Sembilan kolom pada Micrometer Drum Besarnya

advertisement
Sembilan kolom pada Micrometer Drum
Besarnya sama dengan 10 kolom pada Vernier
Begitu juga permukaan nonius yang dibagi 6 kolom maka besarnya sama
dengan 5 kolom pada tromol mikrometer.
Kesalahan Sentris
Kesalahan sentris ini terjadi apabila poros putar dan alhidade tidak
sepusat dengan titik pusat lembidang busur. Untuk mengkaji ada tidaknya
kesalahan sentris ini.
Dengan mempergunakan sextant yang kita kaji ini kita, ukur sudut yang
diketahui besarnya. Adapun sudut-sudut yang besarnya telah kita ketahui
dengan pasti itu dapat kita pergunakan sudut - sudut mendatar yang riilui
tepatnya dapat diukur dengan theodolit pengaruhnya dilakukan beberapa
kali dengan maksud agar kesalahannya dapat ditekan hingga sekecil
mungkin.
Sudut-sudut antara garis arah bintang-bintangpun dapat pula kita
pergunakan. Sudut sudut yang telah kita ukur itu kita perbandingkan
terhadap sudut yang kita peroleh dengan cara perhitungan. Agar
kesalahan- kesalahan refraksi minimal, harus kita pergunakan selected
star yang hampir sama tingginya, tetapi jangan sekali-sekali memilih
bintang-bintang yang berada di dekat cakrawala. Kaca-kaca berwama
yang itu juga jika ada yang dipergunakan untuk mengukur kesalahan
kesalahan sentris, kesalahan - kesalahan yang ditentukan dengan cara ini
tercangkup didalamnya setiap kesalahan. yang disebabkan oleh salahnya
pembagian Skala dan kesalahan prismatik cermin besar, kecuali
dipergunakan koreksi untuk kesalahan - kesalahan tersebut.
Oleh karena kesemua nilainya berubah sesuai dengan besarnya sudut sudut yang diukur, kesalahan - kesalahan itu tidak perlu dipisah pisahkan. Pada umumnya lebih baik dibuat sebuah tabel koreksi tunggal
yang dapat dipergunakan untuk ketiga macam kesalahan itu kesalahan
pesawat I instrumental error ).
Biasanya tabel semacam itu telah dibuat oleh si pembuat dan akan
ditempelkan di sebelah dalam tutup dan kotak sextant. Besamya
kesalahan sentris seliap sex ant tidak tetap, artinya bahwa untuk sudut
sudut yang besamya tidak sesuai maka besar nilai kesalahan tidak sama
pula. Kesalahan -kesalahan yang telah disebutkan diatas disebut salah
index dan koreksinya adalah koreksi index.
Kesalahan-kesalahan yang dapat diperbaiki sendiri
Kesalahan- kesalahan yang dapat diperbaiki sendiri adalah kesalahankesalahan yang ada hubungan nya dengan ketegak lurusan cermin.
Cermin terhadap bidang kerangka sextant ( baik cermin kecil maupun
cermin besar ) kesejajaran ce in kecil dan. cermin besar pada kedudukan
nol dan kesejajaran sumbu teropong dengan bidang kerangka sextant.
lasing - masing kesalahan itu apabila ada, dapat dihilangkan dengan jalan
menyetel sextant dengan berhati - hati sekali dalam penyetelan,
hendaknya jangan sekalikali menggoncangkan sekrup penyetel tanpa
mengendori sekrup yang ada disisi yang lain yang menopang permukaan
yang sama.
Prosedur penyetelan
Penyetelan harus dilakukan demikian, tidurkan sextant di atas meja
dengan kaca besar berada diatas mengarah ke mata kiri alhidade pada
kedudukan tengah membidang busur, pada saat yang bersamaan kita
amati busur yang nampak langsung dan yang dipantulkan ke arah cermin
besar. Apabila nampak sebaris antara dua gambar yang terlihat itu, maka
cermin besar tegak lurus terhadap kerangka sextant begitu juga
sebaliknya.
Apabila bayangan yang kita lihat di cermin terletak diatas busur yang kita
lihat langsung. Maka cermin besar condong kedepan begitu juga apabila
sebaliknya berarti cermin besar condong ke belakang.
Selain itu ada cara lain yaitu dengan menggunakan lempeng logam yang
tinggi. Alhidade ditaruhkan kira-kira pada pertengahan lembidang
Lempeng-lempeng
logam
diletakkan
pada
ujung
busur
sehingga
pengensal dengan waktu sama dapat melihat bayangan yang ada di
rennin begitu juga bayangan yang sesungguhnya.
Penyetelannya dilakukan dengan penyetelan-penyetelan sekrup yang
terletak di belakang cermin besar. Penyetelan kembali kedudukan cermin
besar hingga is tegak lurus bidang kerangka itu harus kita lakukan berhatihati agar cermin tidak pecah atau retak.
Pengujian pada Cermin Kecil.
Kesalahan yang diakibatkan ketidak lurusan cermin kecil terhadap bidang
sextant disebut kesalahan Sampling atau (side error). Dalam pengujian
cermin kecil kita lakukan seandainya pengujian I penyetelan terhadap
cermin besar telah dilakukan.
Ada beberapa cara yang dapat dilakukan
Cara pertama dengan menggunakan bintang, alhidade dan nonius dalam
keadaan nol, sambil mengambil bintang sekrup singgung diputar ke depan
I ke belakang, hingga bayangan bintang terlihat pada kaca tembus.
Apabila dalam bayangan bintang yang langsung terlihat pada kaca
tembus. Apabila dalam perpindahan dan tempat pertama ( diatas
bayangan langsung ) menuju ke tempat yang kedua ( dibawah bayangan
samping ) benar - benar berimpit dengan bayangan langsung, maka
kesalahan samping tidak dan dapat dikatakan cermin kecil tegak lures
terhadap bidang sextant. Apabila bayangan bintang itu le\vat samping
maka cermin kecil tidak tegak lurus bidang kerangka kecil.
(lihat gambar).
Penyetelannya dengan dipergunakan sekrup pengatur yang terletak di
belakang cermin kecil itu. Dengan menggunakan matahari, alhidade kita
taruh pada nol, Sekrup singgung diputar ke depan/ kebelakang sehingga
bayangan matahari yang di pantulkan secara bergantigantian diatas dan
di bawah bayangan matahari yang nampak langsung pada kaca tembus.'
Apabila bayangan matahari yang kita pantulkan itu tidak dapat menjadi
satu dengan bayangan yang nampak langsung ( tepi - tepinya berimpit )
berarti bahwa cermin kecil tidak tegak lurus terhadap bidang kerangka
sextant. Dalam pengkajian ini hendaknya menggunakan hidung mata, jadi
bukan kaca berwarna, Dikhawatirkan kaca berwarna tidak tegak lurus
pada bidang kerangka sextant, sehingga menimbulkan kesalahankesalahan yang lain. Penyetelannya sama dilakukan pertama.
Cara kedua
Dengan mempergunakan garis tegak: misalnya tiang bendera, mast dan
sebagainya. Alhidade dalam kedudukan nol kita amati tiang bendera.
Sextant kita pegang mendatar apabila bayangan nampak langsung pada
kaca tembus berdiri tegak lurus ( segaris dengan ) bayangan tidak
langsung maka dapat diartikan, bahwa cermin. kecil tegak lurus terhadap
bidang. kerangka sextantnya, penyetelanya sama dengan cara yang
diatas.
Download