rancangan - Sulawesi Tengah

advertisement
PERATURAN GUBERNUR SULAWESI TENGAH
NOMOR : 06 TAHUN 2008
TENTANG
PEMBERIAN BANTUAN KEUANGAN PEMUTAHIRAN DATA BASE CENTER
KEPENDUDUKAN KABUPATEN / KOTA SE PROPINSI SULAWESI TENGAH
TAHUN ANGGARAN 2008
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
GUBERNUR SULAWESI TENGAH
Menimbang
: a. bahwa demi kelancaran penyelenggaraan Administrasi Kependudukan
dalam rangka Pembangunan Data Base center Kependudukan dan
Pelayanan Masyarakat di bidang Kependudukan, perlu memberi dukungan
berupa bantuan keuangan kepada Pemerintah Kabupaten/Kota se Propinsi
Sulawesi Tengah;
b. bahwa bantuan keuangan sebagaimana dimaksud pada huruf a adalah
untuk membiayai integrasi data base center Kabupaten/Kota ke data base
center Propinsi beserta program/kegiatan lainnya yang berkenaan dengan
pembangunan data base kependudukan Kabupaten / Kota;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a dan
huruf b perlu menetapkan Peraturan Gubernur tentang Pemberian Bantuan
Keuangan Pemutahiran Database Center Kependudukan di Kabupaten /
Kota se Propinsi Sulawesi Tengah;
Mengingat
: 1. Undang-Undang Nomor 13 Tahun 1964 tentang Penetapan Peraturan
Pemerintah Pengganti Undang-Undang Nomor 2 Tahun 1964 tentang
Pembentukan Daerah Tingkat I Sulawesi Tengah dan Daerah Tingkat I
Sulawesi Tenggara dengan mengubah Undang-Undang Nomor 47 Prp
Tahun 1960 tentang Pembentukan Daerah Tingkat I Sulawesi UtaraTengah dan Daerah Tingkat I Sulawesi Selatan – Tenggara (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 1964 Nomor 7 menjadi UndangUndang Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1964 Nomor 94,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 2687);
2. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1999 tentang Penyelenggaraan Negara
yang Bersih dan Bebas dari Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 3851);
3. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125 Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4431) sebagaimana telah
diubah dengan Undang-Undang Nomor 8 Tahun 2005 tentang Penetapan
Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2005
tentang Perubahan atas Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang
Pemerintahan Daerah mejadi Undang-Undang (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 108, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 4548);
4. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan
antara Pemerintah Pusat dan Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 4438);
5. Undang – Undang Nomor 23 Tahun 2006 Tentang Administrasi
Kependudukan ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2006
Nomor 124 );
6. Peraturan Pemerintah Nomor 37 Tahun 2007 tentang Pelaksanaan Undang
– Undang Nomor 23 Tahun 2006 (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2007 Nomor 80 );
7. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman
Pengelolaan Keuangan Daerah sebagaimana telah diubah dengan Peraturan
Menteri Dalam Negeri Nomor 59;
MEMUTUSKAN :
Menetapkan
:
PERATURAN GUBERNUR TENTANG PEMBERIAN BANTUAN
KEUANGAN
PEMUTAHIRAN
DATA
BASE
CENTER
KEPENDUDUKAN KABUPATEN/KOTA SE PROPINSI SULAWESI
TENGAH TAHUN ANGGARAN 2008
Pasal 1
Dalam Peraturan Gubernur ini yang dimaksud dengan :
1. Daerah adalah Daerah Propinsi Sulawesi Tengah
2. Pemerintah Daerah adalah Gubernur dan perangkat daerah sebagai unsur penyelenggaraan
pemerintahan daerah.
3. Kepala Daerah adalah Kepala Daerah Propinsi Sulawesi Tengah selanjutnya disebut
Gubernur.
4. Bupati/Walikota adalah Bupati/Walikota se Propinsi Sulawesi Tengah
5. Biro Pemerintahan adalah Biro Pemerintahan Sekretariat Daerah Propinsi Sulawesi Tengah.
6. Biro Keuangan adalah Biro Keuangan Sekretariat Daerah Propinsi Sulawesi Tengah.
7. Bantuan Keuangan adalah dana atau biaya yang diberikan kepada setiap Kabupaten/Kota Se
Propinsi Sulawesi Tengah sesuai dengan Pagu yang telah ditetapkan .
Pasal 2
(1) Dana Bantuan untuk masing-masing Kabupaten/Kota sesuai dengan Pagu alokasi Anggaran
2008.
(2) Besarnya pagu sebagaimana dimaksud pada ayat (1) adalah sebagai berikut :
a. Kota Palu
: Rp. 310.623.500,b. Kabupaten Banggai
: Rp. 335.623.500,c. Kabupaten Tojo Una-una
: Rp. 358.050.600,d. Kabupaten Poso
: Rp. 306.627.100,e. Kabupaten Banggai Kepulauan : Rp. 266.627.100,f. Kabupaten Morowali
: Rp. 286.627.100,g. Kabupaten Parigi Moutong
: Rp. 407.729.700,h. Kabupaten Donggala
: Rp. 598.704.100,i. Kabupaten Buol
: Rp. 195.080.000,j. Kabupaten Toli-Toli
: Rp. 205.080.000,JUMLAH
: Rp. 3.270.772.700,Pasal 3
(1) Dana Bantuan sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 digunakan untuk membiayai integrasi
data base center Kabupaten/Kota ke data base center Propinsi beserta program/kegiatan
lainnya yang berkenaan dengan pembangunan data base dalam rangka pemutahiran data base
kependudukan Kabupaten/Kota dan tidak dibenarkan digunakan untuk program/kegiatan
lainnya diluar program/kegiatan pemutahiran data dimaksud.
