vi ABSTRAK ” ASUHAN KEPERAWATAN PADA IBU HAMIL

advertisement
ABSTRAK
” ASUHAN KEPERAWATAN PADA IBU HAMIL PREEKLAMPSI
BERAT DENGAN MASALAH KELEBIHAN VOLUME CAIRAN
DI RUANG VK/BERSALIN RSUD DR. MOHAMMAD
SOEWANDHIE SURABAYA”
Preeklampsi merupakan suatu penyakit peningkatan tekanan darah disertai
dengan adanya proteinuria yang terjadi pada setelah usia kehamilan 20 minggu.
Preeklampsi Indonesia memiliki angka tertinggi di kawasan Asean. Hal ini
menunjukkan bahwa preeklampsi merupakan penyakit yang menjadi masalah
kesehatan masyarakat utama yang berkontribusi terhadap tingginya angka
kematian ibu hamil di Indonesia.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui asuhan keperawatan pada ibu
hamil preeklampsi berat dengan masalah kelebihan volume cairan di Ruang
VK/Bersalin RSUD Dr. Mohammad Soewandhie Surabaya. Penelitian ini
menggunakan metode deskriptif dalam bentuk studi kasus untuk mengeksplorasi
masalah asuhan keperawatan ibu hamil preeklampsi berat dengan masalah
kelebihan volume cairan. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan asuhan
keperawatan yang meliputi pengkajian, diagnosis keperawatan, perencanaan,
pelaksanaan, dan evaluasi.
Analisis yang dilakukan secara deskriptif. Berdasarkan analisis data
diperoleh kesimpulan pengkajian yaitu kedua klien mengalami masalah kelebihan
volume cairan yang ditandai dengan adanya edema pada kedua ekstremitas
bawah. Diagnosis keperawatan disesuaikan dengan kondisi klien adalah
Kelebihan volume cairan berhubungan retensi cairan. Evaluasi yang didapatkan
pada klien 1 dan 2 yaitu edema pada kedua ekstremitas bawah berkurang pada
hari perawatan keempat ditandai dengan pemerikaan tekanan darah, hasil
laboratorium dalam batas normal, edema tungkai berkurang, klien dapat
mematuhi anjuran untuk diit rendah garam.
Di harapkan dengan adanya penelitian ini dapat memberikan dukungan
dan motivasi bagi ibu hamil untuk menjaga pola diit sehingga dapat mencegah
terjadinya edema.
Kata Kunci : Asuhan Keperawatan, Preeklampsi Berat. Kelebihan Volume
Cairan.
vi
ABSTRAK
” NURSING CARE PREGNANT WITH PREEKLAMPSI EXCESS WEIGHT
PROBLEMS WITH THE VOLUME OF LIQUID
IN THE VK RSUD DR. MOHAMMAD SOEWANDHIE
SURABAYA”
Preeklampsi is a disease with signs of increased blood pressure
(hypertension) accompanied by proteinuria occurred in after the 20th week or
sometimes occur early in pregnant women who previously had normal blood
pressure. Case preeklampsi Indonesia still had the highest rate in the ASEAN
region or other developed countries. This shows that preeklampsi is a disease that
is a major public health problem that is contributing to the high maternal
mortality in Indonesia.
This study aimed to determine nursing care in pregnant women with the
problem of excess weight preeklampsi volume of fluid in the space VK / Maternity
Hospital Dr. Mohammad Soewandhie Surabaya. This research uses descriptive
method in the form of case studies to explore issues of nursing care of pregnant
women with the problem of excess weight preeklampsi fluid volume. The approach
used is the approach of nursing care that includes assessment, nursing diagnosis,
planning, implementation, and evaluation
The analysis was done descriptively. Based on assessment data analysis
we concluded that both the client is experiencing the problem of excess fluid
volume characterized by the presence of edema on both lower extremities. The
nursing diagnosis is tailored to the client's condition Excess fluid volume related
to fluid retention. Evaluation obtained on the client 1 and 2 that the edema in the
lower extremities is reduced in the fourth treatment was marked by probes blood
pressure, lab results are within normal limits, reduced leg edema, clients can
comply with the recommendation for a low-salt diet.
It is hoped that the presence of this study can provide support and
motivation for pregnant women to maintain a low-salt diet so as to prevent the
occurrence of edema.
Keywords: Nursing, Preeklampsi weight. Excess Fluid Volume
vii
Download