam
dalam cerita, tidak sanggup memelihara
kumpulan cerpen Rajab Syamsudin Si
dirinya
Penabuh Dulang karya Deddy Arsya.
kehidupan kelompok orang di sekitarnya,
Menurut
karenanya
Soekanto
(2013:321),
ada
sendiri
ia
sesuai
berada
dengan
dalam
garis
beberapa persoalan yang dihadapi oleh
kemiskinan.
masyarakat yang ada pada umumnya sama
sekelompok orang kepada kelompok lain
yaitu
kejahatan,
yang menyebabkan kerugian pada salah
perperangan,
satu kelompok tersebut. Hari Eksekusi,
masalah
disorganisasi
masalah
kemiskinan,
keluarga,
kependudukan,
masalah
kekerasan.
terdapat
Kedua,
taraf
kejahatan
Kejahatan,
sekelompok
orang
kepada kelompok lain. Sehingga salah satu
Masalah sosial kumpulan cerpen Rajab
kelompok
tersebut
menjadi
korban
Syamsudin Si Penabuh Dulang karya
kejahatan, dan merasa dirugikan atau
Deddy
Masalah
disakiti. Tenung yang Berjalan Malam,
kemiskinan, yang dialami keluarga Siak
dalam cerpen ini terdapat seseorang tokoh
merupakan keadaan dimana keluarga Siak
cerita yang ingin menyakiti seseorang
tidak mampu memelihara keluarga sendiri
yang lain. Sehingga terjadi kejahatan yang
sesuai dengan taraf kehidupan kelompok
merugikan salah satu pihak.
orang disekitarnya, bahkan kakak Siak
kutipan “mayat itu di gantung di atas
harus berhenti sekolah, demi adiknya yang
pohon randu dengan posisi kaki ke atas”
ingin sekolah pula karena keterbatasan
berdasarkan kutipan di atas tergambar jelas
biaya. Contoh kutipan “ibu sedang tak
bahwa masalah sosial yang terjadi pada
punya uang sekarang. Bawa saja nasi ini
kutipan di atas adalah masalah kejahatan.
sebungkus, sama saja artinya dengan
Karena
berbelanja.” Berdasarkan kutipan tersebut
mengusiknya adalah tindakan kejahatan,
tergambar jelas bahwa masalah sosial yang
sebab mayat yang seharusnya di kubur tak
terjadi pada keluarga Siak adalah masalah
boleh lagi diganggu dan diperlakukan
kemiskinan,
seperti itu. Ketiga, Disorganisasi keluarga,
Arsya
Pertama,
ketidakmampuan
keluarga
siak jelas tergambar dari masalah tersebut,
masalah
menggantung
disorganisasi
mayat
Contoh
ataupun
keluarga
yang
terdapat dalam kumpulan cerpen Rajab
di atas tergambar jelas bahwa masalah
Syamsudin Si Penabuh Dulang karya
sosial yang terdapat dalam kutipan tersebut
Deddy Arsya dapat dilihat pada cerpen
adalah masalah perperangan, sebab dalam
yang berjudul Gosip Di Kereta Api, dalam
kutipan tersebut terdapat satu kelompok
cerpen
dan kelompok lain yang sedang berseteru
ini
ditemukan
masalah
disorganisasi keluarga, seorang Suami
dan
yang tidak terpenuhi permintaan nya oleh
kampung yang kuat dan pemberani dengan
sang
orang-orang
Istri
sehingga
menyebabkan
akan
berperang
berkulit
antara
putih.
pemuda
Kelima,
pertentangan atau beda pendapat dalam
Masalah kependudukan. Kumpulan cerpen
keluarga tersebut. Contoh kutipan “di jalan
Rajab Syamsudin Si Penabuh Dulang
pulang, Mariam bercerita tentang tuan
karya Deddy Arsya dapat dilihat pada
besar
loyo”
cerpen yang berjudul Lepas Seperti Ayam,
berdasarkan kutipan di atas tergambar jelas
masalah kependudukan yang terlihat dalam
bahwa masalah sosial yang terdapat dalam
cerpen ini dapat dilihat dari kebiasaan
kutipan
masalah
masyarakat desa yang pergi merantau
disorganisasi keluarga. Dapat dilihat dari
untuk mencari pekerjaan ke kota besar, di
ketidakpuasaan seorang istri kepada suami
sebabkan sedikitnya lapangan pekerjaan di
yang pemabuk dan loyo. Maka disana
desa tempat dia tinggal. contoh kutipan
terjadilah disorganisasi. Seharusnya suami
“mereka
harus bisa menafkahi lahir maupun bathin
sekarang, sudah bersuami, sudah beristri,
sang
menjadi
beranak pinak. Tapi entah di mana mereka
disorganisasi.
sekarang: di Jakarta, di Palembang, di
dan
dalam
Batam, di Papua” Berdasarkan kutipan di
kumpulan cerpen Rajab Syamsudin Si
atas tergambar bahwa masalah sosial yang
Penabuh Dulang karya Deddy Arsya dapat
terjadi dalam kutipan tersebut adalah
dilihat pada cerpen yang berjudul Rajab
masalah kependudukan, tergambar jelas
Syamsudin si Penabuh Dulang, dalam
disana banyak orang yang telah bersuami
cerpen ini terlihat perseteruan antara dua
atau beristri pergi merantau dari dusun ke
kelompok yang yang saling serang demi
kota untuk mencari pekerjan yang layak
memperoleh kemenangan. Contoh kutipan
untuk kehidupan mereka, karena kalau di
“dan pada akhirnya saya memimpin
kampung lapangan pekerjaan tidak ada, di
ratusan pemuda dusun yang kuat-kuat dan
kota lebih menjanjikan. Banyak tersedia
pemberani untuk berperang dengan orang-
lapangan pekerjaan.