(2) Perjalanan Dinas dalam rangka Kordinasi/Konsultasi ke Jakarta dan Daerah lainnya
sebanyak 3 (Tiga) Kali untuk 2 (Dua) Orang Pejabat/Staf demikian pula dari Kabupaten/Kota
ke Propinsi Sulawesi Tengah.
(3) Apabila Program/Kegiatan sebagaimana dimaksud dalam ayat 1 dilaksanakan oleh pihak
ketiga maka pihak ketiga yang telah terakreditasi di Direktorat Jenderal Administrasi
Kependudukan Departemen Dalam Negeri.
Pasal 4
(1) Guna kelancaran pelaksanaan sebagaimana dimaksud pada Pasal 3 masing-masing
Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota mengalokasikan dana sharing dalam APBD Tahun
Anggaran 2008.
(2) Penyaluran dana bantuan dimasukan melalui APBD Kabupaten/Kota Tahun 2008 dan
pemanfaatannya melalui Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil atau nama lain yang
menangani Kependudukan dan Catatan Sipil dan dikoordinasikan dengan Biro Keuangan
Setda. Prop. Sulteng.
Pasal 5
Dalam pelaksanaan penyaluran bantuan keuangan para Bupati/Walikota senantiasa berpedoman
pada Petunjuk Teknis Penyaluran Bantuan Keuangan sebagaimana tercantum dalam Lampiran I
Peraturan Gubernur.
Pasal 6
Penerimaam bantuan keuangan sebagaimana dimaksud pada Pasal 5 dibuatkan Berita Acara
Serah Terima yang bentuknya sebagaimana tercantum dalam Lampiran III Peraturan Gubernur
ini.
Pasal 7
Dalam pelaksanaan program/kegiatan Bupati/Walikota menugaskan kepada masing-masing
Kepala Badan/Dinas dan Kantor yang menangani Administrasi Kependudukan untuk menyusun
program/kegiatan penggunaan bantuan keuangan sesuai peraturan perundang-undangan yang
berlaku.
Pasal 8
Penyediaan Dana Bantuan Keuangan dalam rangka pemutahiran data base center kependudukan
Kabupaten/Kota, tidak mengurangi kewajiban pemerintah daerah kabupaten/kota untuk
menyediakan dana yang cukup untuk keperluan pembiayaan tersebut.
Pasal 9
(1) Biro Pemerintahan melakukan monitoring dan evaluasi terhadap penyaluran pengaturan dan
penggunaan dana bantuan.
(2) Bupati/Walikota bertanggung jawab atas pelaksanaan penggunaan bantuan keuangan.
(3) Badan/Dinas/Kantor Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten/Kota berkewajiban
memberikan laporan secara tertulis tentang penggunaan bantuan keuangan tersebut kepada
Gubernur melalui Biro Pemerintahan Setda. Prop. Sulteng.
Pasal 10
Peraturan Gubernur ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan.
Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkan pengundangan peraturan Gubernur ini dengan
penempatannya dalam Berita Daerah Propinsi Sulawesi Tengah.
Ditetapkan di P a l u
pada tanggal 17 Maret 2008
GUBERNUR SULAWESI TENGAH,
ttd
B. P A L I U D J U
Diundangkan di Palu
pada tanggal 17 Maret 2008
SEKRETARIS DAERAH PROPINSI
SULAWESI TENGAH,
GUMYADI
BERITA DAERAH PROPINSI SULAWESI TENGAH TAHUN 2008 NOMOR : 6
LAMPIRAN I : Peraturan Gubernur Sulawesi Tengah
Nomor : 06 TAHUN 2008
Tanggal : 17 Maret 2008
PETUNJUK TEKNIS PEMBERIAN BANTUAN KEUANGAN DALAM RANGKA
PEMUTAHIRAN DATA BASE CENTER KEPENDUDUKAN
DI KABUPATEN/KOTA SE PROPINSI SULAWESI TENGAH
TAHUN ANGGARAN 2008
I.
PENDAHULUAN
Dalam rangka menindaklanjuti Undang – Undang Nomor 23 tahun 2006 tentang
Administrasi Kependudukan dan Pasal 11 Peraturan Pemerintah Nomor 37 tentang
Pelaksanaan Undang – undang Nomor 23 Tahun 2006 tentang Administrasi
kependudukan, Pemerintah Daerah Propinsi Sulawesi Tengah Tahun Anggaran 2008,
memberi bantuan keuangan dalam rangka pembangunan/pemutahiran data base center
kependudukan Kabupaten/Kota se Sulawesi Tengah dengan pengalokasian dana Rp.
