analisis kesalahan berbahasa tulispada iklan penjualan

advertisement
ANALISIS KESALAHAN BERBAHASA TULISPADA IKLAN PENJUALAN
KENDARAAN BERMOTORDI WILAYAH TRENGGALEK
Oleh: WAHYU WIDYATAMA ( 05340073 )
Indonesian Language
Dibuat: 2011-03-04 , dengan 7 file(s).
Keywords: Analisis Kesalahan Berbahasa, Iklan.
ABSTRAK
Informasi yang ada pada brosur, spanduk, dan baliho ditulis dalam bahasa yang ringkas, dan
dimaksudkan agar mudah dipahami dalam waktu yang singkat. Selain berbahasa ringkas, brosur,
spanduk, dan baliho menggunakan olahan kata dan bahasa yang menarik, tetapi demi menarik
perhatian konsumen biasanya penulisan brosur, spanduk, dan baliho mengabaikan aturan
berbahasa tulis. Bahasa tulis yang diabaikan penggunaannya biasanya penulisan huruf dan tanda
baca, sehingga mempengaruhi pemahaman pembaca terhadap makna dari iklan tersebut.
Berkaitan dengan hal tersebut dan banyaknya brosur, spanduk, dan baliho yang mudah ditemui
khususnya yang mengiklankan penjualan kendaraan bermotor yang ada di wilayah Trenggalek,
maka peneliti mencoba mendeskripsi-kan bentuk kesalahan kaidah tulis (penulisan huruf dan
tanda baca) yang mempengaruhi pemahaman pembaca dalam penangkapan makna.
Metode penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif, sehingga peneliti bertujuan
menggambarkan atau mendeskripsikan bentuk kesalahan kaidah tulis yang ada. Data penelitian
berupa kata, frase dan kalimat yang ada pada brosur, spanduk, dan baliho. Sumber data
penelitian ini adalah iklan yang berbentuk brosur, spanduk dan baliho.
Hasil penelitian dapat digambarkan bahwa kesalahan kaidah tulis ternyata mempengaruhi
pemahaman pembaca tentang makna yang disampaikan penulis. Tetapi banyak juga kesalahan
kaidah tulis yang tidak mempengaruhi makna dari iklan itu sendiri.
Jadi meskipun pembuat iklan tersebut mengedepankan aspek keuntungan untuk brosur, spanduk,
dan baliho yang dibuat sedemikian rupa, tetaplah pembuat iklan tersebut harus memperhatikan
kaidah-kaidah tulis sehingga apa yang ingin disampaikan melalui iklan itu dapat dipahami
dengan mudah oleh pembaca.
ABSTRAK
Information in brochure, banner, and baliho written in summarized Ianguage, and meant is easy
to comprehended brief during. Besides have summarized to Ianguage, brochure, banner, and
baliho use word and interesting Ianguage, but for the shake of drawing attention consumer
usually writing of brochure, banner, and baliho disregard order have Ianguage to write. Ianguage
write which is disregarded its use usually writing of punctuation mark and letter, so that
influence the understanding of reader to meaning of dari advertisement. Relate to the mentioned
and to the number of brochure, banner, and baliho which is easy to be met specially advertising
sale of motor vehicle exist in region of Trenggalek, hence researcher try explaining form mistake
of method write ( writing of punctuation mark and letter) influencing the understanding of reader
in arrest of meaning.
This research method use descriptive method qualitative, so that researcher aim to depict or
explaining form mistake of method write existingly. Research data in the form of word, sentence
and frase exist in brochure, banner, and baliho. Source of this research data is advertisement
which in form of brochure, and banner of baliho.
Result of research can be depicted that mistake of method write in the reality influence the
understanding of reader about submitted by meaning is writer. But quite a few mistake of method
write which don’t influence meaning of itself advertisement.
Become though maker of the advertisement place forward advantage aspect for the brochure of,
banner, and made baliho in such a manner, be really maker of the advertisement have to pay
attention methods write so that what wishing to be submitted to through that advertisement can
comprehend easily by reader.
Download