kyai dan politik praktis - Digilib UIN Sunan Ampel Surabaya

advertisement
KYAI DAN POLITIK PRAKTIS
(Studi Atas Keterlibatan Politik Kyai Dalam Masyarakat di Pondok
Pesantren Bahrul Ulum Tambak Beras Jombang)
SKRIPSI
Diajukan kepada Institut Agama Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Guna Memenuhi Salah Satu Syarat Memrperoleh Gelar Sarjana
Ilmu Sosial dalam Bidang Sosiologi (S.Sos)
Oleh :
Eri Kusumawati
Nim B05206006
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI SUNAN AMPEL SURABAYA
FAKULTAS DAKWAH
PROGRAM STUDI SOSIOLOGI
2012
i
PERSETUJUAN PEMBIMBING SKRIPSI
Skripsi oleh Eri Kusumawati telah diperiksa dan disetujui oleh dosen
pembimbing untuk diujikan.
Surabaya, 14 Juli 2012
Dosen Pembimbing
Dra. Hj. Nur Mazidah, M.si
Nip. 195306131992032001
ii
PENGESAHAN TIM PENGUJI
Skripsi Oleh Eri Kusumawati telah dipertahankan did epan
Tim Penguji Skripsi
Surabaya, 27 Juli 2012
Mengesahkan,
Institut Agama Islam Negeri Sunan Ampel
Fakultas Dakwah
Dekan,
Dr. H. Aswadi, M.Ag
NIP. 19600412994031001
Ketua,
Dra. Hj. Nur Mazidah, M. Si
NIP. 195306131992032001
Sekretaris,
Siti Azizah, S. Ag, M.Si
NIP. 197703012007102005
Penguji I,
Dr. H.M. Shodiq, S.Ag, M.Si
NIP. 19750423200501002
Penguji II,
Amal Taufik S.Pd, M.Si
NIP.197008021997021001
iii
MOTTO DAN PERSEMBAHAN
MOTTO
‫ﺏ َﻭ ُﻣ َﻬْﻴ ِﻤﻨًﺎ َﻋﹶﻠْﻴ ِﻪ ﻓﹶﺎ ْﺣ ﹸﻜ ْﻢ‬
ِ ‫ﺼ ِّﺪﻗﹰﺎ ِﻟﻤَﺎ َﺑْﻴ َﻦ َﻳ َﺪْﻳ ِﻪ ِﻣ َﻦ ﺍﹾﻟ ِﻜﺘَﺎ‬
َ ُ‫ﺤ ِّﻖ ﻣ‬
َ ‫ﺏ ﺑِﺎﹾﻟ‬
َ ‫ﻚ ﺍﹾﻟ ِﻜﺘَﺎ‬
َ ‫َﻭﹶﺃْﻧ َﺰﹾﻟﻨَﺎ ِﺇﹶﻟْﻴ‬
‫ﺤ ِّﻖ ِﻟ ﹸﻜﻞﱟ َﺟ َﻌ ﹾﻠﻨَﺎ ِﻣْﻨ ﹸﻜ ْﻢ ِﺷ ْﺮ َﻋ ﹰﺔ‬
َ ‫َﺑْﻴَﻨ ُﻬ ْﻢ ِﺑﻤَﺎ ﹶﺃْﻧ َﺰ ﹶﻝ ﺍﻟﱠﻠ ُﻪ ﻭَﻻ َﺗﱠﺘِﺒ ْﻊ ﹶﺃ ْﻫﻮَﺍ َﺀ ُﻫ ْﻢ َﻋﻤﱠﺎ ﺟَﺎ َﺀ َﻙ ِﻣ َﻦ ﺍﹾﻟ‬
‫ﺠ َﻌﹶﻠﻜﹸ ْﻢ ﺃﹸ ﱠﻣ ﹰﺔ ﻭَﺍ ِﺣ َﺪ ﹰﺓ َﻭﹶﻟ ِﻜ ْﻦ ِﻟَﻴْﺒﻠﹸ َﻮﻛﹸ ْﻢ ﻓِﻲ ﻣَﺎ ﺁﺗَﺎ ﹸﻛ ْﻢ ﻓﹶﺎ ْﺳَﺘِﺒﻘﹸﻮﺍ‬
َ ‫َﻭ ِﻣْﻨﻬَﺎﺟًﺎ َﻭﹶﻟ ْﻮ ﺷَﺎ َﺀ ﺍﻟﱠﻠ ُﻪ ﹶﻟ‬
(٤٨) ‫ﺨَﺘِﻠﻔﹸﻮ ﹶﻥ‬
ْ ‫ﺕ ِﺇﻟﹶﻰ ﺍﻟﻠﱠ ِﻪ َﻣ ْﺮ ِﺟﻌُﻜﹸ ْﻢ َﺟﻤِﻴﻌًﺎ ﹶﻓُﻴَﻨِّﺒﹸﺌ ﹸﻜ ْﻢ ِﺑﻤَﺎ ﹸﻛْﻨُﺘ ْﻢ ﻓِﻴ ِﻪ َﺗ‬
ِ ‫ﺨْﻴﺮَﺍ‬
َ ‫ﺍﹾﻟ‬
Dan Kami telah turunkan kepadamu Al Quran dengan membawa kebenaran,
membenarkan apa yang sebelumnya, Yaitu Kitab-Kitab (yang diturunkan
sebelumnya) dan batu ujian terhadap Kitab-Kitab yang lain itu; Maka
putuskanlah perkara mereka menurut apa yang Allah turunkan dan janganlah
kamu mengikuti hawa nafsu mereka dengan meninggalkan kebenaran yang telah
datang kepadamu. untuk tiap-tiap umat diantara kamu, Kami berikan aturan dan
jalan yang terang. Sekiranya Allah menghendaki, niscaya kamu dijadikan-Nya
satu umat (saja), tetapi Allah hendak menguji kamu terhadap pemberian-Nya
kepadamu, Maka berlomba-lombalah berbuat kebajikan. hanya kepada Allah-lah
kembali kamu semuanya, lalu diberitahukan-Nya kepadamu apa yang telah kamu
perselisihkan itu” (QS. al-Maidah [5]: 48)1
1
Departemen Agama Republik Indonesia, Alquran dan terjemahannya 2002
iv
PERSEMBAHAN