3.270.772.700,- (tiga milyar dua ratus tujuh puluh juta tujuh ratus tujuh puluh dua ribu
tujuh ratus rupiah). Untuk pelaksanaan penggunaan Dana Bantuan tersebut Pemerintah
Daerah Propinsi Sulawesi Tengah perlu menyusun Peraturan Gubernur yang senantiasa
menjadi acuan / petunjuk teknis dalam pengelolaan dana bantuan dimaksud.
II.
MAKSUD DAN TUJUAN
A. Maksud
Dana bantuan itu dimaksudkan untuk membantu Pemerintah Kabupaten/Kota dalam
melaksanakan penyelenggaraan Administrasi Kependudukan, Pemutahiran Data dan
integrasi data penduduk Kabupaten/Kota ke data base center Propinsi.
B. Tujuan
Tujuan dana bantuan ini untuk kelancaran dan kesuksesan pelaksanaan pemutahiran
data dan integrasi data base center Kabupaten/Kota ke data base center Propinsi
beserta program/kegiatan lainnya yang berkenaan dengan pembangunan data base
kependudukan Kabupaten/Kota se Propinsi. Sulawesi Tengah tepat waktu dan
memenuhi ketentuan teknis sesuai peraturan perundang-undangan yang berlaku.
III.
LINGKUP KEGIATAN
A. Penetapan alokasi
1. Gubernur Sulawesi Tengah menyampaikan pagu alokasi bantuan keuangan
penyelenggaraan Administrasi Kependudukan, pemutahiran data dan integrasi
Data penduduk Kabupaten/Kota ke Data Base Propinsi untuk peningkatan
pelayanan masyarakat di bidang Kependudukan kepada masing-masing daerah
Kabupaten/Kota se Propinsi Sulawesi Tengah.
2. Besarnya pagu aloksi bantuan keuangan pembiayaan penyelenggaraan
Administrasi Kependudukan ditetapkan masing-masing sebagai berikut :
a. Kota Palu
: Rp. 310.623.500,b. Kabupaten Banggai
: Rp. 335.623.500,c. Kabupaten Tojo Una-una
: Rp. 358.050.600,d. Kabupaten Poso
: Rp. 306.627.100,e. Kabupaten Banggai Kepulauan : Rp. 266.627.100,f. Kabupaten Morowali
: Rp. 286.627.100,g. Kabupaten Parigi Moutong
: Rp. 407.729.700,h. Kabupaten Donggala
: Rp. 598.704.100,i. Kabupaten Buol
: Rp. 195.080.000,j. Kabupaten Toli-Toli
: Rp. 205.080.000,JUMLAH
: Rp. 3.270.772.700,-
3. Penggunaan bantuan keuangan dimaksud, digunakan untuk membiayai
pemutahiran database Kependudukan Kabupaten/Kota dan integrasi data
penduduk Kabupaten / Kota ke Database provinsi serta berbagai kegiatan yang
terkait lainnya.
B. Penyaluran dan Pengelolaan Dana
1. Dana Bantuan keuangan dalam rangka pembangunan/pemutahiran data base
center Kabupaten/Kota dialokasikan melalui APBD Tahun Anggaran 2008 yang
diatur sebagaimana tercantum dalam daftar lampiran II Peraturan Gubernur ini.
2. Penyaluran Bantuan Keuangan dikoordinir oleh Biro Keuangan Sekretariat Daerah
Propinsi Sulawesi Tengah.
3. Bupati/Walikota menyalurkan bantuan keuangan kepada Badan/Dinas dan Kantor
yang menanggani Kependudukan di masing – masing Kabupaten/ Kota di
lengkapi dengan Berita Acara.
4. Badan/Dinas dan Kantor yang menanggani Kependudukan menunjuk pengelola
bantuan keuangan sesuai Peraturan Perundang – Undangan yang berlaku.
5. Kepala Badan/Dinas dan Kantor yang menanggani Kependudukan sebagai
penanggungjawab fisik dan keuangan.
C. Pertanggungjawaban dan Pelaporan
1. Biro Pemerintahan Sekretariat Daerah Propinsi Sulawesi Tengah melakukan
monitoring dan evaluasi tentang penggunaan bantuan keuangan tersebut.
2. Bupati/Walikota bertanggung jawab mengenai penyaluran dan pengunaan Bantuan
Keuangan kepada Kepala Badan/Dinas dan Kantor yang menangani
Kependudukan sekaligus mengevaluasi dan melaporkan hasilnya kepada Gubernur
Sulawesi Tengah.
IV.
PEMBIAYAAN DAN PENGAWASAN
1. Pembiayaan :
a. Bantuan keuangan digunakan untuk membiayai pemutahiran data dan integrasi
data base center Kabupaten/Kota ke data base center Propinsi beserta kegiatan
terkait lainnya.
b. Setiap penggunaan dana senantiasa berpedoman pada peraturan perundangundangan yang berlaku.
2. Pengawasan :
a. Pada pertengahan dan akhir tahun anggaran akan dilakukan monitoring dan
evaluasi pelaksanaan kegiatan bantuan keuangan oleh Tim Monitoring dan
Evaluasi Propinsi Sulawesi Tengah.
b. Secara berkala akan dilakukan pengawasan/audit atas pelaksanaan kegiatan oleh
BAWASDA Propinsi Sulawesi Tengah.
c. Hasil pelaksanaan pemeriksaan/audit tersebut dilaporkan ke Gubernur.
V.