orang berkulit putih” Berdasarkan kutipan
kekerasan. Dalam kumpulan cerpen Rajab
yang
istri,
harmonis
Keempat,
pemabuk
tersebut
adalah
supaya
tanpa
dan
keluarga
adanya
Perperangan
semua
sudah
besar-besar
Keenam, Masalah
Syamsudin Si Penabuh Dulang karya
karya Deddy Arsya adalah pada cerpen
Deddy Arsya dapat dilihat pada cerpen
Gosip Di Kereta Api. Masalah kemiskinan
yang berjudul IsakSiak, dalam cerpen ini
yang ditemukan pada kumpulan cerpen
terlihat masalah sosial berupa kekerasan,
Rajab Syamsudin si Penabuh Dulang
yang terjadi dalam lembaga keluarga.
karya Deddy Arsya terdapat pada cerpen
Kekerasan tersebut dilakukan oleh ibu
yang berjudul Isak Siaki. Sedangkan
kepada anaknya sendiri. Contoh kutipan
masalah kependudukan pada kumpulan
“Ibu merendam Siak ke dalam air, sambil
cerpen Rajab Syamsudin si Penabuh
sesekali melecuti betisnya, ketika sampai
Dulang karya Deddy Arsya ditemukan
di air, ibu membenamkan kepalanya lalu
pada cerpen Lepas Seperti Ayam, Hujan
mengangkatnya kembali setelah beberapa
Dalam Telinga.
detik”
Berdasarkan
kutipan
di
atas
tergambar bahwa masalah sosial yang
terjadi dalam kutipan tersebut adalah
masalah
kekerasan,
KESIMPULAN
Berdasarkan
kumpulan
cerpen
tergambar
pada
Rajab Syamsudin Si Penabuh Dulang
Ibu
yang
karya Deddy Arsya terdapat masalah sosial
membenanmkan kepala anaknya kedalam
seperti ada beberapa persoalan yang
air, kekerasan disana tergambar jelas,
dihadapi oleh masyarakat yang ada pada
sebab
umumnya sama yaitu masalah kemiskinan,
kelakuan
seorang
perbuatan
seperti
itu
dapat
menyakiti anak sendiri.
kejahatan,
Berdasarkan uraian di atas, dapaat
diketahui bahwa hubungan karya sastra
perperangan,
disorganisasi
masalah
keluarga,
kependudukan,
masalah kekerasan.
dengan masalah sosial tergambar Dalam
Masalah sosial yang ditemukan
kumpulan cerpen Rajab Syamsudin Si
dalam kumpulan cerpen Rajab Syamsudin
Penabuh Dulang karya Deddy Arsya.
Si Penabuh Dulang karya Deddy Arsya
Masalah kejahatan merupakan masalah
yang adalah pertama, masalah kemiskinan
yang cenderung paling banyak di temukan
terdapat dalam cerpen Isak Siak, Bayi
dalam kumpulan cerpen Rajab Syamsudin
Dalam Guci, Perempuan di Kedai Nasi
Si Penabuh Dulang karya Deddy Arsya.
dan Parang Jatuh Ke Jurang Dalam.
Masalah
ditemukan
Kedua, masalah kejahatan terdapat dalam
terdapat pada cerpen Padri Tuan Katebog.
cerpen Padri Tuan Katebo, Hari Eksekusi,
Selanjutnya
disorganisasi
Tenung Yang Berjalan Malam, Lubang-
keluarga yang ditemukan pada kumpulan
Lubang Dari Masa Lalu, Pembalasan
Rajab Syamsudin si Penabuh Dulang
Dendam dan Kepala Yang Bergasing.
kejahatan
yang
masalah
Ketiga,
disorganisasi
keluarga
terdapat dalam cerpen Gosip Di Kereta
DAFTAR PUSTAKA
Api, Seorang Arab Penjual Semat, Hujan
Arikunto, Suharsimi, 2014. Prosedur
Dalam Telinga, Anak Kesayangan Ayah..
Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik.
Keempat, perperangan terdapat dalam
Jakarta: Rineka Cipta.
cerpen Hari Eksekusi, Rajab Syamsudin Si
Penabuh Dulang, dan Langit Bandar
Abdulsyani. 2012. Sosiologi Skematika,
Padang. Kelima, masalah kependudukan,
Teori, dan Terapan. Jakarta: PT Bumi
terdapat pada cerpen Lepas Seperti Ayam,
Aksara.
Hujan Dalam Telinga, Parang Jatuh
Kejurang Dalam, dan Perempuan Di
Kedai Nasi.
Soekanto, Soejono. 2013. Sosiologi Suatu
Pengantar. Jakarta: PT Raja Grafindo.
Keenam,
masalah
kekerasan
terdapat pada cerpen . Isak Siak, Seorang
Arab Penjual Semat, Ular Dari Dalam
Ratna, Nyoman Kutha. 2004. Penelitian
Sastra. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Sumur, Rumah Kecil Di Seberang Jalan,
dan Perempuan Di Kedai Nasi. Masalah
sosial yang sering muncul pada kumpulan
cerpen Rajab Syamsudin Si Penabuh
Dulang
masalah
karya
Deddy
kemiskinan,
Arsya
adalah
kejahatan,
dan
perperangan. Adapun masalah sosial lain
yang tidak ditemukan dalam kumpulan
cerpen
ini
adalah,
masalah
remaja,
kelainan seksual dan masalah gender.
Setiadi, Elly M dan Usman Kolip. 2013.
Pengantar sosiologi.Bandung:Kencan.
Download