52 DAFTAR ISTILAH Antibodi : sistem kekebalan tubuh antibodi antinuclear (ANA) : tes untuk mendiagnosa SLE antigen : sel anti genetika arthtritis : sejenis penyakit sendi autoimmune : jaringan imun menyerang diri sendiri dermatologis : ilmu kedokteran yang mempelajari masalah kulit diskoid :bercak di kulit berbentuk koin efusi pleura : penimbunan cairan antara paru dan pembungkusnya eksaserbasi : kekambuhan hematuria : air kemih mengandung darah Hydroxycloroquine : obat anti malaria immune complex : kekacauan sistem imun kronik : menahun lay out : perancangan di buku atau majalah. Leukopenia : jumlah leukosit <4000 sel/mm³ Limfopenia : jumlah limfosit < 1500 sel/mm³ mimikri : menyerupai penyakit lain. nefritis lupus : peradangan ginjal yang menetap pleuritis : peradangan selaput paru 53 ruam : bercak di kulit remisi : masa bebas gejala stroke : lumpuh sebagian badan Sitotoksik : obat yang menghambat pertumbuhan sel Systemic Lupus Erythemathosus/SLE : Nama lain dari penyakit lupus Trombositopenia : jumlah trombosit <100.000/ mm³ 54 DAFTAR PUSTAKA Ambrose, Gavin dan Paul Harris. 2005. Layout. Atkinson, Rita L. 1987. Pengantar Psikologi. Jute, Andre. 1996. Grids: The Structure of Graphic Design. Watson-Guptill. Koentjaraningrat. 1990. Pengantar Ilmu Antropologi. Cetakan ke-8. Jakarta : Rineka Cipta. Ngalim, M. Drs. 1992. Psikologi Pendidikan. Phornirunlit, Surpon. Breaking the Rules in Publication Design. Samara, Timothy. 2005 .Making and Breaking the Grid: A Graphic Design Layout Workshop. Beverly :Rockport Samara, Timothy. 2005. Publication Design Workbook : A Real-world Design Guide. Beverly :Rockport Savitri, Tiara.2005. Aku dan Lupus. Cetakan ke-2. Jakarta:Puspa Swara Walton, Roger. 2002. Page Layout. HBI. Wojowasito S. 1999. Kamus Bahasa Indonesia. Malang : CV Pengarang.