LAIN-LAIN
2. Bupati/Walikota menunjuk Kepala Badan/Dinas dan Kantor yang menanggani
Kependudukan untuk menyiapkan administrasi penggunaan dana dimaksud yang
ditetapkan dengan Keputusan Bupati/Walikota.
3. Penyediaan Bantuan Keuangan dalam rangka pemutahiran data base center
kependudukan Kabupaten/Kota, tidak mengurangi kewajiban pemerintah daerah
Kabupaten/Kota untuk menyediakan dana yang cukup untuk keperluan pembiayaan
tersebut.
GUBERNUR SULAWESI TENGAH
ttd
B. P A L I U D J U
LAMPIRAN III : PERATURAN GUBERNUR SULAWESI TENGAH
NOMOR
: 06 TAHUN 2008
TANGGAL : 17 Maret 2008
BERITA ACARA PEMBERIAN BANTUAN KEUANGAN DALAM RANGKA PEMUTAHIRAN
DATA BASE CENTER KEPENDUDUKAN
DI KABUPATEN/KOTA SE PROPINSI SULAWESI TENGAH
TAHUN ANGGARAN 2008
NOMOR
:
Pada hari ini ............. Tanggal ............. Bulan ........Tahun Dua Ribu Delapan yang bertanda tangan
dibawah ini :
1. N a m a
Jabatan
Alamat
: H.B. PALIUDJU
: Gubernur Sulawesi Tengah
: Jl. DR. Samratulangi No. 101 Palu
Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Pemerintah Daerah
Propinsi Sulawesi Tengah selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA
2. N a m a
Jabatan
Alamat
: ........................................................................................................
: .......................................................................................................
: .......................................................................................................
Dalam hal ini atas nama Bupati/Walikota ....... selanjutnya disebut
PIHAK KEDUA
PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA berdasarkan Peraturan Gubernur Sulawesi Tengah Nomor
........................ Tentang Pemberian Bantuan Keuangan Pemutahiran Data Base Center Kependudukan
Kabupaten/Kota Propinsi Sulawesi Tengah Tahun Anggaran 2008, maka kedua belah pihak sepakat
mengadakan serah terima Bantuan Keuangan sebagai berikut :
1. PIHAK PERTAMA menyerahkan uang pembayaran Bantuan Keuangan Dalam Rangka Pemutahiran
Data Base Center Kependudukan di Kabupaten/Kota se Propinsi Sulawesi Tengah Tahun Anggaran
2008 dari Pemerintah Propinsi Sulawesi Tengah, sejumlah Rp.................... (DH) kepada PIHAK
KEDUA :
2. PIHAK KEDUA menerima uang sejumlah Rp.................................(DH) dari PIHAK PERTAMA
Demikian Berita Acara Serah Terima Bantuan Keuangan Keuangan Dalam Rangka Pemutahiran Data
Base Center Kependudukan di Kabupaten/Kota se Propinsi Sulawesi Tengah Tahun Anggaran 2008
dibuat untuk digunakan seperlunya.
PIHAK KEDUA,
BUPATI/WALIKOTA
ttd
....................................
PIHAK PERTAMA
GUBERNUR SULAWESI TENGAH
ttd
H. B. PALIUDJU
GUBERNUR SULAWESI TENGAH
B. PALIUDJU
BERITA ACARA PENYERAHAN CD DATA BASE KEPENDUDUKAN
KABUPATEN/KOTA SE PROPINSI SULAWESI TENGAH
TAHUN 2008
NOMOR
:
Pada hari ini Senin Tanggal Dua Puluh Lima Bulan Pebruari Tahun Dua Ribu Delapan yang
bertanda tangan dibawah ini :
1. N a m a
Jabatan
Alamat
2. N a m a
Jabatan
Alamat
: Drs. BURHANUDIN MARAGAU
: Kepala Dinas Tenaga Kerja, Kependudukan dan Capil Kota
Palu
: Jl. Balai Kota
Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Pemerintah Kota
selanjutnya disebut
PIHAK PERTAMA
: Drs. MARWAN LOLOGAU
: Gubernur Sulawesi Tengah
: Jl. DR. Samratulangi No. 101 Palu
Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Pemerintah
Daerah Propinsi Sulawesi Tengah selanjutnya disebut PIHAK
KEDUA
PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA berdasarkan Surat Mendagri Nomor 470/116/MD
tanggal 15 Januari 2008 dan Surat Gubernur Sulawesi Tengah Nomor 470/0145/Ropem perihal
Penyelesaian Pemutahiran Data Kependudukan. Dengan perincian sebagai berikut :
1. PIHAK PERTAMA menyerahkan masing-masing 2 (dua) buah CD Data Base Kependudukan
Tahun 2008.
2. PIHAK KEDUA menerima masing-masing 2 (dua) buah CD Data Base Kependudukan Kota
Palu Tahun 2008 yang selanjutnya akan dimasukan kedalam Perangkat Komputer sebagai
Data Base Kependudukan Provinsi Sulawesi Tengah.
Demikian Berita Acara Serah Terima CD Data Base Kependudukan se Propinsi Sulawesi Tengah
Tahun 2008 dibuat untuk digunakan seperlunya.