Ku persembahkan karya ini kepada ayahanda dan ibunda tercinta, buat kakak –
kakakku dan adikku, mas Afandi, mbak Emy, mbak Ety dan Evi, buat calon
suamiku mas Ian, yang tulus ikhlas mendukung Dan mendoakan, Bapak dan Ibu
Dosen Yang selama ini mendidik saya Dan teman – teman Yang telah
memberikan dukungan Dan berbagai kenangan hidup saya,
v
PERNYATAAN
PERTANGGUNG JAWABAN PENULISAN SKRIPSI
Bismillahirrahmanirrahim
Yang bertanda tangan dibawah ini saya:
Nama
: Eri Kusumawati
NIM
: B0520606
Program studi
: Sosiologi
Alamat
: Kedung Mangu Selatan V / 10 A Kenjeran Surabaya
Judul Skripsi
: Kyai dan Politik (Studi Atas Keterlibatan Politik kyai
dalam Masyarakat Pondok Pesantren Bahrul Ulum
Tambak Beras Jombang)
Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa :
1.
Skripsi ini tidak pernah dikumpulkan di lembaga
pendidikan manapun untuk mendapatkan gelar apapun
2.
Skripsi ini adalah benar- benar karya saya secara mandiri
dan bukan merupakan hasil plagisasi atas karya orang lain.
3.
Apabila dikemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan
skripsi ini sebagai hasil plagisasi, saya bersedia menanggung segala
konsekuensi hukum yang terjadi.
Surabaya, 27 Juli 2012
Yang menyatakan,
Eri Kusumawati
B05206006
vi
KATA PENGANTAR
Puji syukur kepada Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan
hidayah-Nya, sehingga pada akhirnya penulisan skripsi yang berjudul: Kyai dan
Politik Praktis (Studi atas Keterlibatan Politik Kyai di Pondok Pesantren
Bahrul Ulum Tambak Beras Jombang) ini dapat diselesaikan.
Penulis sangat bersyukur karena mendapat dukungan dan dorongan
yang tidak henti hentinya diberikan oleh berbagai pihak selama ini. Motivasimotivasi yang diberikan kepada penulis sangat membantu moral sehingga
memberikan semangat dan kekuatan bagi penulis Pertama kali penulis
menyampaikan ucapan terima kasih kepada.
1. Dr. H. Aswadi, M.Ag, Selaku Dekan Fakultas Dakwah IAIN Sunan
Ampel Surabaya.
2. Dra. Hj. Nur Mazidah, M. Si. Selaku Kaprodi Sosiologi dan dosen
pembimbing yang dengan sabar memberikan perhatian serta gagasan dan
bimbingannya dalam penyelesaian skripsi ini.
3. Dr. H.M. Shodiq S.Ag M.Si dan Amal Taufik S. Pd M.Si. selaku penguji
skripsi
4. Dosen – dosen Program Studi Sosiologi yang berperan penting dalam
selesainya skripsi ini
5. Udin, Lilis, Hida, Utari, Yuli, Dwi yang memberikan dorongan –
dorongan untuk menyemagati saya menyelesaikan tugas skripsi ini.
6. Masyarakat dan kyai – kyai atas kesediaanya memberikan informasi dan
data – data bagi penelitian ini.
Akhirnya, tanpa mengingkari adanya kekurangan dan kelemahan,
penulis berharap semoga tulisan ini bermanfaat dan merupakan sumbangan bagi
viii
kajian – kajian ilmu keislaman, khususnya dalam bidang ilmu sosiologi.
Surabaya, 27 Juli 2012
Penulis
ix
Download