PIHAK KEDUA,
KEPALA BIRO PEMERINTAHAN
PIHAK PERTAMA
KEPALA DINAS TENAGA KERJA
KEPENDUDUKAN DAN CATATAN SIPIL
KOTA PALU
Drs. MARWAN LOLOGAU
Pembina Utama Muda
Nip. 010 097 198
Drs. BURHANUDIN MARAGAU
BERITA ACARA PENYERAHAN CD DATA BASE KEPENDUDUKAN
KABUPATEN / KOTA SE PROVINSI SULAWESI TENGAH
TAHUN 2008
NOMOR
:
Pada hari ini Senin Tanggal Dua Puluh Lima Bulan Pebruari Tahun Dua Ribu Delapan yang
bertanda tangan dibawah ini :
1. N a m a
Jabatan
Alamat
: Drs. H. HASAN M. ALI ARIF, M.S
: Kepala Dinas Kependudukan dan Capil Kabupaten Donggala
: Kabupaten Donggala
Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Pemerintah
Daerah Kabupaten Donggala selanjutnya disebut PIHAK
PERTAMA
2. N a m a
Jabatan
Alamat
: Drs. MARWAN LOLOGAU
: Gubernur Sulawesi Tengah
: Jl. DR. Samratulangi No. 101 Palu
Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Pemerintah
Daerah Propinsi Sulawesi Tengah selanjutnya disebut PIHAK
KEDUA
PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA berdasarkan Surat Mendagri Nomor 470/116/MD
tanggal 15 Januari 2008 dan Surat Gubernur Sulawesi Tengah Nomor 470/0145/Ropem perihal
Penyelesaian Pemutahiran Data Kependudukan. Dengan perincian sebagai berikut :
1. PIHAK PERTAMA menyerahkan masing-masing 2 (dua) buah CD Data Base Kependudukan
Kabupaten Donggala Tahun 2008.
2. PIHAK KEDUA menerima masing-masing 2 (dua) buah CD Data Base Kependudukan
Kabupaten Donggala Tahun 2008 yang selanjutnya akan dimasukan kedalam Perangkat
Komputer sebagai Data Base Kependudukan Propinsi Sulawesi Tengah.
Demikian Berita Acara Serah Terima CD Data Base Kependudukan se Propinsi Sulawes Tengah
Tahun 2008 dibuat untuk digunakan seperlunya.
PIHAK KEDUA,
KEPALA BIRO PEMERINTAHAN
PIHAK PERTAMA
KEPALA DINAS KEPENDUDUKAN
DAN CATATAN SIPIL KAB. DONGGALA
Drs. MARWAN LOLOGAU
Pembina Utama Muda
Nip. 010 097 198
Drs. H. HASAN M. ALI ARIF, M.S
BERITA ACARA PENYERAHAN CD DATA BASE KEPENDUDUKAN
KABUPATEN/KOTA SE PROPINSI SULAWESI TENGAH
TAHUN 2008
NOMOR
:
Pada hari ini Senin Tanggal Dua Puluh Lima Bulan Pebruari Tahun Dua Ribu Delapan yang
bertanda tangan dibawah ini :
1. N a m a
Jabatan
: RIESMAN POKAY, SE, MM
: Kepala Badan Kependudukan Capil dan KB Kab. Parigi
Moutong
: Kabupaten Parigi Moutong
Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Pemerintah
Daerah Kabupaten Parigi Moutong selanjutnya disebut PIHAK
PERTAMA
Alamat
2. N a m a
Jabatan
Alamat
: Drs. MARWAN LOLOGAU
: Gubernur Sulawesi Tengah
: Jl. DR. Samratulangi No. 101 Palu
Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Pemerintah
Daerah Provinsi Sulawesi Tengah selanjutnya disebut PIHAK
KEDUA
PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA berdasarkan Surat Mendagri Nomor 470/116/MD
tanggal 15 Januari 2008 dan Surat Gubernur Sulawesi Tengah Nomor 470/0145/Ropem perihal
Penyelesaian Pemutahiran Data Kependudukan. Dengan perincian sebagai berikut :
1. PIHAK PERTAMA menyerahkan masing-masing 3 (tiga) buah CD Data Base
Kependudukan Kabupaten Parigi Moutong Tahun 2008.
2. PIHAK KEDUA menerima masing-masing 3 (tiga) buah CD Data Base Kependudukan
Kabupaten Parigi Moutong Tahun 2008 yang selanjutnya akan dimasukan kedalam
Perangkat Komputer sebagai Data Base Kependudukan Provinsi Sulawesi Tengah.
Demikian Berita Acara Serah Terima CD Data Base Kependudukan se Prov. Sulteng Tahun
2008 dibuat untuk digunakan seperlunya.
PIHAK KEDUA,
KEPALA BIRO PEMERINTAHAN
Drs. MARWAN LOLOGAU
Pembina Utama Muda
Nip. 010 097 198
PIHAK PERTAMA
KEPALA BADAN KEPENDUDUKAN
CAPIL DAN KB KAB. PARIGI MOUTONG
RIESMAN POKAY, SE, MM
Pembina Tingkat I
Nip. 160 021 035
BERITA ACARA PENYERAHAN CD DATA BASE KEPENDUDUKAN
KABUPATEN / KOTA SE PROVINSI SULAWESI TENGAH
TAHUN 2008
NOMOR
:
Pada hari ini Senin Tanggal Dua Puluh Lima Bulan Pebruari Tahun Dua Ribu Delapan yang
bertanda tangan dibawah ini :
1. N a m a
Jabatan
Alamat
: LUSIANA PORAYOUW, SH
: Kepala Badan Kependudukan Capil dan KB Kab. Poso
: Kabupaten Poso
Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Pemerintah
Daerah Kabupaten / Kota selanjutnya disebut PIHAK
PERTAMA
2. N a m a
Jabatan
Alamat
: Drs. MARWAN LOLOGAU
: Gubernur Sulawesi Tengah
: Jl. DR. Samratulangi No. 101 Palu
Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Pemerintah
Daerah Provinsi Sulawesi Tengah selanjutnya disebut PIHAK
KEDUA
PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA berdasarkan Surat Mendagri Nomor 470/116/MD
tanggal 15 Januari 2008 dan Surat Gubernur Sulawesi Tengah Nomor 470/0145/Ropem perihal
Penyelesaian Pemutahiran Data Kependudukan. Dengan perincian sebagai berikut :
1. PIHAK PERTAMA menyerahkan masing-masing 2 (dua) buah CD Data Base
Kependudukan Kabupaten Poso Tahun 2008.
2. PIHAK KEDUA menerima masing-masing 2 (dua) buah CD Data Base Kependudukan
Kabupaten Poso Tahun 2008 yang selanjutnya akan dimasukan kedalam Perangkat
Komputer sebagai Data Base Kependudukan Provinsi Sulawesi Tengah.
Demikian Berita Acara Serah Terima CD Data Base Kependudukan se Prov. Sulteng Tahun
2008 dibuat untuk digunakan seperlunya.
PIHAK KEDUA,
KEPALA BIRO PEMERINTAHAN
Drs. MARWAN LOLOGAU
Pembina Utama Muda
Nip. 010 097 198
PIHAK PERTAMA
KEPALA BADAN KEPENDUDUKAN
CAPIL DAN KB KABUPATEN POSO
LUSIANA PORAYOUW, SH
BERITA ACARA PENYERAHAN CD DATA BASE KEPENDUDUKAN
KABUPATEN / KOTA SE PROVINSI SULAWESI TENGAH
TAHUN 2008
NOMOR
:
Pada hari ini Senin Tanggal Dua Puluh Lima Bulan Pebruari Tahun Dua Ribu Delapan yang
bertanda tangan dibawah ini :
1. N a m a
Jabatan
Alamat
: MUHAMMAD HUFFAZ, SH
: Kepala Kantor Kependudukan dan Capil Kab. Tojo Unauna
: Kabupaten Tojo Unauna
Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Pemerintah
Daerah Kabupaten / Kota selanjutnya disebut PIHAK
PERTAMA
2. N a m a
Jabatan
Alamat
: Drs. MARWAN LOLOGAU
: Gubernur Sulawesi Tengah
: Jl. DR. Samratulangi No. 101 Palu
Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Pemerintah
Daerah Provinsi Sulawesi Tengah selanjutnya disebut PIHAK
KEDUA
PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA berdasarkan Surat Mendagri Nomor 470/116/MD
tanggal 15 Januari 2008 dan Surat Gubernur Sulawesi Tengah Nomor 470/0145/Ropem perihal
Penyelesaian Pemutahiran Data Kependudukan. Dengan perincian sebagai berikut :
1. PIHAK PERTAMA menyerahkan masing-masing 2 (dua) buah CD Data Base
Kependudukan Kabupaten Tojo Unauna Tahun 2008.
2. PIHAK KEDUA menerima masing-masing 2 (dua) buah CD Data Base Kependudukan
Kabupaten Tojo Unauna Tahun 2008 yang selanjutnya akan dimasukan kedalam
Perangkat Komputer sebagai Data Base Kependudukan Provinsi Sulawesi Tengah.
Demikian Berita Acara Serah Terima CD Data Base Kependudukan se Prov. Sulteng Tahun
2008 dibuat untuk digunakan seperlunya.
PIHAK KEDUA,
KEPALA BIRO PEMERINTAHAN
PIHAK PERTAMA
KEPALA KANTOR KEPENDUDUKAN
DAN CAPIL KAB. TOJO UNAUNA
Drs. MARWAN LOLOGAU
Pembina Utama Muda
Nip. 010 097 198
MUHAMMAD HUFFAZ, SH
BERITA ACARA PENYERAHAN CD DATA BASE KEPENDUDUKAN
KABUPATEN / KOTA SE PROVINSI SULAWESI TENGAH
TAHUN 2008
NOMOR
:
Pada hari ini Senin Tanggal Dua Puluh Lima Bulan Pebruari Tahun Dua Ribu Delapan yang
bertanda tangan dibawah ini :
1. N a m a
Jabatan
Alamat
: Drs. ARSIF AMPEBALI
: Kepala Badan Kependudukan dan Capil Kab. Banggai
: Kabupaten Banggai
Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Pemerintah
Daerah Kabupaten / Kota selanjutnya disebut PIHAK
PERTAMA
2. N a m a
Jabatan
Alamat
: Drs. MARWAN LOLOGAU
: Gubernur Sulawesi Tengah
: Jl. DR. Samratulangi No. 101 Palu
Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Pemerintah
Daerah Provinsi Sulawesi Tengah selanjutnya disebut PIHAK
KEDUA
PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA berdasarkan Surat Mendagri Nomor 470/116/MD
tanggal 15 Januari 2008 dan Surat Gubernur Sulawesi Tengah Nomor 470/0145/Ropem perihal
Penyelesaian Pemutahiran Data Kependudukan. Dengan perincian sebagai berikut :
1. PIHAK PERTAMA menyerahkan masing-masing 2 (dua) buah CD Data Base
Kependudukan Kabupaten Banggai Tahun 2008.
2. PIHAK KEDUA menerima masing-masing 2 (dua) buah CD Data Base Kependudukan
Kabupaten Banggai Tahun 2008 yang selanjutnya akan dimasukan kedalam Perangkat
Komputer sebagai Data Base Kependudukan Provinsi Sulawesi Tengah.
Demikian Berita Acara Serah Terima CD Data Base Kependudukan se Prov. Sulteng Tahun
2008 dibuat untuk digunakan seperlunya.
PIHAK KEDUA,
KEPALA BIRO PEMERINTAHAN
PIHAK PERTAMA
KEPALA BADAN KEPENDUDUKAN
DAN CATATAN SIPIL KAB. BANGGAI
Drs. MARWAN LOLOGAU
Pembina Utama Muda
Nip. 010 097 198
Drs. ARSIF AMPEBALI
BERITA ACARA PENYERAHAN CD DATA BASE KEPENDUDUKAN
KABUPATEN / KOTA SE PROVINSI SULAWESI TENGAH
TAHUN 2008
NOMOR
:
Pada hari ini Senin Tanggal Dua Puluh Lima Bulan Pebruari Tahun Dua Ribu Delapan yang
bertanda tangan dibawah ini :
1. N a m a
Jabatan
Alamat
2. N a m a
Jabatan
Alamat
: Drs. X. BAILIA
: Kepala Badan Kependudukan Capil dan KB Kab. Banggai
Kepulauan.
: Kabupaten Banggai Kepulauan
Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Pemerintah
Daerah Kabupaten / Kota selanjutnya disebut PIHAK
PERTAMA
: Drs. MARWAN LOLOGAU
: Gubernur Sulawesi Tengah
: Jl. DR. Samratulangi No. 101 Palu
Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Pemerintah
Daerah Provinsi Sulawesi Tengah selanjutnya disebut PIHAK
KEDUA
PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA berdasarkan Surat Mendagri Nomor 470/116/MD
tanggal 15 Januari 2008 dan Surat Gubernur Sulawesi Tengah Nomor 470/0145/Ropem perihal
Penyelesaian Pemutahiran Data Kependudukan. Dengan perincian sebagai berikut :
1. PIHAK PERTAMA menyerahkan masing-masing 2 (dua) buah CD Data Base
Kependudukan Kabupaten Banggai Kepulauan Tahun 2008.
2. PIHAK KEDUA menerima masing-masing 2 (dua) buah CD Data Base Kependudukan
Kabupaten Banggai Kepulauan Tahun 2008 yang selanjutnya akan dimasukan kedalam
Perangkat Komputer sebagai Data Base Kependudukan Provinsi Sulawesi Tengah.
Demikian Berita Acara Serah Terima CD Data Base Kependudukan se Prov. Sulteng Tahun
2008 dibuat untuk digunakan seperlunya.
PIHAK KEDUA,
KEPALA BIRO PEMERINTAHAN
PIHAK PERTAMA
KEPALA BADAN KEPENDUDUKAN
CAPIL DAN KB KAB. BANGKEP
Drs. MARWAN LOLOGAU
Pembina Utama Muda
Nip. 010 097 198
Drs. X. B A I L I
BERITA ACARA PENYERAHAN CD DATA BASE KEPENDUDUKAN
KABUPATEN / KOTA SE PROVINSI SULAWESI TENGAH
TAHUN 2008
NOMOR
:
Pada hari ini Senin Tanggal Dua Puluh Lima Bulan Pebruari Tahun Dua Ribu Delapan yang
bertanda tangan dibawah ini :
1. N a m a
Jabatan
Alamat
: MOH. RADI, SH
: Kepala Kantor Kependudukan dan Capil Kab. Tolitoli
: Kabupaten Tolitoli
Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Pemerintah
Daerah Kabupaten / Kota selanjutnya disebut PIHAK
PERTAMA
2. N a m a
Jabatan
Alamat
: Drs. MARWAN LOLOGAU
: Gubernur Sulawesi Tengah
: Jl. DR. Samratulangi No. 101 Palu
Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Pemerintah
Daerah Provinsi Sulawesi Tengah selanjutnya disebut PIHAK
KEDUA
PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA berdasarkan Surat Mendagri Nomor 470/116/MD
tanggal 15 Januari 2008 dan Surat Gubernur Sulawesi Tengah Nomor 470/0145/Ropem perihal
Penyelesaian Pemutahiran Data Kependudukan. Dengan perincian sebagai berikut :
1. PIHAK PERTAMA menyerahkan masing-masing 2 (dua) buah CD Data Base
Kependudukan Kabupaten Tolitoli Tahun 2008.
2. PIHAK KEDUA menerima masing-masing 2 (dua) buah CD Data Base Kependudukan
Kabupaten Tolitoli Tahun 2008 yang selanjutnya akan dimasukan kedalam Perangkat
Komputer sebagai Data Base Kependudukan Provinsi Sulawesi Tengah.
Demikian Berita Acara Serah Terima CD Data Base Kependudukan se Prov. Sulteng Tahun
2008 dibuat untuk digunakan seperlunya.
PIHAK KEDUA,
KEPALA BIRO PEMERINTAHAN
PIHAK PERTAMA
KEPALA KANTOR KEPENDUDUKAN
DAN CAPIL KAB. TOLITOLI
Drs. MARWAN LOLOGAU
Pembina Utama Muda
Nip. 010 097 198
MOH. RADI, SH
Pembina Tingkat I
Nip. 010 184 336
BERITA ACARA PENYERAHAN CD DATA BASE KEPENDUDUKAN
KABUPATEN / KOTA SE PROVINSI SULAWESI TENGAH
TAHUN 2008
NOMOR
:
Pada hari ini Senin Tanggal Dua Puluh Lima Bulan Pebruari Tahun Dua Ribu Delapan yang
bertanda tangan dibawah ini :
1. N a m a
Jabatan
Alamat
: Dra. RAMLA BUTUDOKA
: Kepala Kependudukan dan Capil Kabupaten Buol
: Kabupaten Buol
Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Pemerintah
Daerah Kabupaten / Kota selanjutnya disebut PIHAK
PERTAMA
2. N a m a
Jabatan
Alamat
: Drs. MARWAN LOLOGAU
: Gubernur Sulawesi Tengah
: Jl. DR. Samratulangi No. 101 Palu
Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Pemerintah
Daerah Provinsi Sulawesi Tengah selanjutnya disebut PIHAK
KEDUA
PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA berdasarkan Surat Mendagri Nomor 470/116/MD
tanggal 15 Januari 2008 dan Surat Gubernur Sulawesi Tengah Nomor 470/0145/Ropem perihal
Penyelesaian Pemutahiran Data Kependudukan. Dengan perincian sebagai berikut :
1. PIHAK PERTAMA menyerahkan masing-masing 2 (dua) buah CD Data Base
Kependudukan Kabupaten Buol Tahun 2008.
2. PIHAK KEDUA menerima masing-masing 2 (dua) buah CD Data Base Kependudukan
Kabupaten Buol Tahun 2008 yang selanjutnya akan dimasukan kedalam Perangkat
Komputer sebagai Data Base Kependudukan Provinsi Sulawesi Tengah.
Demikian Berita Acara Serah Terima CD Data Base Kependudukan se Prov. Sulteng Tahun
2008 dibuat untuk digunakan seperlunya.
PIHAK KEDUA,
KEPALA BIRO PEMERINTAHAN
PIHAK PERTAMA
KEPALA BADAN KEPENDUDUKAN
DAN CATATAN SIPIL KAB. BUOL
Drs. MARWAN LOLOGAU
Pembina Utama Muda
Nip. 010 097 198
Dra. RAMLA BUTUDOKA
LAMPIRAN III :
PERATURAN GUBERNUR SULAWESI TENGAH
NOMOR
:
11 TAHUN 2008
TANGGAL :
14 April 2008
Bentuk Berita Acara Antara Bupati/Walikota dan Lurah/Kades
BERITA ACARA DANA BANTUAN PENYELENGGARAAN
PEMERINTAHAN DESA DAN KELURAHAN KABUPATEN/WALIKOTA
TAHUN ANGGARAN 2008
NOMOR
:
Pada hari ini ............... Tanggal ........... Bulan ............. Tahun ....................yang bertanda tangan dibawah
ini :
1. N a m a
Jabatan
Alamat
: …………………………………………………………………
: Bupati/Walikota
: ...................................................................................................
Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Pemerintah Daerah
Kabupaten/Kota selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA
2. N a m a
Jabatan
Alamat
: ………………………………………………………………….
: Lurah/Kades
: ………………………………………………………………….
Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Lurah/Kades
.......................selanjutnya disebut PIHAK KEDUA
PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA berdasarkan Peraturan Gubernur Sulawesi Tengah Nomor
.........................tentang.......................tanggal.........................maka kedua belah pihak mengadakan serah
terima Dana Bantuan Penyelenggaraan Pemerintahan Desa dan Kelurahan dari Gubernur Sulawesi Tengah
Tahun Anggaran 2008, sebagai berikut :
1. PIHAK PERTAMA menyerahkan uang pembayaran Dana Bantuan Penyelenggaraan
Pemerintahan Desa dan Kelurahan dari Gubernur Sulawesi Tengah Tahun Anggaran 2008,
sejumlah Rp........................(DH) kepada Pihak Kedua :
2. PIHAK KEDUA menerima uang sejumlah Rp……………….(DH) dari Pihak Pertama.
Demikian Berita Acara Serah Terima Dana Bantuan Penyelenggaraan Pemerintahan Desa dan Kelurahan
dari Gubernur Sulawesi Tengah Tahun Anggaran 2008 dibua untuk digunakan seperlunya.
PIHAK KEDUA,
PIHAK PERTAMA
ttd
ttd
LURAH/KADES
BUPATI/WALIKOTA
GUBERNUR SULAWESI TENGAH
B. PALIUDJU
